• Tidak ada hasil yang ditemukan

RKAS sekolah smp husnul

N/A
N/A
juwanda 678

Academic year: 2023

Membagikan "RKAS sekolah smp husnul"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

HALAMAN PENGESAHAN

RENCANA KERJA TAHUNAN

(RKT)

SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Ketua Komite Kepala SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH

Pengawas Pembina

IPAH Risnawati, S.Pd Asep SaepullohF,S.Ag,M.Ag

NIP. 197006211997021004

(2)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan taufiq, hidayah, inayah dan atas nikmat beserta rahmat-Nya kita dapat melaksanakan aktifitas dengan penuh semagat, tanpa menegenal lelah sebagai pendidik anak bangsa, untuk menanamkan nilai-niali luhur dan memberikan keteladanan yang baik yang berguna bagi mereka putra – putri generasi penerus cita-cita dan perjuangan pendiri bangsa.

Shalawat dan salam kepada Nabi Muhammad SAW yang telah membawa dan membimbing umat manusia dari kegelapan berfikir menuju cahaya ilmu pengetahuan yang terang benerang yang kita rasakan dampaknya diera globalisasi yang penuh dengan tantangan dan problematika hidup dan kehidupan.

Ucapan terima kasih yang tiada terhingga kepada Tim Pengembangan Sekolah yang telah menyelesaikan penyusunan Rencana Kerja Sekolah (RKS) periode 2023-2024, Rencana Kerja Tahunan (RKT) Tahun 2024, Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) Tahun 2024 yang melibatkan seluruh warga sekolah dan pemangku kepentingan dari Instansi/dinas pendidikan terkait serta komite sekolah sehingga dapat terwujud program tersebut guna mencapai visi SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH yaitu

“Membantu pemerintah dalam melaksanakan pembangunan manusia yang berprestasi akademik, berjiwa islami dan bertaqwa keapada Allah,SWT”

Semoga apa yang telah kita dharma bhaktikan selama ini menjadi ladang amal jariyah disisi Allah Yang Maha Kuasa, Amin

Wanaraja , Desember 2023 Kepala Sekolah

Risnawati, S.Pd

(3)

DAFTAR ISI

Halaman Pengesahan i

Kata Pengantar ii

Daftar Isi iii

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG 1

B. LANDASAN 1

C. TUJUAN 2

D. SASARAN 3

E. MANFAAT 3 BAB II VISI DAN MISI SEKOLAH ______________________________________ 4 BAB III PROGRAM KEGIATAN _______________________________________ 5 BAB IV PENUTUP _________________________________________________ 8

F. LAMPIRAN – LAMPIRAN ...

(4)

RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH

(RKAS)

SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH Tahun 2023-2024

A. LATAR BELAKANG

Rencana Kegiatan DAN Anggaran Sekolah (RKAS) adalah bertujuan untuk merealisasikan program yang sudah direncanakan dalam Rencana Kerja Sekolah (RKS) dan Rencana Kegiatan Tahunan (RKT) secara periodik pada setiap tahunnya untuk mengetahui progress ketercapaian program kerja yang telah direncanakan.

SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH dalam melakukan kegiatan memiliki arah yang jelas sebagaimana tujuan pendidikan nasional guna mencerdaskan kehidupan bangsa serta mendidik dan membina peserta didik agar tumbuh cerdas, memiliki pengetahuan dan keterampilan, berkarakter, berbudi pekerti luhur dan berakhlak mulia.

Hal ini tidak mudah diwujudkan kecuali dengan perencanaan yang sistimatis dan terarah, dan berpedoman pada petunjuk dan teknis pengelolaan pendidikan sebagaimana yang tertuang dalam perundang-undangan yang berlaku khususnya peraturan yang bersumber dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang turunan peraturannya di laksanakan oleh pemerintah daerah dalam hal ini Dinas Pendidikan Kabupaten Garut.

B. TUJUAN

Tujuan penyusunan Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) pada SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH Tahun 2023-2024 adalah sebagai berikut :

1. Untuk merealisasikan program-program sekolah berikut tahapan tahapannya dalam upaya pencapaian visi, misi dan tujuan sekolah.

(5)

2. Mengikut sertakan warga sekolah dalam penyusunan dan pelaksanaa program kegiatan, menjalin mitra dengan komite sekolah dan lembaga / instansi terkait dan bersinergi dengan seluruh pemangku kepentingan.

3. Mengelola sumber pendanaan sesuai dengan peraturan dan petujuk teknis yang berlaku, dan menyusun program perencanaan penganggaran yang efektif, rasional, akuntabel dan transparan.

4. Penyusunan RKAS yang berdasar pada hasil Rapor Pendidikan

C. DASAR HUKUM

Dasar hukum penyusunan Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH adalah amanat Undang Undang Dasar 1945 yakni tujuan umum pendidikan nasional adalah untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan dirumuskan turunannya dalam berbagai kebijakan dan peraturan pemerintah:

1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional

Pendidikan

3. Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah

4. Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah

5. Permendikbud Nomor 22 Tahun 2020 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah

6. Permendikbud Nomor 23 Tahun 2020 tentang Standar Penilaian

7. Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru

8. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 24 Tahun 2008 Tentang Standar Tenaga Administrasi Sekolah/ Madrasah

9. Permendiknas Nomor 24 Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI), Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs), dan Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA)

(6)

BAB II

VISI MISI SEKOLAH

D. VISI SEKOLAH

Tim Pengembangan Sekolah setelah melakukan analisa rapor pendidikan SMPMPLUS IT HUSNUL KHOTIMAH tahun 2023 dan membandingkan capaian tahun sebelumnya serta masukan warga sekolah maka dirumuskan visi yaitu:

“Membantu pemerintah dalam melaksanakan pembangunan manusia yang berprestasi akademik, berjiwa islami dan bertaqwa keapada Allah,SWT”

E. MISI SEKOLAH

Harapan dan cita cita sekolah yang di sebutkan dalam visi tersebut maka SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH merumuskan misi sebagai berikut :

1. Menyelenggarakan program pembinaan Qur’ani secara intensif

2. Menumbuhkan penghayatan yang mendalam terhadap dasar dan perilaku islami serta budaya dan bangsa

3. Melaksanakan pendidikan dan pembelajaran secara efektif dan menyenangkan dalam bingkai lingkungan yang islami

(7)

F. RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH

a. Perencanaan Pembiayaan sumber dana (BOS, APBD/N, Komite dan sumber dana lainnya) Terlampir

b. Format Realisasi Rencana Pembiyaan Kegiatan dan Anggaran (RKAS) sumber dana BOS – Terlampir

G. LAMPIRAN – LAMPIRAN

Demikian susunan Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) SMP PLUS IT HUSNUL KHOTIMAH Tahun 2024 dan disahkan oleh Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Garut, untuk dilaksanakan dan dievaluasi pada periode berikutnya.

Kepala Sekolah

Risnawati, S.Pd

(8)

3205031809090001

Referensi

Dokumen terkait

Pada hari ini Tanggal Bulan Tahun 20 telah terbentuk Susunan Panitia Pembuatan Rencana Kerja Tahun (RKT) / Rencana Kerja Sekolah (RKS), adapun susunan panitia sebagai

Sekolah harus memiliki Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) 4 tahunan, menyusun Rencana Kerja Tahunan (RKT) dalam bentuk Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS),

Akhirnya kami sampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu kelancaran penyusunan dokumen Penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) Akhirnya kami sadar bahwa

Akhir kata, penyusun menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu mewujudkan buku Rencana Kerja Tahunan (RKT) ini, khususnya kepada stakeholder yang

Ketentuan tentang rencana kerja jangka menengah yang selanjutnya disebut RKJM dan rencana kerja tahunan yang selanjutnya disebut RKT ini diperkuat melalui Peraturan

Sekolah harus memiliki Rencana Kerja Jangka Menengah (RKJM) 4 tahunan, menyusun Rencana Kerja Tahunan (RKT) dalam bentuk Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS),

Sebagai komponen penting dalam SPMP, Evaluasi Diri Sekolah (EDS) merupakan dasar peningkatan mutu dan penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) sekolah. EDS juga

HALAMAN PENGESAHAN RENCANA KERJA JANGKA TAHUNAN RKT SMP IBU S.SOEMOHARMANTO JATIPURNO TAHUN 2024 Disahkan : … Januari 2024 Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten