Nama: Shearen Cindyana Irda Mareta Nim :201710070311059
JURNAL BELAJAR
BELAJAR DAN PEMBELAJARAN Pertemuan ke -6
1.IDENTITAS JURNAL
Nama : Shearen Cindyana Irda Mareta NIM : 201710070311059
Dosen : Husamah, S.Pd., M.Pd. Kelas : Biologi 2B
Pertemuan : 6 (Tanggal 20-04-2018)
Topik : Teori Belajar Konstruktivistik dan Teori Belajar Revolusi Sosio-Kultural Sub E
2.KONSEP PENTING YANG DIPELAJARI
Pada pertemuan kali ini yang telah saya pahami yaitu teori belajar kultural merupakan suatu konsepsi yang menempatkan budaya (kultur) menjadi bagian tak terpisahkan dalam proses pembelajaran .Manusia sebagai makhluk individu dan sosial tidak terlepas dari lingkungan sosialnya dalam proses belajar yang dialami dan
dilakukan.
3.KONSEP YANG BELUM DIPAHAMI
Konsep yang belum di pahami dalam topik belajar revolusi sosio-kultural yaitu kognitif sosial Bandura.
4.IDENTIFIKASI PERMASALAHAN/PERTANYAAN BESERTA PENYELESAIANNYA
Kebudayaaan adalah seluruh gagasan,tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka kehidupan masyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar.Transfer nilai- nilai budaya dimiliki paling efektif adalah melalui proses pendidikan.Seperti di kemukakan Hasan Langgulung bahwa pendidikan mencakup dua kepentingan utama,yaitu pengembangan potensi individu dan pewarisan nilai nilai budaya.
5.KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini berjalan dengan baik ,lancar dan tertib.
6.REFLEKSI DIRI