• Tidak ada hasil yang ditemukan

Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal Dan Hitung Jenis Leukosit Mencit (Mus musculus L.) Jantan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal Dan Hitung Jenis Leukosit Mencit (Mus musculus L.) Jantan"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK RIMPANG KAPULAGA

(Amomum compactum) TERHADAP SUHU REKTAL DAN

HITUNG JENIS LEUKOSIT MENCIT (Mus musculus L.)

JANTAN

SKRIPSI

TITIS JUNIATI SIHOMBING

110805015

DEPARTEMEN BIOLOGI

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK RIMPANG KAPULAGA

(Amomum compactum) TERHADAP SUHU REKTAL DAN

HITUNG JENIS LEUKOSIT MENCIT (Mus musculus L.)

JANTAN

SKRIPSI

Diajukan Puntuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sains

TITIS JUNIATI SIHOMBING

110805015

DEPARTEMEN BIOLOGI

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

PERSETUJUAN

Judul : Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal Dan Hitung Jenis Leukosit Mencit (Mus musculus L.) Jantan

Kategori : Skripsi

Nama : Titis Juniati Sihombing Nomor Induk Mahasiswa : 110805015

(4)

PERNYATAAN

EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK RIMPANG KAPULAGA

(Amomum compactum) TERHADAP SUHU REKTAL DAN

HITUNG JENIS LEUKOSIT MENCIT (Mus musculus L.)

JANTAN

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya sendiri. Kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Januari 2016

(5)

EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK RIMPANG KAPULAGA

(Amomum compactum) TERHADAP SUHU REKTAL DAN

HITUNG JENIS LEUKOSIT MENCIT (Mus musculus L.)

JANTAN

ABSTRAK

Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum) memiliki senyawa flavonoid yang dapat menurunkan demam. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan lima perlakuan dan lima ulangan. Kontrol terdiri dari kontrol negatif hanya diberikan akuades, dan kontrol positif diberikan pepton 12,5 % dan parasetamol. Perlakuan terdiri dari pemberian pepton 12,5% dan ekstrak 0,35 g/kgBB, 0,71 g/kgBB, dan 1 g/kgBB sebanyak dua kali dalam satu minggu selama satu bulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak rimpang kapulaga dapat menurunkan suhu rektal, dan jumlah leukosit mencit (Mus musculus L.) jantan. Dosis ekstrak kapulaga yang paling cepat untuk menurunkan suhu rektal adalah 0,71 g/kgBB.

(6)

THE EFFECT ANTIPYRETIC CARDAMOM RHIZOME EXTRACT

(Amomum compactum) TO RECTAL TEMPERATURE AND LEUCOSYTE

COUNT MALE MICE (Mus musculus L.)

ABSTRACT

Rhizome extract of cardamom (Amomum compactum) has flavonoid that can reduce fever. This study was designed by Complate Randomized Design (CRD) with five of treatments and five of replications. Control consists of negative control only given distilled water and positive control given peptone 12,5% and paracetamol. Treatment consists of administering peptone 12,5% and extract storied 0,35 g/kgBW, 0,71 g/kgBW, 1 g/kgBW two times in one week for one month. Research result can be refer cardamom rhizome extract can low rectal temperature, and amount of leucosytes male mice (Mus musculus L.). Rhizome extract dose of cardamom the soonest to lower rectal temperature is 0.71 g/kgBW.

(7)

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis ucapkan Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan kasih-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal dan Hitung Jenis Leukosit Mencit

(Mus musculus L.) Jantan” dibuat sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar

sarjana sains pada departemen Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, Medan.

Penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada Ibu Masitta Tanjung S.Si, M.Si selaku dosen pembimbing 1 dan Bapak Prof.Dr.Syafruddin Ilyas M.Biomed selaku dosen pembimbing 2 atas segala bimbingan, arahan, waktu dan kesabaran yang telah diberikan kepada penulis selama menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih juga kepada Bapak Dr.Salomo Hutahaean M.Si selaku dosen penguji 1 dan Bapak Riyanto Sinaga S.Si, M.Si selaku dosen penguji 2 atas segala masukan dan arahan yang telah diberikan sehingga penulisan skripsi ini dapat diselesaikan.

Penulis juga mengucapkan banyak terimakasih kepada Ibu Dr.Nursahara Pasaribu M.Sc selaku Ketua Departemen Biologi FMIPA USU. Ibu Dr.Saleha Hannum M.Si selaku selaku sekretaris Departemen Biologi FMIPA USU dan Ibu Dr.Nursahara Pasaribu M.Sc selaku dosen Pembimbing Akademik yang telah banyak memberikan arahan dan motivasi mulai dari awal perkuliahan hingga penulisan skripsi ini. Bang Erwin dan Kak Ros selaku staf pegawai di Departemen Biologi. Kepada Laboratorium Fisiologi Hewan dan Laboratorium Kimia Organik FMIPA USU yang telah membantu dalam proses penelitian hingga selesai.

Terimakasih juga penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada keluarga besar khususnya Ibunda tercinta dan tersayang Nuria Panggabean atas segala doa, dukungan, semangat, materi, serta kasih sayang yang selalu ada untuk penulis. Terimakasih kepada abang tercinta Roy Sui Sihombing dan Fourman Zega yang selalu memberikan motivasi, arahan, kasih sayang dan semangat kepada penulis. Terimakasih juga kepada Nopi K Lumban Gaol, Febby Dina, Riski Oktavianti, Putri Febriani, Siska Renata, dan Rinda Febriananda sebagai sahabat yang telah memberikan waktu untuk bertukar pikiran dan berdiskusi selama penelitian berlangsung serta teman seperjuangan stambuk 2011 yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

(8)

DAFTAR ISI

3.3. Rancangan Penelitian 13

3.4. Prosedur Penelitian 14

3.4.1 Tahap Persiapan Hewan Coba 14 3.4.2 Persiapan Perlakuan 14

3.4.2.1 Tahap Pembuatan Ekstrak Buah Kapulaga 14 3.4.3.2 Penghitungan Dosis Ekstrak Buah Kapulaga 15 3.4.3.3 Pembagian Kelompok Sampel 15 3.5. Tahap Inti Perlakuan Terhadap Hewan Percobaan 15

(9)

3.8. Analisis Data 17

BAB 4. Hasil Dan Pembahasan

4.1. Perubahan Suhu Rektal 18

4.2. Hitung Jenis Leukosit 22

BAB 5. Kesimpulan Dan Saran

5.1. Kesimpulan 26

5.2. Saran 26

(10)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Gambar Judul Halaman

2.1 Tanaman dan Rimpang Kapulaga 9

4.1 Perubahan Suhu Rektal Mencit 20

4.2 Jumlah Leukosit 22

(11)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Lamp

Judul Halaman

1 Dokumentasi Penelitian 30

2 Tahap Kerja Penelitian 32

3 Contoh Analisis Statistik Jumlah Leukosit Mencit Jantan

37

4 Contoh Analisis Statistik Jumlah Diferensisasi Leukosit Mencit (Monosit)

38

Referensi

Dokumen terkait

Segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Tuhan yang Maha Esa, atas rahmat dan cinta kasih-Nya yang telah dilimpahkan-Nya kepada kita semua,

Alhamdulillah, dengan memanjatkan puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa serta dengan berkat dan rahmat-Nya sehingga tugas akhir penulis dengan judul

Segala puji syukur dan terima kasih penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, sebab berkat rahmat dan kasih karuniaNya penulis dapat menyelesaikan tulisan akhir ini yang

Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWTatas rahmat dananugerahNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudulEfek Alprazolam Terhadap Perilaku Kognitif

Puji dan Syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat, anugerah dan rahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karunia-Nya sehingga penulis menyelesaikan skripsi yang berjudul “ Pengaruh Pemaparan Asap

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan karunia – Nya sehingga penulis akhirnya dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi yang berjudul “

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah melimpahkan kasih berkat-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan