• Tidak ada hasil yang ditemukan

Teknik dan Gerakan dalam Permainan Bola Basket

N/A
N/A
Bro “Roy”

Academic year: 2024

Membagikan "Teknik dan Gerakan dalam Permainan Bola Basket"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

PENILAIAN HARIAN PJOK KELAS 4

Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberikan tanda silang pada huruf A, B, C, atau D !

1. Gerakan tangan memantulkan bola ke permukaan lantai dalam permainan bola basket disebut . . . .

A. dribble B. passing C. shoting D. running

2. Gerakan melempar bola dengan tujuan memberikan umpan ke teman dalam permainan bola basket disebut . . . .

A. dribble B. passing C. shoting D. running

3. Gerakan melempar bola ke dalam ring dengan tujuan memperoleh skor dalam permainan bola basket disebut . . . .

A. dribble B. passing C. shoting D. running

4. Cara yang tepat saat mendribble bola dalam permainan bola basket adalah . . . . A. mendorong bola dengan jari tangan

B. memukul/menampar bola dengan telapak tangan C. mengangkat bola dengan telapak tangan

D. membawa bola dengan kedua tangan

5. Gerakan yang dilakukan dengan berpindah tempat disebut . . . . A. Lokomotor

B. Non-lokomotor C. Manipulatif D. Non-manipulatif

6. Mbape bermain bola basket bersama Neymar. Mereka melakukan variasi gerak dasar lokomotor, yaitu . . . .

A. menekuk kaki dan membungkuk B. berdiri dan mengayunkan lengan C. meloncat dan melempar

D. berjalan dan berlari

7. Gerakan yang dilakukan tanpa adanya perpindahan tempat disebut . . . . A. Lokomotor

B. Non-lokomotor C. Manipulatif D. Non-manipulatif

(2)

8. Messi bermain bola basket bersama Ronaldo. Mereka melakukan variasi gerak dasar non-lokomotor, yaitu . . . .

A. menggiring dan melempar bola B. berlari dan melompat

C. berdiri dan mengayunkan lengan D. berjalan dan berlari

9. Gerakan yang memerlukan penguasaan pada sebuah objek atau benda adalah . . . . A. Lokomotor

B. Non-lokomotor C. Manipulatif D. Non-manipulatif

10. Fernando dan Torres sedang latihan variasi gerak manipulatif dalam permainan bola basket. Latihan yang dapat mereka lakukan adalah . . . .

A. menekuk kaki dan membungkuk B. berdiri dan mengayunkan lengan C. menggiring dan menembak bola D. berlari dan melompat

11. Perhatikan gambar berikut ini !

Gerakan pada gambar tersebut adalah . . . . A. menangkap dan melempar bola

B. menggiring dan menembak bola C. menggiring dan mengoper bola D. berlari dan meloncat

(3)

12. Perhatikan gambar berikut ini !

Gerakan pada gambar tersebut adalah . . . . A. menarik dan mengayunkan lengan B. menekuk kaki dan membungkuk C. berjalan dan berlari

D. berlari dan melompat 13. Perhatikan gambar berikut ini !

Gerakan pada gambar tersebut adalah . . . . A. menarik dan mengayunkan lengan B. menekuk kaki dan membungkuk C. berjalan dan meloncat

D. berlari dan berjalan

14. Permainan kasti merupakan olahraga yang termasuk ke dalam jenis . . . . A. permainan bola besar

B. permainan bola kecil C. beladiri

D. atletik

15. Berikut ini yang menunjukkan variasi gerak dasar dalam permainan kasti antara lain melempar, menangkap, dan . . . .

A. memantulkan bola B. menendang bola C. mengoper bola D. memukul bola

(4)

16. Berikut ini yang merupakan variasi gerak dasar lokomotor dalam permainan kasti adalah . . . .

A. berlari lurus cepat dan berkelok-kelok B. menekuk kaki dan tangan

C. memutar badan dan mengayunkan lengan D. menekuk dan mengayunkan lengan

17. Menekuk kaki dan tangan, memutar badan dan mengayunkan tangan, menekuk dan mengayunkan lengan. Gerakan tersebut merupakan variasi gerak dasar . . . .

A. manipulatif B. lokomotor C. non-lokomotor D. non-manipulaif

18. Berikut ini ialah variasi gerak dasar manipulatif melempar bola dalam permainan kasti, kecuali . . . .

A. melempar bola melambung B. melempar bola mendatar

C. melempar bola menyusur (bawah) D. melempar bola menyamping 19. Perhatikan gambar berikut ini !

Gerakan pada gambar tersebut merupakan variasi gerak manipulatif . . . . A. menangkap bola

B. melempar bola C. memukul bola D. menendang bola

(5)

20. Variasi gerak manipulatif memukul bola ditunjukkan oleh gambar . . . .

A.

B.

C.

D.

Referensi

Dokumen terkait

Memasukan Bola (Shooting) ... Bentuk Pembelajaran Keterampilan Dasar Passing... Keterampilan dasar Passing Bola Basket ... Pembelajaran Permainan Bola Pantul... Penelitian

Dengan pemahaman terhadap permainan bola basket yang baik, seorang pelatih juga dapat lebih mudah untuk mengatur strategi pada saat pertandingan berlangsung. Kesimpulan dan

permainan bola basket. d) Guru menugaskan siswa untuk membaca dan membuat kesimpulan tentang teknik dasar keterampilan gerak spesiik.. chest pass, bounce pass, dan two handed

Assist adalah suatu istilah dalam permainan bola basket dimana seorang pemain mengoper bola kepada temannya, dan pemain yang mendapat bola operan dari temannya itu tanpa men-dribble

Point yang diperoleh pada saat seorang pemain basket berhasil memasukkan bola ke dalam ring yang diawali dengan gerakan melangkahkan kaki dua kali lalu melompat sambil melempar bola ke

Dalam sebuah pertandingan eksibisi atau uji coba antara Tim Academy Bola Basket Junior Garuda Vs Tim Academy Bola Basket Junior Elang, Peserta didik bernama Harris dari Tim Academi Bola

Dokumen ini membahas tentang gerakan dasar dalam permainan sederhana dan

2 Materi 2: Fakta, konsep, dan prosedur, serta mempraktikkan aktivitas pembelajaran keterampilan gerak mengoperkan bola dengan dua tangan dari depan dada chest pass permainan bola