• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKENARIO PEMBELAJARAN KD 3.1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SKENARIO PEMBELAJARAN KD 3.1"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

SKENARIO PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : SAINS

Materi Pokok : Menggolongkan Hewan Pertemuan / waktu : Pertama / 2 x 30 menit

Metode : Ceramah

A. Kompetensi Dasar

3.1 Mengidentifikasi jenis makanan hewan

B. Indikator

o Mengidentifikasi jenis makanan hewan

C. Materi Essensial

Berbagai Jenis, Makan Hewan (hlm.54)

o Makanan berupa tumbuhan

o Makanan berupa hewan

D. Media Belajar

o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IV

E.

Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan

o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti

o Memahami peta konsep tentang penggolongan hewan berdasarkan makan

o Siswa memahami bahwa makanan hewan dapat berupa tumbuhan dan hewan

o Mampu menyebutkan hewan-hewan yang memakan tumbuhan - Ulat

- Kupu-pupu - Belalang

- Burung - Ayam

-o

Mampu menyebutkan hewan-hewan yang memakan hewan

- Laba-laba - Cecak - Nyamuk

- Tikus - Ular

-o Memberikan tugas untuk mengelompokan hewan yang memakan hewan lain.

(50 menit)

3. Penutup

o Mmberikan kesimpulan bahwa bahwa makanan hewan dapat berupa tumbuhan dan hewan

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumah

o

-Mengetahui Kepala Sekolah

( )

Jakarta, Guru Mata Pelajaran

Referensi

Dokumen terkait

o Memberikan pengarahan agar membaca kembali materi tentang RANGKA DAN PANCA INDERA MANUSIA.

o Memahami sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan untuk kebutuhah manusia meliputi tumbuhan, hewan dan bahan alam tidak hidup.. o Mengelompokkan benda yang

o Menyimpulkan berdasarkan pengamatan bahwa tidak semua hewan berubah bentuk dengan cara yang sama.. o Menyimpulkan bahwa berubahnya bentuk pada hewan menunjukkan

o Memberikan kesimpulan dari kegiatan bahwa sifat bahan yang tahan Api, lembut dan lentur, serta kuat dan keras bermanfaat jika digunakan sesuai dengan sifat bahan itu..

o Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk mengungkapkan kembali tentang bagian utama tumbuhan.

o Memberikan kesimpulan bahwa Gerhana matahari terjadi jika matahari, buni, dan bulan berada pada satu garis lurus dengan bulan berada di antara matahari dan bumi.

o Memberikan kesimpulan bahwa bagian tumbuhan yang sering dimanfaatkan manusia dan mengarah pada pemusnahan jenisnya, yaitu kayu jati (mebel, pintu, dan jendela),

o Memberikan kesimpulan bahwa berbagai macam cara hewan berkembangbiak membelah diri, bertelur (ovipar), melahirkan (vivipar), dan bertelur-melahirkan