• Tidak ada hasil yang ditemukan

Uji Komposisi Bahan Baku Terasi pada Alat Penumbuk Mekanis

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Uji Komposisi Bahan Baku Terasi pada Alat Penumbuk Mekanis"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

SITI KHADIJAH : Uji komposisi bahan baku terasi pada alat penumbuk mekanis,

dibimbing oleh AINUN ROHANAH dan ADIAN RINDANG.

Terasi adalah suatu jenis bahan penyedap makanan yang berbau khas, hasil fermentasi udang atau ikan atau campuran keduanya dengan garam, dengan atau tanpa bahan tambahan lain yang diijinkan. Komposisi bahan baku terasi merupakan hal utama yang perlu diperhatikan dalam pembuatan terasi. Penelitian ini untuk menguji kadar air, organoleptik (warna, rasa, aroma) dan jumlah bakteri E.coli terasi yang dihasilkan alat penumbuk mekanis. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) faktorial yang terdiri dari 2 faktor yaitu komposisi bahan baku terasi dan cara penumbukan pada bahan baku terasi dengan 3 kali ulangan, yaitu A1= 1 kg udang+100 gram garam+250 mL air, A2= 1 kg udang+100 gram garam+500 mL air, A3= 1 kg udang+100 gram garam+750 mL air, dan P1= penumbukan mekanis, P2= penumbukan manual. Parameter yang diamati meliputi kadar air, organoleptik (warna, rasa, aroma) dan jumlah bakteri

E.coli.

Hasil penelitian menunjukkan persentase kadar air berkisar 15,10-21,14%; nilai organoleptik warna berkisar 2,67-4,2; nilai organoleptik rasa berkisar 2,8-4,2; nilai organoleptik aroma berkisar 2,43-4,06; dan tidak terdapat bakteri E. coli pada terasi yang dihasilkan.

Kata Kunci: terasi, komposisi, udang, air.

ABSTRACT

SITI KHADIJAH : Shrimp paste composition test produced in mechanical pestle, supervised by AINUN ROHANAH and ADIAN RINDANG.

Shrimp paste is a kind of food flavoring that has a distinctive smell, produced by fermented shrimp or fish with salt or a mixture of both, with or without permitted

additives.The composition of the raw material of the paste is the main thing that needs to

be considered in making paste. This research was purposed to test the water content,

organoleptic (color, taste, aroma) and the number of E. coli in paste produced by

mechanical pestle. This study used a factorial completely randomized design (CRD)

consisting of two factors that is the composition of paste raw material and pulverization method of the raw material with 3 repetitions , that is A1 = 1 kg shrimp + 100 g of salt + 250 mL of water, A2 = 1 kg shrimp + 100 g of salt + 500 mL of water, A3 = 1 kg shrimp + 100 g of salt + 750 mL of water, and P1 = mechanical comminution and P2 = manual pulverization. The parameters observed were water content, organoleptic (color, taste, aroma) and the number of E. coli bacteria.

The results showed that the percentage of water content was from 15.10 to 21.14 %; organoleptic value of color was from 2.67 to 4.2; organoleptic value of taste was from 2.8 to 4.2; organoleptic values of aroma was from 2.43 to 4.06; and there was no E. coli cells in the resulting paste.

Keywords : paste, composition, shrimp, water .

Referensi

Dokumen terkait

Rancangan percobaan yang digunakan adalah rancangan acak lengkap (RAL) pola faktorial dengan ulangan sebanyak tiga kali, faktor perlakuan A terdiri dari empat taraf (

Kadar air sangat berpengaruh terhadap mutu bahan pangan, dan hal ini merupakan salah satu sebab mengapa di dalam pengolahan pangan air tersebut sering dikeluarkan atau

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi bahan baku terasi berpengaruh nyata terhadap persentase bahan tertinggal dalam alat, kadar abu tidak larut dalam asam, kadar air, dan

Penelitian dilakukan di laboratorium menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) non faktorial dengan perlakuan kontrol, 3 jenis biochar dari bahan baku yang berbeda meliputi

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi bahan baku terasi berpengaruh nyata terhadap persentase bahan tertinggal dalam alat, kadar abu tidak larut dalam asam, kadar air, dan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi bahan baku terasi berpengaruh nyata terhadap persentase bahan tertinggal dalam alat, kadar abu tidak larut dalam asam, kadar air, dan

Berdasarkan bahan baku yang digunakan, terasi dapat dibagi menjadi empat kelas, yaitu terasi kelas I terbuat dari udang rebon, kelas II terbuat dari rebon laut, kelas III terbuat

Rancangan percobaan yang digunakan adalah rancangan acak lengkap (RAL) pola faktorial dengan ulangan sebanyak tiga kali, faktor perlakuan A terdiri dari empat taraf