• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROPOSAL KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PROPOSAL KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT"

Copied!
30
0
0

Teks penuh

(1)

PROPOSAL KEGIATAN

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PEMANFAATAN POWTOON SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DARING BERBASIS MULTIMEDIA BAGI GURU DI JAKARTA BARAT

TIM PELAKSANA:

Harni Kusniyati, ST.,MKom (0324068101) Vina Ayumi., S.Kom, M.Kom (0311109003)

Ilham Nugraha, S.Kom,M.Sc (0307098904)

BIDANG ILMU TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MERCU BUANA

2020

(2)

HALAMAN PENGESAHAN

Jakarta, 25 November 2020 Mengetahui,

Ketua Kelompok PkM

(Wawan Gunawan, S.Kom.,M.T) NIDN/NIK : 120810677 Dekan Fakultas Ilmu Komputer

(Dr. Mujiono Sadikin, ST.,MT) NIDN/NIK : 0406127002/110700306

Ketua Pelaksana

(Harni Kusniyati, ST.,MKom) NIDN/NIK : 0324068101/609810051

Kepala Pusat PPM

(Dr. Inge Hutagalung, M.Si) NIDN/NIK : 0308045901/113590380 1. Judul PPM : PEMANFAATAN POWTOON SEBAGAI MEDIA

PEMBELAJARAN DARING BERBASIS

MULTIMEDIA BAGI GURU DI JAKARTA BARAT 2. Judul Penelitian Terdahulu : -

Ketua Tim Pengusul Nama

NIP

Jabatan/Golongan Jurusan/Fakultas Perguruan Tinggi Bidang Keahlian

Alamat Kantor/Telp/Faks/E-mail

Alamat Rumah/Telp/Faks/E-mail

: Harni Kusniyati, ST.,MKom : 609810051

: Lektor 300/ III A

: Informatika/ Ilmu Komputer : Universitas Mercu Buana : Teknologi Informasi

: Meruya Selatan No. 1 Kembangan Jakarta Barat 11650 / 5840816/ harni246@gmail.com, harni.kusniyati@mercubuana.ac.id

: Komplek KPAD Joglo Blok B No 11 Kembangan Meruya Selatan/ - 085777700246/

3 Anggota Tim Pengusul a. Jumlah Anggota

b. Nama Anggota I c. Nama Anggota II

: 2 Orang

: Vina Ayumi., S.Kom, M.Kom : Ilham Nugraha, S.Kom.,M.Sc 4 Mahasiswa

a. Jumlah Mahasiswa b. Nama Mahasiswa I c. Nama Mahasiswa II

: 2 Orang

: Raihan Nugroho Jauhari (41517110032) : Niken Amelia (41517010054)

5 Lokasi Kegiatan/Mitra I

a. Wilayah Mitra (Desa/Kecamatan) b. Kabupaten/Kota

c. Propinsi

d. Jarak PT ke lokasi mitra (km)

: Kembangan : Jakarta Barat : DKI Jakarta : ± 5 KM 6

7

Nama Mitra

Luaran yang dihasilkan

: SUDIN Pendidikan Wilayah I Jakarta Barat :- Artikel pada media masa/cetak/elektonik

- Jurnal pengabdian kepada masyarakat.

8 Jangka waktu Pelaksanaan : November 2020 – Pebruari 2021 9

.

Biaya Yang Diperlukan

a. Sumber dari PPM UMB b. Sumber lain (Inkind)

:

: Rp. 4.000.000 : Rp 1.500.000

(3)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... i

DAFTAR ISI ... ii

RINGKASAN ... iii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Analisa Situasi ... 1

1.2 Permasalahan Mitra ... 2

1.3 Tujuan Kegiatan ... 2

1.4 Manfaat Kegiatan ... 2

BAB 2 TARGET DAN LUARAN ... 4

2.1 Target ... 4

2.2 Luaran ... 4

BAB 3. METODE PELAKSANAAN ... 6

3.1 Lokasi Kegitan ... 6

3.2 Khalayak Sasaran ... 6

3.3 Jenis Kegiatan ... 6

3.4 Tahapan Kegiatan ... 6

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ... 10

4.1 Biaya Anggaran ... 10

4.2 Rincian Dana Biaya Mitra (Inkind) ... 10

4.3 Jadwal Kegiatan ... 10

DAFTAR PUSTAKA ... 11 LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota Tim Pengusul yang telah ditandatangani

(4)

RINGKASAN

Kejenuhan peserta didik dalam pembelajaran merupakan masalah klasik yang sering dihadapi oleh guru. Demikian pula oleh guru di Jakarta Barat. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk melatih para guru pada jenjang SLTP dan SLTA di Jakarta Barat dalam memanfaatkan media pembelajaran Powton. Kegiatan ini dilaksanakan dengan metode pemaparan, interaksi, drilling, dan penugasan. Pemaparan dilakukan dengan menggunakan powerpoint sekaligus menjelaskan Powtoon mulai dari yang bersifat antalogi hingga epidermis. Pada tahap interaksi, guru sebagai peserta akan diberi kesempatan untuk menanyakan penggunaan media powtoon secara teknis. Pada tahap drilling, tim instruktur mendampingi pada peserta dalam merancang media pembelajaran dengan memanfaatkan powtoon.

Kata Kunci : pembelajaran, multimedia, powtoon

(5)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Analisa Situasi

Pembelajaran saat ini tidak dapat dilepaskan dari perkembangan teknologi. Lebih-lebih saat ini orientasi pada bidang studi itu berbasis teks. Beragam teks dengan variasi tema memiliki kesulitan tersendiri untuk diajarkan. Kejenuhan akan lebih mudah dialami oleh peserta didik, terlebih bagi mereka yang memiliki daya dan minat baca rendah. Dengan pemanfaatan teknologi, kejenuhan itu dapat diatasi. Teknologi memiliki keunggulan yang menyediakan aneka fitur sehingga membuat “kemasan” atau tampilan menjadi lebih menarik.

Dari aspek kepraktisannya, teknologi memberikan kemudahan dibandingkan pembelajaran dengan tanpa teknologi. Dalam penyampaian materi, teknologi dapat menjadi media pembelajaran yang membantu “menjembatani” apa yang diharapkan oleh guru dengan kemampuan apa yang dimiliki peserta didik. Dengan demikian, jurang pemisah keduanya dapat teratasi. Teknologi ada yang berupa perangkat keras (hard ware) dan ada pula yang berupa perangkat lunak (soft ware).

Dalam pembelajaran, saat ini sangat dimungkinkan perangkat lunak untuk dijadikan media pembelajaran. Bahkan kini, media pembelajaran telah banyak dikembangkan sehingga dapat diakses hanya dengan mengandalkan gawai (Akhmad, 2017). Media itu membuat proses pembelajaran menjadi efektif dan efisien. Dengan kelengkapan fitur yang disediakan, media tersebut dapat diisi dengan berbagai materi, mulai dari yang sederhana hingga yang terumit. Pemanfaatannya pun tidak menghabiskan banyak biaya. Dengan bentuknya yang lunak (soft ware), media itu dapat digunakan secara berulang-ulang dan lebih tahan lama.

Salah satu media pembelajaran berbasis teknologi informatika yang dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran salah satunya adalah Powtoon. Media animasi berbasis web itu memudahkan penggunanya untuk memasukkan materi dengan tampilan visual yang menarik.

Media Powtoon dapat meningkatkan hasil belajar, baik pada bidang sains dan teknologi (Awalia, Pamungkas, & Alamsyah, 2019) maupun bidang sosial humaniora (Fajar, Riyana, &

Hanoum, 2017; Puspitarini, Akhyar, & ., 2019). Tidak hanya itu, media Powtoon dapat menjadi sarana untuk meningkatkan minat belajar (Ariyanto, Kantun, & Sukidin, 2018)

Media Powtoon telah teruji dapat meningkatkan dua keterampilan produktif sekaligus (Febriana, 2019; Pulungan, Effendy, & Izdihar, 2016). Meskipun demikian, minimnya pengetahuan tentang pemanfaatan gawai dan aplikasi dalam proses pembelajaran menjadi kendala terbesar bagi seorang guru saat ini (Nurul Amali, Hapsari, & Senowarsito, 2018).

(6)

Demikian pula yang dialami oleh banyak guru di Jakarta Barat, apalagi saat ini sekolah menerapkan pembelajaran daring (pembelajaran secara online). Para guru harus lebih kreatif untuk mengatasi kebosanan siswa. Berdasarkan observasi kepada guru jenjang SLTP dan SLTA, diketahui bahwa banyak guru di Jakarta Barat yang tidak memanfaatkan media berbasis teknologi informasi dalam pembelajaran. Mereka sebagai mitra pengabdian pada umumnya masih menggunakan metode konvensional dalam pembelajaran. Padahal ditinjau dari ketersediaan perangkat keras (hardware) berupa telepon selular, infokus, dan laptop, mereka memilikinya. Untuk itu, kami mengadakan pelatihan kepada mereka untuk memanfaatkan Powtoon sebagai media pembelajaran. Melalui pelatihan ini, guru diharapkan dapat memanfaatkan media Powtoon, membuatnya secara mandiri, dan memodifikasinya sesuai dengan karakteristik materi yang diajarkan. Pelatihan ini juga diharapkan dapat meningkatkan minat belajar peserta didiknya sehingga berdampak pada hasil belajar.

1.2 Permasalahan Mitra

Proses belajar mengajar (PBM) di sekolah seringkali dihadapkan pada materi yang abstrak dan di luar pengalaman siswa sehari-hari, sehingga materi ini menjadi sulit diajarkan guru dan sulit dipahami siswa. Visualisasi adalah salah satu cara yang dapat dilakukan untuk mengkonkritkan sesuatu yang abstrak. Gambar dua dimensi atau model tiga dimensi adalah visualisasi yang sering dilakukan dalam PBM. Pada era informatika visualisasi berkembang dalam bentuk gambar bergerak (animasi) yang dapat ditambahkan suara (audio).

1.3 Tujuan Kegiatan

Tujuan yang ingin dicapai setelah mengikuti program pengabdian ini antara lain:

1. Untuk memberikan pengetahuan tambahan mengenai aplikasi atau webtool untuk membuat presentasi dan animasi menggunakan powtoon kepada guru SMP.

2. Mengenalkan fitur yang ada pada powtoon dan fungsinya, berserta cara menggunakan fitur tersebut.

3. Menerapkan langsung pengetahuan tentang bagaimana cara membuat presentasi dan animasi menggunakn powtoon.

1.4 Manfaat Kegiatan

Adapun manfaat yang diperoleh setelah mengikuti program pengabdian ini antara lain:

1. Memperkenalkan alternatif aplikasi lain untuk membuat presentasi selain powerpoint.

(7)

2. Memperkenalan fitur-fitur yang ada pada powtoon.

3. Membantu para guru SMP dalam membuat presentasi dan animasi menggunakan powtoon.

(8)

BAB II

TARGET DAN LUARAN

2.1 Target

Target yang ingin dicapai antara lain:

1. Memahami tentang Powtoon

2. Memahami cara membuat akun di Powtoon.com

3. Memahami cara memilih tampilan presentasi yang akan dibuat 4. Menerapkan cara memilih scene presentasi

5. Menerapkan cara memilih scene intro, specified, outro serta menambahkan karekter, music dan background.

6. Menerapkan cara mengkustomisasi tiap objek seperti pose dari tiap karakter ataupun mengganti objek.

7. Menerapkan cara mengatur transisi dari tiap objek.

8. Menerapkan cara mengganti background presentasi 9. Menerapkan cara menggerakan objek

10. Menerapkan cara mengatur timelime untuk mengatur waktu atau timing dari animasi objek

11. Menerapkan cara melihat hasil video presentasi yang dibuat, merename video 12. Menerapkan cara cara menyimpan video presentasi

2.2 Luaran

Luaran yang diharapkan adalah:

1. Kemampuan guru-guru SMP dan SMA dalam membuat media pengajaran yang interaktif dan atraktif meningkat.

2. Kemampuan guru–guru SMP dan SMA menjadi mahir dalam membuat presentasi multimedia menggunakan powtoon

3. Guru-guru SMP dan SMA bisa mengkonvert presentasi dalam bentuk video supaya bisa diupload ke youtube.

(9)

Adapun rencana target capaian luaran dapat dilihat pada tabel 2.1 Tabel 2.1. Rencana Target Capaian Luaran

No Jenis Luaran Indikator Capaian

1 Publikasi ilmiah di jurnal/prosiding1) Draf 2 Publikasi pada media masa (cetak/elektronik) 2 Ada 3 Peningkatan omzet pada mitra yang bergerak dalam

bidang ekonomi 3)

Tidak ada

4 Peningkatan kuantitas dan kualitas produk 3) Tidak ada 5 Peningkatan pemahaman dan ketrampilan

masyarakat 3)

Ada

6 Peningkatan ketentraman /kesehatan masyarakat (mitra masyarakat umum)3)

Tidak ada

7 Jasa, model, rekayasa 5ystem, 5ystem, produk/barang 4)

Tidak ada

8 Hak kekayaan intelektual (paten, paten sederhana, hak cipta, merek dagang,

Tidak ada

9 Buku ajar 6) Tidak ada

(10)

BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1 Lokasi Kegiatan

Pengabdian Kepada Masyarakat ini berlokasi di Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang ditunjuk oleh Sudin Pendidikan Wilayah 1 Jakarta Barat.

3.2 Khalayak Sasaran

Khalayak sasaran untuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini ditujukan untuk guru di lingkungan SUDIN Pendidikan wilayah 1 Jakarta Barat khususnya untuk guru SMP.

3.3 Jenis Kegiatan

Metode yang digunakan dalam pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah metode ceramah. Penjelasan materi ceramah oleh narasumber menggunakan aplikasi power point. Penjelasan teknik-teknik dan cara penanggulangan dengan menggunakan komputer dan smartphone.

Adapun materi yang disampaikan dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini antara lain:

a. Memberikan informasi dan pengetahuan mengenai aplikasi alternatif untuk membuat presentasi selain powerpoint.

b. Memberikan informasi dan pengetahuan umum mengenai powtoon.

c. Memberikan contoh cara membuat presentasi dan animasi menggunakan powtoon.

3.4 Tahapan Kegiatan

Kegiatan pelaksanaan Program Pengabdian Masyarakat terbagi menjadi empat tahap yaitu persiapan, pelaksanaan, evaluasi, dan pembuatan laporan.

Adapun tahapan kegiatan program pengabdian yaitu sebagai berikut:

Gambar 3.1 Tahapan pelaksanaan program

(11)

1. Persiapan

Tahap persiapan merupakan tahap awal sebelum pelaksanaan PPM. Dalam tahap ini ada beberapa hal yang dilakukan, yaitu Koordinasi Internal, dilakukan oleh Tim, Penentuan dan rekruitment peserta pelatihan, Pembuatan Instrumen PPM, seperti lembar presensi, lembar kerja, pembuatan modul pelatihan Powtoon, dan publikasi, lokasi, dokumentasi, dan sebagainya.

2. Pelaksana Kegiatan

Tahap ini merupakan tahap pelatihan yang diberikan kepada para guru SMP yang merupakan utusan dari beberapa SMP dan SMA di Jakarta Barat. Pelaksanaan pelatihan ini mencakup beberapa hal berikut.

a. Penyajian Materi

Materi yang disajikan terkait dengan pengenalan dan penggunaan program Powerpoint untuk pembuatan media pembelajaran. Penyajian ini diploting dalam 2 hari tatap muka. Penyaji materi adalah tim pengabdi sendiri disesuaikan dengan bidang keahlian masing-masing.

b. Penugasan Praktik

Pada akhir materi peserta akan diberi tugas praktik sesuai materi yang telah disajikan untuk menggali penyerapan dan pemahaman materi serta melihat kreativitasnya dalam berkarya. Dalam pelatihan ini para guru ditugaskan untuk membuat satu media pembelajaran terkait mata kuliah yang diampu masing-masing guru. Tim pengabdi mendampingi, memandu dan mengarahkan serta memberikan solusi apabila timbul permasalahan selama penugasan praktik.

c. Refleksi dan Penutupan Program PPM

Di akhir kegiatan peserta dan Tim melakukan refleksi hasil pelatihan dan para peserta juga memberikan evaluasi akan pelatihan ini. Peserta dapat melihat secara langsung hasil penataan ruang perpustakaan, mengalami proses, serta membandingkan hasil sebelum dan sesudah kegiatan.

Setelah semua kegiatan yang telah direncanakan terlaksana, ketua tim PPM menutup program dan memberikan pesan kepada segenap peserta pelatihan untuk menerapkan apa yang telah didapatkan untuk memperbaiki media pembelajaran di sekolah masing-masing. Diharapkan pada PPM yang akan akan datang program ini dapat dilanjutkan lagi dan dapat lebih

(12)

menjangkau jumlah sekolah lain tak hanya tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) d i Jaka rta Ba rat saja, sehingga kebermanfaatan program ini dapat dirasakan oleh sekolah yang lebih banyak

Pelatihan dilaksanakan akan dilaksanakan secara daring dengan mgusung konsep webinar series yang tergabung dengan Tim Multimedia Fakultas Ilmu Komputer, Prodi Teknik Informatika dengan waktu sebagai berikut:

a. Bulan : Desember 2020 b. Waktu : 13.00 – 15.00 WIB

Melalui link zoom meeting sesuai dengan kesepakan.

Kegiatan pelatihan akan dibuat semenarik mungkin, fun learning dan selain belajar mereka akan diberi motivasi ataupun permainan yang edukatif. Adapun silabus pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat dapat dilihat pada tabel 3.1

Tabel 3.1 Silabus Pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Masyarakat Jenis Kegiatan Dan Materi Ajar Waktu Alat/Bahan/

Sumber Ajar

Penilaian Pembukaan Perkenalan dan

gambaran umum acara pelatihan Tujuan dari pelatihan ini

Materi 1

Menjelaskan materi tentang multimedia

Menjelaskan materi tentang webtools untuk pembelajaran Menjelaskan materi tentang

Powtoon

Menjelaskan bagaimana cara membuat presentasi multimedia Memberikan contoh bagaimana

cara membuat presentasi multimedia yang menarik

Memberikan contoh cara menyimpan video presentasi

Memberikan contoh bagaimana cara upload video ke Youtube Review materi dan sesi tanya jawab

120 Menit

Komputer, Internet, zoom meeting

Banyak jumlah peserta

(13)

3. Evaluasi

Evaluasi kegiatan PPM ini dilakukan dengan beberapa cara. Evaluasi hasil dilihat dari tugas praktik para peserta yang ada. Hasil praktiknya dinilai dan hal itu menggambarkan keberhasilan materi yang telah disajikan. Selain itu, secara

proses juga dicermati kinerja dan kesertaan para peserta. Di akhir kegiatan Tim

menjaring data kebermaknaan program pada para peserta.

4. Pembuatan Laporan

a. Pembuatan Laporan Awal

Dalam pembuatan laporan awal akan disesuaikan dengan hasil yang telah dicapai selama melakukan Pelatihan membuat presentasi multimedia untuk guru-guru di linkungan SUDIN Pendidikan Wilayah 1 Jakarta Barat.

b. Revisi Laporan

Revisi laporan dilakukan apabila terjadi kesalahan pada pembuatan laporan awal.

c. Pembuatan Laporan Akhir

Pembuatan laporan akhir dilakukan setelah melakukan revisi terhadap laporan supaya dalam penyusunan pada laporan akhir diperoleh hasil yang lebih baik

(14)

BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 4.1 Anggaran Biaya

Berikut adalah rincian biaya kegiatan dari program pengabdian kepada masyarakat dapat dilihat pada table 4.1

Tabel 4.1 Rekapitulasi Rancangan Biaya

No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)

1. Biaya Habis Pakai 500.000,00

2. Peralatan Penunjang 1.500.000,00

3. Operasional 1.200.000,00

4. Perjalanan 300.000,00

5. Pembuatan Laporan 300.000,00

6. Biaya Lain-lain 200.000,00

Jumlah 4.000.000,00

4.2 Rincian Biaya Dana Mitra (Inkind)

Tabel 4.1 Tabel Anggaran Biaya Program kegiatan PPM yang Diajukan

Kegiatan Jumlah Harga Satuan Total

Kuota Internet 30 50.000 1.500.000

Total 1.500.000

4.3 Jadwal Kegiatan

Jadwal kegiatan pengabdian kegiatan masyarakat dapat dilihat pada table 4.3 Tabel 4.3 Jadwal kegiatan

Jenis Kegiatan

Bulan

Nov 2020 Des 2020 Jan 2021 Feb 2021 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Persiapan Program

Pelaksanaan Kegiatan

(15)

Evaluasi Pembuatan Laporan

Tim Program Kegiatan Pengabdian Masyarakat akan melakukan kegiatan paska pelaksanaan program sebagai wujud dari rasa tanggung jawab kami dari Program Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini.

(16)

DAFTAR PUSTAKA

[1] Anderson, Ronald A. 1994. Pemilihan dan Pengembangan Media untuk Pembelajaran, terjemahan oleh Yusufhadi Miarso, dkk. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

[2] Djamarah, Sayiful Bahri. 2014. Guru dan anak didik dalam interaksi edukatif. Jakarta:

Rineka Cipta

[3] Idris, Nuny S. 1999. Ragam Media Dalam Pembelajaran. A Paper presented at KIPBIPA III, Bandung.

[4] Juhaeri. 2009. Pengantar Multimedia Untuk Media Pembelajaran -bagian 2- Published: July 10, 2009 · dari http://tutorial.babastudio.com/

[5] Koller, A., Foster, G., & Wright, M. (2008). Java micro edition and adobe flash lite for arcade-style mobile phone game development: A comparative study. ACM International Conference Proceeding Series, 338(October), 131–138.

https://doi.org/10.1145/1456659.1456675

[6] Purnomo. 1996. Strategi Pengajaran. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma.

(http://www.intel.com/)

[7] Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan.

Jakarta: Kencana Prenada Media Group

(17)

Lampiran 1

Biodata Ketua dan Anggota Tim

Pengusul

(18)

BIODATA KETUA PENGABDIAN MASYARAKAT

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Harni Kusniyati,ST.,MKom

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Lektor 300 4 NIP/NIK/Identitas lainnya 609810051

5 NIDN 0324068101

6 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 24 Juni 1981

7 E-mail harni246@gmail.com,

harni.kusniyati@mercubuana.ac.id 9 Nomor Telepon/HP 085692222824 / 085777700246

10 Alamat Kantor Jl. Raya Meruya Selatan No 1 Kembangan, Jakarta Barat

11 Nomor Telepon/Faks (021) 5840816 ext 5700

12 Lulusan yang Telah Dihasilkan S-1 = 30 orang; S-2 = … orang; S-3 = … orang

13. Mata Kuliah yg Diampu

1 Aplikasi Komputer 2 Logika Matematika 3 Matematika Diskrit

4 Praktikum Algoritma Dan Struktur Data 6 Pemrograman Web 1

7 Kapita Selekta

8 Algoritma Pemrograman 9 Pengolahan Citra

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3

Nama Perguruan Tinggi Universitas Mercu Buana

Universitas Budi Luhur

Bidang Ilmu Teknik Informatika Magister Komputer

Tahun Masuk-Lulus 2000-2004 2007-2009

Judul Skripsi/Tesis/Disertasi Konversi Ipv4 Ke Ipv6 Menggunakan Automatic

Tunnelling

Strategi Peningkatan Layanan IT di UMB

(19)

Nama Pembimbing/Promotor Rusdianto Roestam dan Nixon Erzed

Dana Indra Sensue

C. Pengalaman Penelitian Dalam 5 Tahun Terakhir (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)

No. Tahun Judul Penelitian

Pendanaan Sumber* Jml (Juta Rp) 1

2011 Perancangan dan Implementasi API (Aplication Program Interface) Dengan Menggunakan Metoda Web Service dan JSON: Studi Kasus Situs Web 21Cineplex

UMB Rp 3.500.000,-

2

2012 Perbandingan Kecepatan Kompresi Antar Algoritma LZ77 Pada Pustaka Compress dan Algoritma LZW Pada Pustaka ZIP Terhadap Berkas Gambar BMP Menggunakan Uji T

UMB Rp 3.500.000,-

3

2014 Strategi Peningkatan Layanan IT di Universitas Mercu Buana

UMB Rp 3.500.000,-

* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema penelitian DIKTI maupun dari sumber lainnya.

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir No. Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendanaan Sumber* Jml (Juta Rp) 1 2011 Pelatihan Memperkaya Fitur Blog Kepada

Siswa/i SMK Prima Unggul di Tangerang

UMB Rp 1.500.000,-

2 2012 Pelatihan Membuat Website Dengan CMS (Content Management System) Kepada Siswa/i SMK Prima Unggul Tangerang

UMB Rp 1.500.000,-

3 2014 Knowledge Transfer Implementasi Wireless Network Dan Konfigurasi Internet Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 130 Jakarta Barat

UMB Rp 3.500.000,-

4 2015 Penggunaan Hotspot Mikrotik di Sekolah SMK Bintang Nusantara School Tangerang Selatan Untuk Melayani Wifi Siswa/i dan Guru.

UMB Rp 3.500.000,-

(20)

5 2016 Pembuatan Website Sekolah TK Risanti IV Meruya Selatan, Jakarta Barat

UMB Rp 3.500.000,-

6 2016 Pelatihan Berkreasi Menggambar Dan Mewarnai Menggunakan Microsoft Paint Kepada Anak-Anak Di SDN 06 Meruya Selatan, Jakarta Barat

UMB Rp 3.500.000,-

2017 PEMANFAATAN FITUR IMAGE, AUDIO DAN VIDEO PADA MS.POWERPOINT 2010 UNTUK MEMBUAT SLIDE PRESENTASI MULTIMEDIA BAGI GURU KELURAHAN MERUYA UTARA

UMB Rp 3.500.000,-

7 2017 PELATIHAN RANCANG BANGUN JARINGAN INTERNET BERBASIS WIRELESS DI KARANG TARUNA KELURAHAN KEMBANGAN UTARA

UMB Rp 3.500.000,-

8 2018 PELATIHAN PEMBUATAN VIDEO ANIMASI YOUTUBE UNTUK GURU SLTP MERUYA UTARA DENGAN APLIKASI SCRATCH

UMB Rp 3.500.000,-

8 2018 PERANCANGAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIOVISUAL MENGGUNAKAN POWTOON UNTUK MENINGKATKAN KRATIVITAS GURU DI MERUYA UTARA

UMB Rp 3.500.000,-

9 2018 PEMANFAATAN VIDEO BLOGGING (VLOG) UNTUK MENGASAH KREATIVITAS SISWA SLTP NEGERI 215 MERUYA UTARA MENGGUNAKAN CATAMSIA DAN MOVIEMAKER

UMB Rp 3.500.000,-

* Tuliskan sumber pendanaan baik dari skema pengabdian kepada masyarakat DIKTI maupun dari sumber lainnya.

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal alam 5 Tahun Terakhir

No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal

Volume/

Nomor/Tahun 1 Aplikasi Virtual Museum Berbasis Tiga Dimensi FIFO IV/No.1/Mei/2012 2 Evaluasi Layanan IT Di Universitas Mercu Buana

Menggunakan Cobit

FIFO IV/No.5/Mei/2014

(21)

3 Rancang Bangun Aplikasi Pengenalan Rambu- rambu Lalu lintas Untuk Anak-anak Menggunakan Adobe Flash CS5

FIFO IV/No.6/November/

2014

4 Strategi Peningkatan Layanan IT di Universitas Mercu Buana Menggunakan Cobit

PETIR Volume 7/ Nomor 1/Mei/2014

5 Aplikasi Virtual Museum Konferensi Asia Afrika Menggunakan Blender 3D

PETIR Volume 1/ Nomor 2 /November/2014

6 Implementasi Algoritma Sidik Jari Audio Untuk Mendeteksi Duplikat Lagu

STUDIA

INFORMATIKA:

JURNAL SISTEM INFORMASI

Volume 8/Nomor 1/Februari/2015

7 Aggregator Otomatis Pencarian Produk Dengan Pemberitahuan Melalui Surel Menggunakan Fungsi Curl

Jurnal Teknik Informatika

Volume 8/Nomor 1/April/2015

8 Aplikasi Antrian SMS Menggunakan Multiple Channel Dan Multi Phase Sistem Di PT IVM (Intitek Virtulindo Mandiri)

PETIR Volume 8/ Nomor 2/Juli/2015

9 Aplikasi Kursus Komputer Online Menggunakan PHP Pada Lembaga Kursus Komputer YOGS COURSE

PETIR Volume 8/ Nomor 2/2015

10 Aplikasi Edukasi Budaya Toba Samosir Berbasis Android

Jurnal Teknik Informatika

Volume 9/Nomor 1/2016

11 Aplikasi Diagnosis Gangguan Kecemasan

Menggunakan Metode Forward Chaining Berbasis Web Dengan PHP dan MySQL

Studia Informatika:

Jurnal Sistem Informasi

Volume 9/Nomor 1 /2016

12 Aplikasi Pencarian Ustadz untuk Wilayah DKI Jakarta Menggunakan Algoritma Haversine Formula Berbasis Android

PETIR Volume 9/Nomor 2/2016

13 Pemanfaatan Augmentasi Reality Untuk Pengenalan Hardware Komputer Pada Sekolah Dasar Berbasis Android

PETIR Volume 10/Nomor 1/2017

(22)

14 Analisis Kinerja Routing Protokol RIPng Dengan OSPFv3 Pada Jaringan IPV6 Tunneling

PETIR Volume 10/Nomor 2/2017

15 Penerapan Algoritma Rivert Code (Rc 4) Pada Aplikasi Kriptografi Dokumen

PETIR Volume 10/Nomor 1/2018

16 Rancang Bangun Aplikasi Reminder Pengumpulan Soal Ujian Di SMK Jakarta 1 Berbasis Web

PETIR Volume 10/Nomor 2/2018

17 Design Of Web-Based Asset IT Management Systems (Case Stydy Of PT Bollore Logistics)

IJCT Voolume 6/Nomor 1/ January-February 2019

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir

No

Nama Pertemuan Ilmiah /

Seminar Judul Artikel Ilmiah

Waktu dan Tempat 1 SINAPTIKA Aplikasi Virtual Museum Berbasis 3D November 2013/

Universitas Mercu Buana

2 SINAPTIKA Visualisasi Rumah Sakit XYZ Menggunakan Blender

September 2014/

Universitas Mercu Buana

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam Usulan Pengajuan Program Pengabdian Masyarakat Kerjasama Dalam Negeri.

Jakarta, 25 November 2020 Pengusul,

( Harni Kusniyati,ST.,MKom )

(23)

BIODATA ANGGOTA 1 A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar)

Vina Ayumi., S.Kom, M.Kom

2 Jenis Kelamin Perempuan

3 Jabatan Fungsional Asisten Ahli 4 NIP/NIK/Identitas lainnya -

5 NIDN 0311109003

6 Tempat dan Tanggal Lahir Jambi, 11 Oktober 1990

7 E-mail vinaayumi@gmail.com, vina.ayumi@mercubuana.ac.id 8 Nomor Telepon/Faks/HP 081297653731

9 Alamat Kantor Jl. Meruya Selatan No. 1 Jakarta Barat 10 Nomor Telepon/Faks 021-5840816/021-5840813

11 Alamat e-mail

12 Lulusan yangTelah Dihasilkan S-1 = orang; S-2= orang; S-3= orang 13 Mata Kuliah yang Diampu Pengolahan Citra, Perancangan Basis Data

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2

Nama Perguruan Tinggi Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta

Universitas Indonesia

Bidang Ilmu Teknik Informatika Ilmu Komputer

Tahun Masuk-Lulus 2008-2012 2013-2015

Nama

Pembimbing/Promotor

Fenty Eka Muzayyana Agustin, M.Kom

Mohamad Ivan Fanany, S.Si, M.Kom, Dr.Eng

C. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Penelitian

Pendanaan

Sumber Jml

(Juta Rp) 1 2017 Prediksi Human Mobility Menggunakan

Time-Series Predictor (ARIMA) Vina Ayumi, Ida Nurhaida

Internal- UMB

Rp. 4.000.0000

2 2017 Prediksi Berbasis Markov Untuk Mengetahui Lokasi Mobilitas Manusia

Vina Ayumi, Ida Nurhaida

Internal- UMB

Rp. 4.000.0000

3 2018 Perancangan Aplikasi Deteksi Motif Batik Indonesia Berbasis Web

Vina Ayumi, Ida Nurhaida

Internal- UMB

Rp. 4.200.0000

4 2018 Perbandingan Algoritma Markov dan Algoritma ARIMA

dalam Prediksi Mobilitas Manusia dalam Smart Cities

Vina Ayumi, Ida Nurhaida

Internal- UMB

Rp. 4.200.0000

(24)

No. Tahun Judul Penelitian

Pendanaan

Sumber Jml

(Juta Rp) 5 2018 E-StuComplaint: Aplikasi Automatic

Student Complaint Classification Menggunakan Pendekatan Machine

Learning

Desi Ramayanti, Handrie Noprisson, Vina Ayumi

Kementerian Riset, Teknologi,

dan Pendidikan

Tinggi

Rp. 67.505.000

6 2019 Aplikasi Mobile e-Health Untuk Monitoring Intra Venous Fluid Drip

(IVFD) Pada Pasien Rumah Sakit Vina Ayumi

Internal- UMB

Rp. 4.500.0000

7 2019 Implementasi Algoritma Support Vector Machine (SVM) Untuk Pengenalan Gesture Manusia (Dataset 5 Objects

dengan 12 Motions)

Internal- UMB

Rp. 4.500.0000

8 2019 Pengenalan Gerak Manusia

Menggunakan Relevance Vector Machine Pada Microsoft Research Cambridge-12 (MSRC-12) Gesture

Dataset

Internal- UMB

Rp. 4.500.0000

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir

No. Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendanaan

Sumber Jml

(Juta Rp) 1 2018/2019

Pemanfaatan Google Application untuk Bisnis (Meruya Selatan)

Vina Ayumi, Handrie Noprisson

Internal Rp. 3,500,000

2 2019/2020

Implementasi Perhitungan Rencana Bisnis Menggunakan Microsoft Excel (Wilayah Tangerang)

Vina Ayumi, Handrie Noprisson

Internal Rp. 3,500,000

E. Pengalaman Penulisan Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 Tahun Terakhir

No Judul Artikel Ilmiah Volume/Nomor/T

ahun

Nama Jurnal 1 A Comparison of SVM and RVM for Human

Action Recognition

Vina Ayumi, Mohamad Ivan Fanany

Vol. 8 / No. 1 /2016

Internetworking Indonesia Journal

2 Random adjustment-based Chaotic Metaheuristic algorithms for image contrast enhancement

Vol. 10/ No. 2/

2017

Jurnal Ilmu Komputer dan Informasi

(25)

F. Pengalaman Penyampaian Makalah Secara Oral pada Pertemuan / Seminar Ilmiah dalam 5 Tahun Terakhir

No Nama Pertemuan Ilmiah /Seminar

Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat 1 The 6th International Conference on

Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS)

IEEE, Scopus

GIS-based DSS in e-Livestock Indonesia

Arief Ramadhan, Dana Indra Sensuse, Oktaviano Pratama, Vina Ayumi

Jakarta, Desember 2014

2 The 3th Information System Internation Conference (ISICO). Science Direct, Scopus

Distribution-Sensitive Learning on Relevance Vector Machine for Pose-Based Human Gesture Recognition

Vina Ayumi, Mohamad Ivan Fanany

Surabaya, November 2015.

3 The 8th International Conference on

Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS)

IEEE, Scopus

Optimization of Convolutional Neural Network using

Microcanonical Annealing Algorithm

Vina Ayumi, L.M Rasdi Rere, Mohamad Ivan Fanany.

Malang, Oktober 2016

4 The 8th International Conference on

Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS)

IEEE, Scopus

Multiple Regularizations Deep Learning for Paddy Growth Stages Classification from LANDSAT-8 Ines H.I, Vina Ayumi, Mohamad Ivan Fanany

Malang, Oktober 2016

5 The 8th International Conference on

Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS)

IEEE, Scopus

Multimodal Decomposable Models by Superpixel Segmentation and Piont-in-Time Cheating Detection Yohannes, Vina Ayumi, Mohamad Ivan Fanany

Malang, Oktober 2016

6 2016 IEEE Student Conference on Research and Development (SCOReD)

IEEE, Scopus

Pose-based Human Action

Recognition with Extreme Gradient Boosting

Vina Ayumi

Kuala Lumpur, Desember 2016

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima resikonya.

Jakarta, 28 Oktober 2020

Vina Ayumi

(26)

BIODATA ANGGOTA 2

A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap (dengan gelar) Ilham Nugraha, S.Kom,M.Sc

2 Jenis Kelamin Laki-Laki

3 Jabatan Fungsional 4 NIP/NIK/Identitas lainnya

5 NIDN 0307098904

6 Tempat dan Tanggal Lahir 7 E-mail

9 Nomor Telepon/HP

10 Alamat Kantor Jl. Raya Meruya Selatan No 1 Kembangan, Jakarta Barat

11 Nomor Telepon/Faks (021) 5840816 ext 5700 12 Lulusan yang Telah Dihasilkan

13. Mata Kuliah yg Diampu

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak- sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Usulan Pengabdian Masyarakat Kerjasama Dalam Negeri.

Jakarta, 25 November 2020 Pengusul,

( Ilham Nugraha, S.Kom,M.Sc )

(27)

Lampiran 2

Gambaran Ipteks yang akan

ditransfer kepada mitra

(28)

Gambaran teknologi yang akan di transfer ke mitra:

Teknologi informasi dan komunikasi terus mengalami perkembangan setiap detik. Berbagai macam perangkat lunak (software) bertebaran dari yang instant sampai yang kompleks dan dari yang gratis sampai yang komersil. Hal ini merupakan salah satu alasan yang kuat bahwa manusia harus bisa mengalahkan teknologi, yang berarti ketrampilan kita (bersama) dalam memaksimalkan penggunaan sebuah software lebih diutamakan daripada kemampuan software itu sendiri. Untuk itu seorang guru tidak hanya dituntut selektif dalam memilih software tetapi juga kreatif dalam mengembangkan penggunaannya agar lebih bermanfaat bagi sesama guru dan siswa. Sebatang lidi tentu belum dapat digunakan untuk menyapu bersih, satu software tidaklah cukup untuk memenuhi kebutuhan kita dalam pembelajaran di kelas. Seperti halnya software presentasi yang menjadi idola kita yaitu Powerpoint. Sebagai alternatif terdapat juga beberapa software seperti Aura 3d Presentation, Prezi, dan PowToon yang tidak kalah hebatnya.

Powtoon merupakan layanan online untuk membuat sebuah paparan yang memiliki fitur animasi sangat menarik diantaranya animasi tulisan tangan, animasi kartun, dan efek transisi yang lebih hidup serta pengaturan time line yang sangat mudah.

(29)

Lampiran 3

Peta Lokasi Wilayah Mitra

(30)

SUDIN Jakarta Barat

Jl. Meruya Utara No.5, RT.6/RW.11, Meruya Utara, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11620

Referensi

Dokumen terkait

1. Mengetahui jenis layanan pajak online dan manfaat penggunaannya. Paham dan mampu menggunakan layanan pajak online dalam menjalankan hak dan kewajiban perpajakannya. Manfaat dari

Pada scane 3 akan disajikan video video pelaku UMKM yang telah sukses dengan ide kreatif usaha dan telah melakukan branding terutama pada desain kemasan produknya

Karena merupakan undang undang yang baru dikeluarkan dan masih belum banyak diketahui masyarakat dimana adanya perluasan objek bea meterai, penyesuaian tarif,,

Oleh sebab itu pada individu-individu yang beresiko dalam situasi pandemic covid19 perlu penguatan kesehatan mental dengan jalan pengenalan diri eksistensial untuk melatih

Untuk membantu guru Sekolah Dasar dalam menangani masalah psikologis pada siswa, maka direncanakan untuk membuat kegiatan pelatihan dasar Psychological First Aid (PFA) atau bantuan

Menyadari akan ruang baca sangat penting pada sebuah sekolah, maka Sekolah PKBM Wiyata Utama adalah salah satu sekolah yang belum memiliki Ruang baca yang layak

Salah satu cara menanggulangi adiksi internet pada remaja adalah dengan cara memberikan penyuluhan mengenai adiksi internet, berupa manfaat dan sisi negatif penggunaan internet

Rencana kegiatan pelatihan pemanfaatan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) untuk pembayaran digital pada UMKM Jakarta Barat dengan dilakukan menggunakan metode