• Tidak ada hasil yang ditemukan

20230810 Agen Perubahan

N/A
N/A
Riana Anggraeny Ridwan

Academic year: 2023

Membagikan "20230810 Agen Perubahan"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI

Overview dan Konsep Dasar SAKIP

Biro Perencanaan Kemendikbudristek

Juli 2023

(3)

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknolgi

3

Overview SAKIP

(4)

SAKIP KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

PERGESERAN PARADIGMA AKUNTABILITAS

SAKIP Berdasarkan PERMENPAN RB Nomor 88 TAHUN 2021

Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah yang selanjutnya disingkat AKIP adalah Pertanggungjawaban dan

Peningkatan Kinerja instansi pemerintah melalui implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

Menjadi akuntabel apabila:

0

1 0

3

Kerja

Kinerja 0

2

Sent Delivered Output

Outcome

Kinerja menitikberatkan pada azas kemanfaatan

(5)

ACT CHECK

PLAN DO

D P C A

PERUBAHAN PARADIGMA

PELAPORAN SISTEM

INPUT

KEUANGAN

(REALISASI ANGGARAN)

TUJUAN/SASARAN OUTCOME/IMPACT

KINERJA

(EFEKTIF & EFISIEN)

STAF

ADMINISTRATIF

TATA USAHA, KLERIKAL, CATAT MENCATAT

MANAJER

MANAJERIAL

STRATEGIC DECISION

(6)

S A K I P

R E K O M E N D A S I

Pentingnya visi diturunkan dari atas ke bawah

02

Visi & Misi menteri harus menjadi acuan kepada setiap perangkat daerah dalam menetapkan kinerjanya sehingga tergambarkan kontribusi setiap unit kerja terhadap ketercapaian Visi & Misi (ekspektasi) menteri.

SAKIP yang Berdampak pada Kehidupan Masyarakat

0

1

Memastikan bahwa Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Strategis (goal setting) yang ditetapkan dalam dokumen perencanaan daerah telah berorientasi hasil (outcome) dan memiliki

dampak nyata pada kehidupan masyarakat. hal ini menunjukan keberpihakan kinerja pemerintah kepada masyarakat. Misalnya: meningkatnya kualitas Pendidikan daerah, menurunya angka kemiskinan, stunting, dll.

Cross Cutting dan Kolaborasi

Upaya pencapaian Kinerja menteri serta berbagai prioritas pembangunan harus dilakukan dengan cara-cara yang

kolaboratif dan sinergis melalui cross-cutting program serta memastikan tidak terjadi ego sektoral.

03

0 4

Penjabaran kinerja (cascading/Kerangka logis)

Memastikan bahwa kinerja yang ditetapkan dapat diturunkan/ dijabarkan habis sampai ke unit kerja dan individu sehingga organisasi dan individu dapat memberikan kontribusi kinerja yang jelas dan terukur.

(7)

S A K I P

R E K O M E N D A S I Koherensi kinerja, perencanaan, anggaran

Pentingnya Perjanjian Kinerja (PK)

05

0 6

Memastikan keterkaitan/keselarasan antara Kinerja yang ingin dicapai dengan perencanaan yang ditetapkan serta anggaran yang dikeluarkan untuk membiayai program/kegiatan tersebut. Sehingga dapat dipastikan bahwa anggaran yang dikeluarkan membiayai hasil /outcome yang ingin dicapai.

Perjanjian kinerja sebagai wujud dialog kinerja yang berisi kesepakatan kinerja antara pimpinan dan staf, harus dapat digunakan sebagai dasar penilaian keberhasilan/kegagalan pencapaian tujuan dan sasaran organisasi dan sebagai dasar pemberian penghargaan atau sanksi.

Inovasi Berkelanjutan

Mendorong terwujudnya inovasi yang berkelanjutan sebagai kunci utama dalam manghadapi keterbatasan sumber daya dan meningkatkan kemampuan dalam persaingan global

07

(8)

Sistem Akuntabilitas Kinerja (SAKIP)/Manajemen Kinerja

SAKIP KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

MANAJEMEN KINERJA/

PERFORMANCE MANAGEMENT

Performance management is the continuous process of improving performance by setting individual and team goals which are aligned to the strategic goals of the organisation, include planning, reviewing and assessing progress, and developing the knowledge, skills and abilities of people, where leaders behave as transformational leaders to ensure integrity and ethics of their employees in performing their tasks

Manajemen kinerja adalah proses berkelanjutan untuk meningkatkan kinerja organisasi dengan menetapkan tujuan individu dan tim yang selaras dengan tujuan organisasi, termasuk perencanaan, monitoring dan evaluasi pelaksanaan, pengembangan SDM, di mana pemimpin berperan sebagai pemimpin transformasional untuk memastikan integritas dan etika pegawai dalam melaksanakan pekerjaan

(Sumber: Economies, 2021 (Linkage between Leaders’ Behaviour in Performance Management in Public Sector)

(9)

SAKIP KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

Transformational Leadership

- open-minded and visionary, which can be a motivation for employees to work beyond expectations (berpikiran terbuka dan visioner, sehingga menjadi motivasi bagi karyawan untuk bekerja di atas ekspektasi)

- encourage behavior that can direct changes in organizational structure, strategy, mission, and culture to promote the product and work innovation (mendorong perilaku yang berfokus pada organisasi, strategi, misi, dan budaya untuk meningkatkan inovasi kerja)

- prioritizes charismatic and affective elements, and acts as a change agent to create and articulate a clear vision for an organization (memprioritaskan elemen karismatik dan afektif, dan bertindak sebagai agen perubahan dalam menerjemahkan visi organisasi)

- empower followers to meet higher standards by making others want to trust them, and giving meaning to organizational life well (memberdayakan tim untuk memenuhi standar yang lebih tinggi dan membangun kepercayaan sehingga memberi nilai positif bagi organisasi)

- a collaboration between leaders and followers (team) to improve each other’s motivation and morale (membangun kolaborasi untuk saling meningkatkan motivasi dan nilai moral)

- influence employees more optimistically by encouraging and initiating organizational change, carrying out changes only with the help of other transformation agents (mempengaruhi pegawai lebih optimis dengan mendorong dan memulai perubahan organisasi, melakukan perubahan dengan bantuan agen transformasi lainnya

(Sumber: Yuwono, et al, 2022 Plos One - Transformational leaders’ approach to overcapacity: A study in correctional institutions)

(10)

Manajemen Kinerja

Fokus pada Tujuan Organisasi

Menetapkan tujuan dan rencana kerja

Implementasi dan pemantauan

Evaluasi Pengembangan

kapasitas Memberikan

penghargaan

Sumber: Liu, Mingers,

wang, wei & Zheng (2018)

(11)

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknolgi

11

Komponen SAKIP

(12)

Komponen dalam SAKIP

Rencana Strategis

Rencana Kinerja Tahunan (RKT)/Rencana Kerja

Perjanjian Kinerja (PK)

Rencana Aksi atas PK

Rencana SKP

DIPA/RKA

Perencanaan Kinerja

Indikator Kinerja Utama (IKU)

Mekanisme pengumpulan data kinerja

Laporan pengukuran kinerja atas PK secara berkala

Pengukuran Kinerja

Laporan Akuntabilitas Kinerja (LAKIN)

Pemanfaatan informasi pada LAKIN

Pelaporan Kinerja

Pedoman dan pelaksanaan evaluasi internal

Pemantauan pencapaian kinerja

Tindak lanjut hasil evaluasi internal

Pemanfaatan hasil evaluasi

Evaluasi

Akuntabilitas Kinerja internal

30%

30%

30%

30%

15%

15%

25%

25%

(13)

Komponen Perencanaan

Kinerja

Pengukuran Kinerja

Pelaporan Kinerja Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Internal

Area Fokus Penguatan

Dokumen perencanaan kinerja telah tersedia

Dokumen perencanaan kinerja telah memenuhi standar yang baik, yaitu untuk mencapai hasil, dengan ukuran kinerja yang SMART, menggunakan penyelarasan (cascading) disetiap level secara logis, serta

memperhatikan kinerja bidang lain (crosscutting)

Perencanaan kinerja telah dimanfaatkan untuk mewujudkan hasil yang berkesinambungan

SAKIP

(14)

01

.

02

Mengaitkan program dan kegiatan dengan

tujuan/sasaran (outcome) yang ingin

dicapai

.

03

Menyelaraskan tujuan/sasaran dengan Kementerian/Lembaga

Hal Penting dalam Perencanaan Kinerja

Menetapkan Tujuan dan Sasaran (outcome) sesuai dengan alasan berdirinya Institusi Pemerintah tersebut (Tugas dan Fungsi Instansi Pemerintah)

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

SAKIP

(15)

Komponen Perencanaan Kinerja

Pengukuran Kinerja

Pelaporan Kinerja Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Internal

Area Fokus Penguatan

Pengukuran kinerja secara berkala (per triwulan) dilakukan

Pengukuran kinerja telah menjadi kebutuhan dalam mewujudkan kinerja secara efektif dan efisien dan telah dilakukan secara berjenjang dan berkelanjutan

Pengukuran kinerja telah dijadikan dasar dalam pemberian reward dan punishment, serta penyesuaian strategi dalam mencapai kinerja yang efektif dan efisien

SAKIP

(16)

Hasil pengukuran kinerja digunakan sebagai alat untuk menilai dan meningkatkan kinerja

Indikator Kinerja

A C

B E

Jadikan alat ukur keberhasilan organisasi dan individu

Indikator Kinerja

Relevan, dapat diukur dan cukup

Indikator Kinerja Indikator Kinerja

Pantau dan evaluasi secara berkala

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

Hal Penting dalam Pengukuran Kinerja

SAKIP

(17)

Komponen Perencanaan Kinerja

Pengukuran Kinerja

Pelaporan Kinerja Evaluasi

Akuntabilitas Kinerja Internal

Area Fokus Penguatan

Terdapat dokumen laporan yang menggambarkan kinerja

Dokumen laporan kinerja telah memenuhi standar menggambarkan kualitas atas pencapaian kinerja, informasi keberhasilan/kegagalan kinerja serta upaya perbaikan/penyempurnaannya

Pelaporan kinerja telah memberikan dampak yang besar dalam penyesuaian strategi/kebijakan dalam mencapai kinerja berikutnya

SAKIP

(18)

Hal Penting dalam Pelaporan Kinerja

SAKIP

01 02 03 04

Fokus pada realisasi pencapaian

kinerja organisasi terhadap target yang ditetapkan kinerja

Sajikan

keberhasilan dan kegagalan/

permasalahan

Sajikan dengan evaluasi dan analisis

Gunakan Informasi kinerja dalam LAKIN sebagai umpan balik dalam rangka

perbaikan perencanaan,

kegiatan dan kinerja

(19)

Komponen Perencanaan Kinerja

Pengukuran Kinerja

Pelaporan Kinerja Evaluasi Akuntabilitas Kinerja Internal

Area Fokus Penguatan

Evaluasi akuntabilitas kinerja internal dilaksanakan

Evaluasi akuntabilitas kinerja internal telah dilaksanakan secara berkualitas dengan sumber daya yang memadai

Implementasi SAKIP telah meningkat karena evaluasi akuntabilitas kinerja internal sehingga memberikan kesan yang nyata (dampak) dalam efektifitas dan efisiensi kinerja

SAKIP

(20)

Hal Penting dalam Evaluasi Kinerja

mengukur kinerja, bukan hanya pencapaian target kegiatan dan keuangan

menghasilkan feedback untuk memperbaiki

perencanaan, penilaian kinerja dan peningkatan kinerja organisasi

1 1

2 2

menindaklanjuti seluruh rekomendasi atas hasil evaluasi akuntablitas kinerja internal

3 3

melakukan perbaikan dan peningkatan kinerja

dengan memanfaatkan hasil evaluasi akuntablitas kinerja internal

4 4

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

SAKIP

(21)

Pelatihan SDM SAKIP Materi Pengukuran Kinerja PELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJAPELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJAPELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJA 51 Pelatihan SDM SAKIP Materi Pengukuran Kinerja PELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJAPELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJAPELATIHAN SDM SAKIP MATERI LAPORAN DAN REVIU KINERJA KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI51

SAKIP KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

UPAYA PENINGKATAN KUALITAS SAKIP PADA SATKER

1. Komitmen Pimpinan/Kepala Satker untuk mengimplementasikan SAKIP;

2. Setiap unit/satuan kerja dan setiap pegawai memahami dan peduli, serta berkomitmen dalam mencapai kinerja yang telah direncanakan;

3. Menyusun cascading kinerja yang baik;

4. Menyusun Program dan kegiatan yang efektif dan efisien;

5. Melakukan pemantauan serta evaluasi kinerja secara berkala pada unit kerja yang ada pada satker;

6. Memanfaatkan hasil evaluasi untuk perbaikan perencanaan kinerja berikutnya;

7. Melakukan penataan SDM pada unit kerjanya untuk meningkatkan kinerja organisasi;

8. Menerapkan pemberian reward atau punishment berdasarkan hasil pengukuran kinerja baik

secara perorangan maupun tim kerja;

(22)

Terima

Kasih

Referensi

Dokumen terkait

Keluaran : Tersusunnya buku rencana kerja, buku rka, dpa , dppa dan Perjanjian Kinerja dinas pertanahan ; 80 buku. Hasil Buku Rencana Kerja, Buku RKA, Buku Perjanjian Kinerja ,DPA

Selain itu, dokumen LKjIP juga menyajikan dokumen perencanan dan kinerja lain seperti Rencana Strategis (Renstra), Indikator Kinerja Utama (IKU), Rencana Kinerja Tahunan (RKT),

Kerja Pembangunan Dearah. 5) Koordinasi Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah. 6) Koordinasi Penyusunan Rencana Kinerja Tahunan (RKT). 8) Penelitian RKA SKPD Perubahan. 9)

Rencana Kinerja Tahunan (RKT) ini merupakan rencana sebagai turunan dari rencana strategis yang berjangka waktu satu tahun. Rencana kinerja memberikan gambaran lebih

Selain itu, dokumen LKjIP juga menyajikan dokumen perencanan dan kinerja lain seperti Rencana Strategis (Renstra), Indikator Kinerja Utama (IKU), Rencana Kinerja Tahunan (RKT),

Selain itu, dokumen LKjIP juga menyajikan dokumen perencanan dan kinerja lain seperti Rencana Strategis (Renstra), Indikator Kinerja Utama (IKU), Rencana Kinerja Tahunan (RKT),

Selain itu, dokumen LKjIP juga menyajikan dokumen perencanan dan kinerja lain seperti Rencana Strategis (Renstra), Indikator Kinerja Utama (IKU), Rencana Kinerja Tahunan (RKT),

1) Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), Rencana Kerja Tahunan (RKT) dan Penetapan Kinerja (PK) Kabupaten Karimun Tahun 2014. Indikator output