• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tingkat Pengetahuan Siswa SMA Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda Sunggal Terhadap Efek dan Bahaya Amfetamin

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Tingkat Pengetahuan Siswa SMA Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda Sunggal Terhadap Efek dan Bahaya Amfetamin"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

KARYA TULIS ILMIAH

Tingkat Pengetahuan Siswa SMA Yayasan Perguruan Sultan

Iskandar Muda Sunggal Terhadap Efek dan Bahaya Amfetamin

Oleh :

FRANSISCA KOTSASI

090100344

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA SMA YAYASAN SULTAN ISKANDAR MUDA TERHADAP EFEK DAN BAHAYA AMFETAMIN

KARYA TULIS ILMIAH

”Karya Tulis Ilmiah ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan Sarjana Kedokteran”

Oleh:

FRANSISCA KOTSASI 090100344

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

LEMBAR PENGESAHAN

Tingkat Pengetahuan Siswa SMA Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda Sunggal Terhadap Efek dan Bahaya Amfetamin

Nama : Fransisca Kotsasi NIM : 090100344

Pembimbing Penguji I

(dr. Hasanul Arifin, Sp.An, KAP, KIC) (dr. Remenda Siregar, Sp.KK) NIP : 19510423 197902 1 003 NIP : 140226756

Penguji II

(dr. Murniati Manik, M.Sc, Sp.KK, Sp.GK) NIP : 19530719 198003 2 001

Medan, 15 Januari 2013

Dekan

Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

(4)

ABSTRAK

Latar belakang: Amfetamin merupakan salah satu zat yang banyak disalahgunakan untuk kepentingan rekreasional pribadi. Data dari BNN menunjukkan bahwa penyalahgunaan Amfetamin terbanyak terdapat pada kelompok pelajar dan mahasiswa. Pengetahuan mengenai efek dan bahaya penyalahgunaan Amfetamin bagi pelajar dan mahasiswa penting untuk mencegah dampak buruk pada generasi muda dan meminimalkan angka kematian yang disebabkan oleh penyalahgunaan Amfetamin.

Tujuan: Penelitian ini dirancang bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan siswa SMA terhadap efek dan bahaya Amfetamin.

Metode: Desain penelitian berupa studi cross sectional yang bersifat deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SMA Yayasan Perguruan Sultan Iskandar Muda Sunggal. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 83 siswa. Responden yang telah menandatangani surat persetujuan setelah penjelasan diminta mengisi kuesioner untuk melihat tingkat pengetahuan responden terhadap efek dan bahaya Amfetamin. Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan program komputerisasi.

Hasil : Dari hasil penelitian, didapatkan 2 siswa (2,4%) berpengetahuan kurang, 71 siswa (85,5%) berpengetahuan sedang dan 10 siswa (12%) berpengetahuan baik terhadap efek dan bahaya penyalahgunaan Amfetamin.

(5)

ABSTRACT

Background: Amphetamine is one of many substance that mostly abused for personal interests. Data from BNN showed that most Amphetamine abuse was found in students. Knowledge about effects and dangers of Amphetamine abuse for students is important to prevent the adverse effects on the youth and minimize the numbers of death caused by Amphetamine abuse.

Objective: This study was designed to determine the level of knowledge aimed at high school students on the effects and dangers of Amphetamine abuse.

Methods: This study design is descriptive cross-sectional studies. The population in this study is students of Sultan Iskandar Muda school. The samples of this study are 83 students. Respondents who have signed the letter of consent after received an explanation were asked to fill a questionaire to determine the level of knowledge on the effects and dangers of Amphetamine abuse. The data obtained were analyzed by using computerization programme.

Results: There are 10 students (12%) who have good knowledge, 71 students (85,5%) who have average knowledge and 2 students (2,4%) who have poor knowledge on effects and dangers of Amphetamine abuse.

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini, sebagai salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan sarjana kedokteran Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

Dalam penyelesaian karya tulis ilmiah ini, penulis banyak mendapat bimbingan dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada: 1. Prof. Dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH, selaku Dekan Fakultas

Kedokteran Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk melakukan penelitian.

2. dr. Hasanul Arifin, Sp.An, KAP, KIC, selaku dosen pembimbing penulis atas kesabaran, waktu, dan masukan-masukan yang diberikan kepada penulis untuk melakukan penelitian.

3. Prof. Dr. dr. Delfitri Munir, Sp.THT-KL (K), selaku dosen pembimbing akademik yang telah membimbing penulis selama menjalani perkuliahan di Fakultas Kedokteran USU.

4. Seluruh staf pengajar yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada penulis selama masa pendidikan.

5. Keluarga penulis yang tercinta yaitu Jessica Kotsasi, Veronica Kotsasi dan Careen Kotsasi selaku saudara peneliti dan Bapak Kwek Beng Chun serta Ibu Liong Pau Tjan selaku orang tua peneliti, yang telah memberikan dukungan selama ini dalam bentuk moril maupu n materiil.

6. Teman-teman kelompok sesama bimbingan penelitian, Meisyarah dan Sharan, dan teman-teman penulis lainnya, yang telah memberi bantuan berupa saran, kritikan, dan motivasi selama penyusunan penelitian.

(7)

8. Kakak- kakak senior yang telah memberikan masukan berharga selama penyusunan karya tulis ini.

Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan ilmu pengetahuan dan pengalaman penulis. Oleh karena itu, segala saran dan kritik sangat diharapkan demi kemajuan kualitas penelitian ini.

Akhir kata, penulis mengharapkan agar penelitian ini dapat memberikan manfaat kepada semua orang untuk pengembangan ilmu pengetahuan, khususnya dalam dunia kedokteran.

Medan, 10 Desember 2012

(8)

DAFTAR ISI

2.1.1. Pengertian Pengetahuan ... 5

2.1.2. Tingkat Pengetahuan ... 5

2.1.3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengetahuan ... 6

2.1.4. Proses Memperoleh Pengetahuan ... 6

2.1.5. Cara Pengukuran ... 7

2.2. Amfetamin ... 7

2.2.1. Struktur Kimiawi Amfetamin ... 7

2.2.2. Bentuk Sediaan Obat Amfetamin ... 8

2.2.3. Cara Penggunaan ... 8

2.2.4. Farmakologi Amfetamin ... 9

2.2.5. Derivat Amfetamin ... 9

2.2.6. Penggunaan Klinis Amfetamin dan Derivatnya ... 11

2.2.7. Efek Amfetamin ... 12

2.2.7.1. Efek Sistemik ... 13

2.2.7.2. Efek Psikiatris ... 14

2.2.7.3. Efek Neurologis ... 15

2.3. Intoksikasi Amfetamin... 16

2.4. Ketergantungan dan Penyalahgunaan Amfetamin ... 17

(9)

2.6. Overdosis Amfetamin ... 20

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL... 22

3.1. Kerangka Konsep Penelitian ... 22

3.2. Defenisi Operasional ... 22

BAB 4 METODE PENELITIAN ... 24

4.1. Rancangan Penelitian ... 24

4.2. Tempat dan Waktu Penelitian ... 24

4.3. Populasi dan Sampel Penelitian ... 24

4.3.1. Populasi Penelitian... 24

4.3.2. Sampel Penelitian... 24

4.4. Metode Pengumpulan Data... 26

4.4.1. Uji Validitas dan Uji Reliabilitas... 26

4.5. Metode Pengolahan dan Analisis Data ... 27

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN ... 28

5.1. Hasil Penelitian ... 28

5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian... 28

5.1.2. Deskripsi Karakteristik Responden... 28

(10)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Tabel Halaman Tabel 2.1. Tabel Kriteria Diagnosa Intoksikasi Amfetamin

Menurut DSM IV TR 17

Tabel 2.2. Tabel Kriteria Diagnosa Penyalahgunaan Zat

Menurut DSM IV TR 18

Tabel 2.2. Tabel Kriteria Diagnosa Ketergantungan Zat

Menurut DSM IV TR 18

Tabel 2.2. Tabel Kriteria Diagnosa Putus Obat Amfetamin

Menurut DSM IV TR 20

Tabel 5.1. Tabel Distribusi Frekuensi Umur Responden 29 Tabel 5.2. Tabel Distribusi Frekuensi Jenis Kelamin Responden 29 Tabel 5.3. Tabel Distribusi Frekuensi Suku Responden 30 Tabel 5.4. Tabel Distribusi Frekuensi Agama Responden 30 Tabel 5.5. Tabel Distribusi Frekuensi Tingkat Pendidikan

Responden 31

Tabel 5.6. Tabel Distribusi Frekuensi Pendapat Responden 31 Tabel 5.7. Tabel Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan

Responden 32

Tabel 5.8. Tabel Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan

Berdasarkan Jenis Kelamin Responden 32 Tabel 5.9. Tabel Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan

Berdasarkan Umur Responden 33

Tabel 5.10. Tabel Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan

(11)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

(12)
(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Riwayat Hidup Peneliti Lampiran 2 Lembar Penjelasan Penelitian

Lampiran 3 Surat Persetujuan Ikut dalam Penelitian Lampiran 4 Kuesioner Penelitian

(14)

DAFTAR ISTILAH

ADHD : Attention Deficit Hyperactivity Disorder APA : American Psychiatric Association

BNN : Badan Narkotika Nasional

DSM IV : Diagnostic and Statistical Manual IV

DMS IV TR : Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder 4th ed Text rev.

MDMA : 3,4-methyldioxymethamphetamine NAPZA : Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif NIDA : National Institute in Drug Abuse

Referensi

Dokumen terkait

(3) Dalam teks lagu Dengkleung Dengdek terdapat 5 isotopi, yaitu isotopi: pekerjaan, harapan/doa, tujuan, sifat, tempat, dan musikalitas. Isotopi- isotopi tersebut

Peran muslim milenial Indonesia dalam gerakan ekonomi Islam sangat penting keunggulan mereka menguasai teknologi sehingga ketika mereka bekerja di lembaga keuangan

Segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena hanya dengan perkenanNya, penulis telah berhasil menyelesaikan penyusunan Skripsi yang berjudul “

a) Emosi yang tinggi. Intensitas emosi bergantung pada tingkat perubahan fisik dan psikologis yang terjadi, sebab pada masa remaja perubahyan emosi terjadi lebih cepat. b)

Hal ini berdasarkan persentase nilai setiap aspek penilaian menulis naskah drama siswa kelas VIII MTs Nurul Khairiyah Sei Tuan diketahui bahwa, nilai rata-rata untuk

1) Tingkat nyeri menstruasi sebelum diberikan kompres air hangat pada siswi di SMA Negeri 1 Telaga Kabupaten Gorontalo sebagian besar pada skala nyeri 4-6 (nyeri sedang) yaitu sebesar

Di depan saudara disajikan 5 sampel contoh larutan yang diberi kode berbeda, saudara diminta untuk dapat memberi respon untuk setiap sampel contoh larutan dengan RASA yang