Panitia ujian semester genap bersama tahun 2015/2016
KISI-KISI SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2015/2016
MATA PELAJARAN : IPA Terpadu
KELAS
: VIII
NAMA PENYUSUN
: MAKSUN, S.Pd
MTs
: MTsN WANASABA
NO
SK/KD
MATERI
SOAL
INDIKATOR SOAL
1. 5. Memahami peranan usaha, gaya, dan Energi dalam kehidupan sehari-hari
2. 5.1 Mengidentifikasi jenis-jenis gaya, penjumlahan gaya pengaruhnya pada suatu benda yang dikenai gaya
Gaya • mengidentifikasi jenis-jenis gaya dalam kehidupan sehari-hari • menyebutkan contoh gaya gesek dalam kehidupan sehari-hari • menyebutkan alat ukur suatu besaran
• menghitung resultan gaya. • menghitung besarnya berat benda
3. 5.2. Menerapkan hukum Newton untuk menje-laskan berbagai peristiwa dalam kehidupan sehari hari
Hukum Newton •
menentukan penerapan hukum-hukum Newton • menjelaskan pengertian hukum-hukum Newton
• menghitung salah satu besaran melalui hukum-hukum Newton • menentukan contoh peristiwa hukum-hukum Newton
4 5.3. Menjelaskan hubungan bentuk energi dan peruba nya, prinsip usaha dan energi serta penerapan-nyadalam kehidupan sehari-hari
Energi dan usaha • menentukan urutan perubahan energy
• menyebutkan bunyi hukum Kekekalan energy. • menghitung salah satu besaran melalui rumus energy • menghitung salah satu besaran melalui rumus usaha • menghitung salah satu besaran melalui rumus daya 5.4. Melakukan percobaan tentang pesawat
seder-hana dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari
Pesawat
sederhana •
mengidentifikasi jenis tuas
• menghitung salah satu besaran pada tuas ( pengungkit ) • menghitung salah satu besaran pada bidang miring
5.5. Menyelidiki tekanan pada benda padat,cair dan gas serta penera-panny dalam kehidu-pan sehari- hari
Tekanan • menyebutkan faktor –faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan • menghitung besarnya tekanan
Panitia ujian semester genap bersama tahun 2015/2016
• menghitung salah satu besaran pada hukum Pascal
• menentukan alat yang bekerja berdasarkan hukum-hukum pada materi tekanan
Jenis
6. Memahami konsep dan penerapan getaran, gelombang, dan optik dalam produ teknologi sehari-hari
6.1. Mendiskeripsikan konsep getaaran dan gelombang serta para-meter- parameternya
Getaran dan
gelombang •
menghitung frekuensi dan periode getaran
• menyebutkan pengertian salah satu jenis gelombang • menghitung cepat rambat gelombang
• menentukan contoh salah satu jenis gelombang
6.2. Mendiskripsikan konsep bunyi dalam kehidupan sehari hari
Bunyi • menentukan frekuensi bunyi • membedakan berbagai bunyi pantul
• menghitung salah satu besaran berdasdarkan rumus bunyi pantul
• menentukan contoh hewan yang mampu mendengar salah satu frekuensi bunyi
6.3. Menyelidiki sifat sifat cahaya dan hubungan-nya dengan berbagai bentu cermin dan lensa
Cahaya • menghitung jumlah bayangan pada cermin datar • menyebutkan sifat yang dimilki oleh cermin cekung • menentukan sifat bayangan pada cermin cekung • menghitung jarak bayangan pada cermin cembung • menentukan sifat bayangan pada cermin cembung
6.4. Mendiskripsikan alat- alat optik dan penerapan nya dalam kehidupan seha hari
Alat alat optik • menghitung salah satu besaran melalui rumus kekuatan lensa • menyebutkan berbagai macam alat optik
• menyebutkan fungsi bagian dari kamera