• Tidak ada hasil yang ditemukan

KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENANG

N/A
N/A
Dadan Akung

Academic year: 2023

Membagikan "KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF AKHIR JENANG"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

KISI-KISI SOAL

ASESMEN SUMATIF AKHIR JENANG

Satuan Pendidikan : Jumlah Soal : 50

Kelas / Kurikulum : V (Lima ) /2013 Waktu : Selasa, 16 Mei 2023

Mata Pelajaran : IPA Tahun Pelajaran : 2022/2023

NO KOMPETENSI DASAR Materi Indikator Soal Nomor

Soal

Level Bentuk Soal 1 3.1 Menjelaskan alat gerak dan

fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan alat gerak

Manusia

 Alat gerak dan

fungsinya pada hewan  Disajikan gambar hewan, peserta didik dapat

menentukan alat gerak hewan dan fungsinya 1 & 2 L 2 PG

 Mekanisme sistem

gerak (manusia)  Disajikan gambar bagian rangka manusia, siswa dapat menentukan jenis/arah gerak sendi.

3 L 2 PG

2 3.2 Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia.

 Fungsi organ

pernapasan pada hewan

 Disajikan Gambar hewan, peserta didik dapat menyebutkan fungsi bagian tubuh hewan

4 L1 PG

 Organ penapasan pada manusia dan fungsinya

 Disajikan ilustrasi/gambar model alat pernapasan manusia, peserta didik dapat memasangkan bagian-bagian dan fungsi alat pernapasan pada manusia.

5 L2 PG

 Disajikan ilustrasi gejala penyakit pada organ pernapasan manusia, peserta didik dapat menganalisis penyakit sesuai gejala tersebut

6 L3 PG

3 3.3 Menjelaskan organ pencernaan dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ pencernaan manusia

 Sistem pencernaan

pada manusia  Disajikan gambar organ pencernaan makanan, peserta didik dapat mengidentifikasi bagian organ pencernaan makanan sesuai

proses/fungsinya.

7 & 8 L1 PG

 Pemeliharaan

kesehatan pada organ pencernaan manusia

 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat

menganalisis cara pencegahan pada gangguan organ pencernaan manusia

9 L3 PG

4 3.4 Menjelaskan organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara

 Sistem peredaran darah pada manusia

 Disajikan gambar jantung pada manusia, peserta didik dapat menentukan fungsi bagian

10 L2 PG

LK. 1

(2)

Kesehatan jantung yang ditunjuk

 Disajikan skema/bagan sistem peredaran darah pada manusia, peserta didik dapat menentukan peredaran darah besar pada manusia

11 L2 PG

 Pemeliharaan kesehatan organ peredaran darah

 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan pola hidup sehat untuk menjaga kesehatan organ peredaran darah

12 L2 PG

5 3.5 Menganalisis hubungan antar komponen ekosistem dan jaring- jaring makanan di ingkungan sekitar.

 Hubungan Antara

Komponen Ekosistem  Disajikan gambar kupu-kupu dan bunga, peserta didik dapat menentukan Hubungan antar makhluk hidup yang terjadi pada gambar

13 L2 PG

 Disajikan pernyataan jenis-jenis simbiosis, peserta didik dapat menganalisis yang

merupakan hubungan simbiosis komensalisme

14 L3 PG

 Jaring-jaring makanan  Disajikan bagan jaring-jaring makanan, peserta didik dapat menetukan makhluk hidup yang dapat berperan sebagai konsumen II

15 L2 PG

6

3.6 Menerapkan konsep perpindahan dan pengaruh kalor dalam kehidupan sehari-hari

 konsep perpindahan dan pengaruh kalor dalam kehidupan sehari-hari

 Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik dapat menganalisis jenis perpindahan panas

16 L3 PG

 Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan perpindahan panas yang terjadi pada gambar

17 L2 PG

 Disajikan ilustrasi, peserta didik dapat menentukan perpindahan panas yang terjadi pada ilustrasi

18 L2 PG

7 3.7 Menganalisis siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi serta kelangsungan mahluk hidup

 Siklus Air  Disajikan gambar daur air, peserta didik dapat

menentukan peristiwa pada tahapan daur air 19 &

20 L2 PG

(3)
(4)

KISI-KISI SOAL

ASESMEN SUMATIF AKHIR JENANG

Satuan Pendidikan : Jumlah Soal : 30

Kelas / Kurikulum : VI (Enam ) /2013 Waktu : Selasa, 16 Mei 2023

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Tahun Pelajaran : 2022/2023

N

O KOMPETENSI DASAR Lingkup Materi Indikator Soal Nomor

Soal Level Bentuk Soal

1

3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan

Ciri khusus pada hewan dan tumbuhan

 Disajikan gambar hewan ,peserta didik dapat mengidentifikasi ciri khusus hewan dalam mencari makan (L1)

21 C 1 PG

 Disajikan gambar hewan ,peserta didik dapat mengidentifikasi ciri khusus hewan dalam mencari makan (L1)

22 C 1 PG

 Disajikan beberapa contoh bagian hewan dengan karakteristik tertentu, peserta didik dapat membandingkan ciri khusus yang dimilikinya dengan tepat.(L2)

23 C4 PG

2 3.3 Menganalisis cara makhluk hidup menyesuaikan diri

dengan lingkungan Cara beradaptasi hewan dan tumbuhan dengan lingkungan

• Disajikan gambar hewan, Peserta didik dapat mengidentifikasi

cara adaptasi pada hewan dan mencari makanannya dengan

tepat (L1)

24 C1 PG

• Disajikan pernyataan cara tumbuhan beradaptasi ,peserta didik dapat

menjelaskan tujuan tumbuhan mahoni menggugurkan daunnya ( L1)

25 C3 PG

• Disajikan gambar hewan, Peserta didik dapat mengidentifikasi

cara menyelamatkan diri dari pemangsa (L1) 26 C1 PG

• Disajikan gambar hewan, Peserta didik dapat mengidentifikasi

cara menyelamatkan diri dari pemangsa (L1) 27 C1 PG

Perkembangbiakan

hewan dan • Disajikan gambar hewan, Peserta didik dapat

mengelompoka 28 C2 PG

(5)

3

3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan

tumbuhab Jenis hewan dari cara berkembangbiaknya (L1)

• Disajikan gambar bunga, peserta didik dapat menunjukan

Bagi – bagian bunga (L1)

29 C1 PG

4

3.3 Menganalisis cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan

Ciri khusus

tumbuhan  Disajikan gambar tumbuhan, peserta didik dapat menentukan ciri khusus dari salah satu tumbuhan dengan tepat` (L1)

30 C3 PG

5

3.6. Menjelaskan system tata surya dan karakteristik

anggota tata surya Sistem Tata Surya

 Disajikan gambar Tumbuhan benalu, peserta didik dapat menyebutkan ciri khusus pada tumbuhan yang disajikan dalam gambar tersebut dengan tepat (L1)

31 C1 PG

 Disajikan gambar tata surya, peserta didik dapat menentukan ciri-ciri dari salah satu planet dalam tata

surya dengan tepat` (L1 ) 32 C2 PG

 Disajikan deskripsi siswa dapat mengidentifikasi kala

revolusi planet 33 C4 PG

6

3.1 Membandingkan cara perkembangbiakan tumbuhan dan hewan

Perkembang biakan hewan dan

tumbuhan

 Disajikan gambar sistem tata surya, peserta didik dapat

mengidentifikasi terjadinya gerhana(L1) 34 C1 PG

 Disajikan gambar tumbuhan , peserta didik dapat mengidentifikasi cara perkembangbiakan pohon tersebut (L1)

35 C1 PG

 Disajikan gambar hewan/tumbuhan tertentu ,peserta didik dapat mengidentifikasi perkembangbiakan hewan/tumbuhan tersebut dengan tepat (L1)

36 C1 PG

7 3.3 Menganalisis cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan

Penyesuaian diri

makhluk hidup  Disajikan deskripsi siswa dapat menganalisis cara makhluk hidupm menyesuaikan diri dengan lingkungannya.

37 C4 PG

8 3.2. Menghubungkan ciri pubertas pada laki-laki dan perempuan dengan kesehatan reproduksi

Pertumbuhan

manusia  (Disajikan tabel tentang tahapan perkembangbiakan pada manusia, Peserta didik dapat menganalisis urutan

tahapan perkembangbiakan manusia dengan tepat) (L1) 38 C4 PG

9 3.7.Menjelaskan peristiwa rotasi dan revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan dan gerhana matahari, revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan

dan gerhana matahari

Rotasi Bumi  Disajikan ilustrasi/gambar tentang perubahan benda, peserta didik dapat menyebutkan gaya magnet yang paling besar (L1)

41 C1

PG

 Disajikan Pernyataan, peserta didik dapat mengidentifikasi lampu yang menyala dan yang

49 C4 PG

(6)

10

3.5.Mengidentifikasi

komponen listrik dan fungsinya serta menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan

menghemat energi listrik

Rangkaian seri dan

paralel mati apabila saklar dibuka dan ditutup (L1)

 Disajikan gambar, peserta didik dapat mengidentifikasi lampu yang menyala apabila salah satu sakelar di buka atau di tutup (L1)

48 C2 PG

 Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan

rangkaian seri atau paralel dengan tepat (L1) 50 C1 PG

Perubahan Energi listrik

 Disajikan Gambar Peserta didik dapat menentukan

perubahan energi yang terjadi (L1) 45 C1 PG

 Disajikan gambar alat-alat rumahtangga, Peserta didik dapat mengelompokkan alat-alat rumah tangga berdasarkan perubahan energi yang terjadi dengan tepat (L2)

46 C4 PG

Disajikan Gambar Peserta didik dapat menentukan

perubahan energi yang terjadi (L1) 47 C1 PG

11

3.7.Menjelaskan peristiwa rotasi dan revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan dan gerhana matahari, revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan

dan gerhana matahari

Terjadinya gerhana

 Disajikan gambar, peserta didik dapat menentukan saat terjadi gerhana matahari total dengan tepat

(L2) 43 C3 PG

12

3.4.Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam kehidupan

sehari-hari. Gaya magnet  Disajikan gambar magnet buatan, peserta didik dapat menentukan jenis magnet buatan dengan tepat (L1)

40 C1 PG

12

3.5.Mengidentifikasi

komponen listrik dan fungsinya serta menjelaskan cara menghasilkan, menyalurkan, dan

menghemat energi listrik

Perubahan energi listrik

 Disajikangambar peserta didik dapat menggambarkan terjadinya perubahan energi dengan tepat (L3)

44 C1

PG

13 3.4.Mengidentifikasi sifat-sifat magnet dalam kehidupan sehari-hari.

Cara membuat

magnet  Disajikan gambar , peserta didik dapat menentukan cara

membuat magnet dengan tepat` (L1) 39 C1 PG

14

3.7. Menjelaskan peristiwa rotasi dan revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan dan gerhana matahari, revolusi bumi serta terjadinya gerhana bulan

dan gerhana matahari

Bentuk bayangan  Disajikan gambar, siswa dapat membandingkan bayangan yang dihasilkan oleh sinar matahari dengan tepat (L3)

42 C2

PG

(7)

Referensi

Dokumen terkait

Disajikan gambar fase pertumbuhan tumbuhan, peserta didik dapat menyebutkan perubahan yang merupakan ciri perkembangan pada tumbuhan.. Peserta didik mampu menjelaskan perbedaan

Cerita Rakyat (Hikayat) Disajikan sebuah teks hikayat, peserta didik dapat menjelaskan ciri kebahasaan dari teks hikayat yang telah disajikan.. Orang pertama pelaku utama

Soal 1 Menyimak Memahami dan menjelaskan permasalahan yang dihadapi tokoh cerita dan mengkaitkannya dengan pengalaman pribadi Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia Disajikan

C4 HOTS PG 10 siakp sopan dan santun 9.2 Disajikan gambar, peserta didik dapat menyebutkan sikap sopan santun kepada orang tua C1 LOTS PG 11 sikap bersyukur 10.1 Disajikan gambar,

Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan ciri-ciri makhluk hidup Isian 5 1 Disajikan soal, siswa mampu menyebutkan alat pernapasan manusia dengan benar Isian 5 2 Disajikan soal,

Siswa mampu mendeskripsikan berbagai ciri khas keanekaragaman tingkat ekosistem Keanekaragaman tingkat ekosistem Level 3 Disajikan data ciri-ciri suatu bioma , siswa dapat

Dua orang yang memiliki lama waktu untuk tidur yang sama salah satunya merupakan seorang perokok dan yang lain bukan seorang perokok.. Ketika data mereka ditambahkan ke dalam data

1 2 3 4 5 6 7 8 9 - Disajikan suatu pernyataan, peserta didik dapat mengidentifikasi ciri Sosiologi - Disajikan suatu ilustrasi tentang gejala sosial : disorganisasi keluarga, siswa