UNIVERSITAS HASANUDDIN FAKULTAS KEDOKTERAN
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER
Kode Dokumen RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
Mata Kuliah (Mk) Kode Rumpun Mk Bobot 3 (SKS) Semester Tgl
Penyusunan
Biomedik 3 20C01110503 Mata Kuliah Wajib 3 SKS 1
OTORISASI
Pengembang RPS Koordinator RMK Ketua Prodi
dr. Iqbal Basri, Sp.S, M.Kes & dr. Saharruddin, M.Kes
dr. Iqbal Basri, Sp.S, M.Kes Dr. dr. Sitti Rafiah, M.Si
Capaian Pembelajaran
(CP)
CPL-PRODI yang dibebankan pada MK
CPL-1 Setelah menyelesaikan program studi ini, mahasiswa mampu menerapkan ilmu biomedik yang terkini untuk mengelola masalah kesehatan secara holistik dan komprehensif untuk kesehatan individu, keluarga, dan masyarakat
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa mampu menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan dengan sistem integumentum dan muskuloskeletal berdasarkan bidang anatomi, histologi, biokomia, dan fisiologi.
CPL ⇒ Sub-CPMK
CPL-1 Setelah mengikuti mata kuliah ini, mahasiswa mampu :
1. Menjelaskan struktur anatomi pada sistem saraf dan sistem endokrin
2. menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan dengan sistem saraf dan endokrin berdasarkan bidang histologi
3. menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan dengan sistem saraf dan endokrin berdasarkan bidang biokimia
4. menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan dengan sistem saraf dan endokrin berdasarkan bidang fisiologi
Deskripsi Singkat MK
Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib yang disajikan pada mahasiswa semester 1 program pendidikan dokter Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin dengan bobot 3 SKS secara blok selama 4 minggu pembelajaran. Muatan mata kuliah merupakan ilmu-ilmu dasar yang perlu dipahami oleh mahasiswa sebelum mempelajari kasus-kasus penyakit dalam kedokteran. Pada akhir mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan anatomi, histologi, biokimia, dan fisiologi terkait sistem saraf dan sistem endokrin.
Bahan Kajian / Materi Pembelajaran
● Topografi Umum dan Susunan Saraf Otonom ● Medulla Spinalis dan Nervus Spinalis
● Truncus cerebri dan Diencephalon ● Cerebrum dan Cerebellum
● Nervus Cranialis ● Sistema Ventriculi
● Meninges dan Cairan Cerebrospinal ● Vascularisasi SSP
● Funtional Neuroanatomy dan Nervus Pathway ● Anatomi Organa Endokrin
● Histologi Jaringan Saraf ● Histologi Sistem Endokrin ● Metabolisme Sistem Saraf
● Bikimia neurotransmitter dan cairan cerebrospinalis ● Biokimia Hormon
● Hormon dan transduksi signal
● Peran Hormon dalam regulasi metabolisme (insulin dan counter regulatory hormones) ● Fisiologi Sistem Saraf Pusat dan Saraf Tepi
● Fisiologi Sistem saraf Otonom
● Fisiologi sistem endokrin Sentral dan Perifer ● Fisiologi Sistem Buffer Asam Basa
Pustaka Utama :
o Basri, M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas.
o Netter, F. H. (2014). Atlas of Human Anatomy, Professional Edition E-book: including NetterReference.com Access with Full Downloadable Image Bank. Elsevier Health Sciences.
Pendukung :
o Moore, K. L., Dalley, A. F., & Agur, A. M. (2013). Clinically oriented anatomy. Lippincott Williams & Wilkins. o Stranding S (Ed.) (2008). Gray’s Anatomy. The Anatomical Basis of Clinical Practice. 40th
ED. London : Elsevier.
o Schunke, M., Schulte, E., Schumacher, U., Voll, M., & Wesker, K. (2008). PROMETHEUS: Atlas of anatomy general anatomy and musculoskeletal system. Igaku Shoin, 236-347.
o Snell, R. S. (2011). Clinical anatomy by regions. Lippincott Williams & Wilkins. o Spalteholz, W. (2013). Atlas of human anatomy. Butterworth-Heinemann.
o Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017. o Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017.
o Buku-buku anatomi-dan-fisiologi terintegrasi yang lain. Dosen
Pengampu
dr. Muh. Iqbal Basri, M.Kes, Sp.S Dr. dr. St. Rafiah, M.Si
dr. Nikmatiah Latief, Sp.Rad(K) dr. Asty Amalia, M.Med.Ed
dr. Nirwana Fitriani Walenna, Ph.D dr. Lelimiska Irmadani Syarief dr. Rizki Darmawan
dr. Yusuf Manguma PHK dr. Shelly Salmah, M.Kes Dr. dr. Mirna Muis, Sp,Rad(K) dr. Triani Hastuti, Sp.KK, M.Kes Prof. Dr.dr. Wardihan Sinrang, Sp.And Prof. dr. Irawan Yusuf, Ph.D
dr. Muhammad Aryadi Arsyad, M.BiomedSc, PhD dr. Qushay Umar Malinta, M.Sc
dr. Citra Rosyidah, M.Kes, Sp.S dr. Andi Ariyandi, PhD
Prof. dr. Rosdiana Natzir, PhD dr. Marhaen Hardjo, M.Biomed, PhD Dr. dr. Ika Yustisia, M.Sc
dr. Gita Vita Soraya, PhD Matakuliah
Syarat
Pekan Ke- Sub-CPMK (Kemampuan akhir tiap tahapan belajar) Penilaian Bentuk Pembelajaran, Metode Pembelajaran, Penugasan Mahasiswa, [ Estimasi Waktu] Materi Pembelajaran [ Pustaka ] Bobot Penilaian (%) Indikator Kriteria &
Bentuk
Daring (online) Luring (offline)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Mengetahui tentang
anatomi Topografi
Umum dan Susunan
Saraf Otonom,
Medulla spinalis dan Nervus Spinalis Ketuntasan dalam : 1. Mengetahui Topografi umum 2. Mengetahui susunan Saraf Otonom 3. Mengetahui anatomi medulla spinalis
4.
Mengetahui anatomi nervus spinalis Lampiran 1 Bentuk : Non tesBentuk : Kuliah Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Penugasan Terstruktur : 1x3x60 Tugas : Peserta mengerjakan tugas soal isian Lembar Kerja Mahasiswa Topografi Umum dan Susunan
Saraf Otonom,
Medulla spinalis dan Nervus Spinalis yang terdapat pada sikola
Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Perkenalan o Kontak perkuliahan o Topografi Umum dan Susunan Saraf Otonom, Medulla Spinalis dan Nervus Spinalis Basri, M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas.
Netter, F. H.
Belajar Mandiri : 1x3x60
Sikola-Alur
Pembelajaran-Topografi Umum dan
Susunan Saraf
Otonom, Medulla
spinalis dan Nervus
Spinalis -Video pembelajaran dan Modul (2014). Atlas of Human Anatomy, Professional Edition E-book: including NetterReference.c om Access with Full Downloadable Image Bank. Elsevier Health Sciences. Mengetahui tentang anatomi Truncus Cerebri dan Diencephalon Ketuntasan dalam : 1. Mengetahui tentang struktur anatomi truncus cerebri 2. Mengetahui struktur anatomi Diencephal on Lampiran 1 Bentuk : Non tes
Bentuk : Kuliah Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Penugasan Terstruktur : 1x3x60 Tugas : Peserta mengerjakan tugas soal isian Lembar Kerja Mahasiswa Truncus Cerebri dan Diencephalon yang Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Truncus cerebri dan Diencephalon M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas. o Netter, F. H. (2014). Atlas of Human Anatomy, Professional Edition E-1,33%
terdapat pada sikola Belajar Mandiri : 1x3x60
Sikola-Alur Pembelajaran-Truncus Cerebri dan Diencephalon -Video pembelajaran dan Modul book: including NetterReferen ce.com Access with Full Downloadabl e Image Bank. Elsevier Health Sciences. Mengetahui tentang anatomi Cerebrum dan Cerebellum Ketuntasan dalam : 1. Mengetahui tentang struktur anatomi Cerebrum 2. Mengetahui struktur anatomi Cerebellum Lampiran 1 Bentuk : Non tes
Bentuk : Kuliah Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Penugasan Terstruktur : 1x3x60 Tugas : Peserta mengerjakan tugas soal isian Lembar Kerja Mahasiswa Cerebrum dan Cerebellum yang terdapat pada sikola
Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Cerebrum dan Cerebellum M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas. -Netter, F. H. (2014). Atlas of Human Anatomy, Professional Edition E-book: including NetterReference.com Access with Full
Belajar Mandiri : 1x3x60 Sikola-Alur Pembelajaran-Cerebrum dan Cerebellum -Video pembelajaran dan Modul Downloadable Image Bank. Elsevier Health Sciences. Mengetahui tentang anatomi Nervi Craniales, Sistema Ventriculi, Meninges dan Cairan cerebrospinal, Vaskularisasi SSP Ketuntasan dalam : 1. Mengetahui struktur anatomi nervus cranialis 2. Mengetahui struktur anatomi Sistema Ventriculis 3. Mengetahui struktur anatomi dan lapisan meninges 4. Menjelaska n struktur anatomi Lampiran 1 Bentuk : Non tes
Bentuk : Kuliah Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Penugasan Terstruktur : 1x3x60 Tugas : Peserta mengerjakan tugas soal isian Lembar Kerja Mahasiswa Nervi Craniales, Sistema Ventriculi, Meninges dan Cairan cerebrospinal, Vaskularisasi SSP Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Nervi Craniales, Sistema Ventriculi, Meninges dan Cairan cerebrospinal, Vaskularisasi SSP M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas. o -Netter, F. H. (2014). Atlas of Human Anatomy, Professional 1,33%
yang dilalui oleh alur perjalanan cairan cerebrospin al 5. Mengetahui vaskularisas i SSP
yang terdapat pada sikola Belajar Mandiri : 1x3x60 Sikola-Alur Pembelajaran- Nervi Craniales, Sistema Ventriculi, Meninges dan Cairan cerebrospinal, Vaskularisasi SSP -Video pembelajaran dan Modul Edition E-book: including NetterReferen ce.com Access with Full Downloadabl e Image Bank. Elsevier Health Sciences. Mengetahui tentang Functional Neuroanatomy dan Nervus Pathway Ketuntasan dalam : 1. Menjelaska n terkait struktur fungsional neuroanato my 2. Menjelaska n tentang jaras nervus pathway Lampiran 1 Bentuk : Non tes
Bentuk : Kuliah Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Penugasan Terstruktur : 1x3x60 Tugas : Peserta mengerjakan tugas soal isian Lembar Kerja Mahasiswa Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Functional Neuroanatomy dan Nervus Pathway M. I., et al (2017). Buku Ajar Anatomi Biomedik Jilid 1 edisi ketiga. Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran Unhas. o -Netter, F. H. (2014). Atlas of Human Anatomy, 1,33%
Functional
Neuroanatomy dan
Nervus Pathway yang terdapat pada sikola Belajar Mandiri : 1x3x60 Sikola-Alur Pembelajaran-Functional Neuroanatomy dan Nervus Pathway -Video pembelajaran dan Modul Professional Edition E-book: including NetterReference. com Access with Full Downloadable Image Bank. Elsevier Health Sciences. 2 Mahasiswa memahami fungsi sistem saraf pusat dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya Ketuntasan dalam : 1. Menjelaskan fungsi pengaturan tingkat kesadaran pada batang otak 2. Menjelaskan keterkaitan pola EEG dengan aktivitas sistem saraf pusat 3. Menjelaskan pengaturan siklus tidur 4. Menjelaskan Bentuk: Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik Kriteria: 1 poin untuk tiap soal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100
Bobot: 15% formatif, 85% sumatif
Bentuk : responsi (open book dan disetor during oleh tiap mahasiswa dalam batas waktu tertentu)
Tatap muka via video call : 1x3x50 Metode : Diskusi Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Fisiologi Sistem Saraf Pusat & Neurobehaviour (Fungsi Umum Otak & Medula Spinalis, Kesadaran, Emosi, Perilaku, Memori dan Bahasa) - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
- Guyton & Hall -
pembagian kelima fase tidur dan perannya masing-masing 5. Menjelaskan pengaturan bahasa verbal dan noverbal 6. Menjelaskan penerimaan rangsang yang berperan dalam pembangkitan emosi dan respon perilaku yang sesuai 7. Menjelaskan definisi dan pembagian memori secara umum berdasarkan cara penggunaan, durasi penyimpanan, dan adanya proses seleksi informasi 8. Menyebutkan contoh memori deklaratif dan Textbook of Medical Physiology 13th ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed 2014 - Rizzo - Fundamentals of Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017
contoh memori prosedural 9. Membandingka n konsep habituasi dan sensitisasi sebagai dua bentuk penggunaan memori 10. Menjelaskan beberapa faktor terpenting yang memicu proses konsolidasi memori jangka singkat menjadi memori jangka panjang o Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017 Mahasiswa memahami fungsi sistem saraf otonom dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya 1. Menyebutkan istem saraf otonom berdasasarkan lokasi ganglion dan berdasarkan fungsinya 2. Menjelaskan perbedaan utama sistem saraf otonom dan sistem saraf somatik
Bentuk:
Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik Kriteria: 1 poin untuk tiap soal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100
Bentuk : responsi (open book dan disetor during oleh tiap mahasiswa dalam batas waktu tertentu)
Tatap muka via video call : 1x2x50 Metode : Diskusi Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Fisiologi Sistem Saraf Otonom - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
- Guyton & Hall - Textbook of Medical
Physiology 13th
3. Menjelaskan perbedaan utama sistem saraf simpatis dan parasimpatis 4. Menjelaskan prinsip kerja sistem saraf otonom yang berdasarkan lengkung refleks 5. Menyebutkan contoh-contoh umum refleks simpatis dan refleks parasimpatis 6. Menjelaskan pembagian sistem saraf simpatis berdasarkan jenis reseptornya 7. Menjelaskan pembagian sistem saraf parasimpatis berdasarkan jenis reseptornya Bobot: 15% formatif, 85% sumatif ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed 2014 - Rizzo - Fundamentals of Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017 - Tortora - Principles of Anatomy and
8. Menjelaskan cara kerja utama obat-obatan yang mempengaruhi saraf otonom Physiology 15th ed 2017 Mahasiswa memahami fungsi sistem saraf tepi bagian sensorik dan motorik dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya
1. Menyebutkan klasifikasi sistem saraf tepi sebagai bagian dari keseluruhan sistem saraf 2. Menjelaskan pembagian sistem saraf tepi berdasarkan lokasi anatomis dan berdasarkan fungsi 3. Menjelaskan perbedaan utama saraf kranial dan saraf spinal pada SS. Tepi 4. Menyebutkan fungsi utama masing-masing pada 12 cabang saraf kranial 5. Menjelaskan pembagian saraf spinalis menjadi jalur sensorik/ ascending dan jalur
Bentuk:
Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik Kriteria: 1 poin untuk tiap soal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100
Bobot: 15% formatif, 85% sumatif
Bentuk : responsi (open book dan disetor during oleh tiap mahasiswa dalam batas waktu tertentu)
Tatap muka via video call : 1x2x50 Metode : Diskusi Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Fisiologi Sistem Saraf Tepi - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
- Guyton & Hall - Textbook of Medical Physiology 13th ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed 2014 - Rizzo - Fundamentals of
motorik/ descending 6. Menjelaskan keterkaitan antara organ somatosensorik, jalur somatosensorik dan peta dermatom 7. Menjelaskan konsep homunkulus sensorik sebagai gambaran visual mengenai perbedaan sensitivitas di berbagai regio kulit 8. Menjelaskan konsep homunkulus motorik sebagai gambaran visual mengenai perbedaan akurasi gerakan otot di berbagai regio tubuh 9. Menyebutkan pembagian jalur somatosensorik berdasarkan
lokasinya dan jenis
Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017 o Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017
informasi sensorik yang dibawa 10. Menyebutkan pembagian jalur somatosensorik berdasarkan
lokasinya dan jenis informasi sensorik yang dibawa 11. Menjelaskan keterkaitan antara sistem saraf pusat, upper dan lower motor neuron, serta jaringan otot 12. Menyebutkan pembagian jalur somatomotorik berdasarkan tingkat kontrol otot rangka, yaitu dengan kesadaran atau di luar kesadaran Menjelaskan tentang
ilmu dasar kedokteran yang berkaitan
dengan sistem saraf berdasarkan bidang fisiologi
Ketuntasan dalam menjelaskan faal sistem saraf
Bentuk :Non test Bentuk : Praktikum 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Faal Sistem Saraf Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017 Sherwood - Human
Physiology - 9th ed 2017 o buku-buku anatomi-dan-fisiologi terintegrasi yang lain Menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan
dengan sistem saraf berdasarkan bidang histologi 1. Menjelaskan histologi Sel-sel Saraf (Neuron, Neuro-glia, dan sel-sel lain) 2. Menjelaskan histologi Susuran saraf tepi (serat saraf, Ganglion, Reseptor dan Regenerasi saraf) 3. Menjelaskan histologi susunan saraf pusat (medulla spinalis, cerebrum dan cerebellum) 4. Menjelaskan
Bentuk :Non test Bentuk : Kuliah 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Jaringan Saraf 1. Diktat Histologi I Bagian Histologi Fak. Kedokteran Universitas Hasanuddin. 2. Mescher AL. “Junqueira’s Basic Histology: Text and Atlas”, 12th ed.
3. Ross MH & Pawlina W. “ Histology: a Text and Atlas with Correlated Cell and Molecular Biology”, 5th ed. 4. Eroschenko VP.
histologi meninges 5. Menjelaskan histologi cairan serebrospinal Atlas Histologi diFiore, dengan korelasi fungsional. Ed. 11 5. Young B, Lowe JS, Stevens A, Heath JW. Wheater’s Functional Histology, A Text and Colour Atlas. 5th ed.
Menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan
dengan sistem saraf berdasarkan bidang Biokimia 1. Menjelaskan karakteristik metabolisme otak serta kebutuhan energi otak 2. menjelaskan peran sel-sel otak dalam proses metabolisme energi 3. menjelaskan sumber-sumber energi (substrat Bentuk: Formatif : Tanya jawab/ diskusi selama tatap muka Sumatif : MCQ (pre-test; post-(pre-test; ujian final teori)
Bentuk : Kuliah 1x2x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring Topik: Metabolisme Sistem Saraf Referensi: 1. Belanger M, Allaman I, Magistretti PJ. 2011. Brain Energy Metabolism: Focus on Astrocyte-Neuron Metabolic Cooperation. Cell Metab,
metabolisme) pada otak 4. menjelaskan peran sawar darah otak dalam regulasi metabolisme otak 5. menjelaskan mekanisme penggunaan glukosa sebagai sumber energi pada otak 6. menjelaskan mekanisme penggunaan laktat sebagai sumber energi pada otak 7. menjelaskan mekanisme penggunaan badan keton sebagai sumber energi pada otak 8. menjelaskan 14(6):724–38. 2. Benarroch EE. 2010. Glycogen Metabolism: Metabolic Coupling Between Astrocytes and Neurons. Neurolo gy, 74(11), 919-923. 3. Brown AM & Ransom BR. 2007. Astrocyte Glycogen and Brain Energy Metabolism. Glia , 55(12), 1263-1271.
4. Dugan LL & Han JSK. 2012. Hypoxic-Ischemic Brain Injury and Oxidative Stress. In Basic Neurochemistry (8th Ed). 551-571. 5. Magistretti, P. J., & Allaman, I. 2015. A Cellular Perspective on Brain Energy
mekanisme penggunaan glutamat sebagai sumber energi pada otak 9. menjelaskan jenis-jenis lipid yang utama dalam sistem saraf 10. menjelaskan perbedaan komposisi lipid membran neuron (mielin) dengan membran sel lain 11. menjelaskan struktur lipid penyusun mielin 12. menjelaskan perbedaan mielin pada neuron sistem saraf pusat Metabolism and Functional Imaging. Neuron, 86(4), 883-901. 6. McKenna MC, et al. 2012. Energy Metabolism of the Brain. In Basic Neurochemistry (8th Ed). 200-231. 7. Nelson DL, Lehninger AL & Cox MM. 2008. Lehninger Principles of Biochemistry. Macmillan. 8. Quarles RH, Macklin WB, dan Morell P. 2012. Myelin Formation, Structure, and Biochemistry. In Basic Neurochemistry (8th Ed). 33-48. 9. Benjamins JA, Hajra AK, Agranoff BW. 2012. Lipids. In Basic
(CNS) dan perifer (PNS) 13. menjelaskan peran mielin dalam proses konduksi 14. menjelaskan akibat dari proses demielinisasi Neurochemistry (8th Ed). 51-69 10. Koolman J, Röhm KH, Wirth J, & Robertson M. 2005. Color Atlas of Biochemistry. Vo lume 2. Stuttgart: Thieme. 11. Nelson DL, Lehninger AL & Cox MM. 2008. Lehninger Principles of Biochemistry. Macmillan. 12. Cermenati G, et al. 2015. Lipids in The Nervous System: From Biochemistry and Molecular Biology To Pathophysiology. Biochimica et Biophysica Acta (BBA)-Molecular and Cell Biology of
Lipids, 1851(1), 51-60.
Menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan
dengan sistem saraf berdasarkan bidang histologi Ketuntasan dalam : - Menjelaskan histologi sistem saraf
Bentuk : Non tes Bentuk : Praktikum 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Histologi Sistem Saraf 1. Diktat Histologi I Bagian Histologi Fak. Kedokteran Universitas Hasanuddin. 2. Mescher AL. “Junqueira’s Basic Histology: Text and Atlas”, 12th ed.
3. Ross MH & Pawlina W. “ Histology: a Text and Atlas with Correlated Cell and Molecular Biology”, 5th ed. 4. Eroschenko VP. Atlas Histologi diFiore, dengan korelasi fungsional. Ed. 11 5. Young B, Lowe JS, Stevens A, Heath JW. Wheater’s 1,33%
Functional
Histology, A Text and Colour Atlas. 5th ed. 3. Anatomi Endokrin o Anatomi Praktikum Endo o Mahasiswa memahami fungsi sistem endokrin dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya 1.Menjelaskan perbedaan dan persamaan sistem endokrin dan sistem saraf sebagai sistem kontrol 2. Menyebutkan kelenjar endokrin manusia yang utama dan beberapa hormon utama yang dihasilkannya 3. Menjelaskan mekanisme umpan balik negatif dan positif pada pengaturan kadar hormon
4. Menjelaskan pembagian hormon larut air dan larut lemak serta cara
Bentuk:
Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik 1 Kriteria: 1 poin untuk tiap soal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100 Bobot: 15% formatif, 85% sumatif Bentuk : Kuliah 1x2x50 Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring Fisiologi Sistem Endokrin Sentral - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
- Guyton & Hall - Textbook of Medical Physiology 13th ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed 2014
kerjanya masing-masing
5. Menjelaskan peran hipotalamus, hipofisis dan pineal 6. Menjelaskan fungsi dan regulasi hormon-hormon hipofisis posterior 7.Menjelaskan fungsi dan regulasi hormon-hormon hipofisis anterior (C2) - Rizzo - Fundamentals of Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017 - Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017 Mahasiswa memahami fungsi sistem endokrin dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya 15. Menjelaskan fungsi dan regulasi hormon-hormon tiroid dan paratiroid 16. Menjelaskan fungsi dan Bentuk: Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik 1 Kriteria: 1 poin untuk tiap soal
Bentuk : Kuliah 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring Fisiologi Sistem Endokrin Perifer - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
regulasi hormon-hormon pankreas dan metabolisme glukosa 17. Menjelaskan fungsi dan regulasi hormon-hormon adrenal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100
Bobot: 15% formatif, 85% sumatif
- Guyton & Hall - Textbook of Medical Physiology 13th ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed 2014 - Rizzo - Fundamentals of Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th
ed 2017 - Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017 Mahasiswa memahami fungsi sistem endokrin dan proses-proses normal yang terjadi di dalamnya
1.Menjelaskan fungsi dan regulasi hormon-hormon gonad
2. Menjelaskan keterkaitan sistem hormon dan sistem saraf otonom (simpatis dan parasimpatis) Bentuk: Formatif: kisi-kisi soal
Sumatif: ujian teori gabungan blok Biomedik 1 Kriteria: 1 poin untuk tiap soal yang dijawab dengan benar Indikator: total soal benar/ semua soal x 100 Bobot: 15% formatif, 85% sumatif Bentuk : Kuliah 1x3x50 Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring Fisiologi Sistem Endokrin Reproduksi - Ganong’s Review of Medical Physiology 26th ed 2019
- Guyton & Hall - Textbook of Medical Physiology 13th ed 2015 - Marieb - Human Anatomy & Physiology 10th ed 2015 - Martini - Fundamentals of Anatomy & Physiology 10 ed
2014 - Rizzo - Fundamentals of Anatomy and Physiology 4th Ed 2015 - Roberts - The Complete Human Body; The Definitive Visual Guide 2nd ed 2016 - Sherwood - Human Physiology - 9th ed 2017 - Tortora - Principles of Anatomy and Physiology 15th ed 2017 Menjelaskan tentang ilmu dasar kedokteran yang berkaitan dengan sistem endokrin berdasarkan bidang histologi 1. Menjelaskan histologi kelenjar endokrin 2. Menjelaskan histologi organ
Bentuk : Non tes Bentuk : Kuliah 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Histologi Sistem Endokrin 3. Diktat Histologi I Bagian Histologi
endokrin (Gonad, Hipofisis, Pineal, Tiroid, Paratiroid, Adrenal, Pankreas) Fak. Kedokteran Universitas Hasanuddin. 4. Mescher AL. “Junqueira’s Basic Histology: Text and Atlas”, 12th ed.
5. Ross MH & Pawlina W. “ Histology: a Text and Atlas with Correlated Cell and Molecular Biology”, 5th ed. 6. Eroschenko VP. Atlas Histologi iFiore, dengan korelasi fungsional. Ed. 11 7. Young B, Lowe JS, Stevens A, Heath JW. Wheater’s Functional Histology, A Text and Colour Atlas. 5th ed.
Mahasiswa
menjelaskan struktur histologis dan fungsi kelenjar endokrin 1.Mampu menjelaskan struktur histologis berbagai jenis kelenjar endokrin: sel penyusun spesifik, kelenjar endokrin dalam organ, kelenjar endokrin berbentuk vesikel, berbentuk organ tersendiri, dan bagian dalam organ yang lain 2.Mampu menjelaskan struktur histologis dan fungsi organ: gonad, hipofisis, pineal, tiroid, paratiroid, adrenal, dan iFiore
Bentuk : Non tes Bentuk : Praktikum 1x3x50
Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring o Histologi Sistem Endokrin 1. Diktat Histologi I Bagian Histologi Fak. Kedokteran Universitas Hasanuddin. 2. Mescher AL. “Junqueira’s Basic Histology: Text and Atlas”, 12th ed.
3. Ross MH & Pawlina W. “ Histology: a Text and Atlas with Correlated Cell and Molecular Biology”, 5th ed. 4. Eroschenko VP. Atlas Histologi iFiore, dengan korelasi fungsional. Ed. 11 5. Young B, Lowe JS, Stevens A,
Heath JW. Wheater’s Functional
Histology, A Text and Colour Atlas. 5th ed.
Mahasiswa
memahami struktur, sintesis, sekresi, dan fungsi regulasi hormon-hormon metabolisme 1. menjelaskan struktur, sintesis, dan sekresi insulin 2. menjelaskan regulasi metabolisme oleh insulin 3. menjelaskan struktur, sintesis, dan sekresi glucagon 4. menjelaskan regulasi metabolisme oleh glucagon 5. menjelaskan struktur, sintesis, sekresi dan fungsi hormon counter-regulatory lainnya Bentuk: Formatif : Tanya jawab/ diskusi selama tatap muka Sumatif : MCQ (pre-test; post-test; ujian final teori) Bentuk : Kuliah 1x3x50 Metode : Discovery Learning and Station Learning Selama masa pandemic Covid 19, 100% pembelajaran via daring Biokimia Hormon 1. Dean R. Appling DR, Anthony-Cahill SJ, Mathews CK. (2016). Biochemistry concepts and connection 6thed.. Essex: Pearson 2. Nelson DL, Cox MM. (2013). Lehninger principles of biochemistry. New York: WH Freeman & company 3. Lieberman M, Marks A, Peet A. (2013).
6. menjelaskan struktur, sintesis, sekresi dan fungsi leptin 7. menjelaskan struktur, sintesis, sekresi dan fungsi ghrelin Marks’ basic medical biochemistry a clinical approach 4thed. Philadelphia: Wolter Kluwer 4. Coelho M, Oliviera T, Fernandes R. Biochemistry of adipose tissue: an endocrine organ. Arch Med Sci 2013; 9, 2: 191-200. DOI: 10.5114/aoms .2013.33181 4 Ujian Final Akhir
Teori dan Praktikum
Multiple Choice Question
1x3x50
40%
5 Ujian Remedial Akhir Teori dan Praktikum
Multiple Choice Question
1x3x50