• Tidak ada hasil yang ditemukan

Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus Repositori Universitas Muria Kudus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Welcome to Repositori Universitas Muria Kudus Repositori Universitas Muria Kudus"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

PERAN KEADILAN ORGANISASI, MOTIVASI,

DAN KEPUASAN KERJA DALAM HUBUNGAN

ANTARA PARTISIPASI ANGGARAN DAN

KINERJA MANAJERIAL

(Studi pada Badan Usaha Milik Daerah Jawa

Tengah)

SKRIPSI

Diajukan Oleh :

ANINA SU’DA FAJRIA

NIM. 2012-12-023

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

(2)

ii

PERAN KEADILAN ORGANISASI, MOTIVASI, DAN

KEPUASAN KERJA DALAM HUBUNGAN ANTARA

PARTISIPASI ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL

(Studi pada Badan Usaha Milik Daerah Jawa Tengah)

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat

Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan

Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi

Universitas Muria Kudus

Diajukan Oleh :

ANINA SU’DA FAJRIA

NIM. 2012-12-023

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

(3)

iii

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Anina Su’da Fajria

Nim : 2012-12-023

Jurusan / Program Studi : Akuntansi (S1)

Fakultas / Program : Ekonomi

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi ini benar-benar merupakan hasil karya sendiri, bebas dari peniruan terhadap karya orang lain. Kutipan pendapat dan tulisan orang lain ditunjuk sesuai dengan cara-cara penulisan ilmiah yang berlaku.

Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa dalam skripsi ini terkandung ciri-ciri plagiat dan bentuk-bentuk peniruan lain yang dianggap melanggar peraturan, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut.

Kudus, September 2017 Penyusun

Anina Su’da Fajria

(4)

iv

PERAN KEADILAN ORGANISASI, MOTIVASI, DAN

KEPUASAN KERJA DALAM HUBUNGAN ANTARA

PARTISIPASI ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL

(Studi pada Badan Usaha Milik Daerah Jawa Tengah)

Skripsi ini diajukan dan dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program S1 Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

Kudus, September 2017

Mengetahui,

Ketua Program Studi Pembimbing I

Sri Mulyani, SEI. M.Si Dr. Dra. Ponny Harsanti, M.Si. Akt NIDN. 0611018202 NIDN. 0622026301

Dekan Pembimbing II

(5)

v

HALAMAN PENGESSAHAN PENGUJI

PERAN KEADILAN ORGANISASI, MOTIVASI, DAN KEPUASAN

KERJA DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI ANGGARAN

DAN KINERJA MANAJERIAL (STUDI PADA BADAN USAHA MILIK

DAERAH JAWA TENGAH)

Telah dipertahankan di Depan Dewan Penguji pada hari Senin, 4 September 2017 dan telah dinyatakan memenuhi syarat untuk diterima

SUSUNAN DEWAN PENGUJI

Dosen Pembimbing

Penguji I

Dr. Mulyanto, SE, SH, M.Si NIDN. 0601037201

Penguji II Penguji III

Sri Mul yani, SE, M.Si Nita Andriyani B, SE, M.Si, Akt NIDN. 0622026301 NIDN. 061410850

Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi

(6)

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

“ Serulah (manusia) kepada jalan Tuhan-mu dengan hikmah dan

pelajaran yang baik dan bantahlah mereka dengan cara yang baik.

Sesungguhnya Tuhanmu Dialah yang lebih mengetahui tentang siapa

yang tersesat dari jalan-Nya dan Dialah yang lebih mengetahui

orang-orang yang mendapat petunjuk. (An-Nahl : 125) ”.

“ Kebatilan yang dilakukan dengan cara teratur (dengan

manajemen), bisa mengalahkan kebaikan yang dilakukan dengan cara

yang tidak teratur (tidak dimanaj) “, ( Subhan, 2013).

“ Majulah sekuat yang kau bisa, karena di depan masih ada

batu-batu yang akan kau temui “, (Fajria, 2017).

Kupersembahkan Karya Terindahku Ini Untuk :

Orang tua ku tercinta Bapak Subhan dan Ibu Siti Auha

Rohwati

Adik-adik ku tersayang (M. Arizan Nafis dan M. Haikal

Aufan)

Sahabat-sahabatku Rempong Fam’s (Ma’e, Paijah, Pam-pam

dan Diyul)

Semua keluarga serta teman-teman seperjuangan Akuntansi

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan segala rahmat, anugerah dan karunia sehingga dengan izin-Nya penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu. Tidak lupa pula shalawat serta salam yang dipanjatkan kepada jujungan kita Nabi Agung Muhammad SAW yang memberikan Rahmatan lil’alamin.

Skripsi ini dibuat untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh gelar Strata Satu (S1) Sarjana Ekonomi pada Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus. Skripsi ini berjudul “ Peran Keadilan Organisasi, Motivasi, Kepuasan Kerja Dengan Hubungan Antara Partisipasi

Anggaran dan Kinerja Manajerial (Studi pada Badan Usaha Milik Daerah

Jawa Tengah) “.

Selama menyusun skripsi penulis telah banyak mendapatkan bantuan dan dorongan serta bimbingan dari segala pihak, oleh karena ini dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Dr. H. Mochamad Edris, Drs, MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus.

2. Dr. Dra. Ponny Harsanti, M.Si., Akt, selaku Dosen Pembimbing I ,yang telah meluangkan waktu, menyumbangkan fikiran dan tenaga serta memberikan masukan, saran dan pendapat yang berharga sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

(8)

viii

4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus yang telah memberikan bekal berupa ilmu pengetahuan selama ini kepada penulis sebelum penyusunan skripsi.

5. Kepada responden BUMD yang bersedia meluangkan waktunya.

6. Orang tua tercinta yang selalu mendo’akan penulis dalam mengerjakan skripsi ini hingga menjadi sebuah karya yang indah. Terima kasih atas do’a dan dukungannya.

7. Sahabatku Rempong Fam’s, Ma’e (Zenichasari), paijah (Novita D), pam -pam (Alinda F), dan diyul (Dyah Laili) yang telah membantu dan

10.Teman-teman Akuntansi angkatan 2012 kelas A.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa hasil penulisan skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, namun penulis telah berusaha dengan segenap pikiran dan kemampuan agar dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Maka kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak sangat penulis harapkan. Akhirnya dengan segala kerendahan hati semoga hasil skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Amin,,

Kudus, 2017 Penulis,

(9)

ix

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris mengenai peran keadilan organisasi, motivasi dan kepuasan kerja dalam hubungan antara partisipasi anggaran dan kinerja manajerial. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan dan manajer yang bekerja di Badan Usaha Milik Daerah Jawa Tengah dalam penelitian ini dilakukan dengan metode convenience sampling adalah metode sampel yang diperoleh dengan tidak direncanakan terlebih dahulu. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 45 karyawan dan manajer. Jenis data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari responden melalui penyebaran kuesioner. Alat analisis data yang digunakan yaitu analisis jalur. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa partisipasi anggaran berpengaruh negatif terhadap kinerja manajerial, keadilan organisasi yang berpengaruh negatif terhadap partisipasi anggaran, partisipasi anggaran berpengaruh negatif terhadap motivasi, partisipasi anggaran berpengaruh positif terhadap kepuasan kerja, keadilan organisasi berpengaruh positif terhadap kinerja manajerial, motivasi berpengaruh positif terhadap kinerja manajerial, kepuasan kerja berpengaruh positif terhadap kinerja manajerial, keadilan organisasi tidak memediasi hubungan antara partisipasi anggaran dan kinerja manajerial, motivasi tidak memediasi hubungan antara partisipasi anggaran dan kinerja manajerial, kepuasan kerja memediasi hubungan antara partisipasi anggaran dan kinerja manajerial.

(10)

x

ABTRACT

This purpose of study is to test empirically about the role of organizational justice, motivation and job satisfaction in the relationship between budget participation and managerial performance. The population in this study are employees and managers who work in Badan Usaha Milik Daerah Central Java in this study conducted by convenience sampling method is the sample method obtained by not planned in advance. The number of samples in this study as many as 45 employees and managers. The type of data used is the primary data obtained from the respondents through the distribution of questionnaires. The data analysis tool used is path analysis. The results of this study indicate that budget participation has a negative effect on managerial performance, organizational fairness that negatively affect budget participation, budget participation has a negative effect on motivation, budget participation has a positive effect on job satisfaction, organizational justice has a positive effect on managerial performance, motivation has positive effect on managerial performance, job satisfaction has positive effect on managerial performance, organizational justice does not mediate relationship between budgetary participation and managerial performance, motivation does not mediate relationship between budget participation And managerial performance, job satisfaction mediates the relationship between budgetary participation and managerial performance.

(11)

xi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAAN ... iii

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

(12)

xii

2.1.6. Kinerja Manajerial ... 22

2.2. Penelitian Terdahulu ... 24

2.3. Kerangka Pemikiran ... 26

2.4. Hipotesis ... 28

2.4.1. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kinerja Manajerial .... 28

2.4.2. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Keadilan Organisasi .. 30

2.4.3. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Motivasi ... 31

2.4.4. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kepuasan Kerja ... 32

2.4.5. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap Kinerja Manajerial ... 33

2.4.6. Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Manajerial ... 35

2.4.7. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Manajerial ... 36

2.4.8. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap Hubungan Antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 37

2.4.9. Pengaruh Motivasi terhadap HubunganAntara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 38

2.4.10. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap HubunganAntara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 40

BAB III METODE PENELITIAN... 42

3.1. Rancangan Penelitian ... 42

3.2. Variabel Penelitian ... 42

3.2.1. Variabel Dependen (Y) ... 42

3.2.2. Variabel Independen (X) ... 43

3.2.3. Variabel Intervening ... 43

3.3. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 44

3.3.1. Keadilan Organisasi ... 44

(13)

xiii

3.3.1.2. Keadilan Prosedural... 45

3.3.2. Motivasi ... 46

3.3.3. Kepuasan Kerja ... 47

3.3.4. Partisipasi Anggaran ... 47

3.3.5. Kinerja Manajerial ... 48

3.8.1. Statistik Deskriptif ... 52

3.9. Uji Kualitas Data ... 53

(14)

xiv

3.11. Analisis Jalur ( Path Analysis ) ... 56

3.12. Koefisien Determinasi ... 57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 58

4.1. Gambaran Umum Responden ... 58

4.2. Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 61

4.3. Deskripsi Data Penelitian ... 62

4.3.1. Keadilan Distributif ... 62

4.3.2. Keadilan Prosedural ... 62

4.3.3. Motivasi ... 63

4.3.4. Kepuasan Kerja ... 63

4.3.5. Partisipasi Anggaran ... 63

4.3.6. Kinerja Manajerial ... 64

4.4. Hasil Uji Kualitas Data ... 64

4.4.1. Hasil Uji Validitas ... 64

4.4.2. Hasil Uji Reliabilitas ... 66

4.5. Hasil Uji Asumsi Klasik ... 67

4.5.1. Hasil Uji Normalitas ... 67

4.5.2. Hasil Uji Multikolonearitas ... 68

4.5.3. Hasil Uji Heterokedestisitas ... 69

4.6. Hasil Analisis Jalur ... 72

4.7. Koefisien Determinan ... 77

4.8. Hasil Uji Hipotesis ... 76

(15)

xv

4.8.4. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kepuasan Kerja ... 79

4.8.5. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap Kinerja Manajerial 79 4.8.6. Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Manajerial ... 79

4.8.7. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Manajerial ... 80

4.8.8. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 80

4.8.9. Pengaruh Motivasi terhadap hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 82

4.8.10. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 83

4.9. Pembahasan ... 84

4.9.1. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kinerja Manajerial 84 4.9.2. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Keadilan Organisasi 85 4.9.3. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Motivasi ... 86

4.9.4. Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kepuasan Kerja ... 87

4.9.5. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap Kinerja Manajerial 88

4.9.6. Pengaruh Motivasi terhadap Kinerja Manajerial ... 90

4.9.7. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Manajerial ... 90

4.9.8. Pengaruh Keadilan Organisasi terhadap hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 91

4.9.9. Pengaruh Motivasi terhadap hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 94

4.9.10. Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Hubungan antara Partisipasi Anggaran dan Kinerja Manajerial ... 95

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 96

5.1. Kesimpulan ... 96

(16)

xvi

(17)

xvii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Penelitian Terdahulu ... 24

Tabel 3.1. Data BUMD Jawa Tengah ... 50

Tabel 4.1. Rincian Pengiriman dan Pengambilan Kuesioner ... 59

Tabel 4.2. Profil Responden ... 60

Tabel 4.3. Uji Statistik ... 62

Tabel 4.4. Hasil Uji Validitas ... 65

Tabel 4.5. Hasil Uji Reliabilitas ... 66

Tabel 4.6. Hasil Uji Normalitas ... 67

Tabel 4.7. Hasil Uji Multikolonearitas persamaan satu ... 68

Tabel 4.8. Hasil Uji Multikolonearitas persamaan ... 68

Tabel 4.9. Analisis Persamaan Jalur ... 73

(18)

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Kerangka Pemikiran ... 28

Gambar 4.1. Hasil Uji Heterokedestisitas persamaan satu ... 69

Gambar 4.2. Hasil Uji Heterokedestisitas persamaan dua ... 70

Gambar 4.3. Hasil Uji Heterokedestisitas persamaan tiga ... 70

Gambar 4.4. Hasil Uji Heterokedestisitas persamaan empat ... 71

Gambar

Gambar 2.1. Kerangka Pemikiran  .............................................................

Referensi

Dokumen terkait

perusahaan terutama perusahaan jasa, memberikan kualitas layanan yang baik sangat wajib dilakukan perusahaan untuk memuaskan nasabahnya, citra bank merupakan identitas

Dengan memanjatkan puji Syukur Kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, karunia dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Pengaruh

Kecenderungan hewan melakukan aktivitas yang bergantung pada suhu akan. mempengaruhi tingkat metabolisme dan asupan makanan terutama pada ikan

Penelitian ini berusaha mengetahui persepsi siswa SMA PGRI 1 Kudus tentang pacaran baik ditinjau dari aspek pengetahuan, sikap dan perilaku pacaran dengan

Karya tulis atau bentuk lainnya yang diakui dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi atau seni yang ditulis atau dikerjakan sesuai dengan tata cara ilmiah mengikuti pedoman

Universal. Globalisasi merupakan perkembangan kontemporer yang mempunyai pengaruh dalam mendorong munculnya berbagai kemungkinan tentang peredaran uang palsu. KAMUS

Dengan tidak tersedianya air dan sanitasi yang baik, biasanya golongan masyarakat yang berpenghasilan rendah adalah yang paling menderita, karena bukan saja disebabkan oleh

pelayanan jasa pada nasabah di Bank Rakyat Indonesia