• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Resistensi Insulin Dengan Jumlah Lesi Skin Tag di RSUP H.Adam Malik Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Resistensi Insulin Dengan Jumlah Lesi Skin Tag di RSUP H.Adam Malik Medan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

Hubungan Resisitensi Insulin Dengan Jumlah Lesi Skin Tag di RSUP H Adam Malik Medan

Cut Yunita, Sri Wahyuni Purnama, Remenda Siregar

Departemen Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara

RSUP Haji Adam Malik Medan- Indonesia

ABSTRAK

Latar belakang : Skin tag dikenal juga sebagai acrochordons merupakan tumor kulit fibroepitelioma yang paling sering di dermis yang dijumpai lunak dan berwarna seperti kulit, bertangkai atau tonjolan. Ada beberapa faktor risiko yang menyebabkan terjadinya skin tag yaitu diabetes mellitus, obesitas, gesekan, akromegali, polip kolon, HPV 6/11. Resistensi insulin merupakan suatu keadaan berhubungan erat dengan skin tag.

Tujuan: Untuk mengetahui hubungan resistensi insulin dengan jumlah lesi skin tag.

Metode: Penelitian ini merupakan suatu studi analitik dengan rancangan potong lintang (cross sectional) yang melibatkan 33 pasien skin tag. Diagnosis skin tag ditegakkan berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan klinis. Pada pasien dilakukan pemeriksaan kadar glukosa darah puasa dan insulin puasa untuk mengetahui resistensi insulin. Untuk mengetahui hubungan antara jumlah lesi skin tag dengan resistensi insulin digunakan uji korelasi Spearman.

Hasil : Pada penelitian ini dijumpai hubungan yang signifikan (p= 0,031) antara jumlah lesi dengan HOMA-IR (resistensi insulin) yang mempunyai kekuatan korelasi sedang (r=0,38).

Kesimpulan : Resistensi insulin berhubungan secara signifikan dengan jumlah lesi dan mempunyai kekuatan korelasi sedang.

Kata kunci : skin tag ,resistensi insulin, Diabetes mellitus

(2)

ii

Association Insulin Resistance With Number of Skin Tag Lesions In Haji Adam Malik General Hospital Medan

Cut Yunita, Sri Wahyuni Purnama, Remenda Siregar

Department of Dermatovenereology Faculty of Medicine, Universitas Sumatera Utara Haji Adam Malik General Hospital Medan, Indonesia

ABSTRACT

Background: Skin tag known as fibroepitelioma skin tumor or acrochordons most common in the dermis, there is soft and skin-colored, stemmed or pedunculated. There are several risk factors that cause skin tag like diabetes mellitus, obesity, friction, acromegaly, colon polyp, HPV 6/11. Insulin resistance has closed association with skin tag

Objective: To determine the associations of insulin resistance with the number of skin lesions tag.

Patients and Methods: This study is an analytic study with cross sectional design (cross-sectional) involving 33 patients with skin tag. Diagnosis of skin tag is made based on history and clinical examination. The fasting glucose and fasting insulin tests are done on the patients to measure levels of insulin resistance. To know associations insulin resistance with number of skin tag lesions used Spearman’s correlation .

Results: This study found a significant association (p= 0,031) between number of skin tag lesions with HOMA-IR (insulin resistance) and moderate correlation (r=0,38).

Conclusions: There is significant association between number of skin tag lesions and insulin resistance and moderate correlation

Keywords: skin tag, insulin resistance, diabetes mellitus

Referensi

Dokumen terkait

berdasarkan mata yang terkena katarak di RSUP Haji Adam

“Hubungan Letak Lesi Stroke dengan Kejadian Depresi pada Pasien Rawat Jalan Penyakit Stroke di RSUP H.. Adam Malik

Judul : Pengetahuan dan efikasi diri pasien DM tipe 2 tentang terapi insulin di Poliklinik RSUP Haji Adam Malik Medan. Nama : Eryani Siahaan NIM : 111101069 Jurusan :

Perilaku pengguna insulin pada pasien diabetes melitus tipe 2 di Poliklinik Endokrinologi RSUP Haji Adam Malik Medan.. Skripsi, Universitas Sumatera

Telah dilakukan penelitian tentang analisis lesi liver pada pembuluh darah upper abdomen dengan CT-Scan metode three phase di unit Radiologi RSUP.. Adam Malik Medan, untuk

Untuk memenuhi salah satu persyaratan menyelesaikan Program Profesi Spesialis Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara yang

“ Konfirmasi Diagnostik Sitologi Imprint Dan Potong Beku Terhadap Histopatologi Lesi-lesi Tiroid Di RSUP Haji Adam.. Malik Medan Tahun

GAMBARAN PENATALAKSANAAN TRAUMA TORAKS DI RSUP. ADAM MALIK