• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Kecerdasan Emosional Dengan Stres Kerja Pada Guru SD Di Kecamatan Kedungjati Grobogan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Kecerdasan Emosional Dengan Stres Kerja Pada Guru SD Di Kecamatan Kedungjati Grobogan"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL

DENGAN STRES KERJA PADA GURU SD DI

KECAMATAN KEDUNGJATI GROBOGAN

SKRIPSI

Diajukan Kepada Program Studi Bimbingan dan Konseling Untuk Memenuhi Syarat-syarat Guna Memperoleh

Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh Yenni Ekowati

13200802

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

BIMBINGAN DAN KONSELING

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Motto :

Tidak ada yang bisa menghalangi kemauan dan harapan seseorang selama orang itu tidak putus asa atau menyerah dengan keadaan, sekalipun orang itu sakit atau sekarat, semua bisa tercapai dengan harapan ingin terus maju dan berkembang meraih sukses dan mimpi yang belum terwujud. Semangat dan terus maju itu kunci utama dalam hidup.

Persembahan :

1. Ibuku yang selalu mendoakan dan membantu dalam segala hal. 2. Kakek, nenek, mertua dan semua kakak iparku, terima kasih atas bantuan

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang melimpahkan rahmat dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judulHubungan Antara Kecerdasan Emosional dengan stres kerja pada Guru SDN di Kecamatan Kedungjati, tahun akademik 2012/2013 dan penulis dapat menyelesaikan juga pendidikan pada Program Studi S1 Bimbingan dan Konseling di Universitas Kristen Satya Wacana.

Penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan dorongan semangat dari banyak pihak. Melalui kesempatan ini perkenankanlah penulis mengucapkan rasa terima kasih kepada : 1. Allah SWT yang memberikan kesehatan dan kesempatan, sehingga Penulis

dapat menyelesaikan penelitian ini.

2. Ibu, Kakek, Nenek, Mertua, saudara-saudaraku tersayang yang selalu memberikan dorongan dan doa yang tulus kepada penulis sehingga penulis bisa menyelesaikan kuliah dan skripsi ini.

3. Dra. Yari Dwikurnaningsih. M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Drs. Tritjahjo Danny S, M.Si selaku Kaprogdi yang telah memberikan bantuan selama ini.

4. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd sebagai pembimbing I dan Setyorini, M Pd sebagai Pembimbing II, yang telah berkenan menyediakan waktunya, memberikan dorongan, semangat dan dengan sabarmembimbing penulis didalam menyelesaikan skripsi ini.

5. Semua pihak baik dari UPTD dan seluruh kepala sekolah di SDN Kecamatan Kedungjati yang sudah memberi izin sehingga penulis dapat meneruskan penelitian ini sampai selesai

6. SuamikuBejo Muslimin dan anakku Rafaelterimakasihatas bantuannya, menemani aku disaat hari terasa berat, motivasi, doanya, dan semuanya. 7. Teman–teman angkatan 2009, khususnya Ovia Esianiyang mau saja selalu aku

(8)

2009 yang tidak bisa disebutkan satu per satu, terimakasih atas bantuannya dan motivasi kalian.

8. Bapak Joko Susilo yang sudah mau menerima penulis di UPTD dan mba Ning yang sudah mau membantu memberi info tentang SD-SD yang ada di Kecamatan Kedungjati

9. Terimakasih juga buat Putra, Dwi, Feri, Mba Harti, Mba Sri Maya, Mba Sri Paundra, Man Lhet, makasih sudah mau bantu aku ngerjain skripsi ini sampai kalian semua harus lembur tiap malam, tanpa kalian mungkin skripsiku belum selesai.

10.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu kelancaran dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca dalam penulisan skripsi ini.Semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi para pembaca.

Salatiga,Mei 2013

(9)

DAFTAR ISI

2.1.4. Faktor-faktor yang Mempengaruhi ... 13

2.1.5. Dampak Stres Kerja ... 16

2.2. Kecerdasan Emosional ... 17

2.2.1. Definisi Kecerdasan Emosional ... 17

2.2.2. Aspek-aspek Kecerdasan Emosional ... 18

2.2.3. Efek Kecerdasan Emosional... 23

2.3. Kajian Penelitian yang Berhubungan ... 24

2.7. Hipotesis Penelitian ... 25

BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian ... 26

(10)

3.4.1. Stres Kerja ... 26

3.4.2. Kecerdasan Emosonal ... 27

3.4. Populasi, Sampel dan Sampling Penelitian ... 27

3.4.1. Populasi ... 27

(11)

ABSTRAK

Ekowati, Yenni. Mei 2013, Hubungan Antara Kecerdasan EmosionalDengan Stres Kerja Guru SD Negeri DiKecamatan Kedungjati Grobogan. Skripsi, Program Studi Bimbingan dan Konseling, Fakultas Keguruan dan Ilmu PendidikanUniversitas Kristen Satya Wacana

Kata kunci : kecerdasan emosional, stres kerja guru

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Daftar sekolah ... 28

Tabel 3.2 Kisi-kisi Skala Stres Kerja Guru ... 31

Tabel 3.3 Kisi-kisi Kecerdasan Emosional ... 33

Tabel 3.7 Tabel Reliabilitas Stres Kerja ... 35

Tabel 4.1 Interprestasi Koefisien Nilai r ... 41

Tabel 4.2 Statisttik Deskripstif Kategori Hasil Stres Kerja ... 42

Tabel 4.3 Statisttik Deskripstif Kategori Kecerdasan Emosional ... 43

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Ijin Penelitian

Lampiran 2 Skala Kecerdasan Emosional Lampiran 3 Skala Stres Kerja Guru

Lampiran 4 Data Mentah Skala Kecerdasan Emosional Lampiran 5 Data Mentah Skala Stres Kerja Guru Lampiran 6 Reability Skala Kecerdasan Emosional Lampiran 7 Reliability Skala Stres Kerja Guru

Lampiran 8 Hasil Uji Correlation Variabel Kecerdasan Emosional denganVariabel Stres Kerja Guru

Gambar

Tabel 3.1 Daftar sekolah ..............................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Puji dan syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan taufik dan hidayat-Nya sehingga penulis berhasil menyelesaikan penulisan skripsi ini

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat Rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul ”Hubungan

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat rahmat dan kasih karuniaNya, sehingga penulis berhasil menyelesaikan penulisan skripsi ini

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahNya sehingga penulis mendapat bimbingan dan kemudahan untuk

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang melimpahkan rahmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul “ Upaya

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelaesaikan penulisan skripsi yang

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karuniaNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi