• Tidak ada hasil yang ditemukan

LKPD FUNGSI KUADRAT KELAS 9 SMP

N/A
N/A
Atiqa Firdaus

Academic year: 2024

Membagikan " LKPD FUNGSI KUADRAT KELAS 9 SMP"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

FUNGSI KUADRAT

Kelas : ………

Kelompok : ………

ANGGOTA :

1. ………..

2. ………..

3. ………..

4. ………..

5. ………..

TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui serangkaian kegiatan penugasan, diskusi, tanya jawab dan presentasi, siswa dapat:

1. Menentukan rumus grafik fungsi kuadrat jika diketahui titik balik dan salah satu titik diketahui

2. Menentukan rumus grafik fungsi kuadrat jika diketahui titik potong terhadap sumbu x dan salah satu titik diketahui

3. Menentukan rumus grafik fungsi kuadrat jika tiga titik yang dilalui diketahui

4. Memiliki sikap disiplin, tanggung jawab, percaya diri, dan saling menghargai yang tinggi.

ALOKASI WAKTU

Untuk menyelesaikan LKPD diberikan waktu 40 menit.

LEMBAR KEG IATA N PESER TA DIDI K (LKPD )

β–Έ Baca selengkapnya: lkpd kongruen kelas 9

(2)

Teman-teman, Tolong Bantu Riza yaaa …..

PETUNJUK PENGGUNAAN LKPD

Berikut adalah tugas yang harus kalian kerjakan.

1. Membaca seluruh isi LKPD secara terurut dengan cermat dan teliti.

2. Diskusikan dengan teman kelompokmu untuk mengisi β€œtitik-titik”pada LKPD.

3. Melaksanakan kegiatan belajar dengan baik .

4. Jika mengalami kesulitan silahkan bertanya kepada guru.

5. Kerjakan tugas/soal pada tempat yang telah disediakan. Bila kurang, silahkan menuliskan dibalik halaman atau menggunakan kertas lain.

6. Diperbolehkan menggunakan bahan ajar atau sumber lain yang sesuai.

1. Tentukan persamaan parabola pada grafik berikut

(3)

Jika titik potong grafik fungsi dengan persamaan 𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + 𝑐 dan titik potong sumbu x adalah (π‘₯1,0) dan (π‘₯2, 0),

Diketahui :

π‘₯1 = … … dan π‘₯2 = … … 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ π‘₯1)(π‘₯ βˆ’ π‘₯2)

𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ … )(π‘₯ βˆ’ … ) 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ + … )(π‘₯ βˆ’ … ) a. Mencari nilai a

Dengan melalui titik (0,12), maka diperoleh nilai a 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ + … )(π‘₯ βˆ’ … )

… = π‘Ž(0 + … )( 0 βˆ’ … )

… = π‘Ž(… )(… )

… = … π‘Ž

…

…= π‘Ž

… = π‘Ž

b. Persamaan Parabola

Dengan π‘Ž = … , maka diperoleh persamaan parabola 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ + … )(π‘₯ βˆ’ … )

𝑦 = … (π‘₯ + … )(π‘₯ βˆ’ … ) 𝑦 = … (… … … ) 𝑦 = … … …

Jadi, persamaan parabola yang memotong sumbu x di (βˆ’2,0) dan (6,0) dan memotong sumbu y di titik (0,12) adalah 𝑦 = … … …

Kesimpulan:

Jika sebuah grafik memotong sumbu x di dua titik dan salah satu titik diketahui maka rumusnya adalah

Langkah-langkah Penyelesaian

Dapatkah teman-teman membantu Riza untuk menyelesaikan masalah dengan meggunakan rumus

𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ β‹― )(π‘₯ βˆ’ β‹― )

(4)

Pada gambar diketahui koordinat titik balik minimum (βˆ’3, βˆ’10) serta melalui titik (2,15) dengan sumbu simetri sebagai π‘₯𝑝 dan titik balik 𝑦𝑝

π‘₯𝑝 = … 𝑦𝑝 = … 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ π‘₯𝑝)2+ 𝑦𝑝 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ (… … ))2+ ….

𝑦 = π‘Ž(π‘₯ + … … )2βˆ’ ….

a. Mencari nilai a

Dengan melalui titik (2,15), maka dapat diperoleh 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ + … … )2βˆ’ ….

… = π‘Ž(… … + … … )2βˆ’ ….

… = … π‘Ž βˆ’ ….

… βˆ’ … = … π‘Ž

…

…= π‘Ž

… = π‘Ž

b. Persamaan parabola

Dengan π‘Ž = …, maka diperoleh persamaan 𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ π‘₯𝑝)2+ 𝑦𝑝

𝑦 = … (π‘₯ βˆ’ (… … ))2+ ….

𝑦 = … (π‘₯ + … … )2βˆ’ ….

𝑦 = … (… … )(… … ) βˆ’ … … 𝑦 = … (… … … ) βˆ’ ….

𝑦 = … (… … … ) βˆ’ ….

𝑦 = … … … βˆ’ ….

𝑦 = … … … …

Jadi, persamaan parabola pada grafik tersebut adalah 𝑦 =

… … …

Kesimpulan:

Jika sebuah grafik jika diketahui titik balik dan salah satu titiknya maka rumusnya adalah 2. Tentukan persamaan parabola pada grafik berikut

Langkah-langkah Penyelesaian

𝑦 = π‘Ž(π‘₯ βˆ’ β‹― )2+ β‹―

(5)

Pada gambar diketahui

tiga titik yaitu (βˆ’2,0) , (3,0) dan (0,6). Dengan rumus persamaan parabola 𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + 𝑐.

a. Substitusikan titik pada persamaan untuk mendapatkan nilai c (0,6) π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + 𝑐

… = π‘Ž(… . )2+ 𝑏(… . ) + 𝑐

… = … + … + 𝑐

… = 𝑐

b. Substitusikan nilai c dan titik yang lain agar mendapatkan persamaan baru Dengan 𝑐 = …, maka diperoleh persamaan kuadrat berikut:

𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + β‹―

(3,0) π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + β‹―

0 = π‘Ž(… . )2+ 𝑏(… . ) + β‹―

0 = … π‘Ž + … 𝑏 + β‹― ……….(1) (βˆ’2,0) π‘šπ‘Žπ‘˜π‘Ž 𝑦 = π‘Žπ‘₯2 + 𝑏π‘₯ + …

0 = π‘Ž(… . )2+ 𝑏(… . ) + ….

0 = … π‘Ž βˆ’ … 𝑏 + β‹― ………(2) c. Eliminasi Persamaan 1 dan persamaan 2

… π‘Ž + … 𝑏 + β‹― = 0 Γ— 2 … π‘Ž + … 𝑏 + β‹― = 0

… π‘Ž βˆ’ … 𝑏 + β‹― = 0 Γ— 3 … π‘Ž βˆ’ … 𝑏 + β‹― = 0 + … π‘Ž + … = 0

… π‘Ž = β‹― π‘Ž = β‹― d. Substitusikan nilai a ke persamaan 1

… π‘Ž + … 𝑏 + β‹― = 0

… (… ) + … 𝑏 + β‹― = 0

… + … 𝑏 + β‹― = 0

… 𝑏 βˆ’ β‹― = 0

… 𝑏 = β‹― 𝑏 = …

...

𝑏 = β‹―

3. Tentukan persamaan parabola pada grafik berikut

Langkah-langkah Penyelesaian

(6)

EVALUASI KEMAMPUAN

e.

Substitusikan nilai a, b dan c ke persamaan parabola

π‘Ž = …..

𝑏 = β‹― 𝑐 = β‹―

𝑦 = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + 𝑐 𝑦 = β‹― π‘₯2+ β‹― π‘₯ + β‹―

Jadi, persamaan parabola pada grafik tersebut adalah 𝑦 =

… … …

Kesimpulan:

Untuk mendapatkan rumus fungsi kuadrat 𝑦 = 𝑓(π‘₯) = π‘Žπ‘₯2+ 𝑏π‘₯ + 𝑐 dari tiga titik yang dilalui kurva, maka digunakan

Metode ………. dan ………..

1. Tentukan persamaan parabola pada grafik berikut apabila diketahui titik balik dan salah satu titiknya

2. Tentukan persamaan parabola apabila melalui tiga titik yaitu koordinat titik (1,0) (0,2) dan (2,4)

3. Tentukan persamaan parabola apabila diketahui titik potong sumbu x (2,0) dan (4,0) dan salah satu titiknya adalah (0,8)

Referensi

Dokumen terkait

14. UN 2011 IPS PAKET 12 Persamaan sumbu simetri grafik fungsi kuadrat y = 5x2 – 20x + 1 adalah … a. x = 4 d. x = –3 b. x = 2 e. x = –4 c. x =

Tentukan bentuk persamaan kuadrat yang memiliki koordinat titik potong grafik dengan sumbu X di titik-titik berikut!. Tentukan bentuk persamaan kuadrat yang melalui titik puncak

Titik potong dengan sumbu X, jelas y-nya / yang dibelakang harus 0, jadi pilihan E jelas salah... Persamaan grafik fungsi kuadrat dibawah ini

Menggunakan rumus jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat untuk menentukan unsur yang belum diketahui dari persamaan

Suatu fungsi yang mempunyai variable dengan pangkat tertinggi dua disebut fungsi kuadrat... Sumbu Simetri dan

Ayo Berdiskusi Eksplorasi 6.4 Menyelidiki peran nilai c dalam grafik fungsi kuadrat Untuk setiap graik fungsi yang telah kalian buat, tentukan koordinat titik potong graik dengan

Warda ya College Wardaya College Departemen Matematika Fungsi Kuadrat 01-03-09 Part I Mudah 1.. Fungsi kuadrat yang memotong sumbu xdi titikβˆ’5,0dan1,0serta melalui2,7

SIFAT GRAFIK FUNGSI KUADRAT DITINJAU DARI NILAI DISKRIMINAN Pada grafik fungsi kuadrat 𝑦 = π‘Žπ‘₯2 + 𝑏π‘₯ + 𝑐, untuk menentukan fungsi memotong, menyinggung, atau tidak memotong dan tidak