• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Wonosari Pembelajaran Ke : 1 Kelas/ Semester : VIII/Genap Alokasi Waktu : 10 Menit Materi Pokok : Bangun Ruang Sisi Datar

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dan model pembelajaran discovery learning metode penugasan, peserta didik dapat mengidentifikasi unsur-unsur dan sifat bangun ruang sisi datar (kubus dan balok) dengan menunjukkan sikap syukur terhadap kebesaran Tuhan, bertanggungjawab, saling menghargai pendapat dan percaya diri.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN KEGIATAN PENDAHULUAN (1,5 Menit) Penguatan Pendidikan Karakter

- Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran sebagai sikap disiplin.

- Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya dengan bertanya apa bentuk ruang kelas kalian? Ada berapakah sisi bidangnya?

- Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas pada pertemuan saat itu.

Bangun ruang sisi datar (kubus dan balok)

Unsur-unsur dan sifat bangun kubus dan balok

- Memberitahukan materi, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran dan KKM pada pertemuan yang sedang berlangsung.

- Guru membagi kelopok belajar peserta didik KEGIATAN INTI (7 Menit)

Pemberian rangsangan (stimulus)

Mengamati (Literasi)

Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi unsur- unsur dan sifat kubus dan balok melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengasosiasi mengolah informasim mengkomunikasikan).

Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang ada di buku paket berkaitan dengan Unsur dan sifat kubus dan balok.

 Bangun apakah pada gambar beriku? Ada berapa bidang datar yang menyusunnya?

 Perhatikan gambar berikut apakah bidang datar yang menyusun bangun sama besar?

Peserta didik mendiskusikan dan mencatat informasi yang diperoleh, serta digunakan untuk menjawab pertanyaan pada LKPD.

Pernyataan/Identifikasi masalah (problem statement)

Menanya (Critical Thinking)

Peserta didik diberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar/materi yang terdapat pada buku paket atau yang disajikan oleh guru pada kegiatan pembelajaran.

Peserta didik didorong mengajukan pertanyaan terkait hal-hal yang diamati atau dicermati.

Misalnya :

Jika bidang tegaknya sama besar apakah bangun yang terbentuk juga balok?

Apakah yang membedakan antara bangun kubus dan balok?

Apakah sifat dan unsur bangun kubus dan balok sama?

Pengumpulan Data (data collection)

Mengumpulkan Informasi (Kegiatan Litersi dan Collaboration)

Secara berkelompok peserta didik menumpulkan informasi dari buku paket maupun sumber lain seperti internet dengan penuh tanggungjawab, kreatif yang dapat digunakan untuk mejawab pertanyaan-pertanyaan pada LKPD.

Guru mendorong peserta didik untuk mengumpulkan informasi yang sesuai, melakukan

(2)
(3)

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

A. Materi Pokok : Bangun Ruang Sisi Datar B. Sub Materi : Kubus dan balok

C. Tujuan : Mengidentifikasi unsur-unsur dan sifat bangun kubus dan balok

D. Langkah Kerja :

1. Tulislah nama anggota kelompok pada lembar yang telah disediakan.

2. Pelajari LKPD tentang memahami sifat-sifat kubus, balok dan bagian-bagiannya serta menentukan ukurannya.

3. Diskusikan dan bahas bersama anggota kelompokmu, kesulitan yang kamu temui, jika dalam kelompokmu belum diperoleh jawabannya tanyakan pada guru, tetapi berusaha semaksimal mungkin terlebih dahulu.

Mengidentifikasi sifat-sifat kubus, balok dan unsur-unsurnya : rusuk, bidang sisi, diagonal bidang, diagonal ruang dan bidang diagonal.

1. Dalam kehidupan sehari-hari sering kita lihat benda-benda yang merupakan bentuk bangun ruang bersisi datar.

Tulislah 5 benda-benda di sekitarmu yang memiliki bentuk bangun ruang sisi datar kemudian sebutkan nama bangun runag dari setiap benda tersebut.

No Nama Benda Nama Bangun Ruang

1 2 3 4 5

2. Dengan mengamati benda-benda yang telah kalian tuliskan, lengkapilah tabel berikut Bentu Bangun

Ruang Nama Bidang Sisi Banyaknya Bidang

Sisi Banyaknya Rusuk Banyaknya Titik Sudut Kubus

Balok

lain.

d. AG adalah diagonal ruang, tuliskan semua diagonal ruang yang lain.

e. ACGF adalah bidang diagonal, tuliskan semua bidang diagonal yang lain.

NAMA-NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. ……….

2. ……….

3. ……….

4. ……….

5. ……….

3. Perhatikan gambar balok ABCD EFGH berikut.

a. Sebutkan semua bidang sisi balok pada gambar.

b. Berapakah banyaknya rusuk pada balok? Tuliskan semua rusuk- rusuknya.

c. AF adalah diagonal bidang, tuliskan semua diagonal bidang yang

(4)

LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN

Penilaian Sikap 1. Sikap Spritual

a) Teknik penilaian : Pengamatan/Observasi.

b) Bentuk instrument : Lembar Pengamatan/Observasi dan Rubrik

c) Kisi-kisi :

No. Sikap/Nilai 3 2 1

1.

Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi

2. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

3. Mengucapkan rasa syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu Rubrik Penilaian Sikap

No Aspek yang dinilai Rubrik

1 Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi

3 = Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat dan menyampaikan pendapat secara sopan 2 = Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan

pendapat, namun dalam menyampaikan pendapat masih kurang memperhatikan penggunaan ungkapan verbal yang menunjukkan nilai-nilai kesopanan

1 = tidak memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat, belum memperhatikan penggunaan ungkapan verbal yang menunjukkannilai- nilai kesopanan

2 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

3 = Menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan dengan berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu 2 = Menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan dengan

berdoa sebelum melakukan sesuatu, tapi tidak berdoa sesudah melakukan sesuat

1 = Belum menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan dengan berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu

3 Mengucapkan rasa syukur ketika berhasil mengerjakan sesuatu

3 = Menunjukkan ekspresi kekaguman bahwa manusia sebagai makhluk ciptaan Tuhan dan/atau ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan ketika berhasil melakukan sesuatu

2 = Belum secara eksplisit menunjukkan ekspresi kekaguman atau ungkapan syukur, namun menaruh minat bahwa manusia makhluk ciptaan Tuhan.

1 = Belum menunjukkan ekspresi kekaguman, atau menaruh minat bahwa manusia ciptaan Tuhan, atau ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan

(5)

2. Sikap Sosial

1) Teknik penilaian :1. Penilaian Diri 2. Observasi

2) Bentuk instrument : 1) Lembar Penilaian Diri Sikap Disiplin 2) Lembar Observasi Sikap Percaya Diri 3. Kisi-kisi

Lembar Penilaian Sikap Disiplin

Lembar Penilaian Sikap Tanggungjawab

No Sikap/Nilai Ya Tidak

1 Mengerjakan tugas dan pekerjaan rumah dengan baik 2 Bertanggungjawab terhadap setiap perbuatan

3 Menyelesaikan tugas sesuai dengan jadwal yang telah ditenukan 4 Mengerjakan tugas kelompok secara bersama-sama

Jurnal Perkembangan Sikap

No Hari/Tanggal Nama Peserta Didik

Catatan Prilaku/Kejadian

Sikap Yang

Diamati Tindak lanjut Ket.

Positif Negatif

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

No Sikap/Nilai Ya Tidak

1. Masuk kelas tepat waktu

2. Mengumpulkan tugas tepat waktu 3. Memakai seragam sesuai tata tertib 4 mengerjakan tugas yang diberikan 5 Tertib dalam mengikuti pembelajaran

6. Mmengikuti praktikum atau percobaan sesuai dengan langkah yang ditetapkan

(6)

Penilaian Pengetahuan

Perhatikan gambar balok ABCD EFGH berikut.

1. Sebutkan semua bidang sisi balok pada gambar.

2. Berapakah banyaknya rusuk pada balok? Tuliskan semua rusuk- rusuknya.

3. AC adalah diagonal bidang, tuliskan semua diagonal bidang yang lain.

4. HB adalah diagonal ruang, tuliskan semua diagonal ruang yang lain.

5. ACGE adalah bidang diagonal, tuliskan semua bidang diagonal yang lain.

Kunci Jawaban

1. Bidang sisi balok adalah ABCD, BCFG, DCGH, EFGH, ADEH, ABEF.

2. Banyak rusuk balok = 12, AB, BC, DC, AD, AE, BF, CG, GF, GH, EH, DH, EF 3. Diagonal bidang balok = AF, BE, BG, CF, CH, DG, AH, DE, EG, FH, AC, BD.

4. Diagonal ruang = HB, AG, DF, CE.

5. Bidang diagonal = ABGH, DCEF, ADGF, BCEH, ACGE, BDFH.

Pedoman Penilaian:

No

Soal Aspek Penilaian Rubrik Penilaian Skor Skor

Maksimal

1 Jawaban

Benar 5 5

Sebagian besar benar 3

Sebagian kecil benar 2

Salah 0

2 Jawaban

Benar 5 5

Sebagian besar benar 3

Sebagian kecil benar 2

Salah 0

3 Jawaban

Benar 5 5

Sebagian besar benar 3

Sebagian kecil benar 2

Salah 0

4 Jawaban

Benar 5 5

Sebagian besar benar 3

Sebagian kecil benar 2

Salah 0

5 Jawaban

Benar 5 5

Sebagian besar benar 3

Sebagian kecil benar 2

Salah 0

Skor maksimal = - 25

Skor minimal = - 0

Nilai = Skor yang diperoleh/Skor maksimal X 100%

(7)

Penilaian Keterampilan

1) Teknik penilaian : Tes Kinerja

2) Bentuk instrument : Lembar Observasi/Rubrik

3) Kisi-kisi :

Penilaian Kinerja

No. Keterampilan Ya Tidak

1. Melakukan persiapan kerja

2. Aktif dalam pengerjaan tugas kelompok 3. Mengomunikasikan hasil diskusi

Referensi

Dokumen terkait

Melalui kegiatan Pembelajaran daring dengan pendekatan saintifik menggunakan metode observasi, diskusi, presentasi dan model pembelajaran discovery learning peserta didik

Melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan model pembelajaran Discovery learning peserta didik dapat menganalisis perkembangan kehidupan masyarakat, pemerintah,

Melalui kegiatan pembelajaran model pembelajaran proyek dengan pendekatan saintifik, peserta didik mampu mengidentifikasi unsur pembangun cerpen, menyusun sebuah

Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan model Discovery Learning, peserta didik dapat mengidentifikasi fungsi sosial, tujuan dan struktur

Melalui pendekatan saintifik yang dipadukan dengan project based learning/PJBL dengan diskusi, penugasan, dan presentasi peserta didik dapat mengidentifikasi unsur

Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik Discovery learning (Pembelajaran Penemuan), peserta didik mampu memahami arti penting prinsip kesetaraan untuk

Melalui model Discovery Learning dan pendekatan saintifik, peserta didik dapat Mengidentifikasi kegiatan ekonomi dan hubungannya dengan berbagai bidang pekerjaan,

Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan model pembelajaran Discovery Learning, peserta didik dapat 3.8 Menafsir pandangan pengarang