• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : SAIDA RAHAYU, S.Pd.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : SAIDA RAHAYU, S.Pd."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Oleh : SAIDA RAHAYU, S.Pd.

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Lakbok Kelas / Semester : VII / 1

Tema : Klasifikasi Materi dan Perubahannya

Sub Tema : Sifat dan Perubahan Fisika dan Kimia dalam kehidupan sehari-hari Pembelajaran ke : 1

Alokasi waktu : 10 menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui pendekatan saintifik dan model Discovery Learning dan pendekatan Scientific Learning, peserta didik dapat:

1. Menjelaskan sifat fisika dan sifat kimia berdasarkan pengamatan gambar dengan benar 2. Menentukan jenis perubahan fisika dan perubahan kimia secara berkelompok berdasarkan

pengamatan dengan cermat

3. Menyajikan hasil identifikasi perubahan fisika dan kimia dalam kehidupan sehari-hari dengan penuh rasa percaya diri, gotongroyong dan teliti.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN Tahap

pembelajaran

Kegiatan pembelajaran Alokasi waktu A. Kegiatan pendahuluan

Pendahuluan (persiapan/

orientasi)

Memberi salam, menyapa dan mengajak peserta didik berdoa

Memeriksa kesiapan peserta didik dalam mengikuti pelajaran

Menayakan kabar dan mengecek kehadiran peserta didik

2 menit Apersepsi

Guru memberikan apersepsi dengan pertanyaan:

“anak-anak, kalian tentu sudah makan nasi hari ini, coba pernah tidak memperhatikan perubahan wujud pada beras yang menjadi nasi?”

Guru mengaitkan materi pertemuan sebelumnya dengan materi saat ini

Motivasi

Menyampaikan tujuan pembelajaran dan manfaat pembelajaran (terutama rasa syukur kepada tuhan yang maha esa)

Menyampaikan garis besar kegiatan yang akan dilakukan peserta didik

Menyampaikan penilaian yang akan dilakukan selama pembelajaran

(2)

B. Kegiatan inti Identifikasi masalah

Guru menyampaikan materi secara garis besar tentang sifat dan perubahan fisika kimia.

Kemudian guru menampilkan sebuah gambar, dan meminta peserta didik untuk mengamati gambar dengan seksama

Ssetelah mengamati gambar tersebut, diharapkan muncul pertanyaan, seperti:

1. Apa saja jenis perubahan yang terjadi pada gambar?

2. Mengapa es dapat berubah wujud?

guru menyampaikan informasi kegiatan berikutnya kepada peserta didik untuk berkelompok menyelesaikan LKPD yang

disediakan oleh guru. Kelompok terdiri dari 4 – 5 orang anggota

4

Mengumpulkan data guru membimbing peserta didik untuk

mengumpulkan informasi terkait perubahan fisika dan kimia dari buku sumber yang dimiliki untuk mempermudah menyelesaikan LKPD

guru membagikan LKPD kepada setiap kelompok Pengolahan data peserta didik dipersilahkan bekerja sama untuk

menyelesaikan LKPD terkait tentang perubahan fisika dan kimia dengan penuh semangat dan saling bertanggung jawab dalam waktu tertentu Pembuktian setelah waktu pengerjaan selesai, guru meminta

peserta didik melakukan pemeriksaan secara cermat untuk membuktikan benar atau tidaknya alternatif yang diberikan oleh setiap kelompok, yang dilakukan oleh salah satu perwakilan kelompok secara acak

guru mempersilahkan peserta didik untuk diskusi atau tanya jawab memberikan tanggapan terhadap hasil yang diberikan oleh kelompok lain

Menarik kesimpulan Guru melakukan penilaian terhadap hasil kegiatan kelompok yang telah dilakukan dan memberikan tanggapan.

guru membimbing perserta didik merumuskan prinsip dan generalisasi hasil penemuannya atau

(3)

menarik kesimpulan dari hasil kegiatan hari ini C. Kegiatan Penutup

Guru melakukan evaluasi secara mandiri kepada seluruh peserta didik dengan jujur

Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.

Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya

Guru menutup pembelajaran dengan ucapan hamdalah dan terimakasih. Memberi salam

2

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN A. Penilaian

a. Teknik Penilaian 1) Sikap

Sikap Sosial

No Teknik Bentuk Instrumen

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

1

Observasi Lembar

observasi sikap

Terlampir Saat

Pembelajaran Berlangsung

Penilaian untuk pencapaian pembelajaran (Assessment for learning) 2) Keterampilan

No Teknik Bentuk Instrumen

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

1

Observasi Lembar Observasi keterampilan

Terlampir Saat

Pembelajaran Berlangsung

Penilaian untuk pencapaian pembelajaran (Assessment for learning) 3) Pengetahuan

No Teknik Bentuk Instrumen

Butir Instrumen

Waktu Pelaksanaan

Keterangan

1

Tertulis Kuis tertulis berbentuk pilihan ganda

Terlampir Setelah Pembelajaran usai

Penilaian pencapaian pembelajaran (Assessment for learning)

Mengetahui

Kepala SMP Negeri 1 Lakbok

ARIS GUNANTO, M.Pd.Si NIP. 19760411 200003 1 001

Lakbok, 28 Juni 2022 Guru Mata Pelajaran IPA

SAIDA RAHAYU, S.Pd NIP. 199404022022212006

(4)

Lampiran 1 Lembar Penilaian Sikap A. Petunjuk Umum

1. Instrumen penilaian sikap sosial ini berupa Lembar Observasi.

2. Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

B. Petunjuk Pengisian

Berdasarkan pengamatan selama satu KD (Kompetensi Dasar) terakhir, penilaian

dilakukan dengan memberi skor 4, 3, 2, atau 1 pada Lembar Observasi dengan ketentuan sebagai berikut:

4 = apabila melakukanperilaku yang diamati sebanyak lebih dari 3 kali 3 = apabila melakukan perilaku yang diamati sebanyak 2 kali

2 =apabila melakukan perilaku yang diamati sebanyak 1 kali 1= apabila TIDAK PERNAH melakukan perilaku yang diamati LEMBAR OBSERVASI

Kelas : VII C

Semester : Ganjil

Materi Pokok : Kalsifikasi Materi dan Perubahannya Tahun Pelajaran : 2021/2022

Periode Pengamatan : Juni 2022

Butir Nilai : Menunjukkan sikap rasa ingin tahu, jujur, semangat, aktif dan tanggung jawab.

Indikator Sikap :

1. Menunjukkan sikap jujur dalam mengerjakan tugas dan evaluasi 2. Menunjukkan sikap rasa ingin tahu ketika pembelajaran

3. Menunjukkan sikap semangat saat bekerja dalam kelompok 4. Menunjukkan sikap aktif dalam diskusi kelompok/kelas 5. Menunjukkan sikap tanggung jawab terhadap kelompok

No Nama

Skor Indikator Sikap

Sosial Skor

Perolehan

Nilai Akhir

1 2 3 4 5

1 Jidan Suryana

2 Muhammad Akmal Rifqi 3 Muhammad Iqbal Husni 4 Nabila Sharatusifa 5 Najyatussalma 6 Nugi Ardianto

7 Nuriza Silarahmawati 8 Nurohman Salma R.

9 Panji Fajar Ramdani 10 Safira Ayu Aisha 11 Siti Arifah Ramadhani 12 Suci Nurhayati

13 Sunarti

14 Vhinza Natan Oktavian 15 Zela Khoeriah

16 Zelin Vittelin Chollina

(5)

PETUNJUK PENENTUAN NILAI SIKAP SOSIAL 1. Rumus Penghitungan Skor Akhir

𝑆𝑘𝑜𝑟 𝐴𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 (20) × 4 Skor Maksimal = Banyaknya Indikator × 4 = 5 x 4 = 20

2. Kategori nilai sikap peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 81A Tahun 2013 yaitu:

Sangat Baik (SB) : apabila memperoleh Skor Akhir: 3,33 < Skor Akhir ≤ 4,00 Baik (B) : apabila memperoleh Skor Akhir: 2,33 < Skor Akhir ≤ 3,33 Cukup (C) : apabila memperoleh Skor Akhir: 1,33 < Skor Akhir ≤ 2,33 Kurang (K) : apabila memperoleh Skor Akhir : Skor Akhir ≤ 1,33

(6)

Lampiran 2 Lembar Penilaian Keterampilan Kompetensi yang akan dinilai : Psikomotor Teknik/Bentuk Penilaian : Unjuk kerja

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Lakbok

Mata Pelajaran : IPA

Kelas/Semester/Tahun Pelajaran : VII/Ganjil/2021/2022

Kompetensi Dasar :

4.3 Menyajikan hasil penyelidikan atau karya tentang sifat larutan, perubahan fisika dan perubahan kimia, atau pemisahan campuran

Instrumen Penilaian:

Nama Kelompok :

Nama Anggota Kelompok : 1.

2.

3.

4.

Kelas :

No. Aspek penilaian Skor (1-4)

1. Pemilihan strategi penyelesaian lembar kerja

2. Kemampuan menentukan jenis perubahan materi (fisika-kimia) 3. Kecepatan mengelompokkan peristiwa perubahan materi ke dalam

jenis perubahan fisika atau kimia 4. Ketepatan jawaban yang dihasilkan

5. Kerapihan menempel gambar/jawaban / memajang hasil kerja 6. Kualitas simpulan yang diajukan

7. Kualitas presentasi

TOTAL SKOR

Kriteria Penilaian:

Skor akhir 100 - 84 = sangat baik skor akhir 83 – 68 = baik

skor akhir 67 – 52 = cukup baik

(7)

Lampiran 3 Penilaian Pengetahuan Soal Evaluasi Mandiri

Mata Pelajaran : IPA

Kelas : VII

Materi Pokok : Klasifikasi Materi dan Perubahannya (Perubahan Fisika dan Kimia) Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat diantara pilihan a, b, c, atau d!

1. Diantara pernyataan berikut yang menyatakan sifat kimia zat adalah … a. kayu adalah bahan yang dapat terbakar menjadi arang kayu

b. besi adalah zat pada yang massa jenisnya lebih besar dari air c. air dan minyak tidak dapat bercampur

d. kamper dan iodin mudah menyublim

2. Pernyataan yang benar tentang perubahan fisika dan kimia adalah...

a. perubahan fisika dan kimia tidak membentuk zat yang baru b. perubahan fisika dan kimia mengalami perubahan komposisi c. perubahan fisika dan kimia menghasilkan zat yang baru

d. perubahan kimia membentuk zat baru dan berubah komposisinya

3. Pada suatu siang, Ica membeli sebungkus es krim yang ingin dinikmati di rumahnya.

sesampainya di rumah Ica kecewa melihat es krimnya menjadi cair. Peristiwa tersebut tergolong perubahan....

a. Biologi b. atom c. kimia d. fisika

Bintang merupakan salah satu siswa di SMPN 1 Lakbok. Setiap hari saat sebelum masuk ke kelas, ia selalu menyempatkan diri untuk jajan di warung Bi Sati. Pagi ini ia membeli satu lontong isi, dua buah tempe mendoan dan teajus gula batu yang diseduh dalam plastik dan diberi es batu. Bintang sangat menikmati jajanannya hari ini.

4. Berdasarkan cerita Bintang, yang merupakan contoh dari perubahan kimia adalah....

a. lontong isi dan tempe mendoan c. tempe mendoan dan teajus gula batu b. lontong isi dan teajus gula batu d. teajus gula batu dan es batu

5. Teajus gula batu dan es batu merupakan salah satu contoh perubahan fisika yang mengalami proses ...

a. membeku b. menguap c. mencair d. menyublim Kunci Jawaban

1. A 2. D 3. D 4. A 5. C

NILAI= JUMLAH JAWABAN BENAR X 20 = ...

(8)

KISI-KISI SOAL EVALUASI MANDIRI Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Lakbok Mata Pelajaran : IPA

Tahun Pelajaran : 2021/2022

Materi Pokok : Klasifikasi Materi dan Perubahannya Kelas / Semester : VII / 1

Jumlah Soal : 5 PG

No. Kompetensi Dasar Materi Level Kognitif Indikator Soal Nomor soal Bentuk soal 1. 3.3 Menjelaskan konsep

campuran, zat dan contoh perubahannya dalam kehidupan sehari- hari

Klasifikasi Materi dan Perubahannya

Pemahaman (L1)

Disajikan wacana tentang sifat kimia suatu zat/ benda

1 PG

Pemahaman) (L1)

Peserta didik dapat menentukan sifat fisika dalam zat tersebut

5 PG

Pemahaman (L1)

Peserta didik dapat membedakan tentang perubahan fisika dan kimia

2 PG

Penerapan (L2)

Disajikan ilustrasi dalam bentuk teks tentang perubahan fisika, peserta didik dapat

mengidentifikasi jenis perubahan yang terjadi.

3 PG

Penerapan (L2)

Disajikan ilustrasi dalam teks, peserta didik menganalisis jenis perubahan materinya

4 PG

(9)

HASIL PENILAIAN KETERAMPILAN Kompetensi yang akan dinilai : Psikomotor

Teknik/Bentuk Penilaian : Unjuk kerja

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Lakbok

Mata Pelajaran : IPA

Kelas/Semester : VII C/Ganjil

Tahun Pelajaran : 2021/2022

Kompetensi Dasar :

4.3 Menyajikan hasil penyelidikan atau karya tentang sifat larutan, perubahan fisika dan perubahan kimia, atau pemisahan campuran

No. Nama Kelompok Aspek Penilaian Total

Skor

Nilai Akhir

Nama Siswa 1 2 3 4 5 6 7

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

(10)

HASIL PENILAIAN SIKAP SOSIAL

LEMBAR OBSERVASI

Kelas : VII C

Semester : Ganjil

Materi Pokok : Materi dan Perubahannya Tahun Pelajaran : 2021/2022

Periode Pengamatan : Juni 2022

Butir Nilai : Menunjukkan sikap rasa ingin tahu, jujur, semangat, aktif dan tanggung jawab.

Indikator Sikap :

1. Menunjukkan sikap jujur dalam mengerjakan tugas dan evaluasi 2. Menunjukkan sikap rasa ingin tahu ketika pembelajaran

3. Menunjukkan sikap semangat saat bekerja dalam kelompok 4. Menunjukkan sikap aktif dalam diskusi kelompok/kelas 5. Menunjukkan sikap tanggung jawab terhadap kelompok

No Nama

Skor Indikator Sikap

Sosial Skor

Perolehan

Nilai

Akhir Pred

ika t

1 2 3 4 5

1 Jidan Suryana

2 Muhammad Akmal Rifqi 3 Muhammad Iqbal Husni 4 Nabila Sharatusifa 5 Najyatussalma 6 Nugi Ardianto

7 Nuriza Silarahmawati 8 Nurohman Salma R.

9 Panji Fajar Ramdani 10 Safira Ayu Aisha 11 Siti Arifah Ramadhani 12 Suci Nurhayati

13 Sunarti

14 Vhinza Natan Oktavian 15 Zela Khoeriah

16 Zelin Vittelin Chollina

(11)

HASIL PENILAIAN PENGETAHUAN

Mata Pelajaran : IPA

Kelas : VII C

Semester : 1

Tahun Pelajaran : 2021/2022

Materi Pokok : Klasifikasi Materi dan Perubahannya (Perubahan Fisika dan Kimia) Kompetensi Dasar : 3.3 Menjelaskan konsep campuran, zat dan contoh perubahannya

dalam kehidupan sehari- hari

No. NIS NISN NAMA LENGKAP JK NILAI

1 212207100 0099722143 Jidan Suryana L 2 212207110 0097224696 Muhammad Akmal Rifqi L 3 212207113 0097975236 Muhammad Iqbal Husni L 4 212207117 0095276160 Nabila Sharatusifa P 5 212207119 0092058035 Najyatussalma P 6 212207127 0095146291 Nugi Ardianto L 7 212207128 0083140249 Nuriza Silarahmawati P 8 212207130 0081446532 Nurohman Salma R. L 9 212207133 0098826512 Panji Fajar Ramdani L 10 212207157 0086564345 Safira Ayu Aisha P 11 212207164 0098817457 Siti Arifah Ramadhani P 12 212207167 0085809966 Suci Nurhayati P

13 212207168 0093082151 Sunarti P

14 212207178 0089263511 Vhinza Natan Oktavian L 15 212207189 0098180919 Zela Khoeriah P 16 212207190 0087146398 Zelin Vittelin Chollina P

(12)

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) PERUBAHAN FISIKA DAN KIMIA

A. TUJUAN KEGIATAN

 Peserta didik dapat mengidentifikasi sifat fisika dan kimia dalam beberapa jenis zat dengan semangat dan teliti

 Peserta didik dapat menentukan jenis perubahan fisika dan kimia yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari denagn kerja sama kelompok secara teliti, cepat dan tepat

B. ALAT DAN BAHAN 1. Alat tulis

2. Gunting 3. Lem kertas 4. Lakban

C. LANGKAH PENYELESAIAN

1. Kelompokkan peristiwa-peristiwa yang ada ke dalam kelompok perubahan fsika atau kimia.

2. Tempelkan setiap gambar peristiwa yang ada ke dalam kelompok perubahan fisika atau kimia dengan cepat dan tepat

3. Selesaikan bersama kelompokmu dalam waktu 10 menit.

4. Kelompok terbanyak menjawab tepat dan cepat akan mendapatkan reward D. HASIL KEGIATAN

Tuliskan hasil diskusi kelompokmu ke dalam tabel berikut ini!

No Perubahan Fisika Nama : ...

: ...

: ...

: ...

Tanggal Kegiatan Kelas

Kelompok

: ...

: ...

: ...

(13)

No Perubahan kimia

(14)

E. SIMPULAN

(tuliskan pengalaman apa yang kamu dapatkan dari kegiatan ini, dan apa yang telah kamu pahami dari materi ini, apa alasan keyakinan kelompokmu dalam mengelompokkan jenis perubahan tersebut?)

(15)
(16)

KUNCI JAWABAN

A. KELOMPOK PERUBAHAN FISIKA

B. KELOMPOK PERUBAHAN KIMIA

(17)

Referensi

Dokumen terkait

Peserta didik mendengarkan dan menanggapi cerita guru tentang manfaat belajar menentukan jarak dua buah titik dalam bidang kartesius dalam kehidupan sehari-hari;..

- Peserta didik mengidentifikasi perubahan fisika dan perubahan kimia yang ada di sekitar dengan format yang sudah disiapkan pendidik.. - Perwakilan

Setelah melakukan kegiatan pembelajaran kelompok dengan model discovery learning, Peserta didik dapat menjelaskan perubahan yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari akibat

3.3.5.2 Melalui proses pengamatan, praktikum dan diskusi kelompok, peserta didik dapat mengidentifikasi contoh perubahan fisika dan perubahan kimia yang terjadi

Melalui kegiatan pengamatan, percobaan, dan diskusi dipandu dengan LKPD, peserta didik dapat melakukan identifikasi perubahan fisika dan perubahan kimia dalam

3.5.2.1 Melalui diskusi dan studi literatur, peserta didik dapat menyebutkan perubahan energi listrik ke bentuk energi lain beserta contohnya dalam kehidupan

3.6.1 Menjelaskan teori tumbukan Diberikan uraian tentang reaksi kimia yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari, peserta didik dapat menganalisis proses tumbukan pada suatu

3.5.2.1 Melalui diskusi dan studi literatur, peserta didik dapat menyebutkan perubahan energi listrik ke bentuk energi lain beserta contohnya dalam kehidupan