• Tidak ada hasil yang ditemukan

RPPH PAUD TEMA ALAM SEMESTA | BENDA-BENDA LANGIT | Berkas Paud

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "RPPH PAUD TEMA ALAM SEMESTA | BENDA-BENDA LANGIT | Berkas Paud"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

Semester/minggu : 2/9

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, dan api/api/sumber api

Hari/tanggal :

KD :

Indikator pencapaian pembelajaran

Beberapa indikator pencapaian pembelajaran pada kegiatan ini antara lain:

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak membedakan ciptaan tuhan  Anak membuat kolase dari kulit telur  Anak menulis dengan rapi

 Anak menggambar dengan rapi Media/sumber belajar

buku tulis, pensil, buku gambar, krayon, buku merekat, kulit salak, gambar kelinci

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal menyebutkan sumber api II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati kulit telur  Anak mengamati gambar kelinci

b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Siapa yang tahu kulit telur

c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang sumber api.

KEGIATAN 1 (kolase)

 Anak mengamati kulit telur

 Anak menempel kulit telur pada gambar kelinci KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat listrik merupakan sumber dari api KEGIATAN 3(menggambar)

 Anak menggambar dengan rapi

 Anak mewarnai gambar yang telah dibuatnya III. Istirahat,makan,bermain

IV. Penutup

▸ Baca selengkapnya: rpph tema air udara api usia 4-5 tahun

(2)

 Berdo’a, salam

Kegiatan pengaman : majalah, bongkar pasang, balok

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran Hasil Penilaian

BB MB BSH BSB

 Anak mengungkapkan kalimat

sederhana

 Anak membedakan ciptaan

tuhan

 Anak membuat kolase dari kulit

telur

 Anak menulis dengan rapi  Anak menggambar dengan rapi

Mengetahui Kepala Sekolah

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Pameungpeuk, 2017 Guru Kelas

Dewi Irmayanti, S.Pd NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

(3)

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, api/api/sifat api

Hari/tanggal :

KD :

Indikator pencapaian pembelajaran

Beberapa indikator pencapaian pembelajaran pada kegiatan ini antara lain:

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak membedakan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi

 Anak berbicara dengan sopan  Anak mengetahui sifat api

 Menghubungkan kartu kata dengan kartu gambar Media/sumber belajar

buku tulis, pensil, kartu kata, kartu gambar, korek api

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal menyebutkan sifat api II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati strikaan yang di aliri listrik sehingga menjadi panas  Anak mengamatikartu gambar dan kartu kata

b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Siapa yang pernah melihat ibunya menyetrika? c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang sifat api.

KEGIATAN 1 (mengetahui sifat api)

 Anak mengamati setrikaan yang dialiri listrik sehingga menjadi panas  Anak mencoba meraba srtikaan tersebut yang belum terlalu panas KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat api itu sangat panas KEGIATAN 3(menghubungkan)

 Anak mengamati kartu kata dan kartu gamabar

 Anak menghubungkan kartu gambar dengan kartu kata yang sesuai III. Istirahat,makan,bermain

IV. Penutup

 Menyanyi lagu api  Berdo’a, salam

(4)

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran Hasil Penilaian

BB MB BSH BSB

 Anak mengungkapkan kalimat

sederhana

 Anak membedakan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi

 Anak berbicara dengan sopan  Anak mengetahui sifat api

 Menghubungkan kartu kata dengan

kartu gambar

Mengetahui Kepala Sekolah

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Pameungpeuk, 2017 Guru Kelas

Dewi Irmayanti, S.Pd NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

Semester/minggu : 2/9

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, api/api/guna api

Hari/tanggal :

(5)

Indikator pencapaian pembelajaran

Beberapa indikator pencapaian pembelajaran pada kegiatan ini antara lain:

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak membedakan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi

 Anak menyalakan lilin sendiri  Anak mengetahui guna api Media/sumber belajar

buku tulis, pensil, kompor, wajan,minyak goreng,telur, korek api

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal guna api untuk kehidupan II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati lilin

 Anak mengamatikartu kompor, wajan, minyak goreng,telur

b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Apa kegunaan api untuk kehidupan?

c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang guna api.

KEGIATAN 1 (menyalakan lilin)  Guru menyiapkan lilin  Anak mengamati lilin  Anak menyalakan lilin

 Guru menjelaskan kegunaan lilin KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat ibu memasak pakai api KEGIATAN 3(memasak telur)

 Anak mengamati kompor, wajan, minyak goreng, telur  Guru mempraktekan menggoreng telur di kompor III. Istirahat,makan,bermain

IV. Penutup

 Menyanyi lagu dudidudidam  Berdo’a, salam

Kegiatan pengaman : majalah, bongkar pasang, balok

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran Hasil Penilaian

BB MB BSH BSB

(6)

sederhana

 Anak membedakan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi

 Anak menyalakan lilin sendiri  Anak mengetahui guna api

Mengetahui Kepala Sekolah

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Pameungpeuk, 2017 Guru Kelas

Dewi Irmayanti, S.Pd NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

Semester/minggu : 2/9

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, api/api/bahaya api

Hari/tanggal :

KD :

Indikator pencapaian pembelajaran

(7)

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak menulis dengan rapi

 Anak menggambar dengan rapi  Anak membuat kolase dari pasir laut Media/sumber belajar

buku tulis, pensil, buku gambar,krayon, pasir laut, gambar ikan

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal bahaya api II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati pasir laut  Anak mengamati gambar ikan b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Apa bahaya api bagi kehidupan kita?

c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang bahaya api.

KEGIATAN 1 (kolase)

 Guru menyiaapkan pasir laut  Anak mengamati pasir laut

 Anak membuat kolase dengan pasir laut KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat kabakaran di hutan kalimantan KEGIATAN 3(menggambar)

 Anak menggambar dengan rapi  Anak mewarnai gambar dengan rapi III. Istirahat,makan,bermain

IV. Penutup

 Menyanyi lagu banjir  Berdo’a, salam

Kegiatan pengaman : majalah, bongkar pasang, balok

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran BB Hasil PenilaianMB BSH BSB

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana

 Anak menulis dengan rapi  Anak menggambar dengan rapi  Anak membuat kolase dari pasir

(8)

Mengetahui Kepala Sekolah

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Pameungpeuk, 2017 Guru Kelas

Dewi Irmayanti, S.Pd NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

Semester/minggu : 2/9

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, api/api/arang, bara, asap, abu

Hari/tanggal :

KD :

Indikator pencapaian pembelajaran

Beberapa indikator pencapaian pembelajaran pada kegiatan ini antara lain:

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak bicara dengan sopan

(9)

 Anak meronce dengan pola

 Anak menghubungkan kartu angka dengan kartu gambar Media/sumber belajar

buku tulis, pensil, kartu angka, kartu angka, pola geometri, sedotan, benang kasur,kertas warna

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal bahaya asap pada pernapasan II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati pola geometri yang dibuat dari kertas warna  Anak mengamati cara guru meronce

b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Apa bahaya asap bagi pernapasan?

c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang arang,asap, dan abu.

KEGIATAN 1 (meronce)

 Guru menyiaapkan pola geometri dari kertas warna  Anak mengamati pola geometri tersebut

 Anak meronce secara berurutan KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat asap api itu membuat sesak napas KEGIATAN 3(menghubungkan kartu angka dengan kartu gambar)

 Anak menghubungkan banyaknya gambar yang ada pada kartu gambar dengan kartu angka yang sesuai.

III. Istirahat,makan,bermain IV. Penutup

 Menyanyi lagu tk  Berdo’a, salam

Kegiatan pengaman : majalah, bongkar pasang, balok

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran Hasil Penilaian

BB MB BSH BSB

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana

 Anak bicara dengan sopan  Anak menyebutkan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi  Anak meronce dengan pola  Anak menghubungkan kartu

(10)

Mengetahui Kepala Sekolah

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Pameungpeuk, 2017 Guru Kelas

Dewi Irmayanti, S.Pd NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

Usia : 5-6

Semester/minggu : 2/9

Tema/sub tema/sub sub tema : Air, udara, api/api/warna-warna api

Hari/tanggal :

KD :

Indikator pencapaian pembelajaran

Beberapa indikator pencapaian pembelajaran pada kegiatan ini antara lain:

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana  Anak menyebutkan ciptaan tuhan

 Anak menulis dengan rapi

 Anak mencap dengan buah belimbing  Anak mewarnai gambar dengan rapi Media/sumber belajar

(11)

Langkah-langkah kegiatan I. Pembukaan

 Berdo’a, salam

 Bercakap-cakap sesuai tema,misal menyebutkan warna- warna api II. Inti

a. Mengamati

 Anak mengamati cat air

 Anak mengamati buah belimbing yang sudah di potong-potong b. Menanya

Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati  Apa warna-warna dari api?

c. Mengumpulkan informasi

Guru mengumpulkan informasi tentang pertanyaan anak dan menjawab pertanyaan anak tentang warna-warna api.

KEGIATAN 1 (mencap)

 Guru menyiaapkan cat air dan buah belimbing  Anak mencap di kertas merekat

KEGIATAN 2 (Menulis)

 Guru menyiapkan buku tulis

 Anak menulis kalimat api itu berwarna biru KEGIATAN 3(mewarnai)

 Anak mewarnai gambar yang sudah disediakan oleh guru. III. Istirahat,makan,bermain

IV. Penutup

 Menyanyi lagu tk  Berdo’a, salam

Kegiatan pengaman : majalah, bongkar pasang, balok

PENILAIAN HARIAN

KD Indikator pencapaian pembelajaran Hasil Penilaian

BB MB BSH BSB

 Anak mengungkapkan kalimat sederhana

 Anak menyebutkan ciptaan tuhan  Anak menulis dengan rapi

 Anak mencap dengan buah belimbing

 Anak mewarnai gambar dengan rapi

Mengetahui Kepala Sekolah

(12)

Ikah Mudrikah, S.Pd NIP.

Referensi

Dokumen terkait

4. Guru mempersilakan anak mengelompokkan alat dan bahan sesuai dengan konsep yang dipahami anak. Anak melakukan kegiatan sesuai yang diminati dan gagasannya:.. a) 1 area seni

Anak menghubungkan atau memasangkan lambang bilangan dengan gambar-gambar sampai angka 9 secara berurutan (anak tidak disuruh menulis). Anak menghubungkan atau memasangkan

 Anak membentuk alat-alat mandi dar playdough  Anak memasangkan benda dengan lambang bilangan  Anak menyusun kartu huruf menjadi kata.  Anak menceritakan pengalaman mandi

 Guru menyiapkan pasir laut dan gambar awan  Anak melakukan kolase dengan bimbingan guru. KEGIATAN

Dapat Mengucapkan doa – doa pendek sebelum melakukan kegiatan Anak dapat bermain warna dengan crayon Anak mau bermain dengan teman sebaya Anak dapat menghubungkan

Anak mampu memahami keaksaraan awal dengan bermain kartu gambar dan kartu huruf / angka sesuai gambar yang disediakan.. Anak berani tampil didepan umum dengan menyanyi lagu Si

Anak dapat menyebutkan macam-macam tanaman hias ciptaan Allah dengan benar.. Anak dapat berperilaku baik