• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Karakteristik Individu dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Karakteristik Individu dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016"

Copied!
118
0
0

Teks penuh

(1)

No Responden

Umur UmurK Masa Kerja

Masa Kerja

K

Shift Lama Kerja (Jam)

Lama Kerja

K

KM IMT IMT K

Loko motif

MSDs MSDsK

1 53 2 18 1 Malam 8.35 2 1 23.53 1 L1 22 1

2 51 2 18 1 Malam 8.35 2 2 21.74 1 L2 25 1

3 33 2 7 2 Malam 8.35 2 2 24.44 1 L1 14 1

4 55 2 30 2 Malam 8.35 2 2 22.56 1 L2 30 1

5 44 1 14 1 Malam 8.35 2 2 25.56 2 L1 43 2

6 34 1 6 1 Malam 8.35 2 1 24.44 1 L2 18 0

7 51 2 20 2 Siang 9.10 2 1 21.69 1 L1 27 1

8 33 2 8 1 Siang 9.10 2 2 24.22 1 L2 12 0

9 44 1 19 2 Siang 9.10 2 2 25.36 2 L1 42 2

10 33 2 6 2 Pagi 6.35 1 2 24.44 1 L1 24 1

11 34 1 7 1 Pagi 6.35 1 2 20.79 1 L2 12 0

12 30 1 2 1 Pagi 6.35 1 2 24.81 1 L1 10 0

13 34 1 8 1 Pagi 6.35 1 2 21.51 1 L2 8 0

14 34 2 7 2 Malam 8.35 2 2 20.63 1 L1 34 1

15 34 1 7 1 Malam 8.35 2 2 21.86 1 L2 11 0

16 52 2 24 2 Malam 8.35 2 2 23.55 1 L1 34 1

17 32 1 7 1 Malam 8.35 2 1 23.88 1 L2 9 0

18 48 1 17 1 Siang 9.10 2 1 22.9 1 L1 16 0

19 55 2 30 2 Pagi 6.35 1 2 24.81 1 L2 22 1

20 53 2 21 2 Malam 8.35 2 1 22.56 1 L1 32 1

21 52 2 27 2 Malam 8.35 2 2 28.99 2 L2 44 2

22 45 1 18 1 Malam 8.35 2 1 22.34 1 L1 15 0

23 53 2 32 2 Malam 8.35 2 2 22.56 1 L2 12 0

24 41 1 18 1 Siang 9.10 2 2 21.56 1 L2 14 0

25 44 1 15 1 Malam 8.35 2 2 23.05 1 L2 18 0

26 48 1 17 1 Siang 9.10 2 1 21.56 1 L1 10 0

27 40 1 14 1 Pagi 6.35 1 2 23.05 1 L1 24 1

28 30 1 2 1 Pagi 6.35 1 2 24.81 1 L2 12 0

(2)
(3)

Lampiran 2. Output 1. Hasil Univariat

Umur Kategori

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid <=35 11 39.3 39.3 39.3

>35 17 60.7 60.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

Masa kerja

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid <=10 11 39.3 39.3 39.3

>10 17 60.7 60.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

Lama kerja

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid </= 8

jam 7 25.0 25.0 25.0

> 8 jam 21 75.0 75.0 100.0

Total 28 100.0 100.0

Kebiasaan Merokok

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid Tidak

merokok 8 28.6 28.6 28.6

Merokok 20 71.4 71.4 100.0

Total 28 100.0 100.0

IMT

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

(4)

Valid Normal 25 89.3 89.3 89.3

tidak normal 3 10.7 10.7 100.0

MSDs

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid rendah 16 57.1 57.1 57.1

sedang 9 32.1 32.1 89.3

tinggi 3 10.7 10.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

leher atas

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 8 28.6 28.6 28.6

1 16 57.1 57.1 85.7

2 4 14.3 14.3 100.0

Total 28 100.0 100.0

tengkuk

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 8 28.6 28.6 28.6

1 14 50.0 50.0 78.6

2 6 21.4 21.4 100.0

Total 28 100.0 100.0

bahu kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 12 42.9 42.9 42.9

1 14 50.0 50.0 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

(5)

bahu kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 12 42.9 42.9 42.9

1 14 50.0 50.0 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

lengan atas kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 12 42.9 42.9 42.9

1 11 39.3 39.3 82.1

2 5 17.9 17.9 100.0

Total 28 100.0 100.0

punggung

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 7 25.0 25.0 25.0

1 14 50.0 50.0 75.0

2 7 25.0 25.0 100.0

Total 28 100.0 100.0

lengan atas kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 11 39.3 39.3 39.3

1 15 53.6 53.6 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

(6)

pinggang

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 8 28.6 28.6 28.6

1 7 25.0 25.0 53.6

2 13 46.4 46.4 100.0

Total 28 100.0 100.0

pinggul

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 8 28.6 28.6 28.6

1 8 28.6 28.6 57.1

2 12 42.9 42.9 100.0

Total 28 100.0 100.0

pantat

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 6 21.4 21.4 21.4

1 13 46.4 46.4 67.9

2 8 28.6 28.6 96.4

3 1 3.6 3.6 100.0

Total 28 100.0 100.0

siku kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 17 60.7 60.7 60.7

1 9 32.1 32.1 92.9

(7)

Umur Kategori

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid <=35 11 39.3 39.3 39.3

>35 17 60.7 60.7 100.0

siku kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 17 60.7 60.7 60.7

1 9 32.1 32.1 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

lengan bawah kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 17 60.7 60.7 60.7

1 8 28.6 28.6 89.3

2 3 10.7 10.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

lengan bawah kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 14 50.0 50.0 50.0

1 11 39.3 39.3 89.3

2 3 10.7 10.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

(8)

pergelangan tangan kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 10 35.7 35.7 35.7

1 13 46.4 46.4 82.1

2 5 17.9 17.9 100.0

Total 28 100.0 100.0

pergelangan tangan kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 11 39.3 39.3 39.3

1 15 53.6 53.6 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

tangan kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 13 46.4 46.4 46.4

1 14 50.0 50.0 96.4

2 1 3.6 3.6 100.0

Total 28 100.0 100.0

tangan kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 10 35.7 35.7 35.7

1 15 53.6 53.6 89.3

2 3 10.7 10.7 100.0

(9)

paha kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 13 46.4 46.4 46.4

1 13 46.4 46.4 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

paha kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 13 46.4 46.4 46.4

1 11 39.3 39.3 85.7

2 4 14.3 14.3 100.0

Total 28 100.0 100.0

utut kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 14 50.0 50.0 50.0

1 11 39.3 39.3 89.3

2 3 10.7 10.7 100.0

Total 28 100.0 100.0

lutut kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 15 53.6 53.6 53.6

1 7 25.0 25.0 78.6

2 6 21.4 21.4 100.0

Total 28 100.0 100.0

betis kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 17 60.7 60.7 60.7

(10)

1 6 21.4 21.4 82.1

2 5 17.9 17.9 100.0

Total 28 100.0 100.0

betis kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 16 57.1 57.1 57.1

1 6 21.4 21.4 78.6

2 6 21.4 21.4 100.0

Total 28 100.0 100.0

pergelangan kaki kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 14 50.0 50.0 50.0

1 12 42.9 42.9 92.9

2 2 7.1 7.1 100.0

Total 28 100.0 100.0

pergelangan kaki kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 16 57.1 57.1 57.1

1 11 39.3 39.3 96.4

2 1 3.6 3.6 100.0

Total 28 100.0 100.0

kaki kiri

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 7 25.0 25.0 25.0

1 18 64.3 64.3 89.3

2 3 10.7 10.7 100.0

(11)

kaki kanan

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid 0 6 21.4 21.4 21.4

1 18 64.3 64.3 85.7

2 4 14.3 14.3 100.0

Total 28 100.0 100.0

2. Hasil Bivariat

Umur * MSDs Crosstabulation MSDs

Total

rendah sedang tinggi

Umur <=35 10 1 0 11

>35 6 8 3 17

Total 16 9 3 28

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 8.551a 2 .014

Likelihood Ratio 10.072 2 .007

Linear-by-Linear

Association 7.465 1 .006

N of Valid Cases 28

a. 3 cells (50.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 1.18.

NPar Tests

Two-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Frequencies

Umur N

MSDs <=35 11

>35 17

Total 28

(12)

Test Statisticsa

MSDs

Most Extreme Differences Absolute .556

Positive .000

Negative -.556

Kolmogorov-Smirnov Z 1.437

Asymp. Sig. (2-tailed) .032

a. Grouping Variable: Umur

Crosstabs

Masa kerja * MSDs Crosstabulation MSDskategori

Total

rendah sedang tinggi

Masa kerja <=10 10 1 0 11

>10 6 8 3 17

Total 16 9 3 28

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 8.551a 2 .014

Likelihood Ratio 10.072 2 .007

Linear-by-Linear

Association 7.465 1 .006

N of Valid Cases 28

NPar Tests

Two-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Frequencies

Masa

kerja N

MSDs <=10 11

>10 17

(13)

Crosstabs

Lama kerja * MSDs Crosstabulation MSDs

Total

rendah Sedang tinggi

Lama kerja </= 8 jam 4 3 0 7

> 8 jam 12 6 3 21

Total 16 9 3 28

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 1.333a 2 .513

Likelihood Ratio 2.039 2 .361

Linear-by-Linear

Association .223 1 .637

N of Valid Cases 28

a. 4 cells (66.7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is .75.

NPar Tests

Two-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Frequencies

Lama kerja N

MSDs </= 8 jam 7

> 8 jam 21

Total 28

Test Statisticsa

MSDs

Most Extreme Differences Absolute .143

Positive .000

Negative -.143

Kolmogorov-Smirnov Z .327

Asymp. Sig. (2-tailed) 1.000

a. Grouping Variable: lama kerja

(14)

Crosstabs

Kebiasaan Merokok * MSDs Crosstabulation MSDs

Total

rendah Sedang tinggi

Kebiasaan Merokok merokok 5 3 0 8

tidak merokok 11 6 3 20

Total 16 9 3 28

Chi-Square Tests

Value df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 1.356a 2 .508

Likelihood Ratio 2.171 2 .338

Linear-by-Linear

Association .602 1 .438

N of Valid Cases 28

NPar Tests

Two-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Frequencies

Kebiasaan

Merokok N

MSDs Tidak merokok 8

Merokok 20

Total 28

Test Statisticsa

MSDs

Most Extreme Differences Absolute .150

Positive .000

Negative -.150

Kolmogorov-Smirnov Z .359

Asymp. Sig. (2-tailed) 1.000

(15)

Crosstabs

IMT * MSDs Crosstabulation MSDs

Total

rendah Sedang tinggi

IMT Normal 16 9 0 25

tidak normal 0 0 3 3

Total 16 9 3 28

Chi-Square Tests

Value Df

Asymp. Sig. (2-sided)

Pearson Chi-Square 28.000a 2 .000

Likelihood Ratio 19.068 2 .000

Linear-by-Linear

Association 15.004 1 .000

N of Valid Cases 28

a. 4 cells (66.7%) have expected count less than 5. The minimum expected count is .32.

NPar Tests

Two-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Frequencies

imtkategori N

MSDs Normal 25

tidak normal 3

Total 28

Test Statisticsa

MSDs

Most Extreme Differences Absolute 1.000

Positive 1.000

Negative .000

Kolmogorov-Smirnov Z 1.637

Asymp. Sig. (2-tailed) .009

(16)

Frequencies

imtkategori N

MSDs Normal 25

tidak normal 3

(17)

Kpd. Yth. Responden

Assalamualaikum Wr. Wb.

Saya Irfania Mardhatilla mahasiswi Universitas Sumatera Utara Fakultas

Kesehatan Masyarakat, jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat, peminatan

Keselamatan dan Kesehatan Kerja semester akhir bermaksud meneliti tentang “Hubungan Karakteristik Individu dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders

(MSDs) pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat”. Penelitian ini merupakan bagian dari skripsi untuk memenuhi syarat

mendapat gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat.

Kuesioner ini tidak akan mempengaruhi penilaian pekerjaan dan posisi

saudara. Untuk keperluan tersebut diharapkan kesediaan dan kesungguhan saudara

untuk menjawab pertanyaan dengan sebenar-benarnya karena kejujuran jawaban

yang saudara berikan sangat mempengaruhi proses penelitian ini.

Atas partisipasi dan kerjasamanya saya ucapkan terima kasih.

Pernyataan:

Saya menyatakan bahwa saya secara sukarela untuk menjadi responden

dalam penelitian ini.

Peneliti Responden

( ) ( )

(18)

No. Responden ………..

A Karakter Pekerja Jawaban

1 Nama Responden

2 Umur Responden……….. (tahun)

3 Berat badan ……….(diukur

peneliti)

(kg)

4 Tinggi badan ………(diukur

peneliti)

(cm)

B Masa Kerja

1 Kapan anda mulai bekerja sebagai masinis……….

(tahun)

C Lama Kerja

1 Berapa lama bekerja dalam satu hari? (jam)

D Kebiasaan Merokok

1 Apakah anda pernah merokok?

1. Tidak

2. Ya

2 Sudah berapa lama anda merokok? (tahun)

3 Berapa batang rokok yang anda habiskan setiap hari? ………

(19)

Petunjuk Pengisian Nordic Body Map

Skor 0 : Tidak ada keluhan/ kenyerian pada otot-otot atau tidak ada rasa

sakit sama sekali yang dirasakan oleh pekerja selama melakukan

pekerjaan (tidak sakit).

Skor 1 : Dirasakan sedikit adanya keluhan atau kenyerian pada bagian

otot, tetapi belum menganggu pekerjaan (agak sakit).

Skor 2 : Dirasakan adanya keluhan/kenyerian atau sakit pada baian otot

dan sudah menganggu pekerjaan, tetapi rasa kenyerian segera

hilang setelah dilakukan istirahat dari pekerjaan (sakit).

Skor 3 :Dirasakan keluhan sangat sakit atau sangat nyeri pada bagian

otot dan kenyerian tidak segera hilang meskipun telah

beristirahat yang lama atau bahkan diperlukan obat pereda nyeri

otot (sangat sakit).

(20)

Sistem muskuloskeletal skoring Sistem Muskuloskeletal skoring

0 1 2 3 0 1 2 3

0. Leher atas 1. Tengkuk

2. Bahu kiri 3. Bahu kanan

4. Lengan atas kiri 5. Punggung

6. Lengan atas kanan 7. Pinggang

8. pinggul 9. pantat

10.siku kiri 11. siku kanan

12.lengan bawah kiri 13. lengan bawah kanan

14.pergelangan tangan kiri

15. pergelangan tangan kanan

16.tangan kiri 17. tangan kanan

18.paha kiri 19. paha kanan

20.lutut kiri 21. lutut kanan

22.Betis kiri 23. Betis kanan

24.Pergelangan kaki kiri

25. Pergelangan kaki kanan

26.Kaki kiri 27. Kaki kanan

TOTAL SKOR KANAN TOTAL SKOR KIRI

(21)
(22)
(23)
(24)
(25)
(26)

LAMPIRAN IV

Gambar I. Proses Wawancara dengan Masinis

(27)

Gambar 3. Pengukuran Berat Badan Masinis

Gambar 4. Pengukuran Tinggi Badan Masinis

(28)

Gambar 5. Pengukuran Intensitas Getaran Seluruh Tubuh

(29)

Gambar 7. Vibration Meter

Gambar 8. Lokomotif

(30)
[image:30.595.171.456.111.416.2]

Gambar 9. Lokomotif Kereta Api

[image:30.595.191.436.444.710.2]
(31)
(32)

67

DAFTAR PUSTAKA

Budiono, A.M.S. Jusufdan Adriana Pusparini. 2009. Bunga Rampai Hiperkes dan Keselamatan Kerja. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.

Anizar.2009. Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Industri. Graha Ilmu: Yogyakarta.

Bukhori, E. 2010. Hubungan Faktor Risiko Pekerjaan Dengan Terjadinya Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Tukang Angkut Beban Penambang Emas Di Kecamatan Cilograng Kabupaten Lebak. Skripsi. Jakarta: Fakultas Kedokteran Ilmu Kesehatan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.

Cindyastira, D. 2014. Hubungan Intensitas Getaran Dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Tenaga Kerja Unit Produksi Paving Block CV. Sumber Galian Makassar. Jurnal. Makasar: Universitas Hasanuddin.

Dahlan, S. M., 2012. Statistik Untuk Kedokteran dan Kesehatan. Jakarta: Salemba Medika.

Fuady, A. R. 2013. Faktor- Faktor yang Berhubungan dengan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Pengrajin Sepatu di Perkampungan Industri Kecil (PIK) Penggilingan Kecamatan Cakung. Skripsi. Jakarta: Fakultas kedokteran Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Syarif Hidayatullah.

Jeyaratnam, J dan David Koh. 2009. Buku Ajar Praktik Kedokteran Kerja. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Nurliah. A. 2012. Analisis Risiko Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Operator Forklift di PT. LLI Tahun 2012. Tesis Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia.

Nusa, Y. 2013. Hubungan Umur, Lama Kerja dan Getaran dengan Keluhan

Sistem Muskuloskeletal pada Sopir Bus Trayek Manado – Langowan di

Terminal Karombasan. Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi.

Paramita, C.P. 2012.Perancangan Kursi Masinis yang Ergonomis pada KRL Commuter JABODETABEK dengan Menggunakan Virtual Human Modelling. Skripsi Fakultas Teknik Program Studi Teknik Industri Universitas Indonesia.

(33)

68

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 56 Tahun 2009 Tentang Penyelenggaraan Perkeretaapian.

Price, S. dan Lorraine M.Wilson. 2006. Patofisiologi Edisi 6. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Santoso, G. 2004. Ergonomi Manusia, Peralatandan Lingkungan. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Sherwood, L. 2011. Fisiologi Manusia. Jakarta Penerbit Kedokteran EGC.

Sudoyo, W.A., dkk. 2009. Ilmu Penyakit Dalam. Jakarta: Interna Publishing.

Suma’mur, P.K. 2009. Hygiene Perusahaan dan Kesehatan Kerja. CV. Jakarta:

Sagung Seto.

Tarwaka, 2015. Ergonomi Industri Dasar Dasar Pengetahuan Ergonomi Dan Aplikasi Di Tempat Kerja.Edisi II. Surakarta: Harapan Press.

Undang-Undang No. 72 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api.

Widyastuti., 2010. Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Keluhan Muskuloskeletal pada Buruh Angkut Sayur di Jalan Pedamaran Pasar Johar 2009. Skripsi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang: Semarang.

Zulfiqor, M.T. 2010. Faktor – Faktor yang Berhubungan dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Welder di Bagian Fabrikasi PT. Caterpillar Indonesia. Skripsi Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah: Jakarta.

(34)

31 BAB III

METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian

Jenis penelitian yang digunakan adalah survei analitik, dengan pendekatan

cross sectional” karena variabel independen dan variabel dependen diamati pada

waktu yang sama untuk melihat hubungan antara karakteristik individu dengan

keluhan Musculoskeletal Disorders pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia

divisi regional II Sumatera Barat tahun 2016.

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II

yaitu di jalan Stasiun No.1 Simpang Haru, Kecamatan Padang Timur, Sumatera

Barat. Waktu penelitian adalah dari bulan Februari tahun 2016 sampai dengan

selesai.

3.3 Populasi dan Sampel 3.3.1 Populasi

Populasi pada penelitian ini adalah seluruh masinis di PT. Kereta Api

Indonesia Divisi Regional II pada perlintasan Indarung – Bukit Putus dengan total

jumlah masinis adalah sebanyak 28 orang.

3.3.2 Sampel

Sampel pada penelitian ini menggunakan total populasi yaitu sebanyak 28

(35)

32

3.4 Metode pengumpulan data 3.4.1 Data primer

Pengumpulan data primer diperoleh langsung pada masinis dengan

menggunakan alat ukur berupa kuesioner yaitu Nordic Body Map, timbangan

berat badan, meteran dan vibration meter.

3.4.2 Data Sekunder

Data sekunder pada penelitian ini diperoleh dari pihak PT. Kereta Api

Indonesia melalui bagian supervisor UPT crew kereta api Padang yaitu data

mengenai awak kereta api, jumlah, pembagian tugasnya, serta profil perusahaan.

3.5 Variabel dan Defenisi Operasional 3.5.1 Variabel Penelitian

1. Variabel independen pada penelitan ini adalah karakteristik individu masinis

yang terdiri dari umur, masa kerja, lama kerja, merokok dan indeks masa tubuh

masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat pada

Tahun 2016.

2. Variabel dependen pada penelitian ini adalah keluhan Musculoskeletal

Disorders (MSDs) pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II

Sumatera Barat Tahun 2016.

3.5.2 Defenisi Operasional

1. Keluhan Musculoskeletal Disorders

Gejala yang ada pada salah satu bagian tubuh atau lebih yang dirasakan mulai

dari keluhan ringan sampai keluhan sangat sakit pada masinis.

(36)

33

2. Umur

Terhitung lama hidup masinis dari saat dilahirkan sampai penelitian ini

dilakukan.

3. Masa Kerja

Lamanya masinis bekerja sebagai seseorang yang bertugas mengoperasikan

kereta api serta bertanggung jawab sebagai pemimpin perjalanan kereta api.

4. Lama Kerja

Lamanya masinis bekerja sebagai seseorang yang bertugas mengoperasikan

kereta api serta bertanggung jawab sebagai pemimpin perjalanan kereta api

dalam satu hari.

5. Kebiasaan Merokok

Kebiasaan merokok diukur dari masinis mengkonsumsi rokok berulang kali,

teratur dan sulit dihentikan dalam 1 tahun terakhir.

6. Indeks Masa Tubuh

Indeks masa tubuh adalah nilai yang diambil dari perhitungan antara berat

badan (BB) dan tinggi badan (TB)2 masinis.

3.6 Metode Pengukuran

Penelitian ini dilakukan pada masinis dan alat ukur yang digunakan yaitu

Nordic Body Map dengan cara wawancara, timbangan berat badan, meteran dan

vibration meter yang akan dilakukan di perlintasan 1 yaitu Indarung – Bukit Putus

– Indarung yang terdiri dari 3 shift, yaitu:

1. Shift Pagi : 07. 04 – 13.39 WIB

(37)

34

3. Shift Malam : 21.59 – 05.54 WIB

Adapun penjelasan pengumpulan data berdasarkan variabel beserta

instrumen penelitian yang digunakan adalah sebagai berikut:

1. Keluhan MSDs (Musculoskeletal Disorders)

Keluhan MSDs pada masinis dikukur dengan instrumen Nordic Body Map

untuk mengukur letak keluhan yang dirasakan setelah bekerja. Selanjutnya

keluhan MSDs dikelompokkan menjadi 4 kategori (Tarwaka, 2015):

0. Rendah : skor keluhan individu 0-20.

1. Sedang : skor keluhan individu 21-41.

2. Tinggi : skor keluhan individu 42-62.

3. Sangat tinggi : skor keluhan individu 63-84.

2. Umur

Data umur pekerja diperoleh dengan menanyakan langsung kepada pekerja

dengan menggunakan kuesioner. Data umur masinis dikategorikan berdasarkan

usia awal dirasakannya keluhan Musculoskeletal Disorders (Tarwaka, 2015)

yaitu menjadi dua kategori:

1. Umur <35 tahun.

2. Umur ≥35 tahun.

3. Kebiasaan Merokok

Data mengenai kebiasaan merokok diperoleh melalui menanyakan langsung

kepada pekerja dengan instrumen berupa kuesioner. Adapun kategori untuk

merokok dilihat dari kebiasaan merokok dalam 1 tahun terakhir:

(38)

35

1. Tidak merokok

2. Merokok

4. Masa Kerja

Data mengenai masa kerja diperoleh dengan menanyakan lama waktu dalam

tahun telah bekerja sebagai masinis. Data masa kerja dikategorikan menurut Suma’mur (1996) dalam Widyastuti (2010) yaitu:

1. Masa kerja baru dan sedang : ≤ 10 tahun.

2. Masa kerja lama : > 10 tahun.

5. Lama Kerja

Data mengenai lama kerja diperoleh dengan menanyakan berapa lama bekerja

dalam sehari pada saat penelitian dilakukan. Data lama kerja dikategorikan

menjadi 2 kategori yaitu:

1. Lama kerja ≤ 8 jam

2. Lama kerja > 8 jam

6. Indeks Masa Tubuh

Indeks masa tubuh masinis diperoleh dengan melakukan pengukuran berat

badan dengan menggunakan timbangan dan tinggi badan dengan menggunakan

meteran. Pengukuran berat badan menggunakan alat timbang, sedangkan tinggi

badan dengan alat meteran dan alat bantu berupa kertas , pensil dan penghapus.

Adapun prosedur pelaksanaan pengukurannya adalah sebagai berikut:

a. Masinis melepas alas kaki, jam tangan dan pakaian luar.

(39)

36

c. Masinis naik ke atas timbangan dan berdiri ditengah-tengahnya, pandangan

lurus kedepan.

d. Catat hasil angka yang ditunjukkan oleh jarum penunjuk timbangan dalam

satuan kg.

e. Setelah hasil berat badan, pengukuran dilanjutkan pada meteran dengan posisi

badan berdiri tegak, pandangan lurus kedepan dan dicatat hasilnya dalam

satuan cm.

Hasil yang didapat kemudian di masukan ke dalam rumus BMI= BB (kg)

/ TB2 (m). Indeks masa tubuh dikategorikan menjadi 2 kategori yaitu:

1. Normal jika IMT 18,5 – 25.

2. Tidak normal jika IMT <18,5 dan >25

3.7 Teknik Pengolahan Data

Pengolahan data adalah suatu proses dalam memperoleh data ringkasan

atau angka ringkasan dengan menggunakan cara-cara tertentu:

a. Editing

Editing dilakukan untuk memeriksa ketepatan dan kelengkapan data. Apabila

data belum lengkap ataupun ada kesalahan data dilengkapi dengan

mewawancarai ulang responden.

b. Coding

Data yang telah terkumpul dan dikoreksi ketepatan dan kelengkapannya

kemudian diberi kode oleh peneliti secara manual sebelum diolah dengan

komputer.

(40)

37

c. Entri

Data yang telah dibersihkan kemudian dimasukkan ke dalam program

komputer.

d. Cleaning Data

Pemeriksaan semua data yang telah dimasukkan ke dalam komputer guna

menghindari terjadinya kesalahan dalam pemasukan data.

e. Saving

Penyimpanan data untuk siap dianalisis.

f. Analisis data

Dalam tahap analisa data, data diolah dan dianalisis dengan teknik-teknik

tertentu. Data dianalisis dengan menggunakan software komputer. Analisa data

dilakukan dengan menggunakan metode analisis, yaitu analisis univariat dan

analisis bivariat.

1. Analisis Univariat

Analisis univariat yaitu analisa yang dilakukan terhadap tiap variabel dari

hasil penelitian, analisis ini hanya menghasilkan distribusi dan presentase dari

tiap variabel. Analisis univariat dalam penelitian ini digunakan untuk

mendeskripsikan variabel bebas yaitu umur, masa kerja, lama kerja, kebiasaan

merokok dan Indeks Masa Tubuh serta variabel terikat yaitu keluhan

Musculoskeletal Disorders.

2. Analisis Bivariat

Analisis bivariat ini dilakukan terhadap dua variabel yang diduga

(41)

38

hubungan antara variabel bebas dengan variabel terikat yaitu Musculoskeletal

Disorders.

Selanjutnya diuji dengan analisis statistik. Uji statistik yang digunakan

adalah uji Chi Square jika memenuhi syarat yaitu sel yang mempunyai nilai

expected kurang dari 5, maksimal 20% dari jumlah sel. Jika syarat uji Chi Square

tidak terpenuhi maka dipakai uji alternatifnya yaitu uji Kolmogorov Smirnov.

Taraf signifikan yang digunakan adalah 95 % atau taraf kesalahan 0,05.

Pengambilan keputusan yaitu didasarkan kepada probabilitas. Jika probabilitas ≤

0,05 maka Ho ditolak. Ini berarti kedua variabel ada hubungan. Sebaliknya, jika

probabilitas >0,05 maka Ho diterima, berarti variabel tersebut tidak ada

hubungan.

(42)

39 BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian

1. Sejarah PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Pengadaan jaringan kereta api di Sumatera Barat oleh pemerintahan

Kolonial Belanda erat kaitannya dengan penemuan sumber daya alam batu bara

di Sawahlunto oleh W.H De Grave pada tahun 1871. Setelah penemuan potensi

alam ini kemudian dilanjutkan dengan upaya penggarapannya. Sejarah kereta api

di Sumbar dimulai dengan Belanda membangun jalur kereta api 6 Juli 1887. Pada

bulan Juli 1891 telah selesai pembangunan jalan kereta api pertama di Sumbar,

yakni dari Pulau Air ke Padang Panjang dan selanjutnya diteruskan ke Bukittinggi

November 1891, dengan rentang rel 90 km. Bentangan rel kereta api yang

bersimpang dari Padang Panjang menuju Muaro Kalaban sepanjang 56 Km

diselesaikan Oktober 1892. Kemudian disiapkan lagi jalur antara Muarokalaban –

Sawahlunto dan Bukittinggi - Payakumbuh tahun 1896 sehingga dalam waktu 22

tahun diselesaikan pembangunan jalan kereta api sepanjang 230 km. Jalur kereta

api dari Lubuk Alung ke Pariaman selesai tahun 1908, selanjutnya Pariaman –

Naras selesai pada bulan Januari 1911, Naras – Sungai Limau tahun 1917,

Payakumbuh ke Limbanang selesai Juni 1921, sedangkan Muarokalaban – Muari

Sijunjung diselesaikan pada tahun 1924.

PT. Kereta Api Indonesia (Persero) (disingkat KAI atau PT KAI) adalah

Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang menyelenggarakan jasa angkutan

(43)

40

Kereta Api Indonesia divisi regional II merupakan layanan PT. KAI yang cukup

kecil.

2. Visi dan Misi PT. Kereta Api Indonesia divisi regional II Sumatera Barat a. Visi

Adapun visi dari PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional II

Sumatera Barat Indonesia adalah menjadi penyedia jasa perkeretaapian terbaik

yang fokus pada pelayanan pelanggan dan memenuhi harapan stakeholders.

b. Misi

Misi dari PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional II Sumatera

Barat adalah menyelenggarakan bisnis perkeretaapian dan bisnis usaha

penunjangnya, melalui praktek bisnis dan model organisasi terbaik untuk

memberikan nilai tambah yang tinggi bagi stakeholder dan kelestarian lingkungan

berdasarkan 4 pilar utama: Keselamatan, Ketepatan waktu, Pelayanan, dan

Kenyamanan.

3. PT. Kereta Api Indonesia Saat Ini

PT. Kereta Api Indonesia baru saja merayakan ulang tahun ke 71 tahun

pada tanggal 28 September 2016 dengan tag line everyday is safety day, safety

has no holiday”. Hal ini menunjukkan bahwa PT. Kereta Api Indonesia

memprioritaskan keselamatan dalam setiap operasional kereta api.

4. Jenis Layanan PT. KAI divisi regional II Sumatera Barat

a. Kereta Api penumpang dan wisata yaitu kereta api Sibinuang, kelas ekonomi

AC rute Padang – Pariaman.

(44)

41

b. Kereta Api pengangkutan barang yaitu kereta api semen dalam bentuk curah

PT. Semen Padang (Indarung – Teluk Bayur).

5. Perlintasan Indarung – Bukit Putus

Perlintasan Indarung – Bukit Putus mengangkut semen dalam bentuk

curah dari PT. Semen Padang (Indarung) ke Pelabuhan Teluk Bayur (Bukit

Putus). Semen dalam bentuk curah ini diangkut oleh PT. Kereta Api Indonesia

dengan 5 lokomotif yang dipakai secara bergantian. Dinasan masinis di

perlintasan ini terdiri dari 3 shift yaitu shift pagi, siang dan malam. Shift pagi

mengangkut semen dari Indarung ke Bukit Putus sebanyak 4 kali, sedangkan shift

siang dan malam mengangkut semen dari Indarung ke Bukit Putus sebanyak 5

kali.

Lokomotif yang digunakan untuk mengangkut semen dari Indarung ke

Bukit Putus terdiri dari 2 lokomotif yang berada di bagian depan gerbong dan

membawa beban sebanyak 600 ton, sedangkan untuk kembali dari Bukit Putus ke

Indarung digunakan 3 lokomotif karena kondisi rel yang menanjak sebesar 90/mil, 2 dari 3 lokomotif berada didepan gerbong dan 1 lokomotif berada dibagian

belakang sebagai pendorong dengan beban 300 ton.

4.2 Distribusi Frekuensi

Secara umum, data distribusi frekuensi masinis di PT. Kereta Api

Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat berdasarkan umur, masa kerja, lama

kerja, indeks masa tubuh, kebiasaan merokok, skor MSDs dan Lokomotif yang

(45)

42

Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Umur, Masa Kerja, Lama Kerja, Indeks Masa Tubuh, Kebiasaan Merokok , Skor MSDs dan Lokomotif yang Digunakan Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

No Umur (Tahun) Masa Kerja (Tahun) Lama Kerja (Jam)

IMT Kebiasaan

Merokok

Lokomotif

1 53 18 8.35 23.53 Tidak merokok L1

2 51 18 8.35 21.74 Merokok L2

3 33 7 8.35 24.44 Merokok L1

4 55 30 8.35 22.56 Merokok L2

5 44 14 8.35 25.56 Merokok L1

6 34 6 8.35 24.44 Tidak merokok L2

7 51 20 9.10 21.69 Tidak merokok L1

8 33 8 9.10 24.22 Merokok L2

9 44 19 9.10 25.36 Merokok L1

10 33 6 6.35 24.44 Merokok L1

11 34 7 6.35 20.79 Merokok L2

12 30 2 6.35 24.81 Merokok L1

13 34 8 6.35 21.51 Merokok L2

14 34 8 8.35 20.63 Merokok L1

15 34 7 8.35 21.86 Merokok L2

16 52 24 8.35 23.55 Merokok L1

17 32 7 8.35 23.88 Tidak merokok L2

18 48 17 9.10 22.90 Tidak merokok L1

19 55 30 6.35 24.81 Merokok L2

20 53 21 8.35 22.56 Tidak merokok L1

21 52 27 8.35 28.99 Merokok L2

22 45 18 8.35 22.34 Tidak merokok L1

23 53 32 8.35 22.56 Merokok L2

24 41 18 9.10 21.56 Merokok L2

25 44 15 8.35 23.05 Merokok L2

26 48 17 9.10 21.56 Tidak merokok L1

27 40 14 6.35 23.05 Merokok L1

28 30 2 6.35 24.81 Merokok L2

4.2.1 Distribusi Umur Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner yang

peneliti lakukan pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II di

Sumatera Barat, diketahui distribusi umur masinis. Dalam hal ini peneliti

[image:45.595.109.519.181.617.2]
(46)

43

mengkategorikan umur masinis menjadi 2 kategori yaitu: masinis berumur

[image:46.595.106.516.210.268.2]

dibawah 35 tahun dan masinis berumur diatas atau sama dengan 35 tahun.

Tabel 4.2 Distribusi Umur Masinis di PT. kereta Api Indonesia di Sumatera Barat Tahun 2016

Umur Masinis (Tahun) Jumlah (Orang) %

<35 11 39.3

≥35 17 60.7

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis yang berumur <35 tahun

sebanyak 11 orang (39.3 %), sisanya yaitu masinis berumur ≥35 tahun sebanyak

17 orang (60.7%).

4.2.2 Distribusi Masa Kerja Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner yang

peneliti lakukan pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II di

Sumatera Barat, diketahui masa kerja masinis berdasarkan tahun pertama kali

bekerja sebagai masinis. Dalam hal ini peneliti mengkategorikan masa kerja

masinis menjadi 2 kategori yaitu: masinis yang bekerja selama ≤ 10 tahun dan

masinis yang bekerja selama > 10 tahun.

Tabel 4.3 Distribusi Masa Kerja Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II di Sumatera Barat Tahun 2016

Masa Kerja (Tahun) Jumlah (Orang) %

≤10 11 39.3

>10 17 60.7

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat dilihat masinis yang bekerja ≤10 tahun adalah

sebanyak 11 orang (39.3%), sisanya masinis yang bekerja > 10 tahun yaitu

(47)

44

4.2.3 Distribusi Lama Kerja Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner yang

peneliti lakukan pada 28 orang masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi

Regional II di Sumatera Barat, diketahui lama kerja masinis berdasarkan jam kerja

pada saat penelitian. Dalam hal ini peneliti mengkategorikan lama kerja masinis menjadi 2 kelas yaitu: masinis yang bekerja selama ≤ 8 jam dan masinis yang

[image:47.595.108.519.357.415.2]

bekerja selama > 8 jam.

Tabel 4.4 Distribusi Lama Kerja Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Lama Kerja (Jam) Jumlah (Orang) %

≤ 8 7 25.0

>8 21 75.0

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat dilihat masinis yang bekerja ≤ 8 jam adalah

sebanyak 21 orang (75%), sisanya masinis yang bekerja > 8 jam yaitu sebanyak 7

orang (25%).

4.2.4 Distribusi Kebiasaan Merokok Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner yang

peneliti lakukan pada 28 orang masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi

Regional II di Sumatera Barat, diketahui prilaku merokok masinis. Dalam hal ini

peneliti mengkategorikan prilaku merokok masinis menjadi 2 kelas yaitu: masinis

yang merokok dan masinis yang tidak merokok.

(48)

45

Tabel 4.5 Distribusi Kebiasaan Merokok Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Kebiasaan Merokok Jumlah (Orang) %

Merokok 20 71.4

Tidak Merokok 8 28.6

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat dilihat dari seluruh masinis lebih banyak yang

merokok yaitu sebanyak 20 orang (71.4%), sisanya masinis yang tidak merokok

yaitu sebanyak 8 orang (28.6%).

4.2.5 Distribusi Indeks Masa Tubuh Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner yang

peneliti lakukan pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II di

Sumatera Barat, diketahui indeks masa tubuh masinis berdasarkan hasil

pengukuran berat badan dan tinggi badan yang peneliti lakukan dan kemudian

dihitung dengan rumus berat badan (kg) dibagi tinggi badan (m) pangkat dua.

Dalam hal ini peneliti mengkategorikan indeks masa tubuh masinis menjadi 2

kategori yaitu: masinis dengan IMT normal yaitu 18-25 dan masinis dengan IMT

tidak normal yaitu dibawah 18 atau diatas 25.

Tabel 4.6 Distribusi Indeks Masa Tubuh Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Indeks Masa Tubuh Jumlah (Orang) %

Normal 25 89.3

Tidak Normal 3 10.7

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat dilihat masinis dengan IMT normal sebanyak 25

[image:48.595.107.516.589.647.2]
(49)

46

4.2.6 Musculoskeletal Disorders

Berdasarkan hasil wawancara dengan menggunakan kuesioner dan Nordic

Body Map yang peneliti lakukan pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi

Regional II di Sumatera Barat, diketahui tingkat gangguan Musculoskeletal

Disorders yang dialami oleh masinis, kemudian skor pada masing-masing bagian

tubuh dijumlahkan menjadi skor total MSDs. Dalam hal ini peneliti

mengkategorikan MSDs menjadi 4 kategori yaitu rendah, sedang, tinggi dan

sangat tinggi.

(50)
[image:50.595.107.515.164.566.2]

47

Tabel 4.7 Distribusi Skor Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

No. Responden Skor MSDs Kategori

1 22 Rendah

2 25 Sedang

3 14 Rendah

4 30 Sedang

5 43 Tinggi

6 18 Rendah

7 27 Sedang

8 12 Rendah

9 42 Tinggi

10 24 Sedang

11 12 Rendah

12 10 Rendah

13 8 Rendah

14 34 Sedang

15 11 Rendah

16 34 Sedang

17 9 Rendah

18 16 Rendah

19 22 Sedang

20 32 Sedang

21 44 Tinggi

22 15 Rendah

23 12 Rendah

24 14 Rendah

25 18 Rendah

26 10 Rendah

27 24 Sedang

28 12 Rendah

(51)
[image:51.595.108.518.165.238.2]

48

Tabel 4.8 Distribusi Kategori Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Musculoskeletal Disorders Jumlah (Orang) %

Rendah 16 57.1

Sedang 9 32.1

Tinggi 3 10.7

Total 28 100.0

Dari tabel diatas dapat diketahui Musculoskeletal Disorders yang paling

banyak dialami oleh masinis adalah kategori rendah yaitu sebanyak 16 orang

(57.1%) dari 28 orang, sisanya yaitu masinis yang mengalami MSDs kategori

sedang sebanyak 9 orang (32.1%) dan kategori tinggi sebanyak 3 orang (10.7%).

Dari 28 orang responden kemudian dihitung frekuensi keluhan otot dan

tulang yang dirasakan oleh tiap anggota tubuh responden. Pengumpulan data

frekuensi keluhan ini ditujukan kepada responden menggunakan kuesioner Nordic

Body Map.

(52)

49

Tabel 4.9 Distribusi Keluhan MSDs pada bagian tubuh Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

No Bagian Tubuh Tingkat Kesakitan Frekuensi Persen (%)

0 1 2 3

0 Leher atas 8 16 4 0 28 100

1 Tengkuk 8 14 6 0 28 100

2 Bahu kiri 12 14 2 0 28 100

3 Bahu kanan 12 14 2 0 28 100

4 Lengan atas kiri 12 11 5 0 28 100

5 Punggung 7 14 7 0 28 100

6 Lengan atas kanan 11 15 2 0 28 100

7 Pinggang 8 7 13 0 28 100

8 Pinggul 8 8 12 0 28 100

9 Pantat 6 13 8 1 28 100

10 Siku kiri 17 9 2 0 28 100

11 Siku kanan 17 9 2 0 28 100

12 Lengan bawah kiri 17 8 3 0 28 100

13 Lengan bawah kanan 14 11 3 0 28 100

14 Pergelangan tangan kiri

10 13 5 0 28 100

15 Pergelangan tangan kanak

11 15 2 0 28 100

16 Tangan kiri 13 14 1 0 28 100

17 Tangan kanan 10 15 3 0 28 100

18 Paha kiri 13 13 2 0 28 100

19 Paha kanan 13 11 4 0 28 100

20 Lutut kiri 14 11 3 0 28 100

21 Lutut kanan 15 7 6 0 28 100

22 Betis kiri 17 6 5 0 28 100

23 Betis kanan 16 6 6 0 28 100

24 Pergelangan kaki kiri 14 12 2 0 28 100

25 Pergelangan kaki

kanan

16 11 1 0 28 100

26 Kaki kiri 7 18 3 0 28 100

27 Kaki kanan 6 18 4 0 28 100

Pada tabel 4.9 jika dilihat dari skor terbanyak yang merasakan paling

banyak tidak sakit adalah pada bagian siku kiri, siku kanan, lengan bawah kiri dan

betis kiri. Bagian tubuh yang paling banyak merasakan agak sakit yaitu bagian

[image:52.595.119.515.168.627.2]
(53)

50

adalah bagian pinggang. Bagian tubuh yang paling banyak merasakan sangat sakit

adalah bagian pantat.

4.2.7 Intensitas Getaran Seluruh Tubuh

Pengukuran intensitas getaran seluruh tubuh dilakukan pada 2 orang

masinis yang memiliki masa kerja pada kategori yang berbeda, masinis pada

lokomotif 1 memiliki masa kerja 16 tahun yaitu termasuk pada kategori masa

kerja > 10 tahun sedangkan masinis pada lokomotif 2 memiliki masa kerja 2 tahun yaitu termasuk pada masa kerja ≤ 10 tahun.

Lokomotif yang digunakan dalam pengukuruan intensitas getaran seluruh

tubuh pada masinis adalah lokomotif yang digunakan secara bergantian oleh

seluruh masinis pada lintasan Indarung – Bukit Putus. Dua lokomotif tersebut

adalah lokomotif penarik yang terdapat di depan gerbong. Hasil pengukuran

intensitas getaran seluruh tubuh pada 2 lokomotif di perlintasan Indarung – Bukit

Putus adalah sebagai berikut:

Tabel 4.10 Intensitas Getaran Seluruh Tubuh

No Lokomotif Hasil (m/s2) Keterangan

1 Lokomotif 1 0,0092 <NAB

2 Lokomotif 2 0,0086 <NAB

Pada tabel diatas dapat dilihat bahwa intensitas getaran pada kedua orang

masinis di 2 lokomotif berada dibawah nilai ambang batas menurut Peratutan

Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. Per 13 / Men / 2011 yaitu sebesar 0,5

m/s2.

(54)

51

4.3 Hubungan Karakteristik Individu (Umur, Masa Kerja, Lama Kerja, Kebiasaan Merokok dan Indeks Masa Tubuh) dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Analisis bivariat dimaksudkan untuk mengetahui keterkaitan atau adanya

hubungan antara variabel dependen yakni keluhan musculoskleletal disorders

dengan variabel independen yaitu umur, masa kerja, lama kerja, kebiasaan

merokok dan indeks masa tubuh. Hasil analisis ini kemudian disajikan dalam

[image:54.595.112.515.375.469.2]

bentuk crosstab sebagai berikut:

Tabel 4.11 Hubungan umur dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Umur (tahun)

Musculoskeletal Disorders Total Nilai P Rendah Sedang Tinggi

≤ 35 10 1 0 11 0.032

>35 6 8 3 17

Total 16 9 3 28

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis yang berumur ≤ 35

tahun yang mengalami MSDs kategori rendah sebanyak 10 orang dan yang

mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 1 orang, sedangkan masinis yang

berumur > 35 tahun yang mengalami MSDs kategori rendah sebanyak 6 orang,

yang mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 8 orang dan yang mengalami

MSDs kategori tinggi sebanyak 3 orang.

Analisis data dengan menggunakan uji Chi Square (tidak memenuhi syarat

karena nilai expected count yang kurang dari 5 lebih dari 20% yaitu 50.0%), maka

dilanjutkan dengan uji alternatife yaitu Kolmogorov-Smirnov Test dan

(55)

52

diterima. Dapat diinterpretasikan bahwa ada hubungan antara umur dengan

keluhan Musculokeletal disorders pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia

Divisi Regional II di Sumatera Barat pada Tahun 2016.

Tabel 4.12 Hubungan Masa Kerja dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Masa Kerja (Tahun)

Musculoskeletal Disorders Total Nilai P Renda

h

Sedang Tinggi

≤10 10 1 0 11 0,032

>10 6 8 3 17

Total 16 9 3 28

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis dengan masa kerja ≤

10 tahun yang mengalami MSDs rendah sebanyak 10 orang dan yang mengalami

MSDs kategori sedang sebanyak 1 orang, Sedangkan masinis dengan masa kerja >

10 tahun yang mengalami MSDs kategori rendah sebanyak 6 orang, yang

mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 8 orang dan yang mengalami MSDs

tinggi sebanyak 3 orang.

Hasil analisis data dengan menggunakan uji Chi Square (tidak memenuhi

syarat karena nilai expected count yang kurang dari 5 lebih dari 20% yaitu

50.0%), maka dilanjutkan dengan uji alternative yaitu Kolmogorov-Smirnov Test

dan menunjukkan nilai p = 0,032 ( p <0,05 ) ini berarti bahwa H0 ditolak danHa diterima. Dapat diinterpretasikan bahwa ada hubungan antara masa kerja dengan

keluhan Musculokeletal disorders pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia

Divisi Regional II di Sumatera Barat pada Tahun 2016.

[image:55.595.117.514.195.341.2]
(56)

53

Tabel 4.13 Hubungan Lama Kerja dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Lama kerja (jam) Musculoskeletal Disorders Total Nilai P Rendah Sedang Tinggi

≤ 8 4 3 0 7 1,000

>8 12 6 3 21

Total 16 9 3 28

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis dengan lama kerja ≤

8 jam yang mengalami MSDS kategori rendah sebanyak 4 orang dan yang

mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 3 orang, sedangkan masinis dengan

lama kerja > 8 jam yang mengalami MSDs kategori rendah sebanyak 12 orang,

yang mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 6 orang dan yang mengalami

MSDs kategori tinggi sebanyak 3 orang.

Hasil analisis data dengan menggunakan uji Chi Square (tidak memenuhi

syarat karena nilai expected count yang kurang dari 5 lebih dari 20% yaitu

66.7%), maka dilanjutkan dengan uji alternative yaitu Kolmogorov-Smirnov Test

dan menunjukkan nilai p = 1,000 ( p >0,05 ) ini berarti bahwa H0 diterima danHa ditolak. Dapat diinterpretasikan bahwa tidak ada hubungan antara lama kerja

dengan keluhan Musculokeletal disorders pada masinis di PT. Kereta Api

[image:56.595.120.511.170.262.2]
(57)

54

Tabel 4.14 Hubungan Kebiasaan Merokok dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Kebiasaan merokok Musculoskeletal Disorders Total Nilai P Rendah Sedang Tinggi

Merokok 11 6 3 20 1.000

Tidak merokok 5 3 0 8

Total 16 9 3 28

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis yang merokok

mengalami MSDS kategori rendah sebanyak 11 orang, yang mengalami MSDs

kategori sedang sebanyak 6 orang dan MSDs tinggi sebanyak 3 orang, sedangkan

masinis yang tidak merokok mengalami MSDs kategori rendah sebanyak 5 orang

dan yang mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 3 orang.

Hasil analisis data dengan menggunakan uji Chi Square (tidak memenuhi

syarat karena nilai expected count yang kurang dari 5 lebih dari 20% yaitu

66.7%), maka dilanjutkan dengan uji alternative yaitu Kolmogorov-Smirnov Test

dan menunjukkan nilai p = 1.000 ( p >0,05 ) ini berarti bahwa H0 diterima danHa

ditolak. Dapat diinterpretasikan bahwa tidak ada hubungan antara lama kerja

dengan keluhan Musculokeletal disorders pada masinis di PT. Kereta Api

Indonesia Divisi Regional II di Sumatera Barat pada Tahun 2016.

(58)

55

Tabel 4.15 Hubungan Indeks Masa Tubuh dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Divisi Regional II Sumatera Barat Tahun 2016

Indeks Masa Tubuh (IMT)

Musculoskeletal Disorders Total Nilai P Rendah Sedang Tinggi

Normal 16 9 0 25 0,009

Tidak Normal 0 0 3 3

Total 16 9 3 28

Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa masinis dengan indeks masa

tubuh normal yang mengalami MSDS kategori rendah sebanyak 16 orang dan

yang mengalami MSDs kategori sedang sebanyak 9 orang, sedangkan masinis

dengan indeks masa tubuh tidak normal tidak ada yang mengalami MSDs kategori

rendah dan sedang dan yang mengalami MSDs kategori tinggi sebanyak 3 orang.

Hasil analisis data dengan menggunakan uji Chi Square (tidak memenuhi

syarat karena nilai expected count yang kurang dari 5 lebih dari 20% yaitu

66.7%), maka dilanjutkan dengan uji alternatife yaitu Kolmogorov-Smirnov Test

dan menunjukkan nilai p = 0,009 ( p <0,05 ) ini berarti bahwa H0 ditolak danHa diterima. Dapat diinterpretasikan bahwa ada hubungan antara indeks masa tubuh

dengan keluhan Musculokeletal disorders pada masinis di PT. Kereta Api

(59)

56 BAB V PEMBAHASAN

5.1 Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat pada Tahun 2016.

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada masinis di PT. Kereta

Api Indonesia Divisi Regional II di Sumatera Barat pada Tahun 2016 yang terdiri

dari 28 orang masinis didapatkan hasil bahwa sebanyak 16 orang (57.1%)

mengalami MSDs kategori rendah, 9 orang (32,1%) mengalami MSDs kategori

sedang dan yang mengalami MSDs kategori tinggi sebanyak 3 orang (10,7%).

Sementara itu keluhan Musculoskeletal itu sendiri merupakan keluhan rasa

tidak nyaman pada bagian-bagian otot skeletal yang dirasakan oleh seseorang

mulai dari keluhan sangat ringan sampai sangat sakit. Keluhan muncul

diakibatkan oleh otot menerima beban statis secara berulang dan dalam waktu

yang lama, sehingga dapat menyebabkan keluhan berupa kerusakan pada ligamen,

sendi dan tendon.

Hasil ini didapatkan berdasarkan teori yang dikemukakan oleh Tarwaka

(2015) yang menyatakan bahwa keluhan Musculoskeletal Disorders adalah

keluhan pada bagian-bagian otot skeletal yang dirasakan oleh seseorang mulai

dari keluhan sangat ringan sampai sangat sakit. Metode Nordic Body Map

meliputi 28 bagian otot-otot skeletal pada kedua sisi tubuh kanan dan kiri yang

dimulai dari anggota tubuh bagian atas yaitu otot leher sampai dengan paling

bawah yaitu otot pada kaki. Setelah selesai melakukan wawancara dan pengisian

Nordic Body Map maka langkah berikutnya adalah menghitung total skor

individu dari seluruh sistem Muskuloskeletal. Selanjutnya keluhan

(60)

57

Musculoskeletal Disorders akan dikategorikan berdasarkan skor yang diperoleh

pada masing-masing masinis, yaitu sebagai berikut:

0. Kategori rendah untuk skor 0-20

1. Kategori sedang untuk skor 21-41

2. Kategori tinggi untuk skor 42-62

3. Kategori sangat tinggi untuk skor 63-84

Setelah dilakukan penelitian pada masinis yang berjumlah 28 orang

diperoleh hasil bahwa 3 orang mengalami MSDs kategori tinggi, 9 orang

mengalami MSDs kategori sedang dan 16 orang mengalami MSDs kategori

rendah. Dilihat dari karakteristik individunya 3 orang masinis yang mengalami MSDs kategori tinggi berumur ≥ 35 tahun yaitu 2 orang diantaranya berumur 44

tahun dan sisanya 52 tahun. Telah bekerja > 10 tahun yaitu masing-masing 14

tahun, 19 tahun dan 27 tahun. Bekerja > 8 jam dalam sehari yaitu 2 orang

diantaranya bekerja selama 8 jam 35 menit dan sisanya bekerja selama 9 jam 10

menit. Tiga orang masinis yang mengalami MSDs kategori tinggi memiliki

kebiasaan merokok dan memiliki indeks masa tubuh tidak normal yaitu

masing-masing 25.56, 25.36 dan 28.99. Sebaliknya masinis yang berumur < 35 tahun, masa kerja ≤ 10 tahun, lama kerja ≤ 8 jam dalam sehari, tidak merokok dan

memiliki indeks masa tubuh normal juga ada mengalami keluhan Musculoskeletal

Disorder tetapi hanya pada kategori rendah dan sedang, tidak ada yang

mengalami MSDs kategori tinggi.

Masinis yang berumur ≥ 35 tahun mengalami keluhan MSDs lebih tinggi

(61)

58

menurun sehingga resiko terjadinya keluhan otot meningkat dan terjadilah

keluhan Musculoskeletal Disorders dengan kategori tinggi yaitu sebanyak 3

orang. Masinis dengan masa kerja > 10 tahun (lama) 3 orang diantaranya

mengalami tingkat MSDs lebih tinggi karena semakin lama masa kerja

menunjukkan lamanya masinis terpapar getaran seluruh tubuh sehingga dapat

mengakibatkan penyempitan pembuluh darah yang lama kelamaan akan

mengakibatkan nyeri otot sehingga terjadi keluhan Musculoskeletal Disorders.

Lama kerja juga menunjukkan lamanya masinis tersebut terpapar getaran seluruh

tubuh dalam satu hari, dari hasil penelitian 3 orang masinis yang mengalami

MSDs kategori tinggi terjadi pada kelompok lama kerja > 8 jam dalam sehari. Hal

tersebut juga terjadi pada kelompok masinis yang merokok, kebiasaan merokok

akan mengakibatkan penurunan kapasitas paru-paru sehingga kemampuan untuk

mengkonsumsi oksigen menurun dan sebagai akibatnya tingkat kesegaran tubuh

juga akan menurun maka masinis tersebut akan mudah lelah karena kandungan

oksigen dalam darah rendah, pembakaran karbohidrat terhambat, terjadilah

penumpukan asam laktat dan akhirnya timbul rasa nyeri otot yang disebut dengan

Musculoskeletel Disorders. Semua masinis yang mengalami MSDs kategori tinggi

memiliki indeks masa tubuh tidak normal yaitu melebihi 25 masing-masing 25.56,

25.36 dan 28.99, hal ini disebabkan oleh kondisi keseimbangan struktur rangka

didalam menerima beban, baik beban berat tubuh maupun beban tembahan

lainnya.

Karakteristik individu yang paling berperan dalam menyebabkan keluhan

Musculoskeletal Disorders pada masinis adalah indeks masa tubuh, hal ini

(62)

59

dibuktikan oleh hasil uji statistik yang menujukkan nilai P paling kecil atau

mendekati 0 yaitu 0.009, hal ini juga dibuktikan oleh hasil penelitian yang

menunjukkan bahwa seluruh masinis dengan indeks masa tubuh tidak normal

(IMT >25) mengalami MSDs kategori tinggi. hal ini disebabkan oleh kondisi

badan yang terlampau gemuk akan semakin berisiko untuk mengalami keluhan

Muskuloskeletal, karena masinis yang mengalami kelebihan berat badan akan

berusaha menyangga berat badan dengan mengontraksikan otot-otot.

Faktor lingkungan fisik pada tempat kerja masinis adalah getaran, setiap

masinis bekerja mengemudi kereta api selalu terpapar getaran seluruh tubuh yang

memapari masinis dari tempat duduk hingga ke seluruh tubuh. Getaran dapat

mengakibatkan keluhan Musculoskeleteal Disorders karena getaran akan

menyebabkan kontraksi otot statis yang akan mengurangi aliran darah secara

kontinu selama kontraksi tersebut berlangsung. Masinis akan mengalami

pengurangan aliran darah pada saat terpapar getaran seluruh tubuh sehingga

oksigen pada otot akan berkurang yang akan meningkatkan asam laktat dan akan

mempercepat terjadinya kelelahan otot. Pengukuran intensitas getaran seluruh

tubuh pada masinis yang dilakukan pada 2 lokomotif masing-masing diperoleh

hasil 0.0092 dan 0.0086, lokomotif 1 digunakan oleh 14 orang masinis dan

lokomotif 2 juga digunakan oleh 14 orang masinis, hasil pengukuran

menunjukkan bahwa intensitas getaran seluruh tubuh memiliki nilai dibawah nilai

ambang batas, sedangkan diantara 28 orang masinis terdapat 3 orang mengalami

MSDs kategori tinggi sehingga dapat ditarik kemungkinan bahwa meskipun nilai

(63)

60

terpapar dalam waktu yang lama akan dapat mengakibatkan keluhan MSDs

dengan kategori tinggi, sedang maupun rendah.

Berdasarkan hasil Nordic Body Map terdapat masinis yang mengeluh

sangat sakit pada pantat, menurut keterangan masinis hal ini dikarenakan duduk

terlalu lama pada saat bekerja, getaran seluruh tubuh yang memapari melalui

tempat duduk juga mendukung untuk terjadinya keluhan sangat sakit pada bagian

pantat. Selanjutnya yang paling banyak dikeluhkan sakit adalah bagian pinggang

yaitu sebanyak 13 orang, yang paling banyak dikeluhkan agak sakit yaitu bagian

kaki kiri dan kaki kanan yaitu sebanyak 18 orang dan yang paling banyak tidak

ada keluhan yaitu bagian siku kiri, siku kanan, lengan bawah kiri dan betis kiri

yaitu sebanyak 17 orang.

5.2 Hubungan Umur dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat pada Tahun 2016

Hasil uji statistik menggunakan Kolmogorov Smirnov pada masinis di PT.

Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat diperoleh nilai P< 0.05

yang berarti ada hubungan yang signifikan antara umur dengan keluhan

Musculoskeletal Disorders. Masinis yang berumur <35 tahun mengalami MSDs

kategori rendah sebanyak 10 orang dan MSDs kategori sedang sebanyak 1 orang,

sedangkan masinis yang berumur ≥35 tahun yang mengalami MSDs kategori

rendah sebanyak 6 orang, MSDs kategori sedang sebanyak 8 orang dan MSDs

kategori tinggi sebanyak 3 orang. Masinis yang berumur ≥35 tahun cenderung

memiliki keluhan MSDs lebih tinggi dibandingkan dengan masinis yang berumur

<35 tahun. Hal ini diperjelas dari pernyataan yang diberikan oleh beberapa orang

(64)

61

masinis yang mengatakan bahwa semakin bertambahnya umur kekuatan otot atau

kesehatan jasmani masinis semakin menurun sehingga keluhan selama bekerja

lebih sering dirasakan.

Berdasarkan hasil diatas maka dapat digambarkan bahwa umur memiliki

hubungan dengan keluhan MSDs dan dianggap faktor yang penting dalam

menyebabkan terjadinya keluhan Musculoskeletal Disorders. Hal ini sejalan

dengan Tarwaka (2015) yang menyatakan bahwa keluhan pertama biasanya

dirasakan pada umur 35 tahun dan tingkat keluhan akan terus meningkat sejalan

dengan bertambahnya umur. Hal ini juga sejalan dengan hasil penelitian yang

dilakukan oleh Cindyastira (2014) yang menunjukkan bahwa ada hubungan

antara umur dengan keluhan Musculoskleletal Disorders pada pekerja unit

produksi paving block CV Sumber Galian Makasar pada tahun 2014.

Penelitian Nusa (2013) juga menunjukkan bahwa adanya hubungan antara

umur dengan keluhan Musculoskeletal Disorders pada sopir bus trayek Manado

Langowan di terminal karom basan pada tahun 2013.

5.3 Hubungan Masa Kerja dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat pada Tahun 2016

Hasil uji statistik menggunakan Kolmogorov Smirnov diperoleh nilai P<

0.05 yang berarti masa kerja berhubungan secara signifikan dengan keluhan

MSDs pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia Divisi Regional II Sumatera Barat pada tahun 2016. Pada kelompok masa kerja ≤10 tahun terdapat 10 orang

masinis yang mengalami MSDs kategori rendah dan 1 orang masinis mengalami

(65)

62

6 orang yang mengalami MSDs kategori rendah, 8 orang mengalami MSDs

kategori sedang dan 3 orang mengalami MSDs kategori tinggi.

Berdasarkan hasil pengamatan pada saat penelitian, masinis bekerja

terpapar getaran seluruh tubuh setiap hari, getaran merupakan salah satu penyebab

sekunder terjadinya Musculoskeletal Disorders, getaran ini memapari seluruh

tubuh masinis sehingga dapat mengakibatkan efek fisiologis seperti

Musculoskeletal Disorders. Dilihat dari hasil pengukuran intensitas getaran yang

dilakukan pada masinis dengan menggunakan Vibration Meter didapatkan hasil

bahwa nilai intensitas getaran di lokomotif kereta api dibawah nilai ambang batas

yaitu 0.5 m/s2. Meskipun nilai intensitas getaran dibawah nilai ambang batas namun masinis selalu terpapar getaran seluruh tubuh pada saat bekerja, hal ini

menyebabkan masa kerja memiliki hubungan dengan terjadinya keluhan

Musculoskeletal Disorders pada masinis di PT. Kereta Api Indonesia divisi

regional II Sumatera Barat.

Hal ini sesuai dengan teori yang dikemukakan oleh Budiono (2009), yang

mengemukakan bahwa tekanan melalui fisik (beban kerja) pada suatu waktu

tertentu mengakibatkan berkurangnya kinerja otot, gejala yang ditunjukkan juga

berupa pada makin rendahnya gerakan. Keadaan ini tidak hanya disebabkan oleh

suatu sebab tunggal seperti terlalu kerasnya beban kerja, namun juga oleh tekanan – tekanan yang terakumulasi

Gambar

Gambar I. Proses Wawancara dengan Masinis
Gambar 3. Pengukuran Berat Badan Masinis
Gambar 5. Pengukuran Intensitas Getaran Seluruh Tubuh
Gambar 8. Lokomotif
+7

Referensi

Dokumen terkait

Keluhan musculoskeletal disorders yang dirasakan oleh petugas BHS berbeda secara bermakna pada kelompok umur dan penilaian sikap kerja, sedangkan kelompok masa kerja, IMT, dan

Faktor-faktor yang berhubungan dengan keluhan subyektif MSDs yaitu faktor sikap kerja, frekuensi postur janggal, beban angkat, usia, kebiasaan merokok, lama kerja,

Hasil analisis tentang hubungan antara intensitas getaran, umur, masa kerja, lama kerja, kebiasaan olahraga, dan sikap kerja dengan keluhan Musculoskeletal

Hasil penelitian Abdul Rahman (2017) tentang analisis postur kerja dan faktor yang berhubungan dengan keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada pekerja

engaruh faktor Beban terhadap keluhan musculoskeletal disorders karena p= 0.000 dinyatakan memiliki pengaruh terhadap MSDs , karena p&lt; 0.05 maka H0

Ada hubungan status gizi dengan musculoskeletal disorders dan tidak ada hubungan antara umur, jenis kelamin, masa kerja, lama kerja, sikap kerja, kebiasaan merokok, kebiasaan

RESUME JURNAL Judul : Analisis Faktor Risiko Ergonomi Terhadap Keluhan Musculoskeletal Disorders MSDs pada Teller Bank Tahun : 2018 Author : Siti Rahmah Hidayatullah Luubis Jurnal :

70 Berdasarkan hasil penelitian pada tabel 5.13 tentang hubungan kebiasaan merokok dengan keluhan musculoskeletal disorders MSDs menunjukkan bahwa 76 orang terdapat pekerja yang