• Tidak ada hasil yang ditemukan

Panduan Penggunaan Individu Mobile Banking - iphone

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Panduan Penggunaan Individu Mobile Banking - iphone"

Copied!
71
0
0

Teks penuh

(1)

Panduan Penggunaan

(2)

Selamat Datang di CommAccess, Commonwealth

Bank Online Banking.

Nikmati kenyamanan dan keunggulan bertransaksi melalui CommAccess, layanan Internet dan Mobile

Banking persembahan dari Commonwealth Bank Indonesia yang memberikan kemudahan bagi Anda

untuk mengakses rekening dan melakukan transaksi perbankan 24 jam sehari, kapanpun dan

dimanapun.

Pengembangan fitur dan layanan CommAccess terus kami lakukan untuk kemudahan dan

kenyamanan Anda dalam melakukan transaksi. Kini Anda dapat melakukan transfer secara real time,

pembayaran tagihan, top up dan penjualan kembali reksa dana, SMS token dan masih banyak lagi

melalui Internet Banking maupun dan Mobile Banking. Anda juga akan mendapatkan informasi

lengkap mengenai rekening Anda, termasuk rekening investasi reksa dana dan rekening pinjaman

melalui CommAccess.

Apabila Anda mengalami kendala dalam mengakses layanan CommAccess, Anda dapat menghubungi

cabang kami yang terdekat, atau mengirimkan email ke customercare@commbank.co.id, atau Call

CommBank di 1500030 untuk akses lokal, atau (6221) 1500030 bagi Anda yang berada di luar negeri.

(3)

Daftar Isi

• Spesifikasi software

• Cara download Commonwealth Bank Mobile Banking iPhone

• Limit dan biaya transaksi untuk perorangan

• Login

• Account

• Bill Payment

• Transfer

• Term Deposit

• Mutual Fund

• Loan

• Services

• Tools

• Information

(4)

Spesifikasi Software

Penggunaan Internet Banking Commonwealth Bank compatible dengan spesifikasi

software berikut:

Internet Explorer disarankan menggunakan versi dibawah version 11

Mozilla Firefox

Google Chrome

Penggunaan Mobile Banking Commonwealth Bank compatible dengan spesifikasi

software berikut:

• iPhone : Minimum iOS6

(5)

Cara

download

Commonwealth Bank Mobile Banking di iPhone

1. Masuk ke aplikasi App Store 2. Klik Search 3. Ketik Commbank ID di kolom search. 4. Pastikan Anda download aplikasi Mobile

Banking yang tepat (Commonwealth Bank Mobile Banking Indonesia)

(6)

Limit transaksi untuk perorangan

Transaction Type

Maximum Daily Limit

(BEFORE)

Maximum Daily Limit

(AFTER)

Transfer Rekening Sendiri

IDR 200.000.000

IDR 1.000.000.000 Transfer Internal IDR 1.000.000.000

SKN IDR 200.000.000

RTGS IDR 200.000.000

Transfer Valuta Asing (SWIFT) IDR 200.000.000 Transfer Real Time/Online N/A IDR 100.000.000 Pembayaran Tagihan N/A IDR 50.000.000 Reksa Dana IDR 1.000.000.000 No Limit

*Bulk Transfer

BEFORE

AFTER

Transfer Rekening Sendiri N/A IDR 1.000.000.000 Transfer Internal N/A IDR 1.000.000.000 SKN N/A IDR 200.000.000 RTGS N/A IDR 200.000.000 Transfer Valuta Asing (SWIFT) N/A IDR 200.000.000

Limit maksimum transaksi harian

Limit untuk minimum & maksimum per transaksi (berlaku termasuk untuk Bulk Transfer)

Minimum Amount per Transaction Maximum Amount per Transaction

Transfer Rekening Sendiri IDR 10,000 As per daily limit Transfer Internal IDR 10,000 As per daily limit SKN IDR 100,000 As per daily limit RTGS IDR100,000,001 As per daily limit Transfer Real Time (Online) IDR 500,000 IDR 25,000,000 SWIFT Equivalent IDR10,000 As per daily limit

(7)

Biaya transaksi untuk perorangan

SKN IDR 0

RTGS IDR 15,000

SWIFT – Cable Fee IDR 25,000

SWIFT – melibatkan pertukaran mata uang IDR 0

SWIFT – tidak melibatkan pertukaran mata uang USD 10

SWIFT – Full Amount USD 20

SWIFT – Value Today USD 15

Biaya Transfer Bulk 0

Biaya Pembelian Reksa Dana 50% disc. from Branch price

Transfer Real Time (online) IDR 0

(8)
(9)

Homepage

1. Masuk ke aplikasi Mobile Banking

2. Kemudian klik Sign In

3. Masukkan Username dan

Password

4. Kemudian klik tombol Sign In

5. Setelah itu akan masuk ke halaman Home

(10)
(11)

Account Details

1. Pilih menu Accounts 2. Pilih menu Current &

Savings

3. Muncul daftar Account yang dimiliki. Klik pada Account yang ingin dilihat detailnya.

(12)

Account Details

4. Klik tab Details maka muncul data Account Details

(13)

Account Activities

1. Pilih menu Accounts 2. Pilih menu Current &

Savings

3. Muncul daftar Account yang dimiliki. Klik pada Account yang ingin dilihat detailnya.

(14)

Account Activity

4. Klik tab Activity maka muncul data Account

(15)
(16)

Own Account Transfer

1. Pilih menu More kemudian pilih menu Transfer

2. Pilih Own Account Transfer 3. Pilih Pay (account penerima) 4. Pilih Source (account

(17)

Own Account Transfer

5. Masukkan Transfer Amount (jumlah transfer)

6. Klik tombol Transfer Now untuk transfer saat itu juga.

Transfer Later untuk transfer

pada tanggal tertentu. Pay

Periodically jika transfer

secara berkala

7. Periksa kembali data-data yang diinput. Lalu klik tombol

Confirm

8. Masukkan kode yang didapatkan dari Token. Setelah itu klik tombol OK

(18)

Own Account Transfer

9. Selanjutnya akan muncul halaman berikut

(19)

Internal Transfer

1. Pilih menu More kemudian pilih menu Transfer

2. Pilih Internal Account

Transfer

3. Muncul notifikasi belum terdapat Beneficiary (penerima transfer) yang teregistrasi. Klik tombol

(20)

Internal Transfer

4. Pilih Source Account (account pengirim) 5. Masukkan Beneficiary

Account (account penerima) 6. Klik tombol Get Bene Name

7. Masukkan Transfer Amount (jumlah transfer)

8. Pilih Currency (mata uang) 9. Pilih Purposes (keperluan)

10. Klik tombol Transfer Now untuk transfer saat itu juga.

Transfer Later untuk transfer

pada tanggal tertentu. Pay

Periodically jika transfer

(21)

Internal Transfer

11. Periksa kembali data-data yang diinput. Lalu klik tombol

Confirm

12. Masukkan kode yang didapatkan dari Token. Setelah itu klik tombol OK

(22)

Domestic Transfer

1. Pilih menu Domestic

Transfer

2. Muncul notifikasi belum terdapat Beneficiary (penerima transfer) yang teregistrasi. Klik tombol

Continue

3. Pilih jenis transaksi yang ingin dilakukan

(23)

Domestic Transfer

5. Masukkan Beneficiary Name (nama penerima transfer) 6. Masukkan Beneficiary

Account No (account penerima transfer)

7. Masukkan Beneficiary Email (jika diperlukan)

8. Isi Bank Beneficiary Info kemudian klik Continue

9. Pilih Source Account

10. Masukkan Transfer Amount 11. Pilih Currency

12. Pilih Purposes

13. Pilih Bank Type

14. Klik tombol Transfer Now untuk transfer saat itu juga.

Pay On untuk transfer pada

tanggal tertentu. Pay

Periodically untuk transfer

(24)

Domestic Transfer

15. Periksa kembali data-data yang sudah diinput. Lalu klik tombol Confirm

16. Masukkan kode yang didapat dari Token. Kemudian klik tombol OK

17. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(25)

International Transfer

1. Pilih menu More kemudian pilih menu Transfer

2. Pilih Foreign Currency

Transfer

3. Muncul notifikasi belum terdapat Beneficiary (penerima transfer) yang teregistrasi. Klik tombol

(26)

InternationalTransfer

5. Masukkan Beneficiary Name (nama penerima transfer) 6. Masukkan Beneficiary

Account No (account penerima transfer)

7. Masukkan Beneficiary Email (jika diperlukan)

10. Pilih Source Account

11. Masukkan Transfer Amount 12. Pilih Currency

13. Pilih Payment Details 14. Pilih Corresponding

Charges

OUR : biaya ditanggung oleh

pengirim

SHARED : biaya ditanggung

(27)

InternationalTransfer

15. Klik tombol Transfer Now untuk transfer saat itu juga.

Pay On untuk transfer pada

tanggal tertentu.

16. Periksa kembali data-data yang sudah diinput. Lalu klik tomboll Confirm

17. Masukkan kode yang didapat dari Token. Kemudian klik tombol OK

(28)

Online Transfer (Prima/Bersama)

1. Pilih menu Domestic

Transfer

2. Muncul notifikasi belum terdapat Beneficiary (penerima transfer) yang teregistrasi. Klik tombol

Continue

3. Pilih transaksi “Real Time” 4. Klik Continue

(29)

Online Transfer (Prima/Bersama)

3. Pilih Beneficiary Bank Name (bank penerima transfer) 4. Masukkan Beneficiary

Account No (account penerima transfer)

5. Klik “Get Bene Name” kemudian akan muncul Beneficiary Name (penerima transfer)

6. Pilih Account From (account asal transfer)

7. Masukkan Transfer Amount (jumlah transfer)

8. Klik tombol Submit

9. Periksa kembali data-data yang telah diinput. Lalu klik tombol Confirm

(30)

Online Transfer (Prima/Bersama)

10. Masukkan kode yang didapat dari Token. Kemudian klik tombol OK

11. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(31)
(32)

Membuat Standing Instruction

1. Pilih menu More kemudian pilih menu Transfer

2. Pilih Standing Instruction 3. Muncul notifikasi belum terdapat Beneficiary (penerima transfer) yang teregistrasi. Klik tombol

(33)
(34)

View Term Deposits

1. Pilih menu More 2. Pilih Term Deposit

3. Pilih View Term Deposits 4. Pilih Account Term Deposit yang ingin dilihat detailnya 5. Klik “Continue”

(35)

View Term Deposits

5. Muncul detail data Account

(36)
(37)
(38)

Bill Payment

1. Pilih menu Bill Payment 2. Selanjutnya akan muncul halaman berikut

3. Pilih Bill Payment Type 4. Pilih Bill Provider 5. Masukkan Relationship

Number

(39)

Bill Payment

7. Pilih Source Account

8. Pilih Voucher Denomination 9. Klik tombol Submit

10. Periksa kembali data-data yang diinput. Setelah itu klik tombol Confirm

11. Masukkan kode yang didapatkan dari Token.

(40)

Bill Payment

(41)
(42)

Buy Mutual Fund

1. Pilih menu More 2. Pilih Mutual Funds

3. Pilih Subscription 4. Pilih Unit Holder 5. Pilih Fund Manager 6. Setelah itu klik tombol

(43)

Buy Mutual Fund

7. Pilih produk yang tersedia pada Fund Information 8. Klik tombol Continue

9. Masukkan Amount (jumlah dana)

10. Pilih Source Account

11. Tick “I have read the

prospectus and agreed with its content”

(44)

Buy Mutual Fund

13. Periksa kembali data-data yang sudah diinput. Klik tombol Confirm

14. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(45)

3. Pilih Redemption 1. Pilih menu More

2. Pilih Mutual Funds

Redeem Mutual Fund

4. Pilih Unit Holder

5. Pilih Funds yang akan di-redeem

(46)

Redeem Mutual Fund

7. Masukkan jumlah unit yang akan di-redeem

8. Klik tombol Submit

9. Periksa kembali data-data yang sudah diinput. Setelah itu klik tombol Confirm

10. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(47)

3. Pilih Order Status 1. Pilih menu More

2. Pilih Mutual Funds

Order Status Mutual Fund

4. Pilih Unit Holder 5. Pilih Status

6. Muncul daftar transaksi Mutual Fund sesuai dengan status yang dipilih

7. Klik pada Reference No jika ingin melihat detailnya.

(48)

Order Status Mutual Fund

8. Klik tab Order Details untuk melihat detail

9. Klik tab Payment Details untuk melihat pembayaran

(49)

View Portofolio Mutual Fund

4. Pilih Account Unit Holder 5. Klik tab Funds untuk melihat

daftar Fund Portofolio 1. Pilih menu More

2. Pilih Mutual Funds

(50)

View Portofolio Mutual Fund

6. Klik tab Graph untuk melihat Fund Portofolio dalam bentuk grafik

(51)
(52)

Loan Account Summary

3. Pilih Loan 4. Pilih Account Loans yang ingin dilihat detailnya 1. Pilih menu More

(53)

Loan Account Summary

5. Klik tab Activity untuk melihat aktivitas Account yang dipilih

6. Klik tab Details untuk melihat detail Account yang dipilih

(54)
(55)

Cheque Book Request

1. Masuk ke menu More 2. Pilih menu Services

3. Pilih Request Cheque Book 4. Pilih Account yang akan direquest

5. Pilih Cheque Book Type

6. Masukkan Cheque Book Option 7. Pilih Bank City (kota)

8. Pilih Branch Bank (cabang bank) cheque dikirim

(56)

Cheque Book Request

9. Klik tombol Submit 10. Periksa kembali data-data yang diinput. Lalu klik tombol

Confirm

11. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(57)

Security Questions

1. Masuk ke menu More 2. Pilih menu Services

3. Pilih menu Change Security

Questions

4. Pilih Security Question 1,

Security Question 2, Security Question 3

5. Masukkan Answer 1,

Answer 2, Answer 3

(58)

Security Questions

7. Periksa kembali data-data yang diinput. Kemudian klik tombol Confirm

8. Sistem akan menampilkan screen berikut jika transaksi berhasil dilakukan

(59)

Change Password

1. Masuk ke menu More 2. Pilih menu Services

3. Pilih menu Change

Password

4. Masukkan Existing

Password (password lama)

5. Masukkan New Password (password baru)

6. Masukkan Enter New

Password (konfirmasi

password baru)

7. Setelah itu klik tombol

(60)

Change Password

8. Sistem akan menampilkan screen berikut jika perubahan password berhasil dilakukan

(61)
(62)

Foreign Exchange Calculator

1. Masuk ke menu More 2. Pilih menu Tools

4. Pilih I Want To (kalkulasi yang ingin dilakukan) 5. Pilih Currency I Have

(mata uang yang dimiliki) 6. Masukkan jumlah yang

dikalkulasi

7. Pilih Currency I Require

3. Pilih menu Foreign

(63)

Foreign Exchange Calculator

(64)

Loan Eligibility Calculator

1. Masuk ke menu More 2. Pilih menu Tools

4. Masukkan Gross Monthly

Income (pendapatan kotor

bulanan)

5. Masukkan Ongoing Monthly

Expenses (pengeluaran

bulanan)

6. Pilih Tenure of Loan (lama 3. Pilih menu Loan Eligibility

(65)

Loan Eligibility Calculator

7. Masukkan Interest of Rate 8. Klik tombol Calculate

(66)
(67)

Forex Rates

1. Pilih menu More

2. Pilih menu Information

3. Pilih Forex Rates 4. Pilih Currency (mata uang) 5. Setelah itu klik tombol

(68)

Forex Rates

6. Muncul informasi Forex

(69)

View Initiated Transaction

1. Pilih menu More

2. Pilih menu Information

3. Pilih View Initiated

Transaction

4. Muncul semua transaksi yang pernah dijalankan berdasarkan jenis transaksinya

5. Klik pada salah satu tipe transaksi untuk menampilkan detail

(70)

View Initiated Transaction

6. Muncul informasi transaksi yang termasuk dalam tipe transaksi yang dipilih 7. Klik pada transaksi yang

ingin ditampilkan detailnya

8. Sistem akan menampilkan rincian transaksi yang dipilih

(71)

Hubungi kami untuk informasi lebih lengkap

15000 30 (Indonesia)

Referensi

Dokumen terkait

• Titik N merupakan portofolio aset berisiko dengan bobot investasi adalah 77,8 persen untuk saham AAA, 5,5 persen untuk saham BBB, dan 16,7 persen untuk saham CCC.. TEKNIK

Hal ini dikarenakan hampir seluruh item instrumen ini memenuhi kriteria- kriteria sebagai item yang baik, yaitu memiliki muatan faktor positif, valid (signifikan,

Berdasarkan analisis yang telah dilakukan pada penelitian tentang interferensi leksikal bahasa Indonesia dalam bahasa Jawa pada teks berita Pawartos Jawi Tengah di Cakra Semarang

Keputusan Presiden RI Nomor 27 tahun 1975 tentang pembentukan Panitia Inventarisasi dan Evaluasi Kekayaan Alam telah memutuskan untuk menyempurnakan dan

Pada penelitian ini akan dilakukan perbandingan model ARCH/GARCH model ARIMA dan model fungsi transfer, dengan IHSG sebagai deret output dan harga minyak mentah dunia

Penerapan sistem aplikasi ini dapat membantu kegiatan perencanaan bahan baku untuk proses produksi dapat dilakukan dengan baik sehingga dapat memproduksi dengan efektif dan

Tabel tersebut menjelaskan bahwa cerita rakyat Timun Mas yang ada dalam iklan Marjan mengalami dekonstruksi cerita, khususnya pengembangan dari segi penokohan dan

PERAWATN KLINIK IV : Termasuk kewenangan klinis kategori I, II dan III Intervensi keperawatan untuk mengatasi diagnostik keperawatan atau masalah keperawatan pada kasus Kesehatan