• Tidak ada hasil yang ditemukan

rencana pelaksanaan pembelajaran ilmu negara pert 6

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "rencana pelaksanaan pembelajaran ilmu negara pert 6 "

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) PERTEMUAN KE 6

PRODI/JURUSAN : PKn/PKnH MATA KULIAH : Ilmu Negara KODE MATA KULIAH : PKN 6233

JUMLAH SKS :Teori : 2sks Praktik : 0

SEMESTER : 1

I. STANDAR KOMPETENSI

Memahami sumber dan legitimasi kekuasaan serta pentingnya pembatasan kekuasaan negara II. KOMPETENSI DASAR

Memahami pengertian dan pentingnta sumber, legitimasi, dan pembatasan kekuasaan negara III. INDIKATOR KETERCAPAIAN

1. Memahami bermacam-macam sumber kekuasaan negara. 2. Memahami beragam teori tentang legitimasi kekuasaan negara

3. Menjelaskan pentingnya legitimasi dan pembatasan kekuasaan negara

IV. MATERI POKOK

1. Sumber Kekuasaan Negara 2. Legitimasi Kekuasaan Negara 3. Pembatasan Kekuasaan Negara

V. KEGIATAN PERKULIAHAN

Komponen Langkah Uraian Kegiatan Estimasi Waktu

Pendahuluan 1.Apersepsi

2. Pemaparan kuliah selama 100 menit nanti 20 menit.

Penyajian

1. Pengantar materi tentang teori sumber, legitimasi, dan pembatasan kekuasaan negara

2. Telaah dan diskusi materi

dalam kelompok yang terbagi ke dalam tiga kelompok, masing-masing mendiskusikan tentang: sumber, legitimasi dan pembatasan kekuasaan negara

3. Presentasi hasil diskusi kelompok pada diskusiKelas.

60 menit

Penutup

1. Refleksi : menyimpulkan materi yang telah didiskusikan oleh mahasiswa.

2. Tindak lanjut: tugas untuk menyiapkan materi untuk pertemuan berikutnya

10 menit

VI. METODE PEMBELAJARAN 1. Ceramah bervariasi. 2. Diskusi .

VII. MEDIA: Laptop dan LCD.

(2)

Soehino, 1996, Ilmu Negara,Yogyakarta:

Suyato, 2007, Ilmu Negara, Diktat Kuliah, FISE, UNY. IX. PENILAIAN

1. Penugasan : merangkum materi perkuliahan tentang sumber, legitimasi, dan pembatasan kekuasaan negara.

Mengetahui Yogyakarta, September 2014

Kajur/Kaprodi Dosen

Referensi

Dokumen terkait

Dengan perkembangbiakan perangkat mobile konsumer dari telepon, PDA, kotak permainan ke peralatan-peralatan rumah, Java menyediakan suatu lingkungan yang portable

Dalam mendukung program ini, pada tahun 2012 telah dilaksanakan 5 kegiatan untuk mendukung PPSP di Kabupaten Wonosobo, yaitu Dukungan Program Nasional

Dribbling termasuk salah satu teknik dasar dalam bermain sepakbola yang harus dikuasai dan dimiliki oleh pemain sepakbola. Dengan menganalisa kegiatan latihan di SSB Pelangi,

Bila diaktifkan, Anda harus geser layar, sentuh dan tahan ikon, melihat perangkat, menggambar pola, atau memasukkan PIN numerik atau katasandi untuk membuka kunci layar ponsel dan

You can give your phone a new life by upgrading it to the Jelly Bean (Android 4.1.2). Update Samsung Galaxy Nexus GSM with official ICS 4.0.4 firmware a) Gingerbread root file

Analisis yang relevan dengan tujuan penelitian yaitu untuk memperoleh hasil kajian mengenai model yang ditawarkan dalam mengatasi permasalahan pada kinerja

Pada hari ini tanggal Duapuluh Enam bulan Maret tahun Dua Ribu Tiga Belas, Pokja ULP Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat Daerah Kabupaten Bintan Tahun Anggaran 2013, telah

[r]