• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kejelasan dalam Bahasa

N/A
N/A
maria

Academic year: 2024

Membagikan " Kejelasan dalam Bahasa"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

EKSPLISIT DAN IMPLISIT Kelompok 5

Nama : Elia Gita Br Ginting

Maria Betesda Uli Nahampun Rina Martasari Lumban Gaol

Pengertian Eksplisit dan Implisit

Eksplisit adalah sesuatu yang dinyatakan secara tersurat dan terang-terangan. Eksplisit harus dirumuskan secara terurai dan lengkap.

Implisit adalah sesuatu yang dinyatakan secara tersirat dan biasanya menggunakan kata yang berandai-andai.

Contoh Eksplisit dan Implisit

1. Anak-anak sudah tidur. Jangan keras-keras kalau bicara!

Eksplisit : Anak-anak sudah tidur.

Implisit : Ada seseorang yang berbicara dengan keras.

2. Handphone sebagus ini hanya Rp.500.000?

Eksplisit : Bahwa Harga Hp ini 500.000 Implisit : Harga Hp Ini Murah

3. Yah, sudah, paling sedikit kamu sudah berusaha.

Eksplisit : Bahwa dia sudah berusaha Implisit : Perjuangannya masih gagal 4. Zaman dulu tanah murah!

Eksplisit : Dulu tanah murah Implisit : Sekarang tanah mahal.

5. Raflesia terlambat untuk menghadiri sebuah rapat: ia hanya mengatakan, “Jalan sangat macet”

Eksplisit : Ia terlambat menghadiri rapat.

Implisit : Dia beralasan bahwa jalan sangat macet.

6. Ah, mengapa dulu saya tolak...

Eksplisit : Dulu dia menolak Implisit : Sekarang dia menyesal 7. Maklumlah, dia hanya seorang buruh pabrik.

Eksplisit : Dia seorang buruh pabrik.

Implisit : Dia orang yang tidak mampu, merendahkan.

8. Saya senang kamu datang. Tetapi kenapa kamu tidak mengabarinya sebelumnya?

(2)

Eksplisit : Bahwa seseorang telah datang

Implisit : Seandainya dia mengabarinya maka saya akan lebih mempersiapkan diri 9. Kamu terlambat lagi. Mengapa tidak naik grab saja?

Eksplisit : Masuk terlambat.

Implisit : Dia sebelumnya pernah terlambat masuk/ dia sering terlambat.

10. Perjalanan masih jauh,lebih baik saya makan dulu.

Eksplisit : Perjalanan masih jauh.

Implisit : Bahwa dia sedang lapar/sebelumnya dia belum makan.

11. Memang pantas dia tidak tak lulus ujian. Kerapkali tidak mengerjakan tugas.

Eksplisit : Dia tidak lulus ujian

Implisitnya : Dia seorang pemalas yang sering tidak mengerjakan tugas.

12. Jangan memilih si A sebagai suamimu! Ia pemabuk.

Eksplisit : Lelaki itu seorang pemabuk Implisit : Dia salah pilih pasangan hidup.

Referensi

Dokumen terkait

Dokumen ini membahas tentang makna dan penggunaan kata "seppuku" dalam bahasa

Dokumen ini membahas tentang penggunaan struktur kalimat dalam bahasa

Dokumen ini membahas tentang pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah

Dokumen ini membahas tentang penilaian siswa dalam mata kuliah Bahasa

Dokumen ini membahas tentangTingkatan Perbandingan dalam Bahasa Inggris, yaitu Comparison

Dokumen ini membahas tentang bahasa pemrograman berbasis objek Alice dan lingkungan

Dokumen tersebut membahas penggunaan tanggal dalam Bahasa Inggris di

Dokumen ini membahas penggunaan jurnalisme sebagai metode belajar bahasa