• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

V.2 Saran

Saran dari penelitian ini adalah sebagai berikut:

  70   

1. Diharapkan agar strategi pemasaran yang diterapkan pada Hotel Tiara Medan tetap dan terus dilakukan sehingga akan menghasilkan pembaharuan dan perbaikan yang lebih baik guna meningkatkan hunian kamar.

2. Diharapkan agar pelayanan pada hotel ini terus ditingkatkan, khususnya dalam penyelesaian renovasi ruangan hotel yang belum kelar guna mendapatkan bentuk yang lebih modern dan perlu adanya penambahan penerangan di tiap lantai.

 

KUESIONER

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN YANG EFEKTIF GUNA MENINGKATKAN HUNIAN KAMAR PADA HOTEL TIARA MEDAN

Nama : Muhammad Islah Departemen : Ilmu Komunikasi

PETUNJUK PENGISIAN

1. Bacalah dengan teliti setiap pertanyaan dan jawaban yang ada.

2. Lingkari atau berikan tanda silang (X) pada jawaban yang menurut Anda paling sesuai.

3. Peneliti sangat mengharapkan semua pertanyaan dapat dijawab dan tidak ada yang dilewatkan, karena setiap pertanyaan saling berhubungan.

4. Terima kasih atas kerjasamanya.

Karakteristik Responden 1. Jenis Kelamin:

a. Laki-laki b. Perempuan

2. Usia responden:

a. ≤ 30 tahun b. 31 – 40 tahun c. ≥ 41 tahun 3. Pekerjaan:

a. Pegawai Negeri Sipil b. Karyawan Swasta c. Lain-lain, sebutkan ...

4. Penghasilan:

a. ≤ s/d Rp. 5.000,000

b. Rp. 5.000.000 s/d Rp. 10.000.000 c. Rp. 10.000.000 s/d ≥

Pertanyaan Penelitian

5. Apakah Anda sering menginap di hotel ini?

a. Sering

b. Kurang sering c. Tidak sering

6. Untuk tujuan apakah Anda menginap di hotel ini?

a. Pekerjaan b. Liburan c. Lain-lain

7. Dengan siapa Anda menginap di hotel ini?

a. Sendiri b. Keluarga c. Rekan kerja

8. Kapan biasanya Anda menginap di hotel ini?

a. Hari kerja b. Akhir pekan c. Libur nasional

9. Apakah hotel ini letaknya strategis?

a. Strategis

b. Kurang strategis c. Tidak strategis 10. Apakah hotel ini aman?

a. Aman

b. Kurang aman c. Tidak aman

11. Apakah hotel ini bersih?

a. Bersih

b. Kurang bersih c. Tidak bersih 12. Apakah hotel ini rapi?

a. Rapi

b. Kurang rapi c. Tidak rapi

13. Apakah kondisi kamar Anda bersih?

a. Bersih

b. Kurang bersih c. Tidak bersih

14. Apakah kondisi kamar Anda rapi?

a. Rapi

b. Kurang rapi c. Tidak rapi

15. Apakah kondisi kamar Anda nyaman?

a. Nyaman

b. Kurang nyaman c. Tidak nyaman

16. Apakah kondisi hotel telah sesuai dengan kebutuhan Anda?

a. Sesuai

b. Kurang sesuai c. Tidak sesuai

17. Apakah fasilitas hotel yang ditawarkan telah sesuai dengan kebutuhan Anda?

a. Sesuai

b. Kurang sesuai c. Tidak sesuai

18. Apakah pelayanan yang diberikan hotel ini telah sesuai dengan keinginan Anda?

a. Sesuai

b. Kurang sesuai c. Tidak sesuai

19. Apakah staf dan karyawan hotel ramah terhadap tamu (customer)?

a. Ramah

b. Kurang ramah c. Tidak ramah

20. Bagaimana cita rasa masakan pada hotel ini?

a. Enak

b. Kurang enak c. Tidak enak

21. Apakah harga yang ditawarkan pada hotel ini telah tepat?

a. Tepat

b. Kurang tepat c. Tidak tepat

22. Apakah Anda nyaman menginap di hotel ini?

a. Nyaman

b. Kurang nyaman c. Tidak nyaman

23. Apakah kebutuhan Anda telah terlayani saat menginap di hotel ini?

a. Terlayani

b. Kurang terlayani c. Tidak terlayani

24. Apakah keinginan Anda telah terpuaskan saat menginap di hotel ini?

a. Puas

b. Kurang puas c. Tidak puas

25. Apakah kondisi hotel telah sesuai dengan promosi yang ditawarkan?

a. Sesuai

b. Kurang sesuai c. Tidak sesuai

26. Bagaimana menurut Anda terhadap promosi yang telah dilakukan guna meningkatkan hunian kamar?

a. Tepat

b. Kurang tepat c. Tidak tepat

27. Menurut Anda, apakah promosi perlu ditambah lagi guna meningkatkan hunian kamar?

d. Perlu

e. Kurang perlu f. Tidak perlu

28. Apa saran dan kritik Anda terhadap strategi pemasaran yang efektif guna meningkatkan hunian kamar pada Hotel Tiara Medan?

29. Untuk kedepannya fasilitas baru apakah yang harus dihadirkan Hotel Tiara Medan agar lebih meningkatkan hunian kamar?

DAFTAR REFERENSI

Boyd, Harper, W. 2000. Manajemen Pemasaran: Suatu Pendekatan Strategis dengan Orientasi Global. Ed. Ke 2. Erlangga Jakarta.

Bungin, Burhan. 2006. Metodologi Penelitian Kuantitatif, PT Raja Grafindo Persada Jakarta.

Cangara, Hafied. 2006. Pengantar Ilmu Komunikasi. PT Raja Grafindo Persada Jakarta.

Dwikola, Bambang, 2005. Teknik Menulis Karya Ilmiah: Skripsi, Tesis, Disertasi, Artikel, Makalah dan Laporan Penelitian, Rineka Cipta Jakarta.

Effendy, Onong, Uchjana. 1993. Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. PT Citra Aditya Bakti Bandung.

---. 2002. Dinamika Komunikasi. Penerbit Remaja Rosda Karya Bandung.

---. 2005. Ilmu Komunikasi. PT Remaja Rosdakarya Bandung.

Jatmiko, Rohmad, Dwi. 2005. Pengantar Bisnis. Cet. Ke 2. UMM Press Malang.

Jefkins, Frank. 1997. Periklanan. Erlangga Jakarta.

Kasali, Renald. 1995. Manajemen Periklanan. PT Pustaka Utama Grafiti Jakarta.

Kismono, Gugup. 2001. Bisnis Pengantar. BPFE Yogyakarta.

Kotler, Philip, 2003. Marketing Insights From A to Z: 80 Konsep yang Harus Dipahami Setiap Manajer, Erlangga Jakarta.

---. 2004. Manajemen Pemasaran, Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Kontrol. Ed. 11. Alih bahasa, Hendra Teguh. PT Prenhalindo Jakarta.

Kriyantono, Rachmat, 2007. Teknik Praktis Riset Komunikasi: Disertai Contoh Praktis Riset Media, Publik Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran, Kencana Jakarta.

Lamb, Charles, W. 2001. Pemasaran. Salemba Empat Jakarta.

Mufid, Muhammad. 1999. Teori Komunikasi. Penerbit LP3 ES Jakarta.

Mulyana, Deddy. 2005. Nuansa-Nuansa Komunikasi, Meneropong Politik dan Budaya Komunikasi Masyarakat Kontemporer. PT Remaja Rosdakarya Bandung.

Prisgunanto, Ilham. 2006. Komunikasi Pemasaran: Strategi & Taktik. Ghalia Indonesia Bogor.

Purba, Amir dkk. 2006. Pengantar Ilmu Komunikasi. Pustaka Bangsa Press Medan.

Ruslan, Rusady. 2000. Metode Penelitian Publik Relation dan Komunikasi.

Penerbit Gramedia Pustaka Utama Jakarta.

Sarwono, Jonathan. 2006. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. Graha Ilmu Yogyakarta.

Schiffman, Leon G and Lazar Kanuk. 2002. Customer Behaviour. International Edition. Prentice Hall Inc.

Setiadi, N. J. 2003. Perilaku Konsumen dan Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Kencana Jakarta.

Singarimbun, Masri. 2006. Metode Penelitian Survey. LP3ES Jakarta.

Sobur, Alex. 2004. Semiotika Komunikasi. PT Remaja Rosdakarya Bandung.

Stanton, William, J. 1996. Prinsip Pemasaran. Ed. Ke 7. Jilid 2. Cet. Ke 4. Gelora Aksara Prtama.

Sudjana, Asep, ST. 2000. Paradigma Baru Ritel Modern. Graha Ilmu Yogyakarta.

Sugiono. 2006. Statistika untuk Penelitian. Alfabeta Bandung.

Sukirno, Sadono. 2006. Pengantar Bisnis. Cet. Ke 2. Kencana Jakarta.

Sunarto. 2007. Manajemen 1. Amus Yogyakarta.

Tjiptono, Fandy. 1995. Strategi Pemasaran. Andi Offset Yogyakarta.

---. 1997. Strategi Pemasaran. Ed. Ke 2. Andi Offset Yogyakarta.

Widjaja, H. A. W., 1999. Teori Penelitian Komunikasi. Penerbit Erlangga Jakarta.

(http://id.wikipedia.org/wiki/Pemasaran). Diakses tanggal 2 Juni 2013.

(http://partisimon.com/blog/pemasaran-yang-effektif.html). Diakses tanggal 2 Juni 2013.

(http://partisimon.com/blog/6-kesalahan-dalam-penjualan.html). Diakses tanggal 2 Juni 2013.

(http://www.hotelsinmedan.com/hoteldimedan/hotel-tiara/index.html). Diakses tanggal 2 Juni 2013.

(http://www.tiaramedan.hargahotel.com/). Diakses tanggal 2 Juni 2013.

Dokumen terkait