• Tidak ada hasil yang ditemukan

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman."

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

EFEKTIVITAS PERMAINAN STADT-LAND-FLUSS

UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA

BAHASA JERMAN

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Departemen Pendidikan Bahasa Jerman

Oleh Vera Silviana NIM 1002601

DEPARTEMEN PENDIDIKAN BAHASA JERMAN

FAKULTAS PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

(2)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

EFEKTIVITAS PERMAINAN STADT-LAND-FLUSS

UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA

BAHASA JERMAN

Oleh

Vera Silviana

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra

© Vera Silviana 2015

Universitas Pendidikan Indonesia

April 2015

Hak Cipta dilindungi undang-undang.

Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhya atau sebagian,

(3)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

VERA SILVIANA

EFEKTIVITAS PERMAINAN STADT-LAND-FLUSS

UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA

BAHASA JERMAN

disetujui dan disahkan oleh pembimbing:

Pembimbing I

Dr. H. Azis Mahfuddin, M.Pd. NIP. 195206071976031003

Pembimbing II

Dra. Hj. Nining Warningsih, M.Pd. NIP. 196107211988032002

Mengetahui,

Ketua Departemen Pendidikan Bahasa Jerman

FPBS UPI

Drs. Amir, M.Pd

(4)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR ISI

A. Latar Belakang Masalah... 1

B. Identifikasi Masalah ... 3

C. Batasan Masalah ... 3

D. Rumusan Masalah ... 3

E. Tujuan Penelitian ... 4

F. Manfaat Penelitian ... 4

BAB II LANDASAN TEORETIS ... 6

A. Kosakata ... 6

1. Pengertian Kosakata ... 6

2. Jenis Kosakata ... 7

B. Nomina ... 12

C. Pengertian Pembelajaran ... 14

1. Tujuan Pembelajaran... 15

2. Taksonomi Tujuan Pembelajaran... 16

D. Pengertian Permainan ... 19

(5)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

F. Kerangka Berpikir ... 26

G. Hipotesis Penelitian ... 27

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 28

A. Metode Penelitian ... 28

B. Variabel Penelitian ... 28

C. Tempat dan Waktu Penelitian ... 29

D. Populasi dan Sampel Penelitian ... 29

E. Instumen Penelitian ... 29

F. Teknik Pengumpulan Data ... 30

G. Teknik Pengolahan Data ... 30

H. Prosedur Penelitian ... 31

I. Hipotesis Penelitian ... 32

BAB IV DESKRIPSI DATA DAN HASIL PENELITIAN ... 33

A. Deskripsi Data ... 33

1. Penguasaaan Kosakata Siswa Sebelum Penerapan Teknik Permainan Stadt-Land-Fluss ... 33

2. Penguasaaan Kosakata Siswa Setelah Penerapan Teknik PermainanStadt-Land-Fluss ... 33

B. Uji Persyaratan Analisis ... 34

1. Uji Normalitas ... 34

2. Uji Homogenitas Varians Data Pretest (X)dan Posttest (Y) ... 34

C. Uji Signifikansi Data Pretest (X) dan Posttest (Y) ... 35

D. Pengujian Hipotesis ... 35

E. Deskripsi Pelaksanaan Pembelajaran ... 35

1. Perlakuan Pertama ... 36

2. Perlakuan Kedua ... 37

3. Perlakuan Ketiga ... 38

(6)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ... 41

A. Simpulan ... 41

B. Saran ... 42

DAFTAR PUSTAKA ... 43

LAMPIRAN-LAMPIRAN ... 45

(7)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Gambar Kolom Permainan Stadt-Land-Fluss ... 24

(8)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Uji Validitas Instrumen Tes Penguasaan Kosakata. ... 51

Tabel 3.2 Koefisien Validitas Hitung ... 62

Tabel 3.3 Uji Reliabilitas Instrumen Tes Penguasaan Kosakata. ... 65

Tabel 4.1 Kisi-kisi Instrumen Pretest dan Posttest ... 67

Tabel 4.2 Data Hasil Pretest dan Posttest ... 72

Tabel 4.3 Kategori Penilaian ... 73

Tabel 4.4 Uji Normalitas Data Pretest….. ... 75

Tabel 4.5 Hasil Uji Normalitas Tes… ... 76

Tabel 4.6 Uji Normalitas Data Posttest ... 77

Tabel 4.7 Hasil Uji Normalitas Tes ... 78

Tabel 4.8 Besar Varians Data Pretest dan Posttest ... 79

Tabel 4.9 Distribusi Nilai Pretest (X), Posttest (Y) dan Gain (d) siswa... 80

(9)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1. Soal Uji Coba Instrumen Tes Penguasaan Kosakata ... 45

2. Uji Validitas Instrumen Tes Penguasaan Kosakata ... 51

3. Uji Reliabilitas Instrumen Tes Penguasaan Kosakata ... 65

4. Kisi-Kisi Instrumen Pretest dan Posttest ... 67

5. Soal Pretest dan Posttest Penguasaan Kosakata. ... 68

6. Hasil Pretest dan Posttest. ... 72

7. Kategori Penilaian. ... 73

8. Uji Normalitas Data Pretest (X) dan Posttest (Y) . ... 74

9. Uji Homogenitas Variansi Data Pretest (X) dan Posttest (Y) ... 79

10. Uji Signifikansi Data Pretest (X) dan Posttest (Y) ... 80

11. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (Treatment 1). ... 85

12. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (Treatment 2). ... 94

13. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (Treatment 3). ... 102

14. Kurve Normal 0 s/d Z ... 112

15. Nilai Kritis L untuk Uji Liliefors ... 114

16. Harga Distribusi F ... 115

(10)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam mempelajari bahasa Jerman terdapat empat keterampilan berbahasa

yang harus dikuasai dalam mempelajari bahasa yaitu, keterampilan menulis

(Schreibfertigkeit), keterampilan berbicara (Sprechfertigkeit), keterampilan membaca (Leseverstehen) dan keterampilan mendengar (Hörverstehen).

Terdapat empat keterampilan berbahasa yang harus dikuasai yaitu,

keterampilan menulis (Schreibfertigkeit), keterampilan berbicara

(Sprechfertigkeit), keterampilan membaca (Leseverstehen) dan keterampilan mendengar (Hörverstehen).

Kosakata tidak termasuk keterampilan berbahasa, tetapi penguasaan

kosakata diperlukan untuk menunjang empat keterampilan berbahasa tersebut.

Semakin banyak seseorang menguasai kosakata, maka semakin mudah dalam

mempelajari atau menguasai bahasa tersebut.

Akan tetapi, dari pengalaman mengajar bahasa Jerman di Sekolah

Menengah Atas selama kegiatan Program Pengalaman Lapangan (PPL),

tampaknya banyak kendala yang ditemui siswa dalam mempelajari bahasa

Jerman, diantaranya penguasaan kosakata yang rendah.

Penyebab timbulnya masalah tersebut diduga berasal dari beberapa faktor,

seperti banyaknya nomina yang harus dihafal. Kasus tersebut merupakan kendala

utama yang ditemukan pada pembelajaran bahasa Jerman. Karena selain

menghafal nomina siswa juga harus hafal artikel dari nomina tersebut. Masalah

lainnya timbul karena ada nomina yang berbeda tetapi memiliki kemiripan dari

segi pelafalan, seperti die Tasche dan die Tasse, das Kinn dan das Kind. Kesulitan

tersebut pada akhirnya akan menurunkan minat siswa dalam mempelajari bahasa

Jerman. Masalah di atas diperburuk dengan timbulnya rasa malas dalam

mengulang materi yang telah dipelajari. Selain itu cara mengajar di kelas yang

(11)

2

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

mempelajari bahasa Jerman menjadi turun, sehingga dikhawatirkan jumlah

peminat yang mempelajari bahasa Jerman semakin lama semakin sedikit. Maka

dari itu diperlukan strategi yang dapat menarik minat dan motivasi siswa dalam

mempelajari bahasa Jerman, diantaranya cara mengajar, media, dan teknik

mengajar yang dikemas sedemikian rupa agar proses pembelajaran lebih menarik.

Telah banyak dilakukan penelitian tentang penguasaan kosakata bahasa

Jerman siswa baik dari segi teknik, model, maupun media pembelajaran. Teknik

permainan lebih disukai siswa dalam mempelajari bahasa Jerman karena proses

pembelajaran terasa lebih menyenangkan. Sebagaimana ditunjukkan oleh hasil

penelitian Pratiwi (2013) yang menyebutkan bahwa permainan dapat memotivasi

siswa untuk dapat mempelajari bahasa Jerman, mempermudah dalam

menyampaikan materi, membuat suasana pembelajaran lebih menyenangkan dan

dapat meningkatkan kemampuan penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa.

Dalam mempelajari kosakata, tidak cukup hanya sampai batas mengetahui.

Diperlukan kegiatan lanjutan berupa latihan untuk memantapkan penguasaan

kosakata siswa agar apa yang sudah dipelajari tidak hilang begitu saja. Salah satu

strateginya yaitu melalui teknik permainan. Terdapat banyak teknik permainan

yang dapat digunakan untuk mempelajari kosakata, tetapi setiap teknik

mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Dalam penelitian ini peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan

menggunakan teknik yang lebih sederhana, tidak memerlukan biaya yang banyak,

serta tidak memerlukan waktu yang lama yaitu Stadt-Land-Fluss. Dengan

menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss pada proses pembelajaran

nomina bahasa Jerman, diharapkan siswa dapat mengingat nomina yang telah

dipelajari dalam jangka waktu yang lama.

Teknik permainan Stadt-Land-Fluss dilakukan secara bersama-sama di

dalam sebuah kelompok besar, dengan demikian semua siswa terlibat secara aktif.

Hal tersebut membuat proses pembelajaran lebih berkesan karena hasil pekerjaan

sendiri dapat memberi kepuasan tersendiri yang dapat meningkatkan minat belajar

bahasa Jerman khususnya dalam penguasaan kosakata bahasa Jerman.

(12)

3

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

yang berjudul Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss untuk Meningkatkan

Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut permasalahan-permasalahan yang

dapat diidentifikasikan adalah sebagai berikut:

1. Apa penyebab kurangnya penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa?

2. Faktor-faktor apakah yang menimbulkan kesulitan siswa dalam mengingat

kosakata bahasa Jerman?

3. Apakah strategi belajar yang digunakan dalam penguasaan kosakata bahasa

Jerman sudah tepat?

4. Apakah minat mempelajari bahasa Jerman berpengaruh terhadap penguasaan

kosakata?

5. Apakah siswa mengenal dan sudah pernah menggunakan permainan

Stadt-Land-Fluss untuk mempelajari kosakata bahasa Jerman di sekolah?

6. Bagaimana pengaruh permainan Stadt-Land-Fluss terhadap penguasaan

kosakata bahasa Jerman?

C. Batasan Masalah

Agar pembahasan dan penyusunan penelitian ini terfokus pada satu

permasalahan, mengingat keterbatasan waktu serta kemampuan yang dimiliki

penulis, maka penelitian ini dibatasi pada penggunaan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss sebagai alternatif dalam pembelajaran kosakata bahasa Jerman.

Sedangkan pembelajaran kosakata dalam penelitian ini dibatasi pada kosakata

nomina bahasa Jerman tema Essen und Trinken.

D. Rumusan Masalah

Dalam penelitian ini akan diteliti efektivitas penggunaan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss dalam meningkatkan kemampuan penguasaan kosakata bahasa

Jerman siswa. Untuk lebih jelasnya maka dirumuskan masalah penelitian sebagai

(13)

4

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1. Bagaimana penguasaan kosakata siswa sebelum menggunakan teknik

permainan Stadt-Land-Fluss?

2. Bagaimana penguasaan kosakata siswa setelah menggunakan teknik

permainan Stadt-Land-Fluss?

3. Apakah teknik permainan Stadt-Land-Fluss efektif dalam meningkatkan

penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa?

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang telah diuraikan di atas, tujuan yang ingin

dicapai dalam penelitian ini yakni sebagai berikut:

1. Untuk mengetahui penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa sebelum

menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss.

2. Untuk mengetahui penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa setelah

menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss.

3. Untuk mengetahui efektivitas teknik permainan Stadt-Land-Fluss dalam

meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa.

F. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat baik secara teoritis

maupun secara praktis. Secara teoritis hasil penelitian ini diharapkan dapat

memberikan kontribusi bagi perkembangan ilmu pendidikan dalam penggunaan

teknik permainan dalam pembelajaran dan sebagai bahan studi lanjutan yang

relevan. Secara praktis penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi:

1. Sekolah

Sebagai alat evaluasi bagi para pengajar untuk memperbaiki praktik-praktik dalam

proses pembelajaran serta sebagai pembanding teknik pembelajaran yang

sebelumnya dilakukan, agar lebih efektif dan efisien sehingga dapat meningkatkan

kualitas dan hasil belajar siswa.

(14)

5

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Memberikan pengalaman baru dalam proses pembelajaran bahasa Jerman yang

belum pernah dilakukan sebelumnya, serta menumbuhkan minat belajar bahasa

Jerman yang lebih besar pada siswa.

3. Pendidik

Memberikan wawasan baru dan referensi teknik permainan sebagai alternatif

dalam pembelajaran kosakata bagi para pendidik bahasa Jerman. Dengan adanya

teknik baru, diharapkan pendidik dapat membuat proses pembelajaran bahasa

Jerman lebih menarik dan tidak terpaku hanya pada teknik sebelumnya yang

(15)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode quasi

experiment dengan menggunakan desain one group pretest posttest, yaitu dengan

satu kelas eksperimen tanpa kelas kontrol. Menurut Sugiyono (2013, hlm. 345)

Hal ini dikarenakan setiap siswa atau kelas memiliki karakteristik yang berbeda

dalam tingkat pemahamannya, meskipun mendapatkan perlakuan yang sama,

kelas eksperimen tidak dapat dibandingkan dengan kelas kontrol karena tingkat

pemahaman yang dicapai siswa akan beragam. Bentuk desain dari one group

pretest posttest dapat digambarkan sebagai berikut:

Pengukuran

: Pretest, merupakan tes awal yang dilakukan untuk mengetahui penguasaan kosakata siswa sebelum diberikan perlakuan.

: Treatment (perlakuan), berupa pembelajaran kosakata dengan menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss.

Posttest, merupakan tes akhir yang dilakukan untuk mengetahui penguasaan kosakata siswa setelah diberikan perlakuan.

B. Variabel Penelitian

Dalam penelitian ini terdapat dua variabel, yaitu variabel bebas dan

variabel terikat. Variabel bebas (X) dalam penelitian ini adalah penggunaan teknik

permainan Stadt-Land-Fluss, sedangkan variabel terikat (Y) adalah penguasaan

(16)

31

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

C. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di SMA Angkasa Lanud Husein Sastranegara

Bandung pada semester genap tahun ajaran 2014/2015. Perlakuan dengan

menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss dilaksanakan sebanyak tiga kali

mulai dari tanggal 21 Februari 2015 sampai tanggal 7 Maret 2015.

D. Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMA Angkasa Lanud

Husein Sastranegara Bandung dikarenakan seluruh siswa tersebut mempelajari

bahasa Jerman, sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XII IPA

A yang terdiri atas 31 orang. Dalam penelitian ini sampel diambil dengan

menggunakan teknik sampel purposif, yang artinya subjek penelitian dipilih atas

pertimbangan tertentu dan dengan anggapan bahwa sampel tersebut adalah yang

paling tepat untuk dijadikan sampel (Riduwan. 2012, hlm 20). Dipilihnya kelas

XII IPA A sebagai sampel dilakukan atas saran dari pihak pengajar di sekolah

karena pertimbangan waktu dan siswa kelas XII IPA A merupakan subjek yang

memiliki kemampuan merata.

E. Instrumen Penelitian

Instrumen yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah:

1. Instrumen pembelajaran berupa rencana pelaksanaan pembelajaran yang

dijadikan acuan peneliti dalam proses pembelajaran.

2. Instrumen evaluasi berupa tes tertulis yang diujikan saat tes awal dan tes

akhir. Tes awal diberikan untuk mengetahui tingkat penguasaan kosakata

siswa sebelum diberikan perlakuan dengan menggunakan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss, sedangkan tes akhir diberikan untuk mengetahui tingkat

penguasaan kosakata siswa setelah diberikan perlakuan dengan menggunakan

teknik permainan Statd-Land-Fluss. Sebelum instrumen diberikan kepada

siswa, dilakukan uji coba terlebih dahulu kepada siswa yang bukan sampel

dalam penelitian ini, yaitu kelas XII IPA B di SMA Angkasa Lanud Husein

(17)

32

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

validitas soal apakah soal layak diberikan kepada siswa atau tidak. Soal

diambil dari beberapa sumber yaitu buku Genial (Deutsch als Fremdsprache

für Jugendliche Arbeitsbuch A1), buku Ich Liebe Deutsch, dan situs www.schubert-verlag.de. Uji validitas dilakukan dengan menggunakan teknik pearson product moment guna mencari hubungan antara variabel x (jumlah

sampel yang menjawab benar pada setiap nomor soal) dan variabel y (jumlah

jawaban benar tiap sampel untuk keseluruhn butir soal). Dari 50 butir soal

yang diujicobakan sebanyak 35 soal dinyatakan valid yang terdiri dari 10 soal

menyusun huruf, 10 soal mengisi nomina, 5 soal pilihan ganda, 10 soal

memasangkan nomina dengan gambar, 10 soal mencari nomina yang tidak

sesuai, dan 5 soal teka-teki silang.

F. Teknik Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini digunakan teknik pengumpulan data yang bertujuan

untuk memperoleh data, yakni sebagai berikut:

1. Kajian pustaka, melakukan pengumpulan materi-materi dan teori-teori yang

relevan dengan masalah penelitian. Hasil kajian pustaka digunakan sebagai

landasan dalam melakukan penelitian.

2. Pemberian pretest bertujuan untuk mengetahui tingkat penguasaan kosakata

siswa sebelum diberikan perlakuan dengan menggunakan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss. Pemberian posttest bertujuan untuk mengetahui tingkat

penguasaan kosakata siswa setelah diberikan perlakuan dengan menggunakan

teknik permainan Stadt-Land-Fluss.

G. Teknik Pengolahan Data

Setelah data penelitian terkumpul dilakukan pengolahan data untuk

mengetahui hasil belajar siswa setelah menggunakan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss. Pengolahan data dilakukan melalui beberapa tahapan sebagai berikut:

1. Memeriksa hasil pretest dan posttest yang kemudian ditabulasikan agar dapat

mengetahui rata-rata nilai siswa, standar deviasi dan varian kelas yang

(18)

33

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Melakukan uji persyaratan analisis yang mencakup uji normalitas dan uji

homogenitas.

3. Melakukan uji signifikansi perbedaan rata-rata pretest dan posttest dengan

menggunakan uji-t, dengan rumus sebagai berikut:

Keterangan:

Md : mean perbedaan dari pretest dan posttest xd : deviasi masing-masing subjek (d-Md)

: jumlah kuadrat deviasi

n : subjek

H. Prosedur Penelitian

Langkah-langkah yang ditempuh dalam melakukan penelitian ini adalah:

1. Melakukan studi pendahuluan ke sekolah untuk memperoleh informasi yang

berhubungan dengan permasalahan pembelajaran bahasa Jerman di sekolah.

2. Membuat proposal penelitian

3. Membuat surat izin penelitian.

4. Menyusun instrumen penelitian.

5. Melakukan uji coba terhadap instrumen penelitian untuk mengetahui tingkat

validitas dan reliabilitas instrumen tes.

6. Membuat RPP.

7. Memberikan pretest kepada siswa untuk mengetahui tingkat penguasaan

kosakata siswa sebelum diberikan perlakuan.

8. Memberikan treatment atau perlakuan sebanyak tiga kali pertemuan dengan

menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss.

9. Memberikan posttest kepada siswa untuk mengetahui tingkat penguasaan

kosakata siswa setelah diberikan perlakuan.

10. Mengolah data.

11. Menarik kesimpulan.

(19)

34

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

I. Hipotesis Penelitian

Penelitian ini menggunakan hipotesis statistik sebagai berikut:

SsP =

:

SsP >

µSsP adalah hasil belajar kosakata bahasa Jerman setelah diberikan perlakuan

teknik permainan Stadt-Land-Fluss dalam pembelajaran (posttest).

µSbP adalah hasil belajar kosakata bahasa Jerman sebelum diberikan perlakuan

teknik permainan Stadt-Land-Fluss dalam pembelajaran (pretest).

Hipotesis 0 ( ) diterima apabila hasil belajar sesudah diberikan

perlakuan sama dengan hasil belajar sebelum diberikan perlakuan dan ditolak jika

hasil belajar sesudah diberikan perlakuan lebih besar daripada hasil belajar

(20)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan

Setelah dilakukan hasil analisis data dan pembahasan hasil penelitian

mengenai efektivitas permainan Stadt-Land-Fluss untuk meningkatkan

penguasaan kosakata siswa dalam pembelajaran bahasa Jerman, maka dapat

diambil kesimpulan sebagai berikut:

1. Pada pretest dari nilai maksimal 100, nilai tertinggi yang diperoleh sebesar 96

dan nilai terendah 23 dengan nilai rata-rata 61,5. Maka dapat dikatakan

penguasaan kosakata siswa sebelum penggunaan teknik permainan

Stadt-Land-Fluss termasuk ke dalam kategori cukup.

2. Pada posttest dari nilai maksimal 100, nilai tertinggi sebesar 100 dan nilai

terendah sebesar 53, sehingga diperoleh rata-rata nilai sebesar 86,4. Maka

dapat dapat diambil kesimpulkan bahwa penguasaan kosakata siswa setelah

penggunaan teknik permainan Stadt-Land-Fluss termasuk ke dalam kategori

baik.

3. Berdasarkan selisih hasil rata-rata pretest dan posttest diperoleh Gain sebesar

774 dan dari hasil penghitungan uji-t diperoleh sebesar 10,16

sedangkan dengan α = 0,05 dan dk = 30 diperoleh sebesar 2,04.

Dengan demikian antara hasil pretest dan posttest terdapat perbedaan rata-rata

yang signifikan. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa teknik

permainan Stadt-Land-Fluss efektif dalam meningkatkan penguasaan

(21)

44

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan dapat disarankan

sebagai berikut:

1. Pengajar sebaikya menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss sebagai

alternatif dalam mengembangkan pembelajaran agar terdapat inovasi dalam

proses belajar dan mengajar sehingga lebih menarik dan kreatif.

2. Sebaiknya pengajar mengumpulkan sebanyak-banyaknya kosakata jika

hendak menggunakan teknik permainan Stadt-Land-Fluss agar siswa

mendapatkan kosakata yang banyak setelah menggunakan permainan ini.

3. Bagi peneliti lain yang hendak mengkaji bidang yang sama, disarankan

memberikan perlakuan yang lebih banyak saat melakukan penelitian, tidak

(22)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Abidin, Yunus. (2009). Bermain, Pengantar bagi Penerapan Pendekatan Beyond Centers and Circle Time (BCCT) dalam Dimensi PAUD. Bandung: RIZQI Press.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Bohn, Rainer. (2000). Probleme der Wortschatzarbeit. Berlin: Langenscheidt. Butzkamm, W. (2010). Unterrichtssprache Deutsch: Wörter und Wendungen für

Lehrer und Schüler. Ismaning: Hueber Verlag.

Dauvillier, Christa dan Lévy-Hillerich, Dorothea. (2004). Spiele im Deutschunterricht. Berlin-München: Langenscheidt.

Departemen Pendidikan Nasional. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Engel, Ulrich. (2004). Deutsche Grammatik Neubearbeitung. München: IUDICIUM Verlag GmbH.

Götz, Dieter et al. (2010). Großwörterbuch Deutsch als Fremdsprache. Berlin: Langenscheidt KG Berlin und München.

Keller, Susy et al. (2002). Genial Deutsch als Fremdsprache für Jugendliche Arbeitsbuch A1, Berlin-München: Langenscheidt.

Lemcke, Christiane et al. (2009). Berliner Platz 1 Deutsch im Alltag Lehr- und Arbeitsbuch, Berlin-München: Langenscheidt.

Mahfuddin, A. (2008). Pengembangan Model Pembelajaran Bahasa Jerman. FPBS. Universitas Pendidikan Indonesia. tidak diterbitkan.

Otto-Spillmann, H. (2004). Einführung in die germanistische Linguistik. Kassel: Langenscheidt.

Pratiwi, Niken. (2013). Penggunaan Interaktive Arbeitsblätter Jenis Pass Auf dalam Meningkatkan Kemampuan Kosakata Bahasa Jerman.

Universitas Pendidikan Indonesia.

Richard-Bausch, K et al. (2007). Handbuch Fremdsprachenunterricht. Tübingen: A. Francke Verlag Tübingen und Basel.

(23)

Vera Silviana, 2015

Efektivitas Permainan Stadt-Land-Fluss Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Sapta-Wulandari, D. (2013) Ich Liebe Deutsch, Jakarta: Erlangga.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Manajemen. Bandung: Alfabeta.

Uno, Hamzah. B. (2010). Perencanaan Pembelajaran. Jakarta: PT Bumi Aksara. Weermann, Eva Maria. (2005). Pons Im Griff Wortschatz-Übungen Deutsch.

Stuttgart: Ernst Klett Sprache GmbH.

Wermke, Mathias., et al.(2007). DUDEN Universal Wörterbuch. Mannheim: Bibliographisches Institut & F.A. Brockhaus AG.

_____________. (2012). [online]. Tersedia:

http://www.schubertverlag.de/aufgaben/uebungen_a1 [19 Januari 2015]

_____________. (2009). [online]. Tersedia:

http://www.enzyklo.de/Begriff/Wortschatz [21 September 2014]

_____________. [online].Tersedia: http://grammatik.woxikon.de/nomen [21 september 2014]

_____________. [online]. Tersedia:

https://deutsch.lingolia.com/de/grammatik/nomen [31 oktober 2014]

_____________. [online]. Tersedia: http://www.spiele-kinderspiele.de [14 Oktober 2014]

_____________. (2012). [online]. Tersedia: http://www.deacademia.com/ richtiges_gutes_de.deacademic.com [14 Oktober 2014]

Gambar

Gambar 3.1 Skema Penelitian

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Penguasaan kosakata siswa sebelum penggunaan teknik permainan ABC-König, (2) Penguasaan kosakata siswa setelah

Bab ini menjelaskan tentang analisis data dari objek penelitian yang penulis kaji yaitu efektivitas teknik permainan bingo dalam meningkatkan penguasaan kosakata

yang berbunyi teknik permainan Pantomim efektif digunakan dalam pembelajaran kosakata bahasa Jerman terbukti. Selain itu teknik permainan Pantomim dapat membuat proses

BAB II TEKNIK PERMAINAN MYSTERY BAG UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA DALAM KETERAMPILAN MENULIS BAHASA PERANCIS

Efektivitas Permainan Riddle dalam Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Jepang Bagi Siswa SMA: Penelitian Eksperimen pada Siswa Kelas X SMAN 15 Bandung Tahun

Oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) penguasaan kosakata bahasa Jerman siswa di kelas eksperimen dan kelas kontrol sebelum penerapan

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: (1) mengetahui kemampuan siswa dalam penguasaan nomina bahasa Jerman sebelum penggunaan teknik permainan Pinoy Henyo, (2)

EFEKTIVITAS PERMAINAN D OBBLE UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KATA BEND A BAHASA JERMAN.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |