• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabus dan RPP IPA SMK Kelas X, XI, XII.rar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Silabus dan RPP IPA SMK Kelas X, XI, XII.rar"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

NAMA SEKOLAH : SMK Plus Assuyuthiyyah MATA PELAJARAN : Ilmu Pengetahuan Alam KELAS/SEMESTER : XI/ 1 dan 2

STANDAR KOMPETENSI : Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya KODE KOMPETENSI : 2

ALOKASI WAKTU : 64 x 45 Menit

KOMPETENSI

DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR

TM PS PI

2. 1 Mengi den-tifikasi jenis limbah

 Definisi limbah

 Definisi baku mutu lingkungan

 Jenis-jenis limbah

 Mendiskusikan pengertian limbah di lingkungan.

 Mendiskusikan pengertian baku mutu lingkungan dan hubungannya dengan keberadaan limbah di lingkungan.

 Mengelompokkan limbah berdasarkan jenis senyawa (limbah organik dan anorganik).

 Mendata dan memilah jenis limbah organik dan anorganik yang dapat dimanfaatkan tanpa daur ulang dan dengan daur ulang.

 Menjelaskan pengertian limbah.

 Menjelaskan pengertian baku mutu lingkungan dan hubungannya dengan keberadaan limbah di lingkungan.

 Memberikan contoh limbah organik dan limbah anorganik.

 Memberikan contoh limbah yang dapat didaur ulang dan tidak dapat didaur ulang.

 Tes tertulis

 Tes tertulis

 Tes tertulis

 Obser-vasi kinerja

 Produk

6 4

(8)  Buku Ilmu Pengeta-huan Alam untuk SMK kelas XI  Lingkungan

sekitar

(2)

 Mengelompokkan limbah berdasarkan wujud (limbah cair, padat, dan gas).

 Mengelompokkan limbah berdasarkan sumber (limbah domestik, industri, pertanian, pertambangan, dll).

 Mengidentifikasi limbah yang dapat digolongkan sebagai limbah B3 (bahan Berbahaya dan Beracun)

 Memberikan contoh limbah cair, padat, dan gas.

 Memberikan contoh limbah domestik, industri, pertanian, pertambangan, dll.  Memberikan contoh limbah B3.  Membuat laporan hasil studi literatur

mengenai contoh-contoh limbah B3 beserta sumber penghasilnya.

2. 2 Mengiden-tifikasi jenis polusi pada lingkungan kerja

 Definisi polusi

 Jenis-jenis polusi (polusi udara, air, dan tanah) beserta polutannya

 Mendiskusikan pengertian polusi dan hubungannya dengan limbah di lingkungan.

 Mendiskusikan macam-macam polutan yang dapat menyebabkan polusi udara beserta sumber-sumbernya.

 Melakukan pengamatan terhadap polusi udara di lingkungan sekitar.

 Mendiskusikan macam-macam polutan yang dapat mneyebabkan polusi air beserta sumber-sumbernya.

 Melakukan pengamatan terhadap polusi air di lingkungan sekitar.

 Mendiskusikan macam-macam polutan yang dapat mneyebabkan polusi tanah beserta sumber-sumbernya.

 Menjelaskan pengertian polusi dan hubungannya dengan limbah di lingkungan.

 Menjelaskan macam-macam polutan yang dapat menyebabkan polusi udara beserta sumber-sumbernya.

 Mendeskripsikan polusi udara di lingkungan sekitar.

 Menjelaskan macam-macam polutan yang dapat menyebabkan polusi air beserta sumber-sumbernya.

 Mendeskripsikan polusi air di lingkungan sekitar.

 Menjelaskan macam-macam polutan yang dapat menyebabkan polusi tanah beserta sumber-sumbernya.

 Tes tertulis

 Tes tertulis

 Obser-vasi kinerja

10 8

(16) (4)2  Buku Ilmu Pengeta-huan Alam untuk SMK kelas XI  Lingkungan

sekitar dan industri

(3)

 Polusi dan polutan di lingkungan kerja

 Indikator polusi

 Mendiskusikan jenis polusi dan polutan yang dapat ditemukan pada beberapa jenis lingkungan kerja yang berbeda.

 Membuat karya ilmiah tentang jenis polusi dan jenis polutan yang dapat ditemukan pada suatu lingkungan kerja berdasarkan hasil pengamatan lingkungan.

 Mendiskusikan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi udara.

 Mengamati keberadaan lumut kerak sebagai indikator biologi polusi udara di lingkungan sekitar.

 Mendiskusikan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi air.

 Mengamati beberapa indikator polusi air di lingkungan sekitar.

 Mendiskusikan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi tanah.

 Menjelaskan jenis polusi dan polutan yang dapat ditemukan pada beberapa jenis lingkungan kerja yang berbeda.

 Membuat karya ilmiah tentang jenis polusi dan jenis polutan yang dapat ditemukan pada suatu lingkungan kerja berdasarkan hasil pengamatan lingkungan.

 Menjelaskan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi udara.

 Mendeskripsikan tingkat polusi udara di lingkungan sekitar berdasarkan indikator yang diamati.

 Menjelaskan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi air.

 Mendeskripsikan tingkat polusi air di lingkungan sekitar berdasarkan indikator yang diamati.

 Menjelaskan indikator fisik, kimia, dan biologi untuk polusi tanah.

 Tes tertulis

 Produk

 Tes tertulis

(4)

2. 3 Mendes-kripsikan dampak polusi terhadap kesehatan manusia dan lingkungan

 D

ampak polusi udara

 D

ampak polusi air

 D

ampak polusi tanah

 Mendiskusikan macam-macam dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Membuat karya ilmiah tentang salah satu dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia melalui pengkajian literatur.

 Melakukan pengamatan efek gas polutan karbon dioksida terhadap tumbuhan.

 Mendiskusikan macam-macam dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Melakukan pengamatan efek polutan fosfat terhadap perairan.

 Mendiskusikan macam-macam dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Menjelaskan macam-macam dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Membuat karya ilmiah tentang salah satu dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia melalui pengkajian literatur.

 Menjelaskan efek gas polutan karbon dioksida terhadap tumbuhan.

 Menjelaskan macam-macam dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Menjelaskan efek polutan fosfat terhadap perairan.

 Menjelaskan macam-macam dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya.

 Tes tertulis

 Produk

 Obser-vasi kinerja

 Tes tertulis

 Obser-vasi kinerja

 Tes tertulis

12 4

(8)  Buku Ilmu Pengeta-huan Alam untuk SMK kelas XI

Lingkungan sekitar

(5)

2. 4 Mendes-kripsikan cara-cara menangani limbah

 Penanganan limbah cair

 Penangan limbah padat

 Penangan limbah gas

 Penanganan limbah B3

 Mengidentifikasi dan mendiskusikan cara-cara penanganan limbah cair.

 Mengidentifikasi dan mendiskusikan cara-cara penanganan limbah padat.

 Melakukan praktikum membuat kompos padat dan kompos cair.

 Melakukan praktikum membuat kertas daur ulang.

 Mengidentifikasi dan mendiskusikan cara-cara penanganan limbah gas.

 Mengidentifikasi dan mendiskusikan cara-cara penanganan limbah B3.

 Membuat karya ilmiah tentang cara penanganan limbah oleh salah satu jenis industri melalui pengkajian literatur dan/atau kunjungan ke industri.

 Menjelaskan cara-cara penanganan limbah cair.

 Menjelaskan cara-cara penanganan limbah padat.

 Membuat kompos padat dan kompos cair.

 Membuat kertas daur ulang.

 Menjelaskan cara-cara penanganan limbah gas.

 Menjelaskan cara-cara penanganan limbah B3.

 Membuat karya ilmiah tentang cara penanganan limbah oleh salah satu jenis industri melalui pengkajian literatur dan/atau kunjungan ke industri.

 Tes tertulis

 Tes tertulis

 Obser-vasi kinerja

 Produk

 Tes tertulis

 Tes tertulis

 Produk

12 4

(8) (4)2  Buku Ilmu Pengeta-huan Alam untuk SMK kelas XI  Lingkungan

sekitar dan industri

 Sumber Informasi lain: koran, majalah, website internet, dll

Referensi

Dokumen terkait

 Mengidentifikasi jenis-jenis pesan/peri- ngat-an kesalahan pada mengkonfigura- si router static.  Merencanakan

 Menjelaskan langkah- langkah membuat, menyimpan, menyimpan dengan nama lain, membuka, dan menutup dokumen pada MS Word  Menjalankan perintah.

 Peserta didik mencatat kondisi kebersihan, ketertiban dan keindahan di lingkungan sekitar (mandiri, kerja keras dan peduli lingkungan). C.Penutup

Peserta didik diminta membuat rangkuman serta memahami kembali mengenai penentuan dan pengurusan tempat usaha serta pengadaan fasilitas dan bahan

Peserta didik diminta menyebutkan kembali mengenai jenis-jenis orang dalam menghadapi risiko, serta cara-cara mengidentifikasi risiko..  Pertemuan Ke-4

 Siswa diminta berdiskusi dalam kelompok mengenai proses salah satu daur yang telah dibahas (air, karbon, dan nitrogen), kemudian saling menceritakan hasil diskusi ke kelompok

ajar  Instrumen penilaian pelajaran kewirausa- haan  Laporan kinerja siswa yang dihasilkan dalam SIM kinerja siswa  Buku referensi yang relevan 1.7 Membuat keputusan

‣ Guru meminta siswa menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan untuk praktikum mengenai dampak polusi udara terhadap lingkungan (dalam hal ini mengamati polutan CO 2