• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modul Ajar Bab 3 Berhati-hati di Mana Saja

N/A
N/A
Dea Dy

Academic year: 2024

Membagikan "Modul Ajar Bab 3 Berhati-hati di Mana Saja "

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Modul Ajar

Bab 3 Berhati-hati di Mana Saja

A. INFORMASI UMUM 1. IDENTITAS SEKOLAH

Nama sekolah : SD NEGERI 1 KARANGANYAR Nama penyusun : CORNIUS SETYO WICAKSONO, S.Pd.

Fase/kelas : A/II

Alokasi waktu : .... x jam pelajaran 2. KOMPETENSI AWAL

Peserta didik dapat mengamati gambar, membaca teks, dan menulis kalimat.

3. PROFIL PELAJAR PANCASILA

Materi pada pembelajaran ini memberikan pengalaman belajar peserta didik agar memiliki kompetensi dan karakter

1. Beriman bertakwa kepada Tuhan YME berakhlak mulia 2. Berkebhinekaan global

3. Bergotong royong 4. Bernalar kritisMandiri 5. Kreatif

4. SARANA DAN PRASARANA

Media : video pembejaran, PPT Alat : proyekyor, laptop, handphone Lingkungan belajar : ruang kelas

Bahan bacaan : modul ajar, LKS, kamus 5. TARGET PESERTA DIDIK

a. Peserta didik regular

b. Peserta didik dengan kesulitan belajar c. Peserta didik dengan pencapaian tinggi 6. MODEL PEMBELAJARAN

a. Model pemebelajaran tatap muka b. Model pembelajaran jarak jauh

c. Metode pembelajaran blanded learning B. KOMPONEN INTI

1. TUJUAN PEMBELAJARAN

Peserta didik melalui pembelaran ini dapat:

 memahami penggunaan volume berbicara berdasarkan situasi yang tepat,

 menyimpulkan nama tempat berdasarkan ciri-cirinya,

 memahami penulisan “di” kata depan dan “di” awalan,

 menulis cerita dengan alus awal, tengah, dan akhir.

2. PEMAHAMAN BERMAKNA

Manfaat akan diperoleh setelah mengikuti pembelajaran. Manfaat tersebut nantinya dapat peserta didik terapkan dalam kehidupan sehari-hari. Kemampuan memahami gambar, memahami sebuah cerita menceritakan sebuah peristiwa dapat meningkatkan keterampilan peserta didik dalam berbahasa Indonesia yang baik dan benar.

3. PERTANYAAN PEMANTIK

Menumbuhkan rasa ingin tau dan berpikir kritis.

(2)

1) Apa yang kamu ketahui tentang tempat umum?

2) Di mana saja tempat umum itu?

3) Dapatkah kamu menyebutkan ciri-ciri tempat umum?

4. PERSIAPAN PEMBELAJARAN

a. Menyiapkan alat pembelajaran (proyektor)

b. Menyiapkan contoh kalimat dengan kata depan ‘di’ dan awalan ‘di’.

c. Menyiapkan contoh gambar tempat umum dan tanda-tanda di tempat umum.

d. Menyiapkan Modul Ajar Fokus 5. KEGIATAN PEMBELAJARAN

a) Pembukaan

1) Guru mengucapkan salam dan mengecek kehadiran.

2) Peserta didik melaksanakan apel pagi.

3) Peserta didik berdoa bersama sesuai dengan cara dan keyakinannya masing- masing.

4) Peserta didik membaca buku teks nonpelajaran tentang nilai-nilai budi pekerti berupa kearifan lokal nasional dan global selama 15 menit.

5) Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya atau lagu wajib nasional.

6) Guru menyampaikan tujuan pembejaran dan garis besar kegiatan pembelajaran dan teknik penilaian.

7) Guru memberikan apersepsi dengan memberikan pertanyaan pemantik.

b) Kegiatan inti

1)Guru menyampaikan materi tentang mengenal tempat umum dari gambar dan mengenalkankan penulisan ‘di’ dalam kalimat.

2) Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum dipahami.

3) Peserta didik diberi kesempatan untuk mengenal ciri-ciri tempat umum.

4) Peserta didik diberi kesempatan untuk berdiskusi bersama temannya tentang mengidentifikasi mankna dari tanda-tanda yang terdapat di tempat umum, lalu mempresentasikan di depan teman- teman dan guru.

c) Penutup

1) Guru dan peserta didik membuat kesimpulan hal-hal yang telah dipelajari 2) Guru dan peserta didik menyayikan lagu daerah nusantara secara bersama-

sama.

3) Guru dan peserta didik berdoa bersama sesuai dengan cara dan keyakinannya masing-masing.

6. ASESMEN

a. Diagnostik: Asesmen sebelum pembelajaran.

b. Formatif: Asesmen selama pembelajaran (penilaian proses, observasi sikap, keterampilan, dan pengetahuan).

c. Sumatif: Asesmen pada akhir proses pembelajaran. Siswa mengerjakan Modul Ajar Fokus sebagai Lembar Kerja Peserta Didik.

7. PENGAYAAN DAN REMEDIAL a. Pengayaan

(3)

Mencari kosakata yang berkaitan dengan topik pembahasan pada bab ini pada kumpulan huruf di dalam tabel.

b. Remedial

Membuat cerita tentang berkunjung ke pasar.

8. REFLEKSI

a. Diagnostik: Asesmen sebelum pembelajaran.

b. Formatif: Asesmen selama pembelajaran (penilaian proses, observasi sikap, keterampilan, dan pengetahuan).

c. Sumatif: Asesmen pada akhir proses pembelajaran. Siswa mengerjakan Modul Ajar Fokus sebagai Lembar Kerja Peserta Didik.

C. LAMPIRAN 1. LKS

(Modul Ajar Buku Fokus)

2. Bahan bacaan guru dan peserta didik

Bersepeda Bersama Teman

Hari ini Udin dan teman-teman bermain di lingkungan sekitar rumah. Mereka ingin berkeliling menggunakan sepeda. Tidak semua teman Udin ikut bermain menggunakan sepeda. Teman Udin ada yang belum dapat mengendarai sepeda.

Udin dan teman-teman melewati jalan raya. Mereka menemukan banyak rambu lalu lintas. Di antara rambu tersebut, ada rambu dilarang masuk ke jalur tertentu, rambu tidak boleh belok kanan, rambu tidak boleh belok kiri.

Ada pula lampu lalu lintas. Lampu lalu lintas terdiri atas tiga warna, yaitu merah, kuning, dan hijau. Lampu hijau menyala, berarti kendaraan boleh melaju.

Lampu kuning menyala, berarti kendaraan harus bersiap-siap melaju atau berhenti.

Lampu merah menyala, berarti kendaraan harus berhenti. Udin dan teman-teman mentaati peraturan lalu lintas. Bersepeda membuat Udin dan teman-teman senang dan menjadi lebih paham mengenai rambu-rambu lalu lintas.

Sumber: https://www.osnipa.com/informasi-tentang-rambu-lalu-lintas-dalam- teks-bersepeda-bersama-teman-kelas-3-sd/

3. Glosarium

Rambu : tanda atau petunjuk ; rambu-rambu lalu lintas.

Situasi : keadaan.

Volume : tingkat menyaringan atau kekuatan (tentang bunyi, suara, dan sebagainya.

Bahaya : yang (mungkin) mendatangkan kecelakaan.

Konflik : ketegangan, perselisihan, pertentangan, masalah.

Plalat : surat pengumuman berupa gambar ataupun tulisan yang ditempel di tempat umum.

(4)

4. Daftar pustaka

Akhdiah, Sabarti, dkk. 1993. Bahasa Indonesia I. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Aziz, Furqomul dan Chaidar A. L. 2000. Pengajaran Bahasa Komunikatif Teori dan Praktik. Bandung: Rosdakarya.

Budiasih & Zuhdi. 1996. Pendidikan Bahasa dan Sastra di Kelas Rendah. Jakarta:

Departemen pendidikan Nasional Direktorat

Rukayah. 2004. Membaca Menulis Pemulaan dan Alternatif Membantu Siswa yang Berkesulitan. Surakarta: Universitas Sebelas Maret.

Rahim, Farida. 2008. Pengajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.

Resmini, Novi, dkk. 2006. Pembinaan Pengemabangan Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia SD. Bandung: UPI Press.

Ricki, M. Mulia. 2005. Kesehatan Lingkungan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Santosa. 2008. Materi dan Pembelajaran Bahasa Indonesia SD. Jakarta: Universitas Terbuka.

Suyitman. 2017.Cerpen dan Dongeng Minuman Nusantara. Jakarta Timur: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa.

Karanganyar, Juli 2023 Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Kelas II

ZUBAEDAH KHUSWANI, S.Pd.SD CORNIUS SETYO WICAKSONO, S.Pd.

NIP. 19721222 199603 2 004 NIP. 19791109 200801 1 013

Referensi

Dokumen terkait

Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan dialog yang disajikan dan akan dijawab

Memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi dan menganalisi kata-kata yang berhubungan dengan tema yang di berikan berdasarkan video tersebut.. Peserta

Guru bersama peserta didik berdiskusi untuk membuat kesimpulan kelas tentang materi pembelajaran Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal

 Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan , yang berkaitan dengan materi/gambar yang terdapat pada buku siswa atau yang

Menanya Saintifik • Peserta didik diminta untuk berdiskusi tentang kesalahan aktivitas gerak dasar lokomotor • Peserta didik bertanya terkait video yang di amati • Peserta didik

Guru memberikan kesempatan peserta didik bekerjasama dalam kelompok untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal – hal yang relevan dengan materi pengaruh gaya terhadap benda dari

1.6.1 Melalui Penayangan Video , Peserta didik dapat mengidentifikasi kegiatan gotong royong dalam kehidupan keluarga dan lingkungan masyarakat 1.6.2 Melalui kegiatan berdiskusi

Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti pembelajaran, diharapkan peserta didik mampu: 1 mengidentifikasi keragaman ritual agama Buddha; 2 memahami keragaman ritual agama Buddha; 3