• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH PENDEKATAN

TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (

KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU

PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU

KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

SKRIPSI

Galuh Anjani Putri K5111023

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA Maret 2015

TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA TUNARUNGU

(2)

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini Nama

NIM

Jurusan / Program Studi :

menyatakan bahwa skripsi saya berjudul

SCIENTIFIC TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR

ILMU PENGETAHUAN ALAM (

SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015 merupakan hasil karya saya

dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi ata

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini

: Galuh Anjani Putri : K5111023

Jurusan / Program Studi : IP / Pendidikan Luar Biasa (PLB)

menyatakan bahwa skripsi saya berjudul PENGARUH PENDEKATAN

TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

merupakan hasil karya saya sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya.

Surakarta, 19

Yang membuat pernyataan

Galuh Anjani Putri IP / Pendidikan Luar Biasa (PLB)

PENGARUH PENDEKATAN TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA TUNARUNGU KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015 ini benar-benar sendiri. Selain itu, sumber informasi yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil

Surakarta, 19 Maret 2015 Yang membuat pernyataan

(3)

iii PENGAJUAN

PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC

TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU

KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015

Oleh :

Galuh Anjani Putri NIM K5111023

Skripsi

Ditulis dan diajukan untuk memenuhi syarat mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Luar Biasa

Jurusan Ilmu Pendidikan

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(4)

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim

Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pembimbing I

Prof. Dr. Sunardi, M.Sc NIP. 19540916 197703 1 001

iv

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim

Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pembimbing I

Prof. Dr. Sunardi, M.Sc 16 197703 1 001

Pembimbing II

Priyono, S.Pd, M.Si NIP. 19710902 200501 1 001 Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pembimbing II

(5)

Skripsi ini telah disetujui untuk

Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk memenuhi salah satu syarat mendapat gelar Sarjana Pendidikan.

Tim Penguji Skripsi

Ketua : Drs. Rusdiana

Sekretaris : Drs. Hermawan, M.Si

Anggota 1 : Prof. Dr. Sunardi

Anggota 2 : Priyono, S.Pd, Msi

v

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk memenuhi salah satu syarat mendapat gelar Sarjana Pendidikan.

Hari : Kamis

Tanggal : 19 Maret 2015

Rusdiana Indianto, M.Pd ……….

Drs. Hermawan, M.Si ……….

Prof. Dr. Sunardi, M.Sc ……….

: Priyono, S.Pd, Msi ……….

dipertahankan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk memenuhi

Kamis

Maret 2015

……….

……….

……….

(6)

vi ABSTRAK

Galuh Anjani Putri, PENGARUH PENDEKATAN SCIENTIFIC TERHADAP PENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) SISWA TUNARUNGU KELAS V SLB B YRTRW SURAKARTA TAHUN AJARAN 2014/2015. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Maret 2015.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui mengetahui pengaruh pendekatan scientific terhadap peningkatkan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) siswa tunarungu kelas V SLB B YRTRW Surakarta tahun ajaran 2014/ 2015.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen dengan menggunakan one group pretest-posttest design. Populasi penelitian ini adalah delapan orang siswa kelas V SLB B YRTRW Surakarta tahun ajaran 2014/ 2015. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan tes dan observasi. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis kuantitatif dengan teknik non parametrik yaitu analisis tes rangking bertanda (Wilcoxon Sign Rank Test) dan analisis kualitatif.

Nilai tes siswa mengalami peningkatan yang ditunjukkan pada nilai postest

siswa. Pada saat pretest sebelum treatment nilai rata-rata siswa adalah 56.75, namun setelah diadakan treatment nilai rata-rata postest siswa naik secara signifikan menjadi 79.75. Signifikan atau probabilitas Z hitung hasil test statistik dengan menggunakan program olah data SPSS versi 22 adalah 0.012 berada di bawah 0.05. Nilai probabilitas Z hitung dari Uji Ranking Bertanda Wilcoxon lebih kecil daripada probabilitas kesalahan 5% ( = 0.05), dan dari hasil analisis kuantitatif diperoleh rata-rata pretest 56.75, dan postest 79.75. Sedangkan pada hasil observasi diperoleh rata-rata kinerja masing-masing siswa adalah baik dan tidak ada yang mendapat nilai di bawah rata-rata. Maka, dapat ditarik kesimpulan dari penelitian ini adalah penerapan Pendekatan Scientific berpengaruh terhadap peningkatan prestasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) siswa tunarungu kelas V SLB B YRTRW Surakarta tahun ajaran 2014/ 2015.

(7)

vii ABSTRACT

Galuh Anjani Putri, INFLUENCE OF USING SCIENTIFIC APPROACH TO INCREASE ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) LEARNING

ACHIEVMENT OF STUDENT WITH HEARING IMPAIRMENT IN 5TH

GRADE OF SLB B YRTRW ELEMENTARY SCHOOL SURAKARTA IN THE ACADEMIC YEAR 2014/ 2015. Thesis, Surakarta : Faculty Of Teacher Training and Education Faculty Sebelas Maret University Surakarta, March. 2015.

This research was aimed to find out the influence of the use of scientific approach to increase Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) learning achievment in the

student with hearing impairment in 5th grade of SLB B YRTRW elementary school

Surakarta in the academic year 2014/ 2015.

This research used experimental method research with one group

pretest-posttest design. The research’s popolation is eight students in 5th grade of SLB B

YRTRW elementary school Surakarta in the academic year 2013/ 2013. The data collection technique was used a test and observation. Data analysis technique was used quantitative analysis with non parametric technique (Wilcoxon Sign Rank Tes)t and qualitative analysis.

The postest have shown that the score increased significantly. In the first test (pretest) before treatment, the average score was 56.75, but after treatment the average score was 79.75. The significance or probabilty Z score statistict testcalculated with SPSS data program version 22 was 0.012 under 0.05. It is becausethe probabilty Z score from Wilcoxon Sign Rank under false probability

was 5% (

= 0.05)., and from quantitative analysis the average pretest score was

56.75 and the average post test scorewas 79.75. While the observation results obtained on average each student performance was good and there was nothing that gets a value below the average. The conclusion of this research is usingscientific approach has an influence to increase Ilmu Pengetahuan Alam

(IPA) learning achievment in the students with hearing impairment in 5th grade of

(8)

viii MOTTO

Man jadda wa jadda

Always be yourself and never try to be anyone else, even though they are better than you

(Galuh Anjani Putri)

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Karya ini ku persembahkan untuk:

 Bapak dan Ibu tercinta yang selalu memberikan dukungan dan motivasi serta doa yang tiada henti, semoga Allah memberikan kebaikan dan kemuliaan di dunia dan akhirat

 Adik ku atas dukungannya, doa dan kasih

sayangnya.

 Memes yang selalu memberikan semangat dan

dukungannya.

 Bapak dan Ibu Dosen PLB yang sudah memberikan

banyak ilmu

 Teman – teman PLB angkatan 2011

(10)

x

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan berkah-Nya skripsi ini akhirnya dapat diselesaikan, untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan.

Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian penulisan skripsi ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Untuk itu atas segala bentuk bantuannya, disampaikan terima kasih kepada yang terhormat :

1. Prof. Dr. H. M. Furqon Hidayatulah, M.Pd, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin penelitian guna menyusun skripsi ini

2. Prof. Dr. rer. nat. Sajidan, M.Si, Pembantu Dekan 1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin penelitian guna menyusun skripsi ini

3. Drs. Amir Fuady, M.Hum, Pembantu Dekan III Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin penelitian guna menyusun skripsi ini.

4. Drs. Rusdiana Indianto, M.Pd, Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan FKIP UNS Surakarta sekaligus Pembimbing Akademis, yang telah memberikan ijin penyusunan skripsi.

5. Drs. Hermawan, M.Si, Ketua Program Studi Pendidikan luar Biasa FKIP UNS yang telah memberikan ijin untuk menyusun skripsi.

6. Priyono, S. Pd, M. Si, Sekretaris Program Studi Pendidikan Luar Biasa dan sebagai pembimbing II.

7. Dr. Munawir Yusuf, M.Psi, selaku pembimbing akademik yang telah memberikan bimbingan, dan pengarahan selama menyelesaikan skripsi ini. 8. Prof. Dr. Sunardi, M. Sc, Pembimbing I yang dengan sabar telah memberikan

(11)

xi

9. Misdi, S.Pd selaku Kepala Sekolah SLB B YRTRW Surakarta yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian.

10.Murtini, S.Pd, selaku Guru Kelas V SD SLB B YRTRW Surakarta yang selalu meluangkan waktu guna terselesaikannya penelitian.

11.Bapak Ibu Guru SLB B YRTRW Surakarta yang telah memberikan bimbingan dan semangat.

12.Siswa kelas V SLB B YRTRW Surakarta yang telah membantu pelaksanaan penelitian dan menerima penulis dengan senang hati.

13.Segenap Bapak/ Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Luar Biasa yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan, sehingga penulis mampu menyelesaikan penulisan skripsi ini.

14.Teman-teman PLB UNS angkatan 2011 yang selalu memberikan dukungan untuk segera menyelesaikan tugas akhir ini.

15.Orang tua dan keluarga yang selalu mendoakan dan mengingatkan di saat malas.

16.Berbagai pihak yang telah membantu penulis demi lancarnya penulisan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penyusunan skripsi ini, penulis telah berusaha semaksimal mungkin, namun penulis menyadari bahwa skripsi ini masih terdapat kekurangan karena keterbatasan penulis. Dengan segala rendah hati penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun untuk menyempurnakan skripsi ini.

Surakarta, 19 Maret 2015

(12)

xii

A. Latar Belakang Masalah... B. Identifikasi Masalah... C. Pembatasan Masalah... D. Rumusan Masalah ... E. Tujuan Penelitian... F. Manfaat Penelitian...

1 A. Tinjauan Pustaka...

1. Tinjauan Tunarungu ……….

a. Pengertian Tunarungu ………

b. Penyebab Tunarugu ………

(13)

xiii

c. Klasifikasi Tunarungu ………

d. Karakteristik Tunarungu ………

e. Layanan Pendidikan Tunarungu ………

2. Prestasi Belajar IPA Siswa Tunarungu ………

a. Belajar ………

1) Pengertian Belajar ………

2) Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Belajar ……

3) Ciri-Ciri Belajar ………...

b. Prestasi Belajar ………...

1) Pengertian Prestasi Belajar ………...

2) Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar………...

c. Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) ………...

1) Pengertian Pengetahuan Alam (IPA) …………..

2) Ciri-Ciri Pengetahuan Alam (IPA) ……….

3) Tujuan Pengetahuan Alam (IPA) ………

d. Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Siswa Tunarungu ………

3. Pendekatan Scientific ………...

a. Pengertian Pendekatan Scientific ………..

b. Karakteristik Pembelajaran dengan Pendekatan

Scientific………..

c. Tujuan Pendekatan Scientific ……….

d. Prinsip-Prinsip Pembelajaran dengan Pendekatan

Scientific ……….

e. Langkah-Langkah Pembelajaran dengan Pendekatan

Scientific ……….

f. Pendekatan Scientific untuk Siswa Tunarungu …….. B. Penelitian yang Relevan... C. Kerangka Berfikir...

(14)

xiv

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 45

A.Tempat dan Waktu Penelitian...

B.Desain Penelitian ………..

C.Populasi dan Sampel ... D.Variabel Penelitian ... E. Teknik Pengumpulan Data... F. Validitas Instrumen Penelitian ...

G.Reliabilitas Instrumen ………...

H.Teknik Analisis Data...

I. Prosedur Penelitian ………...

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

Tabel 3.1

Jenis Kegiatan dan Waktu Penelitian... Kisi-Kisi Soal ………. Rubrik Penilaian ………. Lembar Observasi ……….. Kriteria Penilaian dalam Lembar Observasi ……….. Interpretasi Presentase Perolehan Kinerja Siswa …………... Nama Validator... Biodata Validator 1... Biodata Validator 2... Biodata Validator 3... Biodata Validator 4... Diskriptif Statistik Nilai Pre Test Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) …………... Distribusi Frekuensi Nilai Pre Test Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) ………. Diskriptif Statistik Nilai Post Test Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) …………... Distribusi Frekuensi Nilai Pre Test Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) ………. Perhitung Analisis Data Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)antara Sebelum dan Sesudah Perlakuan ………… Hasil Tes Statistik...

Nilai Kinerja siswa Treatment I ………..

Interpretasi hasil kinerja siswa treatment I ………...

Nilai Kinerja siswa Treatment II ……….

Interpretasi hasil kinerja siswa treatment II ………..

Nilai Kinerja siswa Treatment III ………

Interpretasi hasil kinerja siswa treatment III ……… Rata-Rata Kinerja Siswa ……….

(16)

xvi

DAFTAR BAGAN

Bagan Halaman

Bagan 2.1 Bagan 3.1

Kerangka Berfikir... Prosedur Penelitian ………...

(17)

xvii

DAFTAR GRAFIK

Grafik Halaman

Grafik 4.1 Histogram Nilai Prestasi Ilmu Pengetahuan Alam

(IPA) Sebelum Perlakuan (Pre Test) ……… 64

Grafik 4.2 Histogram Nilai Prestasi Ilmu Pengetahuan Alam

(18)

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

Lampiran 1

Kisi-kisi Instrument Tes………... Soal... Kunci Jawaban ……… Standar Penilaian Tes ………. Materi Ajar... Pedoman Observasi ...

Pedoman Penilaian ... Rencana Pelaksanaan Pembelajaran... Lembar Validasi Instrument... Hasil Pre Test Rater 1 dan 2 ... Rata-Rata Nilai Pre Test Rater 1 dan 2 ...

Hasil Post Test Rater 1 dan 2 ……….

Rata-Rata Nilai Post Test Rater 1 dan 2 ...

Hasil Observasi Treatment I ………..

Hasil Observasi Treatment II ……….

Hasil Observasi Treatment III ………

r Tabel ……….

Reliabilitas Data Pre Test ………...

Reliabilitas Data Post Test ………...…..

Foto penelitian... Surat Permohonan Izin Penyusunan Skripsi... Surat Permohonan izin Penelitian... ... Surat Keterangan Mengadakan Penelitian...

Gambar

Grafik

Referensi

Dokumen terkait

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan dorongan selama peneliti menyelesaikan skripsi. Sunardi.,M.Sc selaku

Berdasarkan hasil penelitian dapat diperoleh kesimpulan bahwa ada pengaruh model pembelajaran word square terhadap prestasi belajar IPA siswa tunarungu kelas IX di SLB

media DVD dunia hewan di ruang aula SLB-B YRTRW Surakarta. Pengamatan dilaksanakan pada hari Kamis, 17 Maret 2011. Dari tes menulis kosakata ciri-ciri binatang dengan

Pd., selaku Kepala Program Studi Bimbingan dan Konseling, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin dan motivasi

pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh, karena semua populasi dijadikan sampel. Populasinya adalah 8 siswa kelas II SDLB YRTRW Surakarta. Teknik pengumpulan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui keefektivan metode Pembelajaran Matematika Realistik terhadap prestasi belajar matematika anak tunarungu kelas I di SLB

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media ritatoon terhadap prestasi belajar IPS anak tunarungu kelas VIII SLB Negeri Surakarta tahun ajaran 2016/2017.. Penelitian

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa tunarungu SLB B YRTRW Surakarta tahun ajaran 2016/2017 yang duduk di kelas VIII SMP – XII SMA memiliki respon