• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tugas Tutorial Pengantar Ekonomi Makro: Analisis Anggaran, Permintaan Agregat, dan Kebijakan Fiskal

N/A
N/A
Raesal Alfaris

Academic year: 2025

Membagikan "Tugas Tutorial Pengantar Ekonomi Makro: Analisis Anggaran, Permintaan Agregat, dan Kebijakan Fiskal"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Tugas Tutorial 2

Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Makro/ESPA4110

Petunjuk Pengerjaan Tugas Tutorial:

 Silakan Anda jawab pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan tepat dan lengkap.

 Jika Anda menggunakan referensi bacaan terkait dengan jawaban, silakan uraikan dengan kalimat sendiri/parafrase (tidak copy paste) dan tuliskan referensinya.

 Waktu pengerjaan adalah 2 (dua) minggu sejak Tugas Tutorial ini dapat diakses.

SOAL:

1. Saldo anggaran belanja pemerintah dipengaruhi oleh dua faktor utama, yaitu pengeluaran dan penerimaan, yang dapat menciptakan tiga kondisi anggaran belanja. Jelaskan tiga kondisi anggaran belanja pemerintah tersebut!

2. Permintaan agregrat mencerminkan total permintaan barang dan jasa dalam suatu perekonomian, baik dari dalam maupun luar negeri, dengan mempertimbangkan keterbatasan sumber daya serta pengaruh impor dari luar negeri. Buatlah ilustrasi kurva permintaan agregat dan berikan penjelasannya!

3. Kebijakan fiskal dapat diartikan sebagai upaya pemerintah dalam melakukan perubahan pada sistem perpajakan atau pengeluaran negara dengan tujuan mengatasi masalah-masalah ekonomi yang dihadapi. Dalam perkembangannya, kebijakan fiskal dapat dibedakan menjadi empat macam. Jelaskan keempat macam dasar perkembangan kebijakan fiskal tersebut!

4. Misalkan dalam suatu perekonomian diketahui pendapatan Y = 400, penawaran uang M = 300, dan laju peredaran uang V = 8.

Berdasarkan teori kuantitas, hitunglah berapa besar tingkat harga!

5. Para ekonom modern atau penganut aliran Keynesian berpendapat bahwa teori kuantitas memiliki sejumlah kelemahan dan tidak mampu memberikan penjelasan yang memadai mengenai hubungan antara penawaran uang, tingkat harga, serta aktivitas ekonomi suatu negara.

Jelaskan secara detail kritik-kritik tersebut!

~~Selamat Mengerjakan~~

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini menganalisis interaksi kebijakan fiskal dan moneter terhadap variabel ekonomi makro, dalam penelitian ini adalah Defisit Anggaran Riil (100*)

Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar ekonomi baik secara mikro dan makro, yang meliputi : pengertian ekonomi, mekanisme pasar (permintaan dan penawaran),

Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah yang membahas mengenai ruang lingkup ekonomi (mikro dan makro); permintaan, penawaran dan keseimbangan; elastisitas permintaan dan

(1) Jumlah anggaran Pendapatan Negara Tahun Anggaran 2016, sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3, lebih kecil dari pada jumlah anggaran Belanja Negara sebagaimana dimaksud dalam

kata lain, agar stimulus fiskal dapat berjalan dengan baik, kebijakan moneter harus. diarahkan untuk mendorong pertumbuhan ekonomi, yang

Dampak kebijakan stimulus fiskal bidang infrastruktur padatkarya terhadap permintaan tenaga kerja dan faktor primer komposit menunjukkan pola yang tidak seragam, baik menurut

Dokumen ini adalah tugas tutorial mata kuliah Teori Portofolio dan Analisis Investasi yang membahas perbedaan aset pasar uang, modal, dan turunan, perhitungan return ekspektasian portofolio, serta valuasi saham