• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS

KODE

DOKUMEN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT/SKS SMT TANGGAL PENYUSUNAN

ICT in Teaching English as Foreign Language 010520 ICT 3 4 25 September 2021

OTORISASI / PENGESAHAN Dosen Pengembang RP Koordinator RMK KAPRODI

Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA,

Jakarta CAHYA KOMARA, S.Pd., M.Hum

Cahya Komara, S.Pd., M.Hum Silih Warni, Ph.D

Capaian Pembelajaran (CP)

CPL-PRODI YANG DIBEBANKAN PADA MK

CPL- 1 (S9) Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. CPL- 2 (S10) Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.

CPL- 3 (PP7) Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung mata pelajaran yang diampu.

CPL- 4 (KU1) Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks, pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.

CPL- 5 (KU2) Menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur; mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya.

CPL- 6 (KK16) Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam pembelajaran yang diampu. CAPAIAN PEMBELAJARAN PADA MATAKULIAH (CPMK)

CPMK-1 Mahasiswa mampu menguasai konsep, tujuan, urgensi ICT secara umum dan khusus bidang ilmu TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3] CPMK-2 Mahasiswa mampu memanfaatkan perangkat lunak Microsoft Office; Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint + Prezy, dan Nitro

PDF dengan baik untuk penguatan kompetensi ICT khususnya kebutuhan pengajaran. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-5] CPMK-3 Mahasiswa mampu memanfaatkan perangkat lunak offline dan online untuk kebutuhan pembuatan audio dan video konteks

keilmuan pembelajaran dan pengajaran bahasa Inggris/TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-6]

CPMK-4 Mahasiswa mampu memanfaatkan perangkat lunak online untuk kebutuhan pembuatan Learning Management Systems konteks keilmuan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-6]

(2)

CPMK-5 Mahasiswa mampu memanfaatkan perangkat lunak online untuk kebutuhan pembuatan kuis penilaian digital konteks keilmuan pembelajaran dan pengajaran bahasa Inggris/TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-6]

CPMK-6 Mahasiswa mampu memanfaatkan perangkat lunak offline dan online untuk kebutuhan pembuatan desain grafis konteks keilmuan pembelajaran dan pengajaran bahasa Inggris/TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-6]

CPMK-7 Mahasiswa mampu memanfaatkan free web hosting dan social media platform untuk kebutuhan publikasi berbagai macam produk digital, audio visual, infographis konteks keilmuan bahasa Inggris/TEFL. [CPL-1, CPL-2, CPL-3, CPL-4, CPL-6]

CPL == > CPMK ==> SUB-CPMK

SUB-CPMK-1 Menganalisis konsep dasar dan tujuan pembelajaran ICT konteks umum dan TEFL (konsep teknologi, Educational Technology, dan Instructional media) serta menyimpulkan urgensi ICT dalam kehidupan di masa kini dan masa depan. [A3, C3]

SUB-CPMK-2 Menggunakan software Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint + Prezy, dan Nitro PDF untuk menulis, menghitung, mempresentasikan, dan meng-convert/compress materi ajar bahasa Inggris/TEFL. [A5, C3]

SUB-CPMK-3 Membuat media pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL berbasis audio dan video digital. [A5, C3]

SUB-CPMK-4 Membuat konten pembelajaran digital konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online (LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod). [A5, C3]

SUB-CPMK-5 Membuat penilaian online konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online quizzes (Quizzes, Kahoot). [A5, C3]

SUB-CPMK-6 Membuat design grafis konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software offline (Photoshop/Pixellab) dan online (Canva). [A5, C3]

SUB-CPMK-7

Mendesain berbagai macam produk digital, infografis, dan konten audio visual konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan free web hosting (Wordpress) dan social media platform (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok). [A5, C3]

Deskripsi Singkat MK

Matakuliah ini melatih mahasiswa untuk terampil menggunakan dan membuat berbagai media untuk konteks pengajaran Bahasa Inggris melalui pengoperasian perangkat lunak komputer baik offline maupun online, seperti software Microsoft Office yang meliputi MS Word, MS Excel, MS PowerPoint+Prezy, dan Nitro pdf, Audio Editor Text-to Speech, Filmora Video Editor, LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod, Quizzez, Kahoot, Pixellab Android/Canva, Photoshop Design Graphic, web based Wordpress, dan aplikasi berbasis social media platforms; YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok. Tujuannya adalah untuk meningkatkan kompetensi ICT mahasiswa terkait media-media digital yang dapat bermanfaat untuk keperluan pengembangan keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL di era revolusi industri 4.0.

Bahan Kajian: Materi Pembelajaran

1. Hakikat Teknologi, Konsep Teknologi di dunia Pendidikan, Media Instruksional dan Implementasi ICT di Era Revolusi Industri 4.0 2. Microsoft Word, Microsoft Excel, Microsoft PowerPoint + Prezy, dan Nitro PDF

3. Audio Editor Text to Speech dan Filmora Video Editor

4. Learning Management Systems Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod 5. Quizez, Kahoot

6. Pixellab Android/Canva + Photoshop Design Graphic 7. Wordpress Website Hosting

8. Social Media Apps (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok)

Pustaka

Utama:

1. Hartoyo. (2012). ICT in language learning. Semarang: Pelita Insani.

2. Heinich, R., et al. (2002). Instructional media and technologies for learning. New Jersey: Pearson.

3. Smaldino, S. E., & Russel, J. D. (2004). Instructional technology and media for learning. New Jersey: Pearson.

4. Ahmad, Z., & Komara, C. (2017). Audio visual media for TEFL (teaching English as foreign language). Depok: Rajawali Press. Pendukung:

1. Pardosi, M. (2000). Uraian lengkap internet. Surabaya: Penerbit Indah Surabaya. 2. Helianthusonfri, J. (2015). 1 juta rupiah pertama anda dari wordpress. Jakarta: Gramedia.

(3)

3. Weverka, P. (2010). Microsoft office 2010 all-in-one for dummies. Indiana: Wiley Publishing. 4. Pallant, J. (2016). SPSS Survival Manual. McGraw-Hill House.

Dosen Pengampu Cahya Komara, S.Pd., M.Hum. Mata Kuliah Syarat -

Mg-Ke

Sub-CPMK (Sbg Kemampuan

Akhir yang Diharapkan)

Penilaian Bentuk Pembelajaran;

Metode Pembelajaran; Penugasan Mahasiswa [Estimasi Waktu] Materi Pembelajaran [Pustaka] Bobot Penilaian (%) Integrasi Keilmuan & AIKA Indikator Kriteria & Bentuk

(1) (2) (3) (4) Tatap Muka (5) Daring (6) (7) (8) (9)

1

Sub-CPMK-1: Menganalisis konsep dasar dan tujuan pembelajaran ICT konteks umum dan khusus bidang ilmu TEFL (konsep teknologi, Educational Technology, dan Instructional media) serta menyimpulkan urgensi ICT dalam kehidupan di masa kini dan masa depan. [A3, C3] 1.1 Ketepatan menganalisis konsep dasar dan tujuan pembelajaran ICT konteks umum dan khusus bidang ilmu TEFL. 1.2 Ketepatan menyimpulkan urgensi penggunaan ICT dalam kehidupan masa kini dan masa depan.

Kriteria:

ICT Modul based for scoring 1.

Bentuk Test / Non-Tes:

• Esai 5 buah pertanyaan. Tentang ICT dan urgensinya. • Telaah dan analisis

kasus terkait konteks ICT di Remote Area with minimum facility (Case Method). • Kuliah; Ceramah & Diskusi [TM: 1x(2x50’)} • Tugas-1 Find ICT development in general and TEFL context onYoutube.com & Make Short Summary of it. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment 10 soal esai tambahan

• Konsep dasar dan tujuan pembelajaran ICT konteks umum dan khusus bidang ilmu TEFL (konsep teknologi, Educational Technology, dan Instructional media) • Urgensi ICT di era

Revolusi Industri 4.0 (masa kini) dan Revolusi Sosial 5.0 (masa depan). 5% Surat Al Alaq: 1-5 2-4 Sub-CPMK-2: Menggunakan software Ms. Word, Ms. Excel, Ms. PowerPoint + Prezy, dan Nitro PDF untuk menulis, menghitung, mempresentasikan, dan

meng-convert/compress materi ajar bahasa Inggris/TEFL. [A5, C3] 2.1 Ketepatan menggunakan Software Ms. Word untuk penulisan materi ajar seperti; format, margins, page break, table of contents, dll. 2.2 Ketepatan menggunakan Software Ms. Excel untuk penghitungan Kriteria:

ICT Modul based for scoring 2a-d. Bentuk Test / Non-Tes:

➢ MS WORD • Esai 5 pertanyaan

tentang main menu Ms. Word terkait format, margins, page break, table of contents, dll. • Telaah dan analisis

kasus terkait problem editing ms • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Practice [TM: 3x(2x50’)} • Tugas-2a Do set of 1 document (text) in correct format, margins page break, table of contents, bodynote, dan E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek penggunaan software Ms. Word untuk penulisan materi ajar seperti; format, margins, page break, table of contents, bodynote, dll. • Teori dan praktek

penggunaan software Ms. Excel untuk penghitungan hasil evaluasi belajar seperti; formula hitung Sum, Max, Min, Average, Multiple, Mean, Standard

10% Surat Al Alaq: 1-5

(4)

hasil evaluasi belajar seperti; formula hitung Sum, Max, Min, Average, Multiple, Mean, Standard Deviation, Variants, IF Formula. 2.3 Ketepatan menggunakan software Ms. PowerPoint + Prezy untuk kebutuhan presentasi materi ajar seperti; seperti; slide background design, transition, insert media, smart arts, charts, dan hyperlink. 2.4 Ketepatan menggunakan software Nitro PDF. words (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan Ms. Word. ➢ MS EXCEL • Esai 5 pertanyaan

tentang main menu Ms. Excel terkait fungsi formula hitung Sum, Max, Min, Average, Multiple, Mean, Standard Deviation, Variants.

• Telaah dan analisis kasus terkait problem editing ms excel (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan Ms. Excel. ➢ MS POWERPOINT • Esai 5 pertanyaan

tentang main menu Ms. PowerPoint terkait slide background design, transition, insert media, smart arts, charts, dan hyperlink.

• Telaah dan analisis kasus terkait problem editing ms powerpoints (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan Ms. bibliography. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] • Tugas-2b Do calculate 1 of data (frequency table) in correct formula Sum, Max, Min, Average, Multiple, Mean, Standard Deviation, Variants. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] • Tugas-2c Do edit 1 of PPT Prezy design in free topic with selected slide background design,

transition, insert media, smart arts, charts, dan hyperlink. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] • Tugas-2d Do convert and compress 1 file to selected Deviation, Variants, IF Formula.

• Teori dan praktek penggunaan software Ms. PowerPoint untuk kebutuhan presentasi materi ajar seperti; seperti; slide background design, transition, insert media, smart arts, charts, dan hyperlink.

• Teori dan praktek penggunaan software Nitro PDF untuk kebutuhan convert dan compress file

(5)

PowerPoint. ➢ NITRO PDF • Telaah dan analisis

kasus terkait problem compressing file (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan Nitro PDF. document format asked. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] 5-7 Sub-CPMK-3: Membuat media pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL

berbasis audio dan video digital. [A5, C3]

3.1 Ketepatan membuat media pengajaran dan pembelajaran (audio) Bahasa Inggris menggunakan Audio Editor Text-to-Speech. 3.2 Ketepatan membuat media pengajaran dan pembelajaran (audio) Bahasa Inggris menggunakan software Filmora Video Editor. 3.3 Ketepatan mendemonstrasik an media pengajaran dan pembelajaran (audio dan video) Bahasa Inggris yang telah dibuat.

Kriteria:

ICT Modul based for scoring 3a-b. Bentuk Test / Non-Tes:

➢ TEXT TO SPEECH • Telaah dan analisis

kasus terkait problem in audio audio editing (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan software Audio Editor Text-to-Speech: https://ttsmp3.com/ ➢ FILMORA

• Telaah dan analisis kasus terkait problem in video editing (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan software Video Editor Filmora. • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Practice [TM: 3x(2x50’)} • Tugas-3a Analyze video of audio editor text-to speech and filmora video, then list the stages. [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] • Tugas-3b Do create 1 of digital instructional media (audio and video). [BT+BM: (1+1)x(2x60’)] E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek penggunaan software audio editor Text-to-Speech

https://ttsmp3.com/ dan Filmora video editor untuk pembuatan konten video audio konteks pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL. • Review dan penilaian

menyeluruh hasil produk digital, audio visual yang telah dibuat.

15% Surat Al Alaq: 1-5

(6)

➢ TEXT TO SPEECH & FILMORA • Review dan scoring

hasil produk digital, audio visual yang telah dibuat.

8 Ujian / Evaluasi Tengah Semester (UTS):

Melakukan validasi hasil penilaian, evaluasi dan perbaikan proses pembelajaran berikutnya

9-10 Sub-CPMK-4: Membuat konten pembelajaran digital konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online (LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod). [A5, C3] 4.1 Ketepatan membuat konten pembelajaran digital konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online (LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod). Kriteria:

ICT Modul based for scoring 4.

Bentuk Test / Non-Tes:

• Telaah dan analisis kasus terkait problem creating and editing LMS (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan software online (LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod). • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Project Based [TM: 2x(2x50’)} • Tugas-4a Analyze video of LMS creation, list the stages how to make it. • Tugas-4b Do create 1 of digital instructional media through LMS Moodle, Google Classroom, Scholoogy, Nearpod. [BT+BM: (2+2)x(2x60’)] E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek pengunaan software online (LMS Moodle, Google Classroom, Schoology, Nearpod) untuk pembuatan konten pembelajaran digital Bahasa Inggris.

.10% Surat Al Mujadalah: 11 11 Sub-CPMK-5: Membuat penilaian online konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online quizzes (Quizzes, 5.1 Ketepatan membuat penilaian online konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software online Kriteria:

ICT Modul based for scoring 5.

Bentuk Test / Non-Tes:

• Telaah dan analisis kasus terkait problem editing • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Project Based [TM: 1x(2x50’)} • Tugas-5a Do create 1 of E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek pengunaan quizzes dan kahoot untuk pembuatan penilaian online konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL. .10% Surat Al Mujadalah: 11

(7)

Kahoot). quizzes (Quizzes, Kahoot). online quizzez (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan quizzes dan kahoot.

online quizzez in konteks of TEFL. [BT+BM: (2+2)x(2x60’)] 12-13 Sub-CPMK-6: Membuat design grafis konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software offline (Photoshop/Pixellab) dan online (Canva). [A5, C3] 6.1 Ketepatan membuat design grafis (flyer, backdrop, banner) konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software Photoshop/ Pixellab. 6.2 Ketepatan membuat design infografis konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software Canva. Kriteria:

ICT Modul based for scoring 5.

Bentuk Test / Non-Tes:

• Telaah dan analisis kasus terkait problem editing design graphic (Case Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan Photoshop/Pixellab dan Canva. • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Project Based [TM: 2x(2x50’)} • Tugas-5a Analyze video of Flyer/Backdrop, Banner/Infograph ic design and then list the stages how to make it. • Tugas-5b Do create 1 of each Flyer/Backdrop, Banner/Infograph ic design in konteks of TEFL. [BT+BM: (2+2)x(2x60’)] E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek pengunaan dan pembuatan design grafis, infopgrafis (flyer, backdrop, banner) konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan software Photoshop/ Pixellab dan Canva.

.15% Surat Al Mujadalah: 11 14-15 Sub-CPMK-7: Mendesain berbagai macam produk digital, infografis, dan konten audio visual konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL menggunakan free web hosting 13.1 Ketepatan membuat web hosting Wordpress untuk publikasi berbagai macam produk digital, infografis, dan konten audio visual konteks pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL. Kriteria:

ICT Modul based for scoring 7.

Bentuk Test / Non-Tes:

• Telaah dan analisis kasus terkait problem editing web hosting wordpress (Case • Kuliah; Ceramah, Diskusi, & Project Based [TM: 2x(2x50’)} • Tugas-6a Analyze video of wordpress and social media E-Learning: Online Learning.uham ka.ac.id 1. Jitsi Meet/Zoom 2. Lesson 3. Assignment

• Teori dan praktek penggunaan web hosting Wordpress dan social media platforms (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok) untuk publikasi berbagai macam produk digital, infografis, dan konten audio visual konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran

15% Surat Al

(8)

(Wordpress) dan

social media platform

(YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok). [A5, C3] 14.1 Ketepatan membuat konten social media platforms (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok) untuk publikasi berbagai macam produk digital, infografis, dan konten audio visual konteks keilmuan pengajaran dan pembelajaran bahasa Inggris/TEFL. Method). • Unjuk kerja/Praktik menggunakan web hosting Wordpress dan social media platforms (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok). platforms (YouTube, Instagram, Twitter, FB, Tiktok), then list the stages. • Tugas-6b Do create 1 of education product / design to lunch in wordpress and social media platforms in context of TEFL. [BT+BM: (2+2)x(2x60’)] bahasa Inggris/TEFL.

16 Ujian / Evaluasi Akhir Semester (UAS):

Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa

100%

Catatan :

1.

Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap,

penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.

2.

CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk

pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.

3.

CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan

kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.

4.

Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan

akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.

5.

Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau

kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.

6.

Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator

yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun

kualitatif.

7.

Bentuk penilaian: tes dan non-tes.

8.

Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian

(9)

9.

Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative

Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.

10.

Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.

11.

Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian

sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%.

12.

TM=Tatap Muka, PT=Penugasan Terstuktur, BM=Belajar Mandiri.

EVALUASI: 1. Attendance/Active 10% 2. Weekly Activities 20% 3. Mid Test 25% 4. Final Test 45% CONTACT INFORMATION: Email : cahya.komara@uhamka.ac.id

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian adalah mempelajari pengaruh suhu dan lama pencelupan menggunakan pewarna gambir dengan bantuan mordan Al (SO ) , CaO dan FeSO 2 4 3 4 terhadap

Pengambilan Sentra Bordir Bangil sebagai objek penelitian dikarenakan ingin mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi struktur modal pada IKM Sentra Bordir yang ada di

PENGARUH PERSEPSI KONSUMEN PADA IKLAN TELEVISI TERHADAP MINAT BELI PRODUK MIE SEDAAP WHITE CURRY Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Kampus 1 Universitas Sanata Dharma

Secara garis besar "Respon Jamaah Majelis Taklim Terhadap Dai Humoris di Minasa Upa Kelurahan Gunung Sari Kecamatan Rappocini (Tinjauan Problematika Dakwah)" mendapat

1. Perayaan Paskah: Mengingat bahwa bagi orang Kristiani Paskah adalah Hari Raya Utama sepanjang tahun, maka sepantasnya kita merayakannya juga secara lahiriah

Berdasarkan penelitian yang telah dilaksanakan, dapat disimpulkan bahwa terjadi peningkatan sikap demokratis dan prestasi belajar PKn melalui metode Simulasi di

dibulatkan 2 angka di belakang koma, yang terdapat di kawasan pantai tempat peneluran penyu di Lhok Pante Tibang Gampong Deah Raya, Kecamatan Syiah Kuala Banda

Hasil penelitian yang diperoleh sesuai dengan hipotesis yang diajukan oleh peneliti bahwa ada hubungan positif antara persepsi terhadap peran ayah dan disiplin