• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMERINTAH KOTA SEMARANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PEMERINTAH KOTA SEMARANG"

Copied!
65
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH KOTA SEMARANG

(2)

i

SURAT KEPUTUSAN CAMAT MIJEN KOTA SEMARANG

NOMOR : 523/ /2019 TENTANG

RENCANA KERJA ORGANISASI PERANGKAT DAERAH (RENJA OPD) KECAMATAN MIJEN KOTA SEMARANG

TAHUN 2020

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Menimbang : a. Bahwa dengan berlakunya Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, maka setiap Perencanaan Pembangunan harus dituangkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang, Pembangunan Jangka Menengah dan Rencana Pembangunan Tahunan;

……… ..

b. Bahwa agar pelaksanaan pembangunan Daerah Kota Semarang dalam kurun waktu 5 tahun mendatang dapat terarah, berkesinambungan, efektif dan efisien, serta dapat mengakomodasikan kepentingan masyarakat, maka perlu disusun Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD); ……… ….

c. Bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut diatas, maka perlu menetapkan Surat Keputusan Camat Mijen Kota Semarang tentang Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (Renja OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2020.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kota Besar dalam Lingkungan Propinsi Djawa Timur, Djawa Tengah, Djawa Barat dan Dalam Daerah Istimewa Jogjakarta;

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua

(3)

ii

Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1976 tentang Perluasan Kotamadya Daerah Tingkat II Semarang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1976 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3079);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 1992 tentang Pembentukan Kecamatan di Wilayah Kabupaten-Kabupaten Daerah Tingkat II Purbalingga, Cilacap, Wonogiri, Jepara, dan Kendal serta Penataan Kecamatan di Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat II Semarang dalam wilayah Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Tengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 89);

6. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887);

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah;

8. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Semarang Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2010 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 43);

9. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Semarang Tahun 2011 – 2021 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2011 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 61);

10. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Semarang (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2016 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 114);

11. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6

(4)

iii

Semarang Tahun 2016-2021 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 11 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016- 2021 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2017 Nomor 11, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 123);

12. Peraturan Walikota Semarang Nomor 90 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan Kota Semarang;

13. Peraturan Walikota Semarang Nomor 48 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Semarang Tahun 2020.

14. Surat Keputusan Camat Mijen Kota Semarang Nomor 050/47.8/2018 tentang Perubahan Kedua Renstra OPD Kecamatan Mijen Tahun 2016-2021.

MEMUTUSKAN . Menetapkan :

PERTAMA : Surat Keputusan Camat Mijen Kota Semarang tentang Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (Renja OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2020.

KEDUA : Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (Renja OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2020 merupakan dokumen perencanaan yang berisi penjabaran visi, misi dan kebijakan Dinas yang penyusunannya berpedoman pada Perubahan Kedua Rencana Strategis Organisasi Perangkat Daerah (Renstra OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2016 – 2021. …….…

KETIGA : Isi beserta uraian Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (Renja OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2020 sebagimana tercantum dalam lampiran Keputusan Kecamatan Mijen Kota Semarang dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari keputusan ini. ……….. ….

KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan . Ditetapkan di : Semarang

Pada Tanggal : Desember 2019 .

Camat Mijen Kota Semarang

YENUARSO, S.IP., MM Pembina Tingkat I

Nip. 19690107 198803 1 002

(5)

Rencana Kerja Tahun Anggaran 2019 disusun sebagai acuan pelaksanaan kegiatan tahun yang bersangkutan. Puji syukur kami panjatkan kepada Allah atas tersusunnya Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) Kecamatan Mijen Kota Semarang.

Dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kota Semarang, sesuai dengan tahapan sebagaimana diatur dalam Permendagri Nomor 54 Tahun 2010 yang di dalamnya menyebutkan bahwa setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) diwajibkan untuk menyusun Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) yang berpedoman pada Rencana Strategis Organisasi Perangkat Daerah (RENSTRA OPD) serta mengakomodir hasil – hasil Musrenbang Kecamatan, dimana dalam Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) tersebut dapat dijadikan sebagai bahan dalam penyelenggaraan Forum OPD dan Musrenbang Kota Semarang.

Dalam penyusunan dokumen Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) Kecamatan Mijen Tahun 2019, diharapkan berpedoman pada Sapta Program Pembangunan Daerah Kota Semarang dan dapat memberikan masukan kepada Pemerintah Kota Semarang dalam pengambilan kebijakan pada Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kota Semarang serta dalam pelaksanaan kinerja OPD.

Semarang, Desember 2018 Camat Mijen

Kota Semarang

HM. YENUARSO, S.IP. MM Pembina Tk. I

NIP. 19690107 198803 1 002

(6)

v

KEPUTUSAN CAMAT MIJEN KATA PENGANTAR ... i

KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vi

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang ... 1

1.2. Landasan Penyusunan Renja ... 2

1.3. Maksud dan Tujuan ... 4

1.4. Sistematika Penulisan ... 4

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA OPD TAHUN LALU 2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra ... 7

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan OPD ... 23

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi OPD ... 37

2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD ... 38

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat ... 52

BAB III TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional ... 53

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja OPD ... 53

3.3. Program dan Kegiatan ... 54

BAB V PENUTUP ... 58

(7)

vi

Tabel 1 : Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Tahun 2017dan Perkiraan Capaian Perubahan Renstra sampai dengan Tahun

2018 Kecamatan Mijen Kota Semarang ... 8 Tabel 2 : Capaian Kinerja Kecamatan Mijen Tahun

Anggaran 2018 ... 23 Tabel 3 : Matrik Rencana Kerja Opd Kecamatan Mijen

Tahun 2019 ... 39

(8)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

BAB I PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG

Dalam rangka mendukung Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional sesuai dengan Undang-undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 dimana undang-undang tersebut mewajibkan setiap Pemerintah Daerah untuk menyusun dokumen perencanaan pembangunan daerah sebagai bagian dari sistem perencanaan pembangunan Nasional yang dituangkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Panjang, Rencana Pembangunan Jangka Menengah dan Rencana Pembangunan Tahunan. Sebagai tindak lanjut, Pemerintah Kota Semarang mengeluarkan Peraturan Daerah Kota Semarang No. 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016-2021, sedangkan untuk setiap OPD menyusun Rencana Strategis (RENSTRA) yang selanjutnya sebagai dasar Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk menyusun dokumen Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) yang merupakan penjabaran dari Rencana Strategi Organisasi Perangkat Daerah (RENSTRA OPD). Dokumen RENJA OPD merupakan rencana program dan kegiatan yang akan dilaksanan masing-masing OPD.

Dalam penyusunan Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) Kecamatan Mijen Tahun 2020 yang merupakan dokumen perencanaan tahunan, memperhatikan Sapta Program Pembangunan Daerah Kota Semarang dan berbagai aspirasi masyarakat melalui penyelenggaraan Musrenbang yang diselenggarakan secara berjenjang untuk keterpaduan Rencana Kerja OPD yang hendak dicapai oleh OPD sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Kecamatan Mijen yang selanjutnya akan digunakan sebagai acuan pengambilan kebijakan dan pelaksanaan kinerja OPD satu tahun ke depan.

(9)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

1.2. LANDASAN HUKUM

Dasar hukum penyusunan Rencana Kerja Kecamatan Mijen Kota Semarang Tahun 2017 adalah sebagai berikut:

1. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kota Besar dalam Lingkungan Propinsi Djawa Timur, Djawa Tengah, Djawa Barat dan Dalam Daerah Istimewa Jogjakarta;

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

4. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1976 tentang Perluasan Kotamadya Daerah Tingkat II Semarang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1976 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3079);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 1992 tentang Pembentukan Kecamatan di Wilayah Kabupaten-Kabupaten Daerah Tingkat II Purbalingga, Cilacap, Wonogiri, Jepara, dan Kendal serta Penataan Kecamatan di Wilayah Kotamadya Daerah Tingkat II Semarang dalam wilayah Propinsi Daerah Tingkat I Jawa Tengah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 89);

6. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

(10)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

Tahun 2016 Nomor 114 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887);

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah;

8. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Semarang Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2010 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 43);

9. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Semarang Tahun 2011 – 2021 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2011 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 61);

10. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Semarang (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2016 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 114);

11. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016-2021 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 11 Tahun 2017 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016-2021 (Lembaran Daerah Kota

(11)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

Semarang Tahun 2017 Nomor 11, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 123);

12. Peraturan Walikota Semarang Nomor 90 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Kecamatan dan Kelurahan Kota Semarang;

13. Peraturan Walikota Semarang Nomor 28 Tahun 2019 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Semarang Tahun 2020.

14. Surat Keputusan Camat Mijen Kota Semarang Nomor 050/47.8/2019 tentang Perubahan Kedua Renstra OPD Kecamatan Mijen Tahun 2016-2021.

1.3. MAKSUD DAN TUJUAN

Adapun maksud dan tujuan penyusunan Renja OPD Kecamatan Mijen tahun 2020 adalah:

1. Maksud penyusunan Rencana Kerja adalah sebagai acuan pelaksanaan program dan kegiatan OPD Kecamatan Mijen Kota Semarang selama satu tahun tujuannya agar capaian kinerja yang dicapai sesuai target yang sudah ditetapkan dalam rangka mewujudkan Visi dan Misi Kecamatan Mijen.

2. Sebagai acuan dalam pengambilan kebijakan, sebagai alat untuk mengukur tingkat capaian kinerja OPD dalam satu tahun.

3. Sebagai bahan evaluasi terhadap capaian kinerja tahun lalu yang memberikan gambaran pelaksanaan program dan kegiatan yang dapat di gunakan sebagai acuan untuk perbaikan-perbaikan yang akhirnya akan dapat meningkatkan capaian kinerja OPD.

1.4. SISTEMATIKA PENULISAN

Adapun Sistimatika daripada penyusunan Renja OPD adalah sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

(12)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

Didalam pendahuluan memberikan gambaran umum rancangan Renja OPD agar subtansi pada bab-bab berikutnya dapat dipahami dengan baik, juga menjelaskan tentang peraturan perundang-undangan ,maksud dan tujuan dari penyusunan Renja OPD.

Adapun pokok-pokok bahasan dalam bab ini adalah sebagai berikut:

1.1 Latar Belakang 1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Sistematika Penulisan

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA OPD TAHUN LALU

Bab ini memuat kajian (review) terhadap hasil evaluasi pelaksanaan Renja OPD tahun yang lalu dan perkiraan tahun berjalan yang mengacu pada APBD tahun berjalan yang di sesuaikan dengan Renstra OPD berdasarkan realisasi program dan kegiatan pelaksanaan Renja tahun sebelumnya. Dalam bab ini akan dikaji hal-hal sebagai berikut:

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan OPD

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi OPD

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD 2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan

Masyarakat

BAB III TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

Dalam bab ini akan memuat program dan kegiatan OPD yang didasarkan atas prioritas kebijakan nasional, rumusan isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungsi OPD yang dikaikan dengan sasaran target Renstra

(13)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

OPD, garis besar dan faktor bahan pertimbangan terhadap rumusan program dan kegiatan. Dalam Bab ini akan ditelaah hal-hal berikut:

3.1 Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional 3.2 Tujuan dan Sasaran Renja OPD

3.3 Program dan Kegiatan

BAB IV. PENUTUP

Dalam bab ini akan memuat catatan penting yang perlu mendapat perhatian, baik dalam rangka pelaksanaannya maupun seandainya ketersediaan anggaran tidak sesuai dengan kebutuhan, kaidah-kaidah pelaksanaan, rencana tindak lanjut.

(14)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA OPD TAHUN LALU

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja OPD Tahun Lalu dan Capaian Renstra OPD

Evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja dan Capaian Renstra OPD merupakan tolok ukur sejauh mana program dan kegiatan dapat terlaksana sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan.

Evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja sangat diperlukan untuk mengetahui apakah realisasi program dan kegiatan sudah memenuhi target kinerja yang telah direncanakan atau belum, atau bahkan melebihi target kinerja yang telah direncanakan.

Evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja tahun lalu dapat digunakan untuk memperbaiki Rencana Kerja tahun berikutnya sehingga capaian kinerja OPD dapat meningkat sesuai dengan yang direncanakan.

Pada proses penyusunan Renja tahun 2020 ini, bersamaan dengan penyusunan Renstra OPD Tahun 2016 – 2021 dan RPJMD Kota Semarang, sehingga program dan kegiatan yang direncanakan akan dilaksanakan pada tahun 2019 sudah sesuai dengan arah kebijakan pada Renstra OPD maupun RPJMD Kota Semarang.

Hasil evaluasi pelaksanaan Renja OPD tahun 2019 dan capaian kinerja Renstra OPD tampak pada Tabel 1 berikut ini.

(15)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

Tabel 1

Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Tahun 2018

dan Perkiraan Capaian Perubahan Renstra sampai dengan Tahun 2019

N

o Kode

Urusa n / Bidan

g Urusa

n Daera h dan Progr

am / kegia tan

Indikator Kinerja Program (outcome) /

Kegiatan(o utput)

Target Renstra Perangkat Daerah

pada Tahun 2021 (Akhir Periode Renstra Perangkat

Daerah)

Realisasi Capaian Kinerja Renstra Perangkat Daerah

s.d Renja Perangkat Daerah Tahun Lalu (2019)

Target Kinerja dan Anggaran Renja SKPD Tahun (2020)

yang dievaluasi

Realisasi Capaian Kinerja

dan Anggaran Renja SKPD Tahun 2020 yang

Dievaluasi

Tingkat Capaian Kinerja dan

Realisasi Anggaran Renja SKPD

Tahun 2020 (%)

Realisasi Kinerja dan Anggaran Renstra SKPD s/d Tahun 2020

Tingkat Capaian Kinerja Dan

Realisasi Anggaran Renstra SKPD s/d Tahun 2020

(%)

1 2 3 4 5 6 7 12 = 8+9+10+11 13 = 12/7 x

100% 14 = 6+12 15 =

14/5x100%

K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp K Rp

3.1.06 Kewilayahan

1 3.1.06.01

Program Pelayanan Administrasi

Perkantoran

100.00

%

29.249.95 0.000

100.0 0 %

22.846.50

1.250 100.00

11.277.70

5.000 25.00

1.839.577 .432

25.

00 16.31 25.

00

24.686.078.

682 25.

00

%

84.40

%

Cakupan Pelayanan Administrasi Perkantoran

100.00

%

100.0 0

10000

0% 25.00

3.1.06.01 .002

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber

Daya Air Dan Listrik 100%

1.855.437.

180 66.67

738.489.4

41 100%

165.600.0

00 0.00

26,925,38

7 0.00 16.26 0.0 0

765.414.82 8

0.0 0 %

41.25

%

3.1.06.01 .010

Penyediaan Alat

Tulis Kantor 100%

505.903.9

00 66.67

623.251.1

50 100%

165.000.0

00 0.00

11,800,00

0 0.00 7.15 0.0

0

635.051.15 0

0.0 0 %

125.5 3 %

(16)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

3.1.06.01 .011

Penyediaan Barang Cetakan Dan

Penggandaan 100%

383.741.9 00

142.6 7

224.893.6

50 100%

21.500.00

0 0.00 2,902,200 0.00 13.50 0.0 0

227.795.85 0

0.0 0 %

59.36

%

3.1.06.01 .012

Penyediaan

Komponen Instalasi Listrik / Penerangan

Bangunan Kantor 100%

139.998.2

60 66.67

39.714.50

0 100% 5.600.000 0.00 1,241,000 0.00

22.16 0.0

0 40.955.500 0.0 0 %

29.25

%

3.1.06.01 .017

Penyediaan Makanan Dan

Minuman 100%

1.005.279.

700 66.67

2.519.451.

050 100%

892.605.0

00 0.00

97,413,00

0 0.00 10.91 0.0 0

2.616.864.0 50

0.0 0 %

260.3 1 %

3.1.06.01 .018

Rapat-rapat Koordinasi Dan Konsultasi Ke Luar

Daerah 100%

5.247.349.

090 66.67

7.101.686.

350 100%

50.000.00

0 0.00

50,448,40

0 0.00

100.90 0.0

0

7.152.134.7 50

0.0 0 %

136.3 0 %

3.1.06.01 .028

Rapat-rapat Koordinasi Dan Konsultasi Dalam

Daerah 100%

12.256.52 1.850

3,110 .00

10.549.56

0.000 100%

140.000.0

00 0.00

18,825,00

0 0.00

13.45 0.0

0

10.568.385.

000 0.0 0 %

86.23

%

3.1.06.01 .154

Belanja Jasa Penunjang Administrasi

Perkantoran 100%

352.097.1

20 50.00

169.620.0

00 100%

97.800.00

0 0.00 0 0.00 0.00

0.0 0

169.620.00 0

0.0 0 %

48.17

%

3.1.06.01 .290

Operasional

Kelurahan Cangkiran

100.00

%

403.982.2 00

100.0 0

71.070.70

5 100%

810.800.0

00 0.00

131,047,7

89 0.00 16.16 0.0

0

202.118.49 4

0.0 0 %

50.03

%

3.1.06.01 .291

Operasional

Kelurahan Bubakan

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

49.967.45

5 100%

480.800.0

00 0.00

85,889,56

0 0.00 17.86 0.0

0

135.857.01 5

0.0 0 %

33.63

%

3.1.06.01 .292

Operasional Kelurahan Karangmalang

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

59.875.39

9 100%

398.000.0

00 0.00

65,708,28

0 0.00 16.51 0.0 0

125.583.67 9

0.0 0 %

31.09

%

3.1.06.01 .293

Operasional

Kelurahan Polaman

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

96.820.53

6 100%

342.200.0

00 0.00

54,647,20

3 0.00 15.97 0.0

0

151.467.73 9

0.0 0 %

37.49

%

3.1.06.01 .294

Operasional

Kelurahan Purwosari

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

62.469.73

7 100%

512.000.0

00 0.00

65,667,90

6 0.00 12.83 0.0

0

128.137.64 3

0.0 0 %

31.72

%

(17)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

3.1.06.01 .295

Operasional Kelurahan Tambangan

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

55.891.70

6 100%

420.800.0

00 0.00

82,077,96

7 0.00 19.51 0.0 0

137.969.67 3

0.0 0 %

34.15

%

3.1.06.01 .296

Operasional

Kelurahan Wonolopo

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

63.972.38

2 100%

992.600.0

00 0.00

203,977,1

47 0.00 20.55 0.0

0

267.949.52 9

0.0 0 %

66.33

%

3.1.06.01 .297

Operasional Kelurahan Mijen

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

60.278.92

7 100%

791.600.0

00 0.00

117,227,3

83 0.00 14.81 0.0

0

177.506.31 0

0.0 0 %

43.94

%

3.1.06.01 .298

Operasional

Kelurahan Jatibarang

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

64.872.00

0 100%

464.600.0

00 0.00

89,370,00

0 0.00 19.24 0.0

0

154.242.00 0

0.0 0 %

38.18

%

3.1.06.01 .299

Operasional Kelurahan Kedungpane

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

52.304.84

9 100%

738.800.0

00 0.00

161,146,8

06 0.00 21.81 0.0 0

213.451.65 5

0.0 0 %

52.84

%

3.1.06.01 .300

Operasional

Kelurahan Ngadirgo

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

62.831.60

7 100%

854.000.0

00 0.00

126,576,3

12 0.00 14.82 0.0

0

189.407.91 9

0.0 0 %

46.89

%

3.1.06.01 .301

Operasional Kelurahan Wonoplumbon

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

58.725.05

2 100%

584.600.0

00 0.00

78,611,33

8 0.00 13.45 0.0 0

137.336.39 0

0.0 0 %

34.00

%

3.1.06.01 .302

Operasional Kelurahan Jatisari

100.00

%

403.972.4 00

100.0 0

50.917.24

4 100%

1.751.600.

000 0.00

275,280,0

41 0.00 15.72 0.0

0

326.197.28 5

0.0 0 %

80.75

%

3.1.06.01 .303

Operasional

Kelurahan Pesantren

100.00

%

403.972.2 00

100.0 0

69.837.51

0 100%

597.200.0

00 0.00

92,794,71

3 0.00 15.54 0.0

0

162.632.22 3

0.0 0 %

40.26

%

2 3.1.06.02

Program

Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

100.00

%

6.601.904.

000

100.0 0 %

7.835.458.

218 100.00

1.618.945.

000 25.00

153.442.0 40

25.

00 9.48 25.

00

7.988.900.2 58

25.

00

%

121.0 1%

Cakupan Pelayanan Sarana dan Prasarana Aparatur

100.00

%

100.0 0

10000

0% 25.00

3.1.06.02 .007

Pengadaan

Perlengkapan 100%

873.694.5

00 53.50

2.069.732.

500 100%

121.450.0

00 0.00 0 0.00 0.00

0.0 0

2.069.732.5 00

0.0 0 %

236.8 9 %

(18)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020 Gedung Kantor

3.1.06.02 .009

Pengadaan Peralatan Gedung

Kantor 100%

474.077.0

00 40.83

999.566.9

40 100%

236.190.0

00 0.00 0 0.00 0.00

0.0 0

999.566.94 0

0.0 0 %

210.8 4 %

3.1.06.02 .010

Pengadaan

Mebeluer 100%

31.105.00

0 0.00 0 100%

77.030.00

0 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 0

0.0 0 %

0.00

%

3.1.06.02 .021

Pemeliharaan Rutin/berkala Rumah

Dinas 100% 9.331.500 0.00 0 100% 3.150.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 0

0.0 0 %

0.00

%

3.1.06.02 .022

Pemeliharaan Rutin/berkala

Gedung Kantor 100%

2.400.481.

000 66.67

2.948.785.

645 100%

646.300.0

00 0.00

114,810,1

00 0.00 17.76 0.0 0

3.063.595.7 45

0.0 0 %

127.6 2 %

3.1.06.02 .024

Pemeliharaan Rutin/berkala Kendaraan Dinas /

Operasional 100%

1.045.166.

000 77.78

715.873.3

65 100%

190.000.0

00 0.00

32,359,44

0 0.00

17.03 0.0

0

748.232.80 5

0.0 0 %

71.59

%

3.1.06.02 .026

Pemeliharaan Rutin/berkala Perlengkapan

Gedung Kantor 100%

22.166.00 0

100.0

0 3.175.000 100%

10.000.00

0 0.00 1,500,000 0.00

15.00 0.0

0 4.675.000 0.0 0 %

21.09

%

3.1.06.02 .028

Pemeliharaan Rutin/berkala Peralatan Gedung

Kantor 100%

234.330.0

00 66.67

186.769.9

00 100%

25.000.00

0 0.00 3,552,500 0.00

14.21 0.0

0

190.322.40 0

0.0 0 %

81.22

%

3.1.06.02 .042

Rehabilitasi Sedang/berat

Gedung Kantor 100%

1.041.493.

000 50.00

884.778.3

68 100%

300.000.0

00 0.00 0 0.00 0.00

0.0 0

884.778.36 8

0.0 0 %

84.95

%

3.1.06.02 .083

Penyediaan Jasa Pemeliharaan &

Perijinan Kendaraan

Dinas Operasional 100%

60.060.00

0 53.12

26.776.50

0 100% 9.825.000 0.00 1,220,000 0.00 12.42 0.0

0 27.996.500 0.0 0 %

46.61

%

3 3.1.06.06

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan

100.00

%

1.060.380.

000

100.0 0 %

1.122.215.

000 100.00

589.048.0

00 25.00

141.340.0 00

25.

00 23.99 25.

00

1.263.555.0 00

25.

00

%

119.1 6%

(19)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020 Capaian Kinerja Dan

Keuangan

Tertib pelaporan capaian kinerja dan keuangan

100.00

%

100.0 0

10000

0% 25.00

3.1.06.06 .005

Penunjang Kinerja Pa, Ppk, Bendahara Dan Pembantu

100.00

%

921.297.5 00

100.0 0

1.020.586.

000 100%

581.400.0

00 0.00

141,340,0

00 0.00 24.31 0.0 0

1.161.926.0 00

0.0 0 %

126.1 2 %

3.1.06.06 .006

Penyusunan Lkpj

Skpd 100%

19.376.25 0

100.0 0

19.592.00

0 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 19.592.000 0.0 0 %

101.1 1 %

3.1.06.06 .014

Penyusunan Laporan Capaian Kinerja Dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Skpd

100.00

%

22.442.50

0 66.67

21.827.00

0 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 21.827.000 0.0 0 %

97.26

%

3.1.06.06

.018 Penyusunan Lkjip 100%

19.371.25 0

100.0 0

19.832.00

0 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 19.832.000 0.0 0 %

102.3 8 %

3.1.06.06 .020

Penyusunan

Pelaporan Keuangan

Akhir Tahun 100%

19.371.25 0

100.0 0

19.592.00

0 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 19.592.000 0.0 0 %

101.1 4 %

3.1.06.06 .023

Penyusunan

Pelaporan Prognosis

Realisasi Anggaran 100%

10.135.00 0

100.0

0 4.762.000 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0 4.762.000 0.0 0 %

46.99

%

3.1.06.06 .028

Penyusunan Renja

Skpd 100%

19.366.25 0

100.0

0 9.952.000 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0 9.952.000 0.0 0 %

51.39

%

3.1.06.06 .033

Penyusunan Rka Perubahan & Dpa

Perubahan 100%

11.160.00 0

100.0

0 791.000 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00

0.0

0 791.000 0.0 0 %

7.09

%

3.1.06.06 .034

Penyusunan Rka

Skpd Dan Dpa Skpd 100%

11.160.00

0 75.00 5.281.000 100% 956.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0 5.281.000 0.0 0 %

47.32

%

4 3.1.06.16

Program Pengendalian Pencemaran Dan Perusakan Lingkungan Hidup

100.00

%

409.721.0 00

100.0 0 %

1.293.473.

300 100.00

432.370.0

00 25.00

71.025.60 0

25.

00 16.43 25.

00

1.364.498.9 00

25.

00

%

333.0 3%

(20)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

Persentase jumlah titik pantau Adipura yang tertangani

100.00

%

100.0 0

10000

0% 25.00

Cakupan kegiatan kebersihan yang dilaksanaka n oleh Pemerintah Kecamatan dan

Kelurahan

100.00

%

100.0 0

10000

0% 25.00

3.1.06.16 .001

Koordinasi Penilaian Kota Sehat / Adipura

100.00

%

226.777.5 50

100.0 0

217.095.0

00 100% 1.500.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0

217.095.00 0

0.0 0 %

95.73

%

3.1.06.16 .003

Peningkatan Operasi Dan Pemeliharaan Prasarana Dan Sarana

Persampahan 100%

182.943.4

50 50.00

1.076.378.

300 100%

430.870.0

00 0.00

71,025,60

0 0.00

16.48 0.0 0

1.147.403.9 00

0.0 0 %

627.1 9 %

5 3.1.06.18

Program Pemberdayaan Masyarakat Untuk Menjaga Ketertiban Dan Keamanan

90.00

%

1.117.106.

000

80.41

%

632.798.5

00 88.00

227.365.0

00 0.00

34.980.00

0 0.00

15.38 0.0

0

667.778.50 0

0.0 0 %

59.78

%

Presentase Jumlah Siskampling di

lingkungan RT

90.00

% 72.37

88000

% 0.00

(21)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020

3.1.06.18 .006

Pendampingan Penegakan Perda Di Kecamatan Dan Pemantauan Wilayah Rawan Trantibum

100.00

%

994.396.9

00 66.67

624.018.5

00 100%

219.510.0

00 0.00

34,980,00

0 0.00

15.94 0.0 0

658.998.50 0

0.0 0 %

66.27

%

3.1.06.18 .007

Peningkatan Kapasitas Perlindungan Masyarakat

100.00

%

122.709.1

00 96.82 8.780.000 100% 7.855.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0 8.780.000 0.0 0 %

7.16

%

6 3.1.06.20

Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Kelurahan

100.00 kelurah

an

6.355.267.

000

51.90

%

5.931.389.

000 723.00

57.000.00

0 0.00 794.000 0.00

1.39 0.0

0

5.932.183.0 00

0.0 0 %

93.34

%

Jumlah kegiatan lembaga pemberdaya an

masyarakat (kemasyara katan) Kelurahan

1,578.

00 kegiata

n

819.0 0

1435.0 00 kegiata

n 0.00

Jumlah kegiatan penanggula ngan kemiskinan

14.00 kelurah

an 3.00

11.000 kelurah

an 0.00

3.1.06.20 .001

Pemberdayaan Lembaga Dan Organisasi Masyarakat

Perdesaan 100%

3.650.594.

150 67.29

3.003.499.

000 100%

50.000.00

0 0.00 794 0.00

1.59 0.0

0

3.004.293.0 00

0.0 0 %

82.30

%

3.1.06.20 .003

Fasilitasi Kegiatan Penanggulangan

Kemiskinan 100%

2.563.072.

850 58.33

2.927.890.

000 100% 7.000.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0

2.927.890.0 00

0.0 0 %

114.2 3 %

(22)

RENJA SKPD KECAMATAN MIJEN TAHUN 2020 7 3.1.06.21

Program Peningkatan Partisipasi

Masyarakat Dalam Membangun Kelurahan

100.00

%

87.038.07 8.000

98.91

%

94.383.57

7.099 81.95

17.196.43

9.000 98.25

43.997.90 0

98.

25 0.26 98.

25

94.427.574.

999 98.

25

%

108.4 9%

Persentase kehadiran RT dalam Musrenbang

99.50

% 98.42

99040

% 98.64

Persentase jumlah RT yang mengusulka n

pembangun an dalam musrenbang

95.00

% 92.31

93810

% 92.53

persentasi kondisi sarpras kelurahan dan kecamatan yang ditangani melalui musrenbang

55.00

% 50.87

53000

% 51.16

3.1.06.21 .001

Pembinaan Kelompok Masyarakat

Pembangunan Desa 100%

408.946.2

00 63.33

375.024.0

00 100% 1.500.000 0.00 0 0.00 0.00 0.0

0

375.024.00 0

0.0 0 %

91.70

%

3.1.06.21 .002

Pelaksanaan Musyawarah

Pembangunan Desa 100%

388.592.4

00 66.67

588.476.0

00 100% 6.680.000 0.00 5,401,000 0.00 80.85 0.0 0

593.877.00 0

0.0 0 %

152.8 3 % 3.1.06.21 Monitoring, Evaluasi 100% 529.020.4 63.89 425.592.0 100% 15.000.00 0.00 0 0.00 0.00 0.0 425.592.00 0.0 80.45

Referensi

Dokumen terkait

Mendeskripsikan teknik/ kegiatan pembelajaran yang sesuai dengan lagu Mempraktikkan beberapa lagu anak berbahasa Inggris Teaching Resources (Songs) Demonstrasi dan Diskusi 

Rencana Kerja (Renja) Perangkat Daerah Kecamatan adalah dokumen perencanaan tahunan pada level Perangkat Daerah Kecamatan dan disusun sebagai penjabaran Rencana

Rencana Pembanguan Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah, yang selanjutnya disebut Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja SKPD) merupakan dokumen

Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Mallawa Tahun 2020 merupakan rencana tahunan penjabaran dan pelaksanaan pembangunan yang telah direncanakan di dalam Dokumen

Rencana Kerja Perubahan Organisasi Perangkat Daerah (Renja-OPD) Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis Tahun 2021 juga merupakan dokumen

Rencana Kerja Tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat Renja OPD, adalah dokumen perencanaan Satuan Kerja Perangkat Daerah Kota Bogor untuk periode

Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja SKPD) Kecamatan Cimanggu Kabupaten Pandeglang Tahun 2014 disusun guna menyediakan dokumen perencanaan tahunan Satuan Kerja

Maksud penyusunan Rencana Kerja (Renja) Kecamatan Marabahan Kabupaten Barito Kuala Tahun 2020 adalah menyediakan dokumen perencanaan tahunan yang memuat program dan kegiatan