• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penentuan Kadar Asam Lemak Bebas Dan Kadar Air Pada Minyak CPO Dari Storage Tank PTP. Nusantara IV Dolok Ilir

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penentuan Kadar Asam Lemak Bebas Dan Kadar Air Pada Minyak CPO Dari Storage Tank PTP. Nusantara IV Dolok Ilir"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENENTUAN KADAR ASAM LEMAK BEBAS (ALB) DAN KADAR

AIR PADA MINYAK CPO DARI STORAGE TANK DI PTP.

NUSANTARA IV PKS DOLOK ILIR

ABSTRAK

Telah dilakukan penentuan Kadar Asam Lemak Bebas (ALB) dan Kadar Air pada minyak CPO dari Storage Tank PTP.Nusantara IV PKS Dolok Ilir.Kadar Asam Lemak Bebas (ALB) ditentukan dengan metode titrasi asam basa dan Kadar Air ditentukan dengan metode oven. Hasil analisa yang diperoleh untuk kadar Asam Lemak Bebas berkisar antara 4,80-5,18% dan Kadar Air berkisar antara 0,135-0,23%. Dari hasil analisa tersebut, maka Asam Lemak Bebas dan Kadar Air pada minyak CPO yang terdapat pada Storage Tank diPTP. Nusantara IV PKS Dolok Ilir masih memnuhi standar mutu CPO menurut norma eksport sebagai acuan. Standar mutu CPO menurut norma eksport pabrik yaitu maksimal 5,0% FFA dan Kadar Air maksimal 0,30%.

(2)

v

DETERMINATION OF FREE FATTY ACID (FFA) AND MOISTURE

CPO FROM TANK ANALYZER IN

PTP. NUSANTARA IV PKS DOLOK ILIR

ABSTRACT

It has been done the determination of Free Fatty Acid (FFA) and moisture CPO from tank analyzer in PTP. Nusantara IV PKS Dolok Ilir. Free Fatty Acid (FFA) is determined by acid-base titration method and Moisture is determined by the oven method. The result of analysis obtained for Free Fatty Acid is about 4,80-5,18% and Moisture is about 0,135-0,23%. From the result of analysis that, the Free Fatty Acid and Moisture in CPO from tank analyzer in

PTP. Nusantara IV PKS Dolok Ilir still to satify the standart of oil quality for Free Fatty Acid in CPO is according to norm, the maximum is 5,0% FFA and Moisture is 0,30%.

Referensi

Dokumen terkait

Dari data di atas dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan strategi pembelajaran Physical Self-assessment dapat meningkatkan motivasi pada mata pelajaran IPA siswa kelas IV SD

Although most social media services provide some mechanism to prevent the emergence of fake check-ins, invalid check-ins and trips still exist. Invalid check-ins prevent

1) Mendidik masyarakat miskin untuk terus mene- rus menemukenali potensi diri yang dimiliki baik individu, keluarga, maupun lingkungan (keteram- pilan, material, dan

Perbincangan cara hidup lama orang Sunda dengan cara baru (cara Belanda) juga didasarkan atas wacana kemajuan. Wacana kemajuan dalam proses ini menjadi legitimasi

Perdagangan Perempuan dan Anak di Indonesia, International Catholic Migration Commission (ICMC) dan American Center for International Labor Solidarity (ACILS)..

Data Kualitatif Uji Debu Erupsi Gunung Sinabung Dengan Alat XRD.. Kode Rumus Kimia

Pada masa - masa tersebut manusia mulai menyesuiakan diri dengan tugas perkembangannya yang baru, padahal tugas perkembangan sebelumnya belum terselesaikan dengan baik dan

Identifikasi dan penentuan logam berat pada tanah vulkanik di daerah Cangkringan, Kabupaten Sleman dengan metode Analisis Aktivasi Neutron Cepat , Seminar Nasional