• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modul Ajar Transformasi Energi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Modul Ajar Transformasi Energi"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

Fase /kelas/semester :

Fase /Kelas/semester : B/IV/1 Dimensi Profil Pelajar Pancasila :

✓ Gotong Royong dan Bernalar Kritis Capaian Pembelajaran:

✓ Pada Fase B peserta didik mengidentifikasi keterkaitan antara pengetahuan- pengetahuan yang baru saja diperoleh serta mencari tahu bagaimana konsep- konsep Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial berkaitan satu sama lain yang ada di lingkungan sekitar dalam kehidupan sehari-hari. Penguasaan peserta didik terhadap materi yang sedang dipelajari ditunjukkan dengan menyelesaikan tantangan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. Selanjutnya peserta didik mengusulkan ide/menalar, melakukan

investigasi/penyelidikan/percobaan, mengomunikasikan, menyimpulkan, merefleksikan, mengaplikasikan dan melakukan tindak lanjut dari proses inkuiri yang sudah dilakukannya

Tujuan Pembelajaran :

✓ Mengidentifikasi sumber dan bentuk energi

✓ Merencanakan dan melakukan penyelidikan proses perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari (contoh: energi kalor, listrik, bunyi, cahaya).

Evidence / Indikator Pencapaian:

1. Menjelaskan jenis dan sumber bentuk energi

2. Mampu mengidentifikasi berbagai transformasi energi dalam kehidupan sehari-hari

3. Mampu memberikan contoh pemanfaatan transformasi energi dalam kehidupan sehari-hari

4. Mendeskripsikan beberapa bentuk perubahan energi yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari

Kegiatan Pembelajaran :

1. Peserta didik diberikan pertanyaan kontekstual berkaitan dengan kehidupan sehari-hari sebagai asesmen awal tentang konsep energi, jenis, dan bentuk energi untuk mengetahui pengetahuan awal peserta didik sebelum mempelajari ragam transformasi energi.

2. Peserta didik memulai kegiatan pembelajaran sambil melakukan gerakan yang memerlukan energi.

3. Peserta didik dan guru bertanya jawab berkaitan dengan kegiatan yang dilakukan, mengapa berkeringat, apa yang telah terjadi?

4. Peserta didik mengamati video pembelajaaran terkait ragam transformasi energi dalam kehidupan sehari-hari.

Transformasi atau Perubahan energi adalah berubahnya suatu bentuk energi menjadi bentuk energi lainnya.Perubahan energi bermacam-

Modul Ajar Transformasi Energi

Penyusun : Wahyono, S.Pd, M.Si

Sekolah : SDN Kamal 09 Pagi Jakarta Barat Surel : wahyono551@guru.sd.belajar.id Jenjang/Kelas : SD/IV

Topik : Transformasi Energi Mata Pelajaran : IPAS

Elemen : Pemahaman IPAS dan Ketrampilan Proses Alokasi Waktu : 3 JP (3 x 35 menit)

(2)

macam bentuknya.

5. Peserta didik mengajukan pertanyaan untuk mengidentifikasi dan

mengkonfirmasi ragam transformasi energi pada kehidupan sehari-hari sesuai video yang diamati.

6. Peserta didik menyebutkan berbagai contoh perubahan energi dalam kehidupan sehari-hari.

Contoh energi listrik menjadi panas, energi angin menjadi gerak, energi air menjadi listrik, dan lain sebagainya

7. Peserta didik menyiapkan alat dan bahan untuk percobaan seperti: kertas,lilin, korek api,pinsil, selotip, dan gunting, dan sesuai petunjuk pada lembar kerja peserta didik (LKPD)

8. Peserta didik secara berkelompok melakukan percobaan dan mencatat hasil nya sesuai petunjuk LKPD. Elemen kolaborasi/sub elemen menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok.

9. Peserta didik membuat rencana dan melakukan langkah-langkah operasional untuk menjawab pertanyaan yang diajukan.

Percobaan : Kertas spiral yang bergerak.

a.Energi apa saja yang terjadi pada percobaan ini?

Jawaban: Energi kimia di lilin dan korek, energi panas dan cahaya dari api, energi gerak saat menyalakan korek, energi gerak pada kertas spiral saat dekat api.

b. Apa transformasi energi yang kalian lihat?

Energi kimia energi panas dan cahaya (lilin dan korek api).

Energi gerak energi panas (menyalakan api).

Energi panas energi gerak (kertas spiral).

Energi gerak pada kertas spiral menemukan kesimpulan berdasarkan penyelidikan yang telah dilakukan.

(Elemen memperoleh dan memproses informasi dan gagasan/Sub elemen Mengajukan pertanyaan untuk mengidentifikasi suatu permasalahan dan mengkonfirmasi pemahaman terhadap suatu permasalahan mengenai dirinya dan lingkungan sekitarnya)

10. Peserta didik dan guru mendiskusikan terkait manfaat transformasi energi dalam kehidupan sehari-hari. Sub elemen mengajukan pertanyaan untuk mengidentifikasi suatu permasalahan dan mengkonfirmasi pemahaman terhadap suatu permasalahan mengenai dirinya dan lingkungan sekitarnya.

11. Peserta didik mempresentasikan hasil pengamatan di depan kelas.Peserta didik menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok 12. Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan berdasarkan hasil

percobaanyang telah dilakukan di kelas.

13. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang dilakukan.

14. Peserta didik mengerjakan tes formatif. (Lembar tes formatif terlampir)

(3)

Asesmen

Asesmen Individu/Kelompok Jenis Asesmen

Asesmen Individu • Performa

• Tertulis

• Karakter Tata Cara Asesmen

• Performa

Observasi unjuk kerja selama proses pembelajaran melalui Rubrik Asesmen Performa:

Aspek yang dinilai Skor

Mengidentifikasi ragam transformasi energi pada

kehidupan sehari- hari.

Mengidentifikasi ragam transformasi energi pada kehidupan sehari-hari

• Menyebutkan 10 benda dan transformasinya 100 dengan tepat

• Menyebutkan 9 benda dan transformasinya

dengan tepat 90

• Menyebutkan 8 benda dan transformasinya

dengan tepat 80

• Menyebutkan 7 benda dan transformasinya

dengan tepat 70

• Menyebutkan 6 benda dan transformasinya

dengan tepat 60

• Menyebutkan 5 benda dan transformasinya

dengan tepat 50

• Menyebutkan 4 benda dan transformasinya

dengan tepat 40

• Menyebutkan 3 benda dan transformasinya

dengan tepat 30

• Menyebutkan <2 benda dan transformasinya

dengan tepat 20

Skor Maksimum 100

• Tertulis

Tes tertulis di akhir pembelajaran melalui lembar tes formatif.

Pedoman Penskoran Tes Tertulis Kriteria

Ketercapaian Tujuan Pembelajaran

No. Soal Kunci Jawaban Skor

Peserta didik dapat mengidentifikasi ragam transformasi energi pada

kehidupan sehari- hari.

1

Energi tidak dapat diciptakan.

Energi juga tidak dapat dimusnahkan.

20

2 Energi kimia – energi listrik –

energi cahaya/bunyi 20

3 Manusia menggunakan energi 20

(4)

dengan mengubah bentuknya dari 1 energi kebentuki yang lain

4

Lampu, dll

Energi listrik menjadi energi cahaya

20

5

✓ Mematikan lampu jika tidak digunakan

✓ Pakailah lampu hemat energi

✓ Gunakan tangka penamung air

✓ Kurangi penggunaan alat listrik

20

Skor Maksimal 100

• Karakter

Pengamatan terhadap karakter PPP selama proses pembelajaran . Rubrik Asesmen Karakter :

Karakter Sangat Baik (SB) Baik (B) Perlu Bimbingan (PB)

Gotong Royong

Siswa terlibat sangat aktif dalam menyelesaikan tugas- tugas kelompok.

Siswa terlibat aktif dalam

menyelesaikan tugas-tugas kelompok.

Siswa tidak aktif dalam

menyelesaikan tugas- tugas kelompok.

Bernalar Kritis

Siswa mampu menganalisis transformasi energi 10 benda di

sekitarnya.

Siswa mampu menganalisis

transformasi energi 7 benda di

sekitarnya.

Siswa mampu menganalisis transformasi energi kurang dari 5 benda di

sekitarnya.

(5)

TES FORMATIF

MATA PELAJARAN IPAS FASE B KELAS IV

Mapel : IPAS

Tujuan

Pembelajaran

: Peserta didik dapat mengidentifikasi ragam transformasi energi pada kehidupan sehari-hari.

Nama Siswa : Hari/Tanggal :

Nilai :

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. Apakah yang dimaksud transformasi energi?

Jawab :

2. Jelaskan transformasi energi yang terjadi pada HP?

Jawab :

3. Bagaimana cara manusia menghasilkan bentuk energi yang diinginkannya?

Jawab :

4. Apa contoh transformasi energi yang paling sering kalian gunakan dalam aktivitas sehari-hari?

Jawab :

5. Apa yang dapat kamu lakukan untuk mengemat energi listrik di rumah?

Jawab :

(6)

PENILAIAN KARAKTER

MATA PELAJARAN IPAS FASE B KELAS IV

Mata Pelajaran : IPAS

Tujuan Pembelajaran : Peserta didik dapat membuat simulasi transformasi energi dalam kehidupan sehari-hari.

No. Nama Siswa

Aspek yang Dinilai

Deskripsi Gotong Royong Bernalar Kritis

SB B PB SB B PB

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

23.

24.

25.

26.

27.

28.

29.

30.

(7)

LAMPIRAN

Lembar Kerja Peserta Didik

NAMA :

HARI/TGL :

MATA PELAJARAN :

Percobaan : Kertas spiral yang bergerak.

Perubahan Bentuk Energi di Sekitar Kita Tujuan : Mengamati Perubahan Bentuk Energi

Judul Percobaan Energi apa saja yang ada pada percobaan ini?

Apa transformasi energi yang kamu lihat?

Kertas Spiral yang Bergerak

(8)

Bahan Bacaan Guru &

Peserta Didik

Transformasi Energi di Sekitar Kita

Perubahan energi/transformasi energi adalah perubahan yang terjadi pada suatu energi ke energi lainnya. Sedangkan energi adalah daya (kekuatan) yang dapat digunakan untuk melakukan berbagai proses kegiatan. Perubahan energi adalah berubahnya suatu bentuk energi menjadi bentuk energi lainnya. Menurut sebuah hukum kekekalan energi, sebuah energi memang tidak bisa dihilangkan begitu saja. Karena tidak bisa dihilangkan, sumber energi diolah oleh manusia menjadi banyak bentuk energi lainnya. Perubahan energi bermacam-macam bentuknya. Contoh energi listrik menjadi panas, energi angin menjadi gerak, energi air menjadi listrik, dan lain sebagainya.

Manusia memanfaatkan energi dengan mengubah bentuknya menjadi bentuk yang lain. Umumnya alat-alat buatan manusia adalah alat untuk mengubah bentuk energi. Dalam aktivitas seharihari, banyak sekali perubahan energi yang terjadi di sekitar kita.

Pada suatu alat, bisa terjadi perubahan energi lebih dari satu kali. Contohnya adalah baterai. Baterai menyimpan energi kimia. Ketika digunakan, baterai akan menghasilkan energi listrik. Energi listrik ini kemudian diubah lagi menjadi bentuk lain sesuai fungsi alatnya.

(9)

Energi cahaya Matahari juga bisa diubah menjadi energi listrik dengan bantuan panel surya. Panel surya menyimpan energi kimia yang bisa mengubah cahaya Matahari menjadi energi listrik.

Namun, tidak semua energi bisa sepenuhnya kita ubah menjadi energi yang kita inginkan. Mari kita lihat contoh perubahan energi pada mobil. Saat mengisi mobil dengan bensin, kita mengharapkan semua bensin akan berubah bentuk menjadi energi gerak. Namun pada kenyataannya, sebagian energi akan berubah bentuk menjadi energi panas dan energi kimia lagi dalam bentuk asap kendaraan.

Kedua energi ini adalah energi sampingan yang terbentuk saat mobil dipakai.

Apakah kedua energi sampingan ini dibutuhkan saat kita menyetir? Apakah ada energi sampingan dari mobil yang berdampak pada lingkungan?

(10)

Referensi

Dokumen terkait

Diberikan kesempatan mengamati daya listrik yang terdapat kemasan berbagai macam alat listrik di kehidupan sehari-hari peserta didik dapat menentukan besarnya

Guru mengajukan pertanyaan – pertanyaan kontekstual dari kehidupan sehari – hari yang berkaitan dengan materi yang akan dipelajari (Barisan Geometri) sebagai upaya

Peserta didik menerapkan metode ilmiah untuk mengajukan gagasan penyelesaian masalah gerak dalam kehidupan sehari-hari, yang berkaitan dengan konsep energi, usaha (kerja), dan

Formatif asesmen yang bisa dilakukan selama kegiatan berlangsung:  Guru memperhatikan apakah peserta didik aktif berpartisipasimenjawab pertanyaan dengan menyebutkan jawaban..

Peserta didik menyimak informasi yang disajikan, diharapkan peserta didik memiliki gambaran produk teknologi yang akan mereka buat dengan memanfaatkan sumber energi dari panel surya..

| P a g e 9 Mencantumkan Pemahaman Bermakna Berkaitan dengan kosentrasi Keahliah atau produk yang dibuat atau kehidupan sehari-hari atau informasi tentang manfaat yang akan diperoleh

asesmen diagnosis:asesmen yang dilakukan pada awal tahun ajaran guna memetakan kompetensi para peserta didik agar mereka mendapatkan penanganan yang tepat asesmen formatif:pengambilan

asesmen diagnosis:asesmen yang dilakukan pada awal tahun ajaran guna memetakan kompetensi para peserta didik agar mereka mendapatkan penanganan yang tepat asesmen formatif:pengambilan