• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PEMBAHASAN

4.4 Analisis Wilayah Perencanaan

4.4.2 Analisis Sumber Daya Buatan

4.4.2.2 Analisis Kebutuhan Prasarana

Kebutuhan sarana dan prasarana pada wilayah perencanaan di tahun 2043 memerlukan 198 Toko/Warung, 7 Pertokoan, dan 1 Pasar Lingkungan

4.4.2.2 Analisis Kebutuhan Prasarana

Tabel 4. 54 Proyeksi Kebutuhan Prasarana Jaringan Listrik WP Kaimana

Tahun SWP Jumlah

Penduduk

Jumlah Keluarga

Proyeksi Kebutuhan Rumah

Tangga

Industri dan Perdagangan

Fasilitas Sosial dan

Ekonomi

Fasilitas Perkantoran

Penerangan

Jalan Cadangan Jumlah (VA)

2023

SWP 1

Tanggaromi 525 121 54.450 38.115 13.613 5.445 545 2.723 114.890

SWP 2

Coa 2455 611 274.950 192.465 68.738 27.495 2.750 13.748 580.145

SWP 3

Kaimana Kota 16231 4.788 2.154.600 1.508.220 538.650 215.460 21.546 107.730 4.546.206

SWP 4

Krooy 12486 3.499 1.574.550 1.102.185 393.638 157.455 15.746 78.728 3.322.301

SWP 5 Trikora 7197 1.771 796.950 557.865 199.238 79.695 7.970 39.848 1.681.565

SWP 6

Marsi 369 92 41.400 28.980 10.350 4.140 414 2.070 87.354

2028

SWP 1

Tanggaromi 793 184 82.800 57.960 20.700 8.280 828 4.140 174.708

SWP 2

Coa 3098 775 348.750 244.125 87.188 34.875 3.488 17.438 735.863

SWP 3

Kaimana Kota 14000 4.242 1.908.900 1.336.230 477.225 190.890 19.089 95.445 4.027.779

SWP 4

Krooy 12840 3.669 1.651.050 1.155.735 412.763 165.105 16.511 82.553 3.483.716

SWP 5 Trikora 8993 2.248 1.011.600 708.120 252.900 101.160 10.116 50.580 2.134.476

Tahun SWP Jumlah Penduduk

Jumlah Keluarga

Proyeksi Kebutuhan Rumah

Tangga

Industri dan Perdagangan

Fasilitas Sosial dan

Ekonomi

Fasilitas Perkantoran

Penerangan

Jalan Cadangan Jumlah (VA) SWP 6

Marsi 266 67 30.150 21.105 7.538 3.015 302 1.508 63.617

2033

SWP 1

Tanggaromi 1199 279 125.550 87.885 31.388 12.555 1.256 6.278 264.911

SWP 2

Coa 3909 977 439.650 307.755 109.913 43.965 4.397 21.983 927.662

SWP 3

Kaimana Kota 12076 3.659 1.646.550 1.152.585 411.638 164.655 16.466 82.328 3.474.221

SWP 4

Krooy 13205 3.773 1.697.850 1.188.495 424.463 169.785 16.979 84.893 3.582.464

SWP 5 Trikora 11239 2.810 1.264.500 885.150 316.125 126.450 12.645 63.225 2.668.095

SWP 6

Marsi 192 48 21.600 15.120 5.400 2.160 216 1.080 45.576

2038

SWP 1

Tanggaromi 1813 422 189.900 132.930 47.475 18.990 1.899 9.495 400.689

SWP 2

Coa 4934 1.234 555.300 388.710 138.825 55.530 5.553 27.765 1.171.683

SWP 3

Kaimana Kota 10416 3.156 1.420.200 994.140 355.050 142.020 14.202 71.010 2.996.622

SWP 4

Krooy 13580 3.880 1.746.000 1.222.200 436.500 174.600 17.460 87.300 3.684.060

Tahun SWP Jumlah Penduduk

Jumlah Keluarga

Proyeksi Kebutuhan Rumah

Tangga

Industri dan Perdagangan

Fasilitas Sosial dan

Ekonomi

Fasilitas Perkantoran

Penerangan

Jalan Cadangan Jumlah (VA)

SWP 5 Trikora 14044 3.511 1.579.950 1.105.965 394.988 157.995 15.800 78.998 3.333.695

SWP 6

Marsi 138 35 15.750 11.025 3.938 1.575 158 788 33.233

2043

SWP 1

Tanggaromi 2741 637 286.650 200.655 71.663 28.665 2.867 14.333 604.832

SWP 2

Coa 6226 1.557 700.650 490.455 175.163 70.065 7.007 35.033 1.478.372

SWP 3

Kaimana Kota 8985 2.723 1.225.350 857.745 306.338 122.535 12.254 61.268 2.585.489

SWP 4

Krooy 13965 3.990 1.795.500 1.256.850 448.875 179.550 17.955 89.775 3.788.505

SWP 5 Trikora 17550 4.388 1.974.600 1.382.220 493.650 197.460 19.746 98.730 4.166.406

SWP 6

Marsi 99 25 11.250 7.875 2.813 1.125 113 563 23.738

Sumber: Analisis, 2023

B. Prasarana Jaringan Telekomunikasi

Untuk memenuhi kebutuhan pertukaran informasi yang cepat dan akurat tanpa terkendala oleh jarak, ruang, dan waktu, diperlukan jaringan telepon yang handal. Dengan adanya jaringan telepon yang baik, komunikasi jarak jauh dapat terlaksana dengan baik. Oleh karena itu, dalam lingkungan perumahan, jaringan telepon harus dipasang sesuai dengan ketentuan dan persyaratan teknis yang telah diatur dalam peraturan yang berlaku, terutama terkait dengan perencanaan umum jaringan telepon di lingkungan perumahan di perkotaan. Berbagai jenis prasarana dan utilitas jaringan telepon harus tersedia di lingkungan perumahan di perkotaan, seperti sambungan telepon dan jaringan telepon, yang harus memenuhi kriteria dan kebutuhan yang telah ditetapkan. Setiap lingkungan rumah harus dilengkapi dengan sambungan telepon rumah dan telepon umum, dengan jumlah sambungan telepon rumah sebanyak 0,13 per jiwa dan setidaknya satu sambungan telepon umum untuk setiap 250 jiwa penduduk (unit RT) yang terletak di pusat-pusat kegiatan lingkungan RT. Analisis telekomunikasi yang dilakukan di WP Kaimana yaitu:

Tabel 4. 55 Analisis Kebtuhan Sambungan Telepon di WP Kaimana

Tahun SWP Jumlah

Penduduk

Sambungan Perjiwa

Kebutuhan Total Persambungan Telepon Umum

(Unit RT)

2023

SWP 1 Tanggaromi 525 250 2

SWP 2

Coa 2.455 250 10

SWP 3 Kaimana Kota 16.231 250 65

SWP 4

Krooy 12.486 250 50

SWP 5 Trikora 7.197 250 29

SWP 6

Marsi 369 250 1

2028

SWP 1 Tanggaromi 793 250 3

SWP 2

Coa 3.098 250 12

SWP 3 Kaimana Kota 14.000 250 56

SWP 4

Krooy 12.840 250 51

SWP 5 Trikora 8.993 250 36

SWP 6 266 250 1

Tahun SWP Jumlah Penduduk

Sambungan Perjiwa

Kebutuhan Total Persambungan Telepon Umum

(Unit RT) Marsi

2033

SWP 1 Tanggaromi 1.199 250 5

SWP 2

Coa 3.909 250 16

SWP 3 Kaimana Kota 12.076 250 48

SWP 4

Krooy 13.205 250 53

SWP 5 Trikora 11.239 250 45

SWP 6

Marsi 192 250 1

2038

SWP 1 Tanggaromi 1.813 250 7

SWP 2

Coa 4.934 250 20

SWP 3 Kaimana Kota 10.416 250 42

SWP 4

Krooy 13.580 250 54

SWP 5 Trikora 14.044 250 56

SWP 6

Marsi 138 250 1

2043

SWP 1 Tanggaromi 2.741 250 11

SWP 2

Coa 6.226 250 25

SWP 3 Kaimana Kota 8.985 250 36

SWP 4

Krooy 13.965 250 56

SWP 5 Trikora 17.550 250 70

SWP 6

Marsi 99 250 0

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis C. Prasarana Jaringan Air Bersih

Secara umum, setiap hunian harus memenuhi kebutuhan akan air bersih yang sesuai dengan standar kebutuhan rumah tangga. Oleh karena itu, di lingkungan perumahan harus tersedia sistem pengelolaan air yang memenuhi persyaratan teknis dan ketentuan hukum yang berlaku, terutama terkait perencanaan jaringan air bersih di lingkungan perumahan perkotaan. Di WP

Kaimana, terdapat dua sistem penyediaan air, yaitu melalui jaringan pipa yang dikelola oleh PDAM atau melalui sistem mandiri, seperti sumur pribadi yang biasa dimiliki oleh setiap rumah tangga.

Tabel 4. 56 Persyaratan, Kriteria dan Kebutuhan Air Bersih Jenis Persyaratan, Kriteria dan Kebutuhan

Penyediaan jaringan air bersih

1) harus tersedia jaringan kota atau lingkungan sampai dengan sambungan rumah:

2) pipa yang ditanam dalam tanah menggunakan pipa PVC, GIP atau fiber glass; dan

3) pipa yang dipasang di atas tanah tanpa perlindungan menggunakan GIP.

Penyediaan kran umum

1) satu kran umum disediakan untuk jumlah pemakai 250 jiwa;

2) radius pelayanan maksimum 100 meter;

3) kapasitas minimum untuk kran umum adalah 30 liter/orang/hari

Penyediaan hidran kebakaran

1) untuk daerah komersial jarak antara kran kebakaran 100 meter;

2) untuk daerah perumahan jarak antara kran maksimum 200 meter;

3) jarak dengan tepi jalan minimum 3.00 meter;

4) apabila tidak dimungkinkan membuat kran diharuskan membuat sumur- sumur kebakaran

Sumber: SNI 03-1733-2004

Standar kebutuhan air bersih kemudian didasarkan pada beberapa perhitungan sebagai berikut:

1) Kebutuhan Air Domestik = ∑ Penduduk x Kebutuhan Air per Kapita 2) Kebutuhan Non Domestik

a. Fasilitas umum = 15% x kebutuhan domestik b. Kantor = 15% x kebutuhan domestik

c. Komersial = 20% x kebutuhan domestic d. Industri = 10% x kebutuhan domestik

3) Hidran air = 20% x (keb. domestik + keb. non domestik) 4) Kehilangan Air = 10% x (keb. domestik + keb. non domestik)

5) Kebutuhan Total = kebutuhan domestik + kebutuhan non domestik + hidran

6) Kebutuhan Rata-rata Harian = kebutuhan domestik + kebutuhan non domestik + hidran + kehilangan air

7) Kebutuhan Harian Maksimum = 1,15 x kebutuhan rata-rata harian. Berikut merupakan kondisi dan perhitungan proyeksi kebutuhan air bersih WP Kaimana.

Tabel 4. 57 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 1 Tanggaromi

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 525 31.500 4.725 4.725 6.300 3.150 10.080 5.040 60.480 65.520 75.348

2028 793 47.580 7.137 7.137 9.516 4.758 15.226 7.613 91.354 98.966 113.811

2033 1.199 71.940 10.791 10.791 14.388 7.194 23.021 11.510 138.125 149.635 172.080

2038 1.813 108.780 16.317 16.317 21.756 10.878 34.810 17.405 208.858 226.262 260.202

2043 2.714 162.840 24.426 24.426 32.568 16.284 52.109 26.054 312.653 338.707 389.513

Total 422.640 63.396 63.396 84.528 42.264 135.245 67.622 811.469 879.091 1.010.955

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023

Tabel 4. 58 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 2 Coa

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 2.455 147.300 22.095 22.095 29.460 14.730 47.136 23.568 282.816 306.384 352.342

2028 3.098 185.880 27.882 27.882 37.176 18.588 59.482 29.741 356.890 386.630 444.625

2033 3.909 234.540 35.181 35.181 46.908 23.454 75.053 37.526 450.317 487.843 561.020

2038 4.934 296.040 44.406 44.406 59.208 29.604 94.733 47.366 568.397 615.763 708.128

2043 6.226 373.560 56.034 56.034 74.712 37.356 119.539 59.770 717.235 777.005 893.556

Total 1.237.320 185.598 185.598 247.464 123.732 395.942 197.971 2.375.654 2.573.626 2.959.669 Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023

Tabel 4. 59 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 3 Kaimana Kota

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 16.231 973.860 146.079 146.079 194.772 97.386 311.635 155.818 1.869.811 2.025.629 2.329.473 2028 14.000 840.000 126.000 126.000 168.000 84.000 268.800 134.400 1.612.800 1.747.200 2.009.280 2033 12.076 724.560 108.684 108.684 144.912 72.456 231.859 115.930 1.391.155 1.507.085 1.733.148 2038 10.416 624.960 93.744 93.744 124.992 62.496 199.987 99.994 1.199.923 1.299.917 1.494.904 2043 8.985 539.100 80.865 80.865 107.820 53.910 172.512 86.256 1.035.072 1.121.328 1.289.527 Total 3.702.480 555.372 555.372 740.496 370.248 1.184.794 592.397 7.108.762 7.701.158 8.856.332

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023

Tabel 4. 60 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 4 Krooy

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 12.486 749.160 112.374 112.374 149.832 74.916 239.731 119.866 1.438.387 1.558.253 1.791.991 2028 12.840 770.400 115.560 115.560 154.080 77.040 246.528 123.264 1.479.168 1.602.432 1.842.797 2033 13.205 792.300 118.845 118.845 158.460 79.230 253.536 126.768 1.521.216 1.647.984 1.895.182 2038 13.580 814.800 122.220 122.220 162.960 81.480 260.736 130.368 1.564.416 1.694.784 1.949.002 2043 13.965 837.900 125.685 125.685 167.580 83.790 268.128 134.064 1.608.768 1.742.832 2.004.257 Total 3.964.560 594.684 594.684 792.912 396.456 1.268.659 634.330 7.611.955 8.246.285 9.483.228

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023

Tabel 4. 61 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 5 Trikora

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 7.197 431.820 64.773 64.773 86.364 43.182 138.182 69.091 829.094 898.186 1.032.913

2028 8.993 539.580 80.937 80.937 107.916 53.958 172.666 86.333 1.035.994 1.122.326 1.290.675 2033 11.239 674.340 101.151 101.151 134.868 67.434 215.789 107.894 1.294.733 1.402.627 1.613.021 2038 14.044 842.640 126.396 126.396 168.528 84.264 269.645 134.822 1.617.869 1.752.691 2.015.595 2043 17.550 1.053.000 157.950 157.950 210.600 105.300 336.960 168.480 2.021.760 2.190.240 2.518.776 Total 3.541.380 531.207 531.207 708.276 354.138 1.133.242 566.621 6.799.450 7.366.070 8.470.981

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023

Tabel 4. 62 Proyeksi Kebutihan Air Bersih SWP 6 Marsi

Tahun Jumlah Penduduk

Proyeksi Kebutuhan Air Bersih Keb.

Domestik

Keb. Non Domestik

Hidran Air

Kehilangan Air

Kebutuhan Total

Kebutuhan Rata-rata

Harian

Kebutuhan Maksimum

Harian Fasilitas

Umum Kantor Komersial Industri

2023 369 22.140 3.321 3.321 4.428 2.214 7.085 3.542 42.509 46.051 52.959

2028 266 15.960 2.394 2.394 3.192 1.596 5.107 2.554 30.643 33.197 38.176

2033 192 11.520 1.728 1.728 2.304 1.152 3.686 1.843 22.118 23.962 27.556

2038 138 8.280 1.242 1.242 1.656 828 2.650 1.325 15.898 17.222 19.806

2043 99 5.940 891 891 1.188 594 1.901 950 11.405 12.355 14.208

Total 63.840 9.576 9.576 12.768 6.384 20.429 10.214 122.573 132.787 152.705

Sumber: SNI 03-1733-2004 dan Hasil Analisis 2023