• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODUL AJAR BAHASA INGGRIS

N/A
N/A
Monica Yoemardi

Academic year: 2023

Membagikan "MODUL AJAR BAHASA INGGRIS"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR BAHASA INGGRIS INFORMASI UMUM

Nama Monica Yoemardi, S.Pd

Satuan Pendidikan SMP NEGERI 4 LUBUK BASUNG Jenjang Sekolah Fase D (SMP kelas VII)

Alokasi Waktu 2 x 40 menit

Kompetensi Awal Diharapkan peserta didik sudah menguasai pengetahuan tentang:

1. Describe one’s favourite meals, food, drink, and snack.

2. ask and give information about meals, food, drink, and snack (texture and taste)

3. The articles “ a “ and “an”

Profil Pelajar Pancasila • Kebhinekaan global,

• Mandiri

• Kreatif

• Bernalar kritis

Sarana dan Prasarana Video Pembelajaran, kamus, gambar Target Peserta Didik Siswa regular

Model Pembelajaran Tatap Muka

KOMPONEN INTI Domain Menyimak, memirsa, membaca, berbicara Tujuan

Pembelajaran

1. Peserta didik mampu menyebutkan jenis-jenis makanan dan minuman kesukaan

2. Peserta didik mampu membedakan jenis-jenis makanan, snack, dan minuman kesukaan

3. Peserta didik mampu menjelaskan tekstur dan rasa dari makanan dan minuman kesukaan

4. Peserta didik mampu mendeskripsikan makanan dan minuman kesukaan dalam sebuah teks singkat.

Pemahaman Bermakna

• Indonesia memiliki berbagai macam kuliner makanan dan minuman yang memiliki cita rasa yang berbeda disetiap daerah. Beberapa makanan Indonesia bahkan sudah terkenal sampai ke mancanegara.

Penting untuk mengetahui berbagai jenis makanan dan minuman sebagai wujud dari keberagaman kuliner Indonesia.

Pertanyaan Pemantik

1. Apakah kamu suka berwisata kuliner?

2. Apa saja jenis makanan dan minuman yang kamu temui ketika berwisata kuliner?

3. Apa makanan dan minuman yang menjadi favorit mu?

(2)

Persiapan Pembelajaran

• Mempersiapkan sarana dan prasarana yang dibutuhkan

• Memastikan ruangan kelas sudah nyaman dan kondusif Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan

1. Menanyakan kesiapan fisik dan psikis peserta didik 2. sebelum memulai pembelajaran

3. Memeriksa kehadiran peserta didik

4. Menyampaikan garis besar kegiatan pembelajaran

5. Mengadakan kegiatan “warming up” seperti Simon say game.

Kegiatan Inti 1. Peserta didik ditanyakan beberapa pertanyaan untuk memancing Keingintahuan siswa tentang materi “Describe one’s favourite meals, food, drink, and snack (texture and taste)

2. Peserta didik menyaksikan video pembelajaran tentang food and drink.

https://www.youtube.com/watch?v=esDgzVWAsac

3. Peserta didik melakukan diskusi terbimbing dengan teman sejawat tentang:

a. Apa saja jenis makanan yang terdapat pada video yang telah ditayangkan?

b. Apa saja jenis minuman yang terdapat pada video yang telah ditayangkan?

5. Guru meminta siswa untuk membedakan jenis-jenis makanan, snack, dan minuman berdasarkan gambar yang diberikan. (worksheet 1) 6. Peserta didik dengan didampingi guru membaca comic strip. Peserta

didik menjelaskan tekstur dan rasa dari makanan berdasarkan comic strip yang telah dibaca (worksheet 2)

7. Peserta didik mendeskripsikan makanan atau minuman kesukaan dalam sebuah paragraph singkat berdasarkan kosakata yang diberikan terkait texture and taste dari makanan atau minuman.

Kegiatan Penutup

1. Peserta didik menyampaikan kembali tujuan pembelajaran dan apa saja yang sudah dipelajari

2. Peserta didik menyampaikan keinginan mereka untuk dipelajari pada pertemuan berikutnya.

Asesmen ASESMEN FORMATIF SIKAP

• Kebhinekaan global,

• Mandiri

• Kreatif

• Bernalar kritis KETERAMPILAN

• Kemampuan dalam bertanya dan berdiskusi

• Performa (praktek mengucapkan kembali kata-kata penting)

(3)

Pengayaan dan remedial

PENGAYAAN

Peserta didik yang sudah mampu dalam mendeskripsikan makanan atau minuman kesukaan dalam sebuah paragraph, diharapkan mampu untuk mengidentifikasi bagian bagian lain dari makanan selain texture dan taste.

REMEDIAL

Peserta didik diminta untuk menyebutkan texture dan taste dari makanan dan minuman kesukaan.

Refleksi In your notebook, draw one of the picture of these fruits to show your feeling about our lesson today

a. Apple = paham

b. Lemon = masih bingung c. Bitter gourd = tidak paham

Mengetahui,

Kepala SMP N 4 Lubuk Basung

DEPUTRA ARIANDI, M.Pd NIP. 19821125 200802 1 001

Lubuk Basung, Juli 2023 Guru Mata Pelajaran

MONICA YOEMARDI, S.Pd NIP. 19920205 202321 2 044

(4)

ASSESSMENT Worksheet 1.

a. Are you familiar with these kinds of food and drinks? Tick the kinds of food and drinks that you have ever eaten and drunk. See the Wordbox

b. Write the kinds of food and drinks based on the pictures above at the appropriate categories. See the Wordbox.

Food / Main Meal Snack

Drink

(5)

Worksheet 2 a. Comic strip

(6)

b. Draw a line from each taste to the food.

(7)

Worksheet 3

a. Think of at least two kinds of food and two kinds of drinks that have the following textures and tastes.

b. Say the food and drinks and their descriptions of texture and taste to the class.

Number one has been done for you.

(8)

Worksheet 4

Choose your favorite food or drink. Take a picture of the food or drink. Show and tell about it to your friends in the class.

(9)

Soal Pengayaan

a. Fill in the blanks in the mind map based on the picture.

.

b. Answer the questions based on picture above!

(10)

Soal Remedial

Write down the texture and taste of your favourite food and drink.

No Favourite

1 Food Drink

Texture / Taste Texture / Taste

2 Food Drink

Texture / Taste Texture / Taste

3 Food Drink

Texture / Taste Texture / Taste

Referensi

Dokumen terkait

Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah menguasai materi pelajaran untuk mempersiapkan kemateri selanjutnya, sementara remedial diberikan kepada peserta

Pertemuan No. Meminta salah satu peserta didik untuk memimpin berdoa 3. Menyapa dan berinteraksi dengan 2-3 peserta didik 4. Mengecek kehadiran dan mengondisikan kela 5.

LKPD 1 Elemen : Reading – Viewing Teknik penilaian : Tertulis Bentuk soal : Mencocokkan Tujuan Pembelajaran : Peserta didik secara mandiri mampu mengidentifikasi struktur teks

PENGAYAAN DAN REMEDIAL Pengayaan Remedial Materi pembelajaran pengayaan tentang Garis dan Sudut diberikan kepada peserta didik yang nilai pengetahuan dan keterampilannya sudah

How about [Student’s name]?”  Guru membagikan Worksheet 2.1 pada setiap peserta didik atau pada setiap kelompok peserta didik, dan meminta mereka memberi tanda pada makanan dan

KEGIATAN REMIDIAL DAN PENGAYAAN 1 Kegiatan Remedial Peserta didik yang hasil belajarnya belum mencapai target oleh guru melakukan kegiatan remedial yang dilakukan secara individu untuk

Komponen Inti Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu: - Mengidentifikasi informasi rinci pada suatu teks berbentuk eksplanasi - Menemukan kata ganti reference yang tepat sesuai

Tabel 5.18 Matriks Pengayaan Kegiatan Pembelajaran IV Aktivitas pada Kegiatan Pembelajaran III Aktivitas Pengayaan Peserta didik akan mengidentifikasi pentingnya gotong royong dan