• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Konflik Karyawan dan Efektivitas Kerja Karyawan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan PT. Top Point Medical - Repository ITB Ahmad Dahlan

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Pengaruh Konflik Karyawan dan Efektivitas Kerja Karyawan Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan PT. Top Point Medical - Repository ITB Ahmad Dahlan"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH KONFLIK KARYAWAN DAN EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

PT. TOP POINT MEDICAL

Skripsi

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Manajemen Pada

Program Studi Strata Satu Manajemen

SITI ZAKIAH NIM : 2017.16.102.0012

INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS AHMAD DAHLAN JAKARTA

2021

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Nama : Siti Zakiah

NIM : 2017161020012

Prodi / Konsentrasi : S1 Manajemen / Sumber Daya Manusia (SDM) Judul Skripsi : Pengaruh Konflik dan Efektivitas Kerja Terhadap

Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Top Point Medical

Telah diujikan pada tanggal 10 September 2021 dihadapan Tim penguji Sidang Skripsi dan dinyatakan LULUS.

Pembimbing Penguji

Prof. Dr. Ir. H. Koesmawan, M.B.A.,D.B.A. Imal Istimal, SE,M.Si

NIDN : 014075205 NIDN : 0311057505

Ketua Program Studi

Wakil Ketua Rektor I Manajemen

Bidang Akademik

Tito Siswanto, S.E.,M.M Sutia Budi.,S.E.,M.Si

NIDN : 030510874 NIDN : 0009057901

(3)

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi dengan judul “Pengaruh Konflik dan Efektivitas Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan” adalah karya saya dengan arahan dosen pembimbing Prof. Dr. Ir. H. Koesmawan, M.B.A., D.B.A. dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun.

Sumber informasi yang berasal atau dikutif dari karya yang diterbitkan maupun yang tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka dibagian akhir skripsi ini. Jika dikemudian hari ditemukan unsur plagiarisme dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai aturan yang berlaku.

Jakarta, 10 September 2021 Penyusun

Siti Zakiah NIM : 2017161020012

(4)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan senang hati, skripsi ini saya persembahkan teruntuk :

1. Ucapan syukur dan terimakasih kepada Allah SWT yang memberikan petunjuk dan memberikan kelancaran atas terselesaikannya skripsi saya.

2. Skripsi ini saya persembahkan untuk kedua orang tua saya yang telah mendukung saya selama ini sehingga saya bisa sampai di titik ini, dukungan, do’a dan materi yang selalu kalian berikan kepada saya tanpa terkecuali.

3. Skripsi ini saya peresembahkan untuk keluarga tercinta, terimakasih karena telah mendukung saya dan selalu memberikan doa dan semangat selama melakukan perkuliahan ini hingga menjalani skripsi.

4. Skripsi ini saya persembahkan untuk para sahabat saya dengan nama geng “ ma iweh “ terimakasih karena selalu ada disaat suka maupun duka, terimakasih karea telah medukung dan senantiasa selalu memberikan doa serta semangat.

5. Skripsi ini saya persembahkan juga untuk teman – teman perkuliahan yang telah menjadi keluarga baru saya selama 4 tahun ini,yang telah sama – sama berjuang untuk menyelesaikan skripsi ini semoga kita semua sukses dimasa depan.

6. Skripsi ini saya persembahkan untuk Kim Taehyung

yang selalu setia menemani kegabutan diriku ini,

selalu jadi salah satu sumber penyemangat walau

lewat online dan halu.

(5)

7. Dan skripsi ini saya persembahkan untuk orang – orang baik yang selalu mendung dan mendoakan saya yang tidak dapat saya ucapkan satu persatu

Semoga semuanya selalu Allah berikan kebahagiaan, Kesehatan serta

Kemuliaan Dunia Akhirat Aamiin....

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, bahwa atas Khendak serta izin-Nya sehingga penulis dapat menyusun dan menyelsaikan hasil laporan tugas akhir (Skripsi) tepat pada waktunya. Sholawat serta salam tetap tercurah limpahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW.

Dalam penulisan skripsi ini banyak pihak-pihak yang ikut terlibat memberikan motivasi, dukungan serta arahan yang menjadi spirit penyemangat bagi penulis dalam menyelsaikan laporan tugas akhir (Skripsi) ini. Untuk itu penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Bapak Aminudin, S.E., M.M., M.Si. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta

2. Bapak Tito Siswanto, S.E., M.M. Selaku Ketua Program Studi Manajemen di Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta

3. Prof. Dr. Ir. H. Koesmawan Adang Subandi, M.Sc., M.B.A., D.B.A. Selaku Dosen Pembimbing selama penulis melakukan kegiatan penelitian dan

(6)

penyusunan skripsi yang selalu membimbing serta memberikan arahan kepada penulis

4. Mr. Kim Yeong Ho selaku Direktur PT. Top Point Medical yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk bisa melakukan penelitian selama enam bulan penuh.

5. Seluruh Stakeholder serta pengurus PT. Top Point Medical yang telah terlibat dan membantu penulis selama melaksanakan melakukan penelitian.

6. Teman-teman seperjuangan Mahasiswa Institut Teknologi dan Bisnis Ahmad Dahlan Jakarta yang telah membantu serta memberikan dukungan satu sama lain atas Hasil penelitian Skripsi ini.

Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda baik di Dunia maupun Akhirat. Besar Harapan penulis semoga hasil penelitian skripsi ini dapat menjadikan salah satu sumber referensi untuk menambah ilmu serta wawasan khususnya bagi penulis dan pembaca pada umumnya.

Jakarta,10 September 2021 Penulis

Siti Zakiah

(7)

DAFTAR ISI

Halaman Sampul Luar...- Halaman Sampul Dalam...-

Halaman Pengesahan...i

Halaman Pernyataan Orientalis...ii

Halaman Persembahan...iii

Kata Pengantar...iv

Abstrak...vi

Daftar Isi...vii

Daftar Tabel...ix

Daftar Gambar...xi

Daftar Lampiran...xii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang...1

1.2 Pembatasan Masalah...3

1.3 Rumusan Masalah...4

1.4 Tujuan Penelitian...4

1.5 Manfaat / Kegunaan Penelitian...4

1.5.1 Aspek Teoritis...4

1.5.2 Aspek Praktis...5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN

(8)

HIPOTESIS

2.1 Tinjauan Pustaka...6

2.1.1 Manajemen Sumber Daya Manusia...6

2.1.2 Konflik...7

2.1.3 Efektivitas Kerja...12

2.1.4 Produktivitas Kerja Karyawan...16

2.2 Penelitian Terdahulu...20

2.3 Kerangka Pemikiran...22

2.4 Hipotesis...23

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian...24

3.2 Obyek dan Waktu Penelitian...24

3.3 Variabel Penelitian...24

3.3.1 Variabel Bebas (X)...25

3.3.2 Variabel Terikat (Y)...25

3.4 Operasional Variabel...25

3.5 Teknik Pengumpulan Data...26

3.5.1 Riset Lapangan...26

3.5.2 Studi Pustaka...26

3.6 Teknik Pengambilan Sampel...27

3.7 Teknik Analisis Data...27

3.7.1 Uji Asumsi Klasik...28

3.7.2 Analsisi Regresi Berganda...29

3.7.3 Uji Hipotesis...30

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Obyek Penelitian...32

4.1.1 Sejarah Perusahaan...32

4.1.2 Tempat dan Kedudukan Perusahaan...33

4.1.3 Bentuk dan Badan Hukum Perusahaan...34

4.1.4 Bidang Pekerjaan Perusahaan...35

4.1.5 Visi dan Misi Perusahaan...35

4.1.6 Struktur Organisasi Perusahaan...36

4.2 Deskripsi Data...37

4.2.1 Karakteristik Responden...37

4.2.2 Deskripsi Data Penelitian...39

4.3 Analisis dan Interpretasi Hasil...64

4.3.1 Hasil Instrumen Peneletian Uji Validitas dan Reliabilitas64 4.3.2 Hasil Uji Asumsi Klasik...67

4.3.3 Hasil Analisis Regresi Berganda...70

4.3.4 Hasil Uji Hipotesis...71

4.3.5 Pembahasan...73

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

(9)

5.1 Simpulan...75

5.2 Saran ...75

DATAR PUSTAKA...77

LAMPIRAN...78

RIWAYAT HIDUP...102

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu...20

Tabel 3.1 Operasional Variabel...25

Tabel 3.2 Skala Likert...28

Tabel 4.2.1.1 Jumlah Responden Berdasarkan Usia...38

Tabel 4.2.1.2 Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...38

Tabel 4.2.1.3 Jumlah Responden Berdasarkan Pendidikan...39

Tabel 4.2.1.4 Saya merasakan terjadinya percecokan atau perdebatan (kontroversi) antara saya dan rekan kerja...40

Tabel 4.2.1.5 Saya merasakan antara saya dan rekan kerja mempunyai visi yang berbeda dalam tugas atau pekerjaan...41

Tabel 4.2.1.6 Saya merasakan antar saya dan rekan kerja mempunyai berbagai pendapat yang berbeda mengenai organisasi atau pengelolaan dari pekerjaan...42

Tabel 4.2.1.7 Saya merasakan antara saya dan rekan kerja mempunyai perbedaan dalam menentukan cara penyelesaian atau solusi atas permasalah yang berkaitan dengan pekerjaan...42

Tabel 4.2.1.8 Saya merasakan antara saya dan rekan kerja mempunyai perbedaan dalam menentukan penyebab atas permasalahan yang berkaitan dengan pekerjaan 43 Tabel 4.2.1.9 Saya merasakan antara saya dan rekan kerja mempunyai perbedaan dalam menentukan cara penyelesaian pekerjaan...44

Tabel 4.2.1.10 Tidak semua karyawan menerima dengan baik metode kerja baru untuk menyelesaikan pekerjaannya...45

Tabel 4.2.1.11 Saya merasa lelah secara mental dengan pekerjaan saya...46

Tabel 4.2.1.12 Saya merasakan terjadinya konflik emosional antara saya dan rekan kerja saya...46

Tabel 4.2.1.13 Saya merasakan terjadinya ketegangan karena masalah pribadi antara saya dan rekan kerja...47

Tabel 4.2.1.14 Saya dapat menyelesaikan pekerjaan tepat waktu...48

Tabel 4.2.1.15 Kerja sama yang baik dapat menghasilkan efektivitas kerja yang tinggi....49

Tabel 4.2.1.16 Saya dapat bekerjasama dengan baik...50

Tabel 4.2.1.17 Saya berusaha agar selalu tepat waktu ketika akan masuk bekerja...50

Tabel 4.2.1.18 Saya dapat menyesuaikan diri dengan cepat pada lingkungan kerja yang Baru...51

Tabel 4.2.1.19 Saya dapat beradaptasi terhadap lingkungan kerja dengan baik...52

Tabel 4.2.1.20 Anda menyesuaikan diri terhadap perubahan yang terjadi...53

Tabel 4.2.1.21 Saya selalu memanfaatkan waktu kerja secara optimal...53

Tabel 4.2.1.22 Hasil kerja yang dihasilkan selalu sesuai dengan SOP...54

Tabel 4.2.1.23 Saya selalu bekerja sesuai dengan SOP...55

Tabel 4.2.1.24 Saya menguasai keterampilan yang sangat baik dalam melaksanakan pekerjaan saya...56

Tabel 4.2.1.25 Anda berupaya menjadi individu yang selalu berusaha untuk meningkatkan kualitas...57

Tabel 4.2.1.26 Saya selalu berusaha untuk meningkatkan kualitas kerja saya...58

(11)

Tabel 4.2.1.27 Terkadang saya merasa jenuh terhadap pekerjaan yang saya tangani...58

Tabel 4.2.1.28 Saya merasa bangga dengan pekerjaan yang dibebankan kepada saya...59

Tabel 4.2.1.29 Saya tidak pernah mengeluh dan merasa berat terhadap beban yang menjadi tanggung-jawab saya...60

Tabel 4.2.1.30 Saya selalu berusaha memperbaiki terhadap kesalahan yang pernah saya lakukan dalam melaksanakan pekerjaan...60

Tabel 4.2.1.31 Mutu dari hasil kerja saya selalu memenuhi standar yang telah ditetapkan.61 Tabel 4.2.1.32 Saya sangat menjaga ketepatan waktu dan kesempurnaan hasil pekerjaan. 62 Tabel 4.2.1.33 Saya sering terlambat masuk kerja...63

Tabel 4.3.1.1 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas Variabel Indikator Konflik (X1)...64

Tabel 4.3.1.2 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas variabel Efektivitas Kerja (X2)...65

Tabel 4.3.1.3 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas Variabel Produktivitas Kerja Karyawan (Y)...65

Tabel 4.3.1.4 Rekapitulasi Hasil Uji Reability Variabel Indikator Konflik (X1), Efektivitas Kerja (X2) dan Produktivitas Kerja Karyawan (Y)...66

Tabel 4.3.2.1 Uji Normalitas...67

Tabel 4.3.2.2 Hasil Pengujian Multikolinieritas...68

Tabel 4.3.2.3 Hasil Pengujian Heterokedastisitas...70

Tabel 4.3.3.1 Uji Analisis Regresi Berganda...70

Tabel 4.3.4.1 Hasil Uji T (Parsial)...71

Tabel 4.3.4.2 Hasil Uji F (Simultan)...72

Tabel 4.3.4.3 Hasil Perhitungan Koefisien Determinasi (R2)...73

(12)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran...22 Gambar 4.1.1 Logo Perusahaan...33 Gambar 4.1.6 Struktur Organisasi Perusahaan...36

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 01 Skor hasil kuesioner Indikator variabel Konflik, Efektivitas Kerja,

Produktivitas Kerja karyawan di PT. Top Point Medical...79

Lampiran 02 Daftar Bimbingan...83

Lampiran 03 Output Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Konflik (X1)...85

Lampiran 04 Output Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Efektivitas Kerja (X2)...87

Lampiran 05 Output Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Produktivitas kerja Karyawan (Y)...89

Lampiran 06 Output Hasil Uji Normalitas...91

Lampiran 07 Output Hasil Uji Multikolinieritas...93

Lampiran 08 Output Hasil Uji Heterokedastisitas...95

Lampiran 09 Output Hasil Uji Regresi Linier Berganda ( Uji Hipotesisi, Uji T, Uji F dan Uji Koefisien Determinasi...97

Lampiran 10 Surat Telah Melaksanakan Penelitian...98

Lampiran 11 Cover Turnitin...99

Lampiran 12 Hasil Turnitin Skripsi...100

Lampiran 13 Surat SK Dospem...101

Lampiran 14 Surat Permohonan Riset...102

Lampiran 15 Cover Tunitin Jurnal...103

Lampiran 16 Hasil Turnitin Jurnal...104

Lampiran 17 Submit Jurnal...105

Lampiran 18 Daftar Riwayat Hidup...106

Referensi

Dokumen terkait

vi DAFTAR TABEL 1 Data Aplikasi Program Pelatihan Manajemen Perusahaan 2015 – 2018 4 2 Penelitian Terdahulu 9 3 Variabel dan Indikator Penelitian 15 4 Skala penilaian perbandingan

DAFTAR TABEL Tabel 2.2 Penelitian Terdahulu...21 Tabel 3.2 Waktu Penelitian...30 Tabel 3.4 Operasional Variabel...35 Tabel 3.5 Skala Likert...36 Tabel 4.2.1.1 Jumlah responden