• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA MARIA GORETTI PEMATANG SIANTAR T.A 2013/2014.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA MARIA GORETTI PEMATANG SIANTAR T.A 2013/2014."

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA DENGAN PRESTASI BELAJAR EKONOMI

SISWA KELAS XI IPS SMA MARIA GORETTI PEMATANG SIANTAR T.A 2013/2014

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Memperoleh Gelar

Sarjana Pendidikan

OLEH :

ELEVENDIEN SIALLAGAN NIM. 7102141011

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

(2)

i

KATA PENGANTAR

Dengan kerendahan hati penulis mengucapkan puji syukur pada Tuhan Yang Maha

Esa yang telah memberikan rahmat dan berkatNya sehingga penulis dapat penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan baik dengan judul “hubungan motivasi belajar dan

lingkungan keluarga dengan prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Maria Goretti

Pematang Siantar T.A 2012/2014

Dalam proses penulisan skripsi ini, penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini

masih jauh dari kata sempurna. Oleh sebab itu dengan segala kerendahan hati penulis

mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun dari semua pihak yang berkenan

demi penyempurnaan skripsi ini.

Dalam penyusunan skripsi ini, penulis banyak menerima masukan,arahan serta

dorongan semangat yang tak ternilai harganya dari beberapa pihak. Untuk itu dengan segala

kerendahan hari, penulis mengucapkan banyak terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar, M.Si, selaku Rektor Universitas Negeri Medan.

2. Bapak Drs. Kustoro Budiarta, ME, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Negeri

Medan.

3. Bapak Dr. Arwansyah, M.Si selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ekonomi

4. Bapak Dr. Firti Rahmadana, SE, M.Si selaku Ketua Progran Studi Pendidikan Tataniaga.

5. Bapak Drs. Johnson, M.si selaku Sekretaris Pendidikan Ekonomi Dan Selaku

Pembimbing Skripsi yang telah meluangkan waktu untuk membimbing dan memberi

arahan demi kesempurnaan skripsi ini.

6. Ibu Mica Siar ,Ss, M.Si selaku pembimbing Akademik dan Pembimbing Proposal yang

banyak meluangkan waktu untuk memberikan arahan demi kesempurnaan proposal saya.

7. Bapak dan Ibu Dosen selaku penguji skripsi yang telah banyak memberikan arahan dalam

(3)

ii

8. Para dosen dan pegawai Pendidikan Ekonomi Prodi Tata Niaga, Fakultas Ekonomi

Universitas Negeri Medan yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini.

9. Bapak Drs. Marojahan Tampubolon, selaku Kepala Sekolah SMA Maria Goretti

Pematang Siantar dan seluruh staf dan seluruh Guru yang mengajar di SMA Maria

Goretti Pematang Siantar yang membantu penulis selama melakukan penelitian.

10.Teristimewa saya sampaikan kepasa kedua orangtua, ayahanda Richat Tumpal Siallagan

dan Ibunda Lentina Situmorang yang telah merawat, mendidik serta memperjuangkan

penulis hingga sekarang ini, beserta seluruh keluarga abang dan kakak yang memberikan

motivasi, kasih sayang dan dorongan semangat demi keberhasilan penulis menyelesaikan

skripsi ini, dan juga kepada Nantulang Marlina yang memberikan doa dan semangat.

11.Buat teman-teman kelas B reguler Pend.Tataniaga terkhusus pada Novita Sari Marbun

(inong), Rona Valti Tamba (piri), Agnes Marlina Sipayung (inang baho), silvia lingga,

dan fadhila Ananda dan semua teman-teman di Fakultas Ekonomi yang memberikan

semangat dan dorongan pada penulis.

12.Buat teman-teman ketaren terkhusus buat Bunda Damayanti siringo-ringo, Geltri

Ambarita,Junus tampubolon, Robin hutasoit, dan adek-adekku terkhusus buat Fatima

butar-butar, manti,entriwan, emi, juni, esna, lastri, dan buat bang gian (munthe) yang

memberikan semangat bagi penulis.

13.Dan juga buat semua teman-teman yang turut membantu penulis semasa pengerjaan

hingga selesainya penulisan skripsi ini, yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu

(4)

iii

Dan juga buat semua pihak yang turut membantu penulis semasa pengerjaan hingga

selesainya penulisan skripsi ini, yang tidak bisa disebutkan namanya satu per satu diatas,

semoga Tuhan membalas segala kebaikan yang telah diberikan kepada penulis. Akhir kata

penulis mengucapkan terima kasih.

Medan, Juli 2014 Penulis,

(5)

v ABSTRAK

Elevendien Siallagan, NIM 7102141011. Hubungan Motivasi Belajar dan Lingkungan Keluarga Dengan Prestasi Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI IPS SMA Maria Goretti Pematang Siantar T.A 2013/2014. Skripsi Jurusan Pendidikan Ekonomi, Program Studi Pendidikan Tataniaga, Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Medan.

Masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada hubungan motivasi belajar dan lingkungan keluarga memiliki hubungan positif dan signifikan dengan prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Maria goretti Pematang Siantar Tahun Ajaran 2013/2014.

Tujuan dalam penelitian iani adalah untuk menhetahui apakah motivasi belajar dan lingkungan keluarga memiliki hubungan positif dan signifikan dengan prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Maria goretti Pematang Siantar Tahun Ajaran 2013/2014.

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPS SMA Maria Goretti Pematang Siantar yang berjumlah 64 orang. Sampel ini adalah seluruh populasi siswa dengan teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan angket. Uji validitas untuk analisis butir angket menggunakan rumus korelasi product moment, realibilitasnya dihitung dengan menggunakan rumus cronbach alpha. Teknik analisis data yang digunakan adalah korelasi berganda, uji t dan uji F.

Secara simultan motivasi belajar, lingkungan keluarga memiliki hubungan yang signifikan dengan prestasi belajar siswa dengan nilai sig<α yaitu 0,003<0,05. Prestasi belajar siswa dapat dijelaskan oleh variabel-variabel bebas sebesar 4,3%.

Berdasarkan penerimaan dan penolakan hipotesis maka dalam penelitian ini menunjukkan bahwa hipotesis yang menyatakan bahwa ada hubungan yang positif dan signifikan motivasi belajar dan lingkungan keluarga dengan hasil prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Maria Goretti pematang Siantar Tahun Ajaran 2013/2014 diterima.

(6)

vi ABSTRACT

Elevendien Siallagan, NIM 7102141011. Relations Environment Family Learning Motivation and Learning Achievement Economics With Student Class XI IPS Maria Goretti High School Siantar FY 2013/2014. Thesis Department of Economic Education, business administration Educational Studies Program, Faculty of Economics, University of Medan 2014.

The problem in this study is whether there is a relationship of motivation to learn and the family environment has a positive and significant relationship with learning achievement of economy class XI IPS Siantar Maria Goretti High School Academic Year 2013/2014.

The purpose of the study was to whether the motivation to learn and the family environment has a positive and significant relationship with learning achievement of economy class XI IPS Siantar Maria Goretti High School Academic Year 2013/2014.

The population in this study were all students of class XI IPS Maria Goretti High School Siantar totaling 64 people. This sample is the entire population of students with a sampling technique using total sampling. Collection techniques used is to use a questionnaire. Test item analysis of questionnaire validity for using the product moment correlation formula, realibilitasnya calculated using Cronbach alpha formula. The analysis technique used is the multiple correlation, F test Simultan eously learning motivation, family environment has a significant relationship with student achievement with sig <α is 0.003 <0.05. Student achievement can be explained by the independent variables of 4.3%.

Based on the acceptance and rejection of the hypothesis in this study indicate that the hypothesis that there is a positive and significant motivation to learn and a family environment with the results of learning achievements economy class XI IPS Maria Goretti High School Academic Year bund Siantar 2013/2014 accepted.

(7)

vi

2.1.1 Pengertian motivasi belajar ... 10

2.1.1.1 Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi ... 13

2.1.1.2 Fungsi motivasi ... 17

2.1.1.3 Jenis dan sumber motivasi ... 17

2.1.1.4 Ciri-ciri orang yang memiliki motivasi belajar... 19

2.1.1.5 Bentuk-bentuk motivasi di Sekolah ... 20

(8)

vii 3.1Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian ... 39

3.1.1 Lokasi Penelitian ... 39

3.1.2 Waktu Penelitian ... 39

3.2 Populasi dan Sampel ... 39

3.3 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional ... 40

3.3.1 Variabel Penelitian ... 40

3.3.2 Defenisi Operasional ... 41

(9)

viii BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

4.1Analisis Data ... 49

4.1.1 Uji Validitas dan Realibilitas Angket ... 49

4.1.2 Uji Normalitas ... 54

4.1.3 Deskripsi Variabel Penelitian ... 55

4.1.4 Perhitungan Koefisien Korelasi Ganda ... 59

4.1.5 Perhitungan Uji Hipotesis ... 61

4.2Pembahasan Penelitian ... 63

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1Kesimpulan ... 66

5.2Saran ... 67

(10)

ix

DAFTAR TABEL

Hal

Tabel 1.1 Persentase Ketuntasan Siswa Kelas XI IPS SMA Maria Goretti P.Siantar

... 5

Tabel 3.1 Populasi penelitian ... 31

Tabel 3.2 Layout Angket... 43

Tabel 3.3 Interpretasi Koifisien Korelasi ... 46

Tabel 4.1 Hasil Perhitungan Uji Reliabilitas Motivasi Belajar (X1) ... 49

Tabel 4.2 Hasil Perhitungan Uji ReliabilitasLingkungan Keluarga(X2) ... 50

Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Prestasi Belajar Ekonomi ... 52

Tabel 4.4 Tingkat Kecenderungan Prestasi Belajar Ekonomi Siswa ... 53

Tabel 4.5 Uji Normalitas ... 54

Tabel 4.6 Skala Nilai Panjang Interval ... 56

Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Motivasi Belajar ... 56

Tabel 4.8 Uji Korelasi ... 59

Tabel 4.9 Uji Korelasi Ganda ... 60

(11)

ix

DAFTAR GAMBAR

Hal

Gambar 2.1 Skema Kerangka Berpikir ... 45

Gambar 4.1 Deskripsi Kompetensi Guru ... 62

Gambar 4.2 Deskripsi Motivasi Belajar ... 64

(12)

1 BAB I

PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang Maslah

Pendidikan merupakan kebutuhan yang sangat penting bagi kehidupan

manusia. Pendidikan juga merupakan salah satu pembentukan sikap kepribadian

dan keterampilan dalam menghadapi masa depan demi terciptanya sumberdaya

manusia yang berkualitas. Pendidikan disebut berkualitas apabila peserta didik

menunjukkan tingkat penugasan yang tinggi terhadap tugas-tugas dan materi

pelajaran sesuai sasaran dan tujuan pendidikan. Tercapai tidaknya suatu

pendidikan dapat dilihat melalui prestasi belajar yang diraih siswa. Prestasi

belajar dibidang pendidikan merupakan hasil dari pengukuran terhadap peserta

didik setelah mengikuti proses pembelajaran yang diukur dengan menggunakan

instrumen yang relevan dan dinyatakan dalam bentuk simbol, huruf, maupun

kalimat yang medeskripsikan.

Faktor yang berpengaruh dalam menentukan prestasi individu salah

satunya yaitu adanya dorongan dari individu itu sendiri untuk berprestasi.

Dorongan untuk berprestasi dalam diri siswa sangat dibutuhkan untuk bisa

menimbulkan semangat dalam mencapai target prestasi atau standar yang

diinginkan. Dorongan ini disebut juga dengan motivasi berprestasi, motivasi yang

diperlukan para siswa agar bisa berprestasi sesuai dengan tuntutan yang ada.

Keberhasilan proses pembelajaran sangat dipengaruhi faktor internal dan

eksternal. Faktor internal yang dimaksud adalah faktor yang berasal dari dalam

(13)

2

Sedangkan faktor eksternal yang dimaksud adalah faktor dari luar diri peserta

didik yaitu, lingkungan keluarga, lingkungan masyarakat, dan lingkungan sekolah.

Seperti yang dipaparkan di atas bahwa salah satu faktor yang

mempengaruhi prestasi belajar adalah motivasi. Motivasi dalam belajar itu sangat

penting, karena motivasi itu merupakan syarat mutlak untuk belajar. Dalam proses

kegiatan belajar harus diperhatikan apa yang dapat mendorong sisiwa agar dapat

belajar dengan baik atau mempunyai motivasi untuk berfikir dan memusatkan

perhatian, merencanakan, dan melaksanakan kegiatan yang berhubungan atau

menunjang belajar. Dan motivasi diharapkan dapat meningkatkan semangat siswa

untuk belajar terutama pada siswa yang malas belajar supaya prestasinya

meningkat.

Faktor motivasi merupakan tenaga pendorong yang menyebabkan adanya

tingkah laku kearah tujuan tersebut. Siswa yang termotivasi ditandai dengan

perhatian, ingin ikut serta dalam tugas, menunjukkan minat yang kuat, bekerja

secara mandiri, tidak mudah melepaskan apa yang diyakininya dengan benar.

Berdasarkan wawancara penulis dengan guru ekonomi di SMA Swasta

Maria Goretti P.Siantar, penulis mendapat informasi bahwa masih ada siswa yang

tidak bersemagat mengikuti pelajaran yang diberikan guru di sekolah sehingga

prestasi belajar siswa kurang maksimal. Dimana kebanyakan siswa belajar pada

saat yang dibutuhkan saja misalnya pada saat akan ujian dan saat ada tugas yang

diberikan oleh guru.

Disamping itu masih ada hal lain yang terjadi di sekolah yang menunjukan

(14)

3

terlambat, dan tidak mengarjakan PR, acuh tak accuh dalam belajar dan kurang

bersemangat dalam mangikuti pembelajaran khususnya mata pelajaran ekonomi,

sehingga prestasi belajar siswa tersebut kurang memuaskan.

Selain itu salah satu faktor lain yang mempengaruhi hasil belajar adalah

faktor yang bersumber dari lingkungan terutama orang tua, yang merupakan salah

satu unsur pendidikan, lembaga pertama dalam kehidupan anak, tempat dia belajar

dan menyatakan diri sebagai lingkungan sosial. Keluarga merupakan lembaga

pendidikan pertama dan utama bagi anak. Lembaga pendidikan pertama yang

artinya sebelum anak memperoleh pendidikan di sekolah, terlebih dahulu ia akan

memperoleh pendidikan dari orangtuanya. Sedangkan lembaga pendidikan utama

bermakna bahwa baik buruknya pendidikan atau prestasi belajar anak disekolah

banyak ditentukan oleh tidak bainya pendidikan yang diberikan keluarganya

khususnya orang tuanya.

Linkungan keluarga mempunyai pengaruh yang sangat besar terhadap

keberhasilan belajar siswa, apabila keluarga khususnya orang tua bersifat

merangsang, mendorong dan membimbing aktivitas belajar anaknya. Sebaliknya

apabaila ornag tua acuh tak acuh terhadap kreativitas belajar anaknya,

mengakibatkan anak kurang tau atau tidak memiliki semangat untuk belajar

sehingga sukar diharapkan mencapai prestasi yang maksimal.

Untuk mengembangkan kepribadian anak-anak yang sempurna dan serasi,

mereka harus tumbuh dalam lingkungan dalam suatu iklim yang membahagiakan,

penuh kasih sayang dan pengertian. Keluarga sebagai yang terdekat dengan siswa

(15)

4

Dimana orang tua mendidik dan memotivasi siswa untuk dapat belajar secara

efektif, hubungan antara anggota kelurga yang tidak terjalin dengan baik membuat

anak terasa tidak nyaman untuk belajar dirumah, bahkan akibat tuntunan ekonomi

saat ini sebagai orang tua tidak lagi mendorong anaknya untuk belajar melainkan

mencari penghasilan tambahan bagi keluarga hal ini menyebabkan siswa menjadi

malas belajar dan menghambat anak memiliki hasil balajar yang baik, baik dirmah

maupun diskolah.

Penulis juga melakukan wawancara dengan beberapa siswa, berdasarkan

wawancara yang dilakukan oleh penulis bahwa orang tua dari setiap siswa kurang

memperhatikan bagaimana cara belajar siswa di sekolah maupun dirumah. Orang

tua jarang menanyakan bagaimana hasil belajar siswa di soklah, orang tua sibuk

untuk mencari uang sehingga tidak memperhatikan anaknya. Dan bahkan ada juga

siswa yang jarang masuk sekolah dengan alasan membantu orang tua. Dengan

keadaan ekonomi yang kurang sehingga anak harus dipaksa orang tua ikut serta

untuk mencari uang. Sehingga sekolah anak terkendala dan prestasi anak akan

rendah.

Berdasarkan observasi awal yang dilakukan peneliti, peneliti menemukan

bahwa prestasi belajar siswa SMA Swata Maria Goretti Pematang Siantar rendah.

Hal ini dibuktikan dengan nilai yang diperoleh siswa masih jauh dibawah KKM

yang ditentukan, nilai yang diperoleh siswa yaitu 63 (enam puluh tiga), sedangkan

KKM yang ditetapkan adalah 70 (tujuh puluh), dan bahkan sudah ada sekolah

yang menerapkan kriteria ketuntasan minimal (KKM) 75 (tujuh puluh lima).

Maka dari situ, disimpulkan bahwa prestasi belajar siswa kelas XI IPS SMA

(16)

5

dari 2 (dua) kelas yang ada disekolah SMA Swasta Maria Goretti hanya 24 siswa

yang tuntas, yaitu 12 siswa yang tuntas dan 19 siswa yang tidak tuntas dikelas XI

IPS 1, sedangkan dikelas XI IPS 2 yang tuntas sebanyak 12 siswa dan yang tidak

tuntas sebanyak 21 siswa. Untuk lebih jelas dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 1.1

Persentase Ketuntasan Siswa Kelas XI IPS SMA Swasta Maria Goretti P.siantar

Sumber dari:daftar kumpulan nilai ekonomi kelas XI IPS SMA Swasta Maria Goretti P.Siantar

Berdasarkan latar belakang diatas, dapat diketahui seberapa jauh

keberhasilan siswa dalam pelajaran ekonomi. Dimana keberhasilan siswa dapat

dipengaruhi oleh berbagai faktor yaitu, motivasi belajar dan lingkungan keluarga

(17)

6

Berdasarkan uraian diatas, maka dari itu penulis merasa tertarik untuk

melakukan penelitian terhadap permasalahan tersebut, untuk mengetahui seberapa

besar motivasi dan lingkungan keluarga mempengaruhi anak sehingga penelitin

ini berjudul “ Hubungan Motivasi Belajar Dan Lingkungan Keluarga Dengan Prestasi Belajar Ekonomi Siswa kelas XI IPS Swasta Maria Goretti Pematang Siantar Tahun Ajaran 2013/2014”

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas dapat di identifikasikan beberapa

permaslahan sebagai berikut:

1. Bagaimana motivasi belajar ekonomi siswa terhadap mata pelajaran

ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Maria Goretti Pematang Siantar Tahun

Ajaran 2013/2014?

2. Bagaimanan lingkungan keluarga dapat meningkatkan prestasi belajar

ekonomi siswa XI IPS SMA Maria Goretti Pematang Siantar Tahun

Ajaran 2013/2014?

3. Bagaimana siswa memiliki motivasi belajar ekonomi kelas XI IPS SMA

Maria Goretti Pematang siantar Tahun Ajaran 2013/2014?

4. Bagaimana hubungan antara motivasi belajar dan lingkungan keluarga

dengan prestasi belajar siswa kelas XI IPS SMA maria Goertti Pematang

(18)

7

1.3 Pembatasan Masalah

Dengan memperhatikan latar belakang masalah dan identifikasi masalah,

maka perlu adanya pembatasan masalah dalam penelitian ini yitu: “Motivasi

belajar dan lingkungan keluarga dan hubungannya dengan prestasi belajar

ekonomi siswa kelas XI IPS di SMA Maria Goretti Pematang Siantar

T.P.2013/2014.

1.4Rumusan Masalah

Berdasarkan pembatasan masalah yang di atas, maka yang menjadi

rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: “Apakah ada hubungan motivasi

belajar dan lungkungan keluarga dengan prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI

IPS di SMA Mraia Goretti Pematang Siantar T.P.2013/2014”?

1.5Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah diatas, maka yang menjadi tujuan

penelitian ini adalah:”Untuk mengetahui hubungan motivasi belajar siswa dan

lingkungan keluarga dengan prestasi belajar ekonomi sisiwa kelas XI IPS di SMA

Maria Goretti Pematang Siantar T.P.2013/2014”.

1.6Manfaat Penelitian

Adapun manfaat penelitian ini adalah :

1. Bagi penulis sebagai masukan yang bermanfaat untuk meningkatkan

pengetahuan dalam bidang pendidikan baik secara teori maupun

(19)

8

2. Bagi sekolah sebagai bahan masukan bagi guru kelas XI IPS di SMA

Maria Goretti Pematang Siantar.

3. Sebagai bahan accuan untuk penelitian yang sejenis dalam usaha

(20)

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Abu. 2007.sosiologi pendidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arikunto, Suharsimi. 2003. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Batubara.2004.Sosiologi pendidikan.jakarta : Rineka Cipta.

Cogen Victor, 2006. Melejitkan Prestasi Anak. Bandung: How Press.

Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Hakim, Thursan.2000. Belajar Secara Efektif. Jakarta : Puspa Swara

Hamalik, Oemar.2003. Media Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Hasibuan, Anwar.2001.Cara Belajar Efektif.Jakarta

Hasibuan, Yulita.2013. Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Hasil Belajar Siswa Sma Negeri I Muara Sipongi T.A 2012/2013. Skripsi: UNIMED Jahja, Yudrik.2011.psikologi perkembangan. Jakarta : Kencana.

Lestari,dkk. 2012. Pengaruh Prekerin, Prestasi Belajar, Lingkungan Keluarga, Terhadapminat Kewirausahaan Keluarga. Jurnal unnes. ISSN: 2252-6544. Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Semarang. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj

Kurniasari, Fitri, W.2013. Pengaruh Lingkungan Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ips Siswa Smpn 3 Wonosobo. Jurnal Oikonomia, volum 2,No.3.ISSN:2337-9677.Fakultas ekonomi. Universitas Muhammadiyah

poeworejo.http://ejournal.umpwr.ac.id/index.php/oikonomia/issue/view/185 . diakses tanggal 8 Agustus 2014.

Marpaung , Helena.2009. hubungan lingkungan keluarga dengan prestai belajar akuntansi siswa smk swata dwiwarna medan tahun ajaran 2007/2008. Skripsi FE:UNIMED.

Mawar.2014.http://ejournal.unima.ac.id/index.php/Fatek/articleview/1933/0//1344

diaskes pada tangga 23 April 2014.

Novriandhini Dewi,A. 2012. Harga diri, efikasi diri, motivasi belajar, dan prestasi akademik siswa SMA pada berbagai model pembelajaran. Jur. Il. Kel &kons, volum 5, No.2. ISSN: 1907-6037.Fakultas Ekologi Manusia: Institut Pertanian Bogor.

(21)

Silitonga, Evalita.2010. Hubungan Motivasi Belajar Dan Lingkungan Keluarga Dengan Prestasi Belajar Ekonomi Kelas X Ips Sma Negeri I Siborong – Borong T.P 2012/2013. Skripsi : UNIMED.

Sardiman, A.M.2007. Interaksi Dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta :

Rajawali Pers.

.2009.Interaksi Dan Motivasi Belajar Megajar. Jakarta :Rajawali Pers

Sarjanaku.2011. http://www.sarjanaku.com/2011/02/prestasi-belajar.html. Diakses tanggal 14 Juni 2014

Schunk,dkk.2012. Motivasi Dalam Pendidikan. jakarta : PT Indeks.

Simanjuntak,Dulles.2013. Pengaruh Kompetensi Guru dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI IPS SMA Negeri 1 Siborongborong T.P 2012/2013. Skripsi FE. UNIMED

Siregar, Eveline.2010. Teori Belajar dan Pembelajaran.Bogor : Ghalia Indonesia

Slameto.2003. Belajar Dan Faktor – Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta:

Rineka Cipta.

Sugiono.2010. Metode Penelitian Kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung.

Alfabeta.

Susilaningsih. 2013. Hubungan Antara Minat Belajar Menjadi Guru Dan Lingkungan Keluarga Dengan Prestasi Belajar. Jupe , volume 2, No.1. Tulus.2004. Peran Disiplisn Pada perilaku dan Prestasi Siswa. Jakarta:

Grasindo.

Gambar

Gambar 2.1 Skema Kerangka Berpikir ...........................................................
Tabel 1.1 Persentase Ketuntasan Siswa Kelas XI IPS SMA Swasta Maria

Referensi

Dokumen terkait

diperoleh hasil lingkungan berpengaruh secara posistif nilai t hitung sebesar 3,215 dan tingkat probabilitas 0,0018, dan hasil uji hipotesis parsial fasilitas

Setelah dilakukan analisis maka hasil dari penelitian ini hipotesis diterima, bahwa ada hubungan yang positif dan signifikan antara kecerdasan, kreativitas, dan

Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa hipotesis yang menyatakan manajemen kelas dan etos kerja guru berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar

Berdasarkan hasil analisa data dapat disimpulkan bahwa hipotesis yang menyatakan “ Terdapat Hubungan yang positif dan signifikan antara percaya diri dengan prestasi belajar

Berarti, ada hubungan yang positif dan signifikan (3) ada hubungan antara lingkungan keluarga dan pemanfaatan sumber belajar dengan motivasi belajar siswa kelas VIII SMP

Masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada hubungan yang positif dan signifikan lingkungan belajar dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa kelas

Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa : (1) hipotesis 1 “Ada pengaruh positif yang signifikan antara penerapan model problem based learning terhadap prestasi

Dari hasil uji F diperoleh nilai signifikan sebesar 0,000 dan menunjukkan bahwa secara simultan ada pengaruh yang signifikan antara motivasi belajar dan kompetensi