• Tidak ada hasil yang ditemukan

MANFAAT HASIL BELAJAR “DEKORASI PATISERI” PADA MINAT MAHASISWA MEMBUKA USAHA CAKE DECORATION.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "MANFAAT HASIL BELAJAR “DEKORASI PATISERI” PADA MINAT MAHASISWA MEMBUKA USAHA CAKE DECORATION."

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

MANFAAT HASIL BELAJAR

DEKORASI PATISERI

PADA MINAT MAHASISWA MEMBUKA USAHA

CAKE DECORATION

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Tata Boga

Oleh

VIRZA RAHMI 0907091

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA BOGA

JURUSAN PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN

(2)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

MANFAAT HASIL BELAJAR

DEKORASI PATISERI

PADA MINAT MAHASISWA MEMBUKA USAHA

CAKE DECORATION

Oleh Virza Rahmi

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

© Virza Rahmi 2014 Universitas Pendidikan Indonesia

Februari 2014

Hak Cipta dilindungi undang-undang.

(3)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

VIRZA RAHMI 0907091

MANFAAT HASIL BELAJAR “DEKORASI PATISERI” PADA MINAT

MAHASISWA MEMBUKA USAHA CAKE DECORATION

DISETUJUI DAN DISAHKAN OLEH PEMBIMBING :

PEMBIMBING I

Dra. Sudewi Yoga, M.Si NIP. 19590421 198603 2 001

PEMBIMBING II

Dra. Yulia Rahmawati, M.Si NIP. 19670720 199402 2 003

KETUA JURUSAN PKK

(4)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

MANFAAT HASIL BELAJAR “DEKORASI PATISERI” PADA MINAT MAHASISWA MEMBUKA USAHA CAKE DECORATION

Latar belakang penelitian adalah hasil belajar Dekorasi Patiseri yang diharapkan dapat memberikan manfaat pada minat mahasiswa membuka usaha cake decoration. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran tentang manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri yang meliputi kemampuan kognitif, kemampuan afektif dan kemampuan psikomotor. Metode yang digunakan yaitu metode deskriptif dengan pengumpulan data menggunakan angket. Sampel dalam penelitian ini adalah sampel purposive dari mahasiswa Paket Majamen Patiseri yang telah lulus dari mata kuliah Dekorasi Patiseri sebanyak 20 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri berkaitan dengan kemampuan kognitif lebih dari setengahnhya (69%) berada pada kriteri bermanfaat, kemampuan afektif lebih dari setengahnya (75%) memiliki kriteria bermanfaat, dan kemampuan psikomotor lebih dari setengahnya (74%) berada pada kriteria bermanfaat. Saran ditunjukan bagi mahasiswa untuk terus meningkatkan kemampuan pengetahuan mengenai usaha cake decoration serta berlatih terus-meneru membuat beraneka produk patiseri yang di dekorasi sesuai dengan kesempatan yang lebih bervariasi lagi serta lebih peka melihat segmen pasar sebagai acuan mempromosikan produk-produk dekorasi cake tersebut.

(5)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

BENEFITS OF LEARNING “DEKORASI CAKE” STUDENT INTEREST IN

CAKE DECORATION

The Background of this research is the result of learning Dekorasi Patiseri Subject that is expected to benefit the interests of students open a cake decoration business. This study aims to gain an overview of the benefits of learning outcomes of Dekorasi Patiseri Subject that includes cognitive ability, the affective ability and psychomotor ability. The method used is descriptive method of data collection using questionnaires. The sample in this study was purposive sample of students Manajemen Patiseri who have passed the Dekorasi Patiseri Subject many as 20 people. The research results showed that the benefits of learning outcomes related to Dekorasi Patiseri cognitive abilities over half (69%) are in beneficial criterion, affective abilities more than half (75%) had a useful criterion, and psychomotor abilities more than half (74%) are in useful criteria. Advice is shown for students to continue to improve the knowledge and practice of business cake decoration continue to make various products patiseri that in accordance with the decorating opportunities are more varied and more sensitive again see the market segment as a reference to promote the products of the cake decoration.

(6)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR ISI

A. Latar Belakang Masalah... 1

B. Identifikasi Masalah ... 5

A. Pengertian Belajar, Hasil Belajar, Faktor-faktor yang mempengaruhi hasil belajar ... 9

1. Pengertian Belajar ... 9

2. Pengertian Hasil Belajar ... 10

3. Faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar ... 11

4. Manfaat Hasil Belajar... 13

B. Gambaran Umum Mata Kuliah Dekorasi Patiseri ... 14

1. Deskripsi dan Tujuan Mata Kuliah Dekorasi Patiseri ... 14

2. Materi Teori Mata Kuliah Dekorasi Patiseri ... 15

a. Pengertian dan Tujuan Dekorasi Patiseri ... 15

b. Prinsip-prinsip menghias cake ... 17

c. Faktor-faktor dalam menghias cake ... 18

d. Bahan menghias cake ... 20

e. Peralatan dekorasi cake ... 25

f. Teknik menghias cake ... 28

C. Minat Membuka Usaha Cake Decoration... 34

1. Pengertian Minat ... 35

2. Cara Meningkatkan Minat... 36

3. Macam-macam Minat ... 37

4. Pengukuran Minat ... 37

5. Usaha Cake Decoration ... 38

6. Minat membuka usaha Cake Decoration ... 44

BAB III METODE PENELITIAN... 45

A. Lokasi Penelitia, Populasi,dan Sample Penelitian ... 45

B. Desain Penelitian ... 45

C. Metode Penelitian ... 46

D. Definisi Operasional ... 46

E. Teknik Pengumpulan Data... 48

(7)

v Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |perpustakaan.upi.edu

A. Pengolahan dan Analisis Data ... 51

B. Pembahasan... 97

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 103

B. Saran ... 104

DAFTAR PUSTAKA ... 105

LAMPIRAN-LAMPIRAN... 107

Lampiran 1 Kisi-Kisi Instrumen ... 107

Lampiran 2 Instrumen Penelitian ... 110

Lampiran 3 Surat-Surat ... 130

G. Teknik Pengumpulan Data... 48

(8)

vi Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR GAMBAR

2.6 American Froasting ... 23

2.7 Marzipan ... 23

2.26 Proses menggiling marzipan ... 29

2.27 Proses meletakan marzipan ... 29

2.28 Proses merapihkan marzipan ... 29

2.29 Proses meratakan marzipan... 29

2.30 Proses pewarnaan marzipan ... 30

2.31 Proses covering buttercream... 30

2.32 Proses covering buttercream... 31

2.33 Langkah memasang tube... 31

2.34 Membuat tulisan... 32

2.35 Membuat titik ... 32

2.36 Hiasan menggunakan tube bintang ... 32

2.37 Langkah membuat hiasan bunga mawar ... 33

2.38 Hiasan ribbon rose ... 33

2.39 Jenis-jenis tube spuit ... 33

2.40 Cake Store ... 39

2.41 Wedding cake ... 39

2.42 Birthday cake ... 39

2.43 Contoh website cake ... 43

(9)

vii Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Materi Perkuliahan Dekorasi

Patiseri………... 14 Tabel 2.2 Alat Persiapan Menghias Cake………... 25

Tabel 2.3 Alat Menghias Cake……….. 26

Tabel 4.1 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Konsep Dasar Menghias Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration ……..………... 55 Tabel 4.2 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pengetahuan Prinsip-prinsip Menghias Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration ……… 56 Tabel 4.3 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pengetahuan Faktor-faktor Menghias Cake pada Minat

Membuka Usaha Cake decoration……….. 57

Tabel 4.4 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Pemahaman Bahan Dasar pada Minat Mahasiswa Membuka

Usaha Cake decoration......……… 58 Tabel 4.5 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pemahaman Bahan Menghias Cake Marzipan pada Minat

Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration……… 59

Tabel 4.6 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Pemahaman Bahan Menghias Cake (Buttercream) pada Minat

Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration……… 60

Tabel 4.7 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Pengetahuan

Bahan Menghias Cake Royal Icing pada Minat

Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoratio………... 61 Tabel 4.8 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pemahaman Alat Membuat Royal Icing pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration ...………. 62 Tabel 4.9 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pemahaman alat pembuatan fondant, marzipan dan plastic icing pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration…….. 63 Tabel 4.10 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Pemahaman Teknik Menghias Cake Menggunakan Butter Cream pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration …... 64

Tabel 4.11 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Penerapan dalam Pembuatan Hiasan Dekorasi Cake Ulang Tahun Anak pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration…………... 65

Tabel 4.12 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Penerapan Membuat Dekorasi Wedding cake Menggunakan Royal Icing pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake 66

decoration…………...

(10)

viii Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Analisis Pada Saat Mengalami Kegagalan dalam Dekorasi Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration... 67 Tabel 4.14 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

Sikap Ketelitian dalam Menerima Pesanan Membuat Cake Sesuai Kesempatan pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha

Cake decoration......……... 69

Tabel 4.15 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap Kedisiplinan dalam Menjaga Quality Control Produk Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration……...……... 70

Tabel 4.16 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap Kedisiplinan dalam Menjaga Kebersihan Pribadi pada saat Mendekorasi Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration………... 72 Tabel 4.17 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap

Kedisiplinan dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan Kerja selama Mendekorasi Cake pada Minat Mahasiswa Membuka

Usaha Cake decoration……….... 73

Tabel 4.18 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap Kedisiplinan dalam Menjaga Kebersihan Peralatan Kerja selama Mendekorasi Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration………... 74

Tabel 4.19 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap Ketelitian dalam Menghias Cake Ulang Tahun Anak

pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration….. 76 Tabel 4.20 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap

Ketelitian dalam Menentukan Langkah-langkah Menghias Wedding cake pada Minat Mahasiswa Membuka

Usaha Cake decoration…..……….………... 77

Tabel 4.21 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap dalam Menyiapkan Bahan-bahan Membuat Fondant dalam Menghias Cake pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha

Cake decoration...……….…….. 79

Tabel 4.22 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap Ketelitian Pengolahan Bahan Dasar Untuk Membuat Buttercream pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake 80

decoration...………

Tabel 4.23 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Sikap memilih bahan dasar pembuatan Royal Icing pada Minat

Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration……… 81

Tabel 4.24 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan kemampuan keterampilan memilih tempat lokasi usaha pada minat mahasiswa membuka usaha

cake decoration ... 83

(11)

ix Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration ... 84 Tabel 4.26 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

kemampuan keterampilan menggunakan pastru tube (buttercream )pada minat mahasiswa membuka usaha cake

decoration………. 85

Tabel 4.27 Manfaat hasil belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan kemampuan keterampilan membuar hiasan bunga mawar menggunakan buttercream pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration .....……… 87 Tabel 4.28 Manfaat hasil belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan

kemampuan keterampilan melakukan teknik covering cake menggunakan fondant pada minat mahasiswa membuka

usaha cake decoration………. 88

Tabel 4.29 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Kemampuan Keterampilan Membuat Cake Sesuai Kesempata (wedding cake) pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration ...……… 90

Tabel 4.30 Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” berkaitan dengan Kemampuan Keterampilan Pembuatan Ornamen Dekorasi Menggunakan Bahan Dasar Fondant pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake decoration ...……… 91 Tabel 4.31 Rata-rata Presentase Manfaat Hasil Belajar Dekorasi Patiseri

(12)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pendidikan merupakan salah satu faktor untuk membangun bangsa dan

mempengaruhi kemampuan suatu bangsa karena pendidikan memiliki peranan

untuk menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas yang memiliki

kemampuan dan keterampilan serta pengetahuan yang luas. Sebagaimana

tercantum dalam undang-undang Republik Indonesia No.20 tahun 2003, tentang

Sitem Pendidikan Nasional, sebagai berikut:

Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembanganya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa pada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Indikator tujuan Pendidikan Nasional di atas adalah membangun manusia

yang mandiri. Manusia mandiri yaitu seseorang tidak bergantung kepada orang

lain sehingga waktu yang ada bisa digunakan untuk usaha sendiri, berkreasi,

menghasilkan hal yang baru. Manusia mandiri merupakan salah satu kunci

keberhasilan membangun nasional.

Pendidikan dapat diselenggarakan melalui tiga jalur yaitu jalur pendidikan

formal, jalur pendidikan nonformal dan jalur pendidikan informal. Pendidikan

formal merupakan pendidikan yang diselenggarakan melalui kegiatan berjenjang

dan berkesinambungan. Jenjang pendidikan yang termasuk pendidikan sekolah

terdiri dari pendidikan dasar, pendidikan menengah, dan pendidikan tinggi.

Pendidikan nonformal merupakan pendidikan yang diselenggarakan diluar

pendidikan informal seperti kursus, pendidikan anak usia dini sedangkan

Pendidikan informal adalah jalur pendidikan di lingkungan keluarga ataupun di

lingkungan masyarakat.

Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) merupakan lembaga Perguruan

Tinggi yang membawahi 7 fakultas dan salah satunya adalah Fakultas Pendidikan

(13)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

(14)

2

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

adalah Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga. Jurusan PKK saat ini

mempunyai tiga Program Studi yaitu Program Studi Pendidikan Tata Boga,

Program Studi Pendidikan Tata Busana, dan Program Studi Pendidikan

Kesejahteraan Keluarga.

Program Studi Pendidikan Tata Boga merupakan salah satu program studi

yang berada di Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, Fakultas Pendidikan

Teknik dan Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia. Program Studi

Pendidikan Tata Boga tidak hanya mencetak lulusannya sebagai guru dan tenaga

kerja industri tetapi diharapkan mampu menciptakan lapangan pekerjaan atau

berwirausaha dalam bidang boga.

Program Studi Pendidikan Tata Boga mempunyai paket pilihan terdiri dari

4 paket pilihan yaitu paket pilihan Manajemen Patiseri, paket pilihan Manajemen

Katering, paket pilihan Manajemen Restoran dan paket pilihan Manajemen

Dietetika. Pada paket pilihan Manajemen Patiseri salah satunya mahasiswa

diharapkan untuk mampu memahami, menerapkan dan mengaplikasikan konsep

mendekorasi cake untuk segala jenis kesempatan.

Dalam mencapai kompetensi tersebut, mahasiswa Program Studi

Pendidikan Tata Boga Jurusan PKK FPTK UPI Paket Patiseri diwajibkan

Mata Kuliah Dekorasi Patiseri merupakan salah satu mata kuliah keahlian

paket patiseri yang dilaksanakan pada semester 6 dengan bobot 3 sks.

Berdasarkan Silabus Mata Kuliah Dekorasi Patiseri (2008:1) menerangkan

deskripsi mata kuliah Dekorasi Patiseri yaitu:

(15)

3

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

dekorasi, metoda dan teknik covering, metoda dan teknik pasta modeling, metoda dan teknik menghias cake untuk berbagai kesempatan.

Evaluasi untuk mengetahui hasil belajar yang dicapai oleh mahasiswa

setelah mengikuti mata kuliah Dekorasi Patiseri terlihat dari segi kemampuan

berfikir atau pengetahuan yaitu mencakup kemampuan dan pemahaman mengenai

dekorasi patiseri. Kemampuan sikap merupakan kecenderungan sikap membuat

pilihan yang mencakup minat, disiplin, wawasan dan teliti. Hasil belajar yang

dicapai melalui proses belajar yang optimal pada individu cenderung menunjukan

hasil yang memuaskan dengan ditandai terjadinya perubahan tingkah laku yang

mencakup ranah pengetahuan, sikap dan keterampilan. Menurut Sudjana (2003:3)

mengemukakan bahwa “perubahan tingkah laku berupa kognitif, afektif, dan

psikomotor disebut hasil belajar.” Data nilai hasil belajar mata kuliah Dekorasi

Patiseri pada mahasiswa Prodi Pendidikan Tata Boga angkatan 2009 dan 2010

yaitu 20 mahasiswa mendaptkan yang baik.

Hasil belajar yang diperoleh mahasiswa setelah mengikuti perkuliahan

mata kuliah Dekorasi Patiseri berupa pengetahuan, sikap maupun keterampilan

merupakan bekal mahasiswa dalam minat membuka usaha Cake decoration.

Usaha Cake decoration merupakan usaha yang di bidang boga, di setiap

kesempatan dan momen sering dijumpai cake dengan berbagai macam jenis

hiasan dan dekorasi yang disajikan dengan menarik. Usaha Cake decoration

merupakan usaha yang menarik untuk mahasiswa yang ingin mempunyai usaha di

bidang Cake decoration. Mahasiswa yang ingin mempunyai usaha ini, harus

memiliki keahlian khusus melalui aplikasi mata kuliah Dekorasi Patiseri

mahasiswa dengan cara mempelajari dan melakukan berbagai kegiatan praktek

menghias cake serta membuat bermacam jenis hiasan cake sebagai bekalnya

untuk membuka usaha Cake decoration.

Keberhasilan mahasiswa dalam menerima pelajaran dapat dipengaruhi

beberapa faktor seperti yang dikemukakan Slameto (2003:54) “faktor-faktor yang

mempengaruhi belajar digolongkan menjadi dua yaitu faktor intern dan faktor

ekstern”. Tindak lanjut dari hasil belajar mata kuliah Dekorasi Patiseri diharapkan

(16)

4

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Minat merupakan salah satu faktor intern yang mempengaruhi terhadap hasil

belajar seseorang. Minat seseorang terhadap suatu kegiatan dapat muncul karena

adanya daya tarik yang tinggi terhadap hal tersebut. Seperti yang dikemukakan

Slameto (2003:180):

Minat adalah suatu rasa lebih suka dan rasa ketertarikan pada suatu hal atau aktivitas, tanpa ada yang menyuruh. Minat pada dasarnya adalah penerimaan akan suatu hubungan antara diri sendiri dengan sesuatu di luar diri sendiri. Semakin kuat atau dekat hubungan tersebut, semakin besar minat.

Berdasarkan pendapat mengenai minat yang dikemukakan Slameto di atas,

maka minat usaha membuka Cake decoration merupakan bentuk ketertarikan

seseorang dengan rasa lebih suka dan tanpa ada yang menyuruh. Minat yang besar

pada individu terhadap usaha membuka usaha Cake decoration akan

mendorongnya untuk mempelajari, memahami, dan mendalami mata kuliah yang

berhubungan dengan Cake decoration.

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Boga yang minat membuka

usaha Cake decoration akan beruasaha maksimal dalam menyiapkan diri, baik

pengetahuan, sikap maupun keterampilan dibidang Cake decoration. Membuka

usaha Cake decoration harus mempunyai keterampilan yang baik, perencanaan

yang matang, menjalankan pelaksanaan usaha dengan penuh ketelitian dan kerja

keras dan selanjutnya mengadakan evaluasi usaha yang bertujuan untuk

mengetahui kondisi usaha dalam keadaan baik atau buruk.

Berdasarkan uraian permasalahan di atas penulis merasa tertarik untuk

melakukan penelitian. Hal ini dikarenakan data yang diperoleh bahwa mahasiswa

Prodi Pendidikan Tata Boga Paket Manajemen Patiseri mempunyai nilai hasil

belajar yang sangat baik selain itu bisnis Cake decoration yang semakin

berkembang dan banyak digemari oleh konsumen menjadikan usaha Cake

decoration dapat dijadikan peluang untuk usaha. Penelitian tersebut bermaksud

untuk memperoleh informasi bagaimana manfaat yang dirasakan setelah belajar

(17)

5

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Indentifikasi dan Perumusan Masalah

Perumusan masalah dalam penelitian ini diperlukan untuk memperjelas

masalah yang diteliti mengenai manfaat hasil belajar “dekorasi patiseri” pada

minat mahasiswa membuka usaha Cake decoration. Menurut Sugiyono (2009:55) “rumusan masalah yaitu suatu pertanyaan yang aan dicarikan jawabannya melalui pengumpulan data”.

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah “Bagaimana Manfaat Hasil

Belajar “Dekorasi Patiseri” pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

decoration?” Lingkup masalah yang diteliti dalm penelitian ini adalah:

1. Bagaimana manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa

membuka usaha Cake decoration berkaitan dengan pengetahuan mahasiswa

meliputi konsep dasar menghias cake , bahan dan alat menghias cake ,

metoda daan teknik menghias cake , pemahaman tentang desain pada cake ,

menampilkan cake dan memasarkan cake .

2. Bagaimana manfaat hasil belajar Dekorasi pada minat mahasiswa membuka

usaha Cake decoration berkaitan dengan sikap mahasiswa meliputi

ketelitian, kedisiplinan, kesabaran, keuletan dalam memilih alat dan bahan

dekorasi patiseri, menggunakan teknik dan metoda menghias cake untuk

berbagai kesempatan dan memasrkan cake pada konsumen.

3. Bagaimana hasil belajar dekorasi patiseri pada minat mahasiswa membuka

usaha Cake decoration berkaitan keterampilan mahasiswa memilih lokasi

tempat usaha, menggunakan alat untuk menghias cake, membuat bahan untuk

menghias cake, menghias cake untuk berbagai kesempatan, dan memasarkan

cake kepada konsumen.

Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah yang telah diuraikan di

atas maka rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu “Bagaimana Manfaat Hasil

Belajar “Dekorasi Patiseri” pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake

(18)

6

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

C. Tujuan Penelitian

1. Tujuan Umum:

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh informasi atau gambaran

manfaat hasil belajar mata kuliah dekorasi patiseri pada minat mahasiswa

membuka usaha Cake decoration.

2. Tujuan Khusus:

a. Manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat membuka usaha Cake

decoration berkaitan dengan pengetahuan mahasiswa meliputi konsep

dasar menghias cake, bahan dan alat menghias cake, metoda daan teknik

menghias cake, pemahaman tentang desain pada cake, menampilkan cake

dan memasarkan cake .

b. Manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka

usaha cake decoration berkaitan dengan sikap mahasiswa meliputi

ketelitian, kedisiplinan, kesabaran, keuletan dalam memilih alat dan

bahan dekorasi patiseri, menggunakan teknik dan metoda menghias cake

untuk berbagai kesempatan dan memasrkan cake pada konsumen.

c. Manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka

Usaha cake decoration berkaitan keterampilan mahasiswa menentukan

lokasi usaha cake decoration, membuat bahan untuk menghias cake,

menghias cake untuk berbagai kesempatan, dan memasarkan cake kepada

konsumen.

D. Metode Penelitian

Metode yang dilakukan dalam penelitian ini yaitu deskriptif. Metode ini

bertujuan untuk mendapatkan gambaran dari suatu keadaan yang ada sekarang

dan sedang berlangsung serta berpusat pada masalah yang aktual. Teknik

pengumpulan data yang penulis gunakan dalam penelitian ini digunakan penulis

dalam penelitian ini yaitu angket. Angket digunakan untuk mengukur manfaat

hasil belajar dekorasi patiseri terhadap minat mahasiswa membuka usaha Cake

(19)

7

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

E. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada berbagai

pihak secara langsung maupun tidak langsung. Adapun manfaaat dari penelitian

ini yaitu :

1. Bagi Mahasiswa, meningkatkan kemampuan pengetahuan, sikap, dan

keterampilan yang dapat menumbuhkan minat berwirausaha dalam bidang

boga khususnya dalam membuka usaha Cake decoration.

2. Bagi Dosen, memperoleh informasi dari ketercapaian tujuan pembelajaran

mata kuliah dekorasi patiseri.

3. Bagi Jurusan dan Program Studi Pendidika Tata Boga, untuk dapat

memberikan informasi, gambaran dan masukan tentang hasil belajar dekorasi

patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha Cake decoration.

4. Bagi Peneliti, menambah pengetahuan dan wawasan serta memberikan

pengalaman dalam penelitian, khususnya penelitian hasil belajar mata kuliah

dekorasi patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha Cake decoration.

F. Struktur Organisasi Skripsi

Upaya untuk memudahkan penelaahan bagian demi bagian dalam penelitian

ini, maka penulis menyajikan urutan penulisan dari setiap Bab sebagai berikut:

Bab I Pendahuluan, berisi tentang latar belakang penelitian, identifiaksi masalah,

perumusan masalah, tujuan penelitian, metode penelitian, manfaat

penelitian, serta struktur organisasi penelitian.

Bab II Kajian Pustaka, berisis tentang landasan teoritis yang mendukung dan

relevan dengan permasalahan penelitian.

Bab III Metode Penelitian, berisi tentang lokasi dan subyek penelitian, desain

penelitian, metode penelitian, defines operasional, instrument penelitian,

(20)

8

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan, berisi tentang pengolahan atau analisis

data untuk menghasilkan temuan dan pembahasan hasil-hasil yang

diperoleh dalam penelitian.

Bab V Kesimpulan dan Saran, berisi tentang penafsiran dan pemaknaan peneliti

(21)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III

METODE PENELITIAN

A. Lokasi dan Sampel Penelitian

1. Lokasi

Penulis melakukan peneelitan pada Mahasiswa Paket Manajemen Patiseri

Program Studi Pendidikan Tata Boga Jurusan PKK FPTK UPI yang berokasi di

Jl. Dr. Setiabudi No.207 Bandung 40154. Populasi dalam penelitian ini adalah

mahasiswa Paket Manajemen Patiseri Program Studi Pendidikan Tata Boga

Jurusan PKK FPTK UPI angkatan 2009 dan 2010 yang telah mengikuti dan lulus

dari mata kuliah Dekorasi Patiseri dengan jumlah total populasi sebanyak 20

orang. Sampel dalam penelitian ini adalah sampel purposive, sesuai dengan

pendapat Sugiyono (2010:85) yaitu “teknik penentuan sampel dengan

pertimbangan tertentu”. Sampel dalam penelitian ini adalah sampel purposive dari

mahasiswa Paket Majamen Patiseri yang telah mengontrak dan lulus dari mata

kuliah Dekorasi Patiseri sebanyak 20 orang.

B. Desain Penelitian

Pada penelitian ini peneliti tidak melakukan perbandingan antara satu variabel

dengan variabel yang lain. Peneliti hanya merumuskan masalah secara deskriptif

untuk menjawab pertanyaan terhadap keberadaan variabel mandiri. Langkah-

langkah desain penelitian yang penulis lakukan adalah sebagai berikut:

1. Penyusunan BAB I mengenai latar belakang, tujuan, manfaat, metode, dan

struktur organisasi.

2. Penyusunan BAB II mengenai kajian pustaka.

3. Penyusunan BAB III mengenai metode penelitian.

4. Penyusunan kisi-kisi instrumen dan instrumen penelitian yaitu berupa angket

penelitian.

5. Penyebaran angket dimaksudkan untuk mengumpulkan data.

6. Mengumpulkan kembali angket.

(22)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

(23)

46

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

8. Membuat pembahasan hasil penelitian, kemudian menarik kesimpulan dari

hasil pebelitian.

9. Membuat kesimpulan dan saran penelitian.

C. Metode Penelitian

Metode penelitian merupakan salah satu cara mendapatkan data dengan

tujuan dan kegunaan kepentingan suatu penelitian. Desain penelitian harus jelas dan

sesuai dengan metode penelitian yang dipilih. Metode yang penulis gunakan dalam

penelitian ini adalah metode deskriptif, yaitu metode yang bertujuan untuk

mendapatkan gambaran dari fenomena yang terjadi di masa sekarang, sesuai

dengan pendapat yang diungkapkan Nazir (2011:45) mengemukakan “Metode

deskriptif adalah suatu metode dalam meneliti status kelompok manusia, suatu

objek, suatu set kondisi, suatu sistem pemikiran, ataupun suatu kelas peristiwa pada

masa sekarang”. Ciri-ciri metode deskriptif menurut Nazir (2010:45) yaitu:

Secara harifah, metode deskriptif adalah metode penelitian untuk membuat gambaran mengenai situasi atau kejadian, sehingga metode ini berkehendak mengadakan akumulasi data dasar belaka. Namun, dalam pengertian metode penelitian yang lebih luas, penelitian deskriptif mencakup metode penelitian yang lebih luas di luar metode sejarah dan eksperimental, dan secara lebih umum sering diberi nama, metode survey. Kerja peneliti, bukan saja memberikan gambaran terhadap fenomena-fenomena, tetapi juga menerangkan makna dan implikasi dari hipotesis-hipotesis, membuat prediksi serta mendapatkan makna dan implikasi dari suatu masalah yang ingin dipecahkan. Dalam mengumpulkan data digunakan teknik wawancara, dengan menggunakan schedul questionair ataupun interview guide.

Metode penelitian deskriptif ini digunakan untuk memperoleh gambaran

tentang Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa

Membuka Usaha Cake Decoration.

D. Definisi Operasional

Definisi operasional diperlukan untuk tujuan menghindari kesalah pahaman

antara pembaca dan penulis yang diawali dengan mengartikan istilah-istilah yang

terdapat pada judul ini, maka penulis akan menjelaskan definisi operasional terdiri

(24)

47

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1. Manfaat Hasil Belajar Dekorasi Patiseri

a. Manfaat

Manfaat menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (2008:630) adalah guna atau

faedah

b. Hasil Belajar

Hasil belajar menurut Sudjana (2009:22) adalah kemampuan-kemampuan yang

dimiliki siswa setelah ia menerima pengalaman belajarnya.

c. Dekorasi Patiseri

Dekorasi Patiseri menurut Modul Mata Kuliah Dekorasi Patiseri (2007) salah

satu Mata Kuliah pilihan Konsentrasi (MKPK) dan merupakan salah satu mata

kuliah bidang studi yang ditempuh oleh mahasiswa pada semester 6 dengan

bobot 3 sks yang dilaksanakan secara teori dan praktek.

2. Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration

a. Minat

Minat menurut Slameto (2003:180) suatu rasa lebih suka dan rasa keterikatan

pada suatu hal atau aktivitas, tanpa ada yng menyuruh.

b. Usaha

Usaha menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (2008:1538) adalah kegiatan di

bidang perdagangan (dengan maksud mencari untung).

c. Cake decoration menurut Kamus Bahasa Inggis-Indonesia (2009-159) adalah

hiasan cake

E. Instrumen Penelitian

Menyusun instrumen merupakan pekerjaan penting di dalam proses

penerapan metode penelitian. Sudjana (2004:97) mengemukakan bahwa:

“keberhasilan penelitian banyak ditentukan oleh instrumen yang digunakan, sebab data yang diperlukan untuk menjawab pertanyaan penelitian (masalah) dan menguji

hipotesis diperoleh melalui instrumen”. Instrumen sebagai alat pengumpul data

harus betul-betul dirancang dan dibuat sedemikian rupa sehingga menghasilkan

(25)

48

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket atau

kuesioner. Angket merupakan sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan untuk

memperoleh informasi dari responden. Arikunto (2002:128) mengemukakan

bahwa: “angket adalah sejumlah pertanyaan yang digunakan untuk memperoleh

informasi dari responden dalam arti laporan tentang pribadinya atau hal-hal yang ia

ketahui”. Pemberian angket atau kuesioner dalam penelitian ini bertujuan untuk

memperoleh data tertulis dari responden yaitu mahasiswa Paket Menejemen

Patiseri Program Studi Pendidikan Tata Boga Angkatan 2009 dan 2010 yang telah

mengikuti dan lulus dari mata kuliah Dekorasi Patiseri.

F. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh penulis dalam penelitian ini

adalah angket. Angket merupakan sejumlah pertanyaan tertulis yang digunakan

untuk memperoleh informasi dari responden. Angket yang digunakan oleh penulis

adalah angket tertutup, karena jawabannya telah disediakan shingga responden

tinggal memilih.

Angket dalam penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data tentang

manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha cake

decoration dengan cara mengajukan sejumlah pertanyaan tertulis kepada

responden. Angket dalam penelitian ini disusun berdasarkan kisi-kisi instrumen

penelitian yang telah ditetapkan sebelumnya.

G. Analisis Data

Analisis data yang akan dilakukan dalam penelitian ini terdiri dari beberapa

tahap sebagai berikut:

1. Tahap Persiapan

Menyusun angket yang akan digunakan dalam penelitian yang mengacu pada

kisi-kisi penelitian yang telah dibuat, angket berkaitan dengan manfaat hasil belajar

(26)

49

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Tahap Pelaksanaan

Pelaksanaan penelitian dilakukan dengan menyebarkan angket yang akan

diisi oleh responden yaitu mahasiswa Paket Manajemen Patiseri Program Studi

Pendidikan Tata Boga angkatan 2009 dan 2010 yang telah mengikuti dan lulus dari

mata kuliah Dekorasi Patiseri yang berjumlah 20 orang.

3. Tahap Pengolahan Data

Data yang diperoleh dari angket yang disebar, selanjutnya akan diolah .

Proses pengolahan data dilakukan melalui beberapa tahapan, diantaranya adalah

sebagai berikut:

a. Mengecek data

Melakukan pengecekan data dari angket yang terkumpul, dimulai dari

mengecek nama dan kelengkapan indentitas, mengecek kelengkapan data dan

mengecek isian data. Kemudian kelengkapan jawaban dicek pada setiap pertanyaan

dalam angket.

b. Tabulasi data

Tabulasi data dilakukan untuk menentukan tabulasi skor hasil pengukuran,

melalui tabel-tabel distribusi frekuensi jawaban untuk angket yang menghasilkan

data nominal.

c. Persentase data

Persentase data digunakan untuk memfrekuensi jawaban dalam angket untuk

melihat hasil berapa besar dan kecilnya perbandingan dalam bentuk presentase.

Persentase data ini dilakukan karena jumlah jawaban pada setiap angket berbeda.

Rumus persentase yang digunakan dalam Sudjana (2004:129) adalah sebagai

berikut:

=

x 100%

Keterangan :

p = Presentase yang dicari

f = Jumlah frekunsi jawaban responden

n = Jumlah jawaban responden

(27)

50

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

d. Penafsiran data

Data yang telah dipersentasikan kemudian dianalisis dengan

menggunakan kriteria interpretasi skor dengan mengadopsi pendapat yang

dikemukakan Efendi,S dan Tukiran (2012:304) yang kemudian penulis

kembangkan sesuai dengan tujuan penelitian menjadi tujuh kriteria sebagai

berikut:

100% = Seluruh

76% - 99% = Sebagian besar

51% - 75% = Lebih dari setengahnya

50% = Setengahnya

26% - 49% = Kurang dari setengahnya 1% - 25% = Sebagian kecil

0% = Tidak seorangpun

Data yang telah dianalisis berdasarkan masalah di atas selanjutnya

ditafsirkan dengan berpedoman pada batasan yang dikemukakan oleh Riduwan

(2011: 41) yaitu:

81% - 100% = Sangat kuat

61% - 80% = Kuat

41% - 60% = Cukup

21% - 40% = Lemah

0% - 20% = Sangat lemah

Batasan yang dikemukakan oleh Riduwan tersebut kemudian ditafsirkan

kembali menurut penafsiran penulis untuk kepentingan penelitian yaitu:

81% - 100% = Sangat bermanfaat

61% - 80% = Bermanfaat

41% - 60% = Cukup bermanfaat

21% - 40% = Kurang bermanfaat

(28)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Kesimpulan dalam penelitian ini berdasarkan dari rangkuman dan

pembahasan hasil penelitian mengenai “Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri”

Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration”. Mahasiswa

mendapatkan manfaat hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa

membuka usaha cake decoration berkaitan dengan kemampuan pengetahuan

mahasiswa, kemampuan sikap mahasiswa dan kemampuan keterampilan

mahasiswa, yaitu:

1. Hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha cake

decoration berkaitan dengan kemampuan pengetahuan (kognitif) mahasiswa

berkaitan dengan kemampuan pengetahuan mahasiswa meliputi konsep dasar

menghias cake, bahan dan alat menghias cake, metoda dan teknik menghias

cake, pemahaman mengenai desain menghias cake, menampilkan cake dan

memasarkan cake berada pada kriteria bermanfaat.

2. Hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha cake

decoration berkaitan dengan kemampuan sikap (afektif) mahasiswa berkaitan

dengan sikap mahasiswa meliputi ketelitian, kedisiplinan, kesabaran, keuletan

dalam memilih alat dan bahan dekorasi patiseri, menggunakan teknik dan

metoda menghias cake untuk berbagai kesempatan, dan memasarkan cake pada

konsumen berada pada kriteria bermanfaat.

3. Hasil belajar Dekorasi Patiseri pada minat mahasiswa membuka usaha cake

decoration berkaitan dengan kemampuan keterampilan (psikomotor)

mahasiswa berkaitan dengan keterampilan mahasiswa memilih lokasi tempat

usaha, mempromosikan usaha cake decoration, menggunakan alat untuk

menghias cake, membuat bahan untuk menghias cake, menghias cake untuk

berbagai kesempatan, dan memasarkan cake pada konsumen berada pada

(29)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

(30)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

102

B. Saran

Berdasarkan kesimpulan dari hasil penelitian, maka terdapat beberapa saran

yang penulis kemukakan berikut ini ditunjukkan kepada:

1. Mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Boga Paket Manajemen Patiseri

berdasarkan data yang penulis peroleh, penulis menyarankan agar lebih

meningkatkan kemampuan pengetahuan mengenai membuka usaha cake

decoration serta berlatih terus-menerus membuat beraneka produk patiseri

yang di dekorasi sesuai kesempatan yang lebih bervariasi lagi serta lebih peka

melihat segmen pasar dan trend yang berkembang di masyarakat khususnya

dalam pengetahuan produk patiseri sebagai acuan mempromosikan produk-

produk patiseri tersebut.

2. Tenaga pengajar atau Dosen Prodi Pendidikan Tata Boga UPI khususnya

Dosen mata kuliah Dekorasi Patiseri, berdasarkan hasil penelitian menunjukan

bahwa hasil belajar Dekorasi Patiseri terdapat pada kategori bermanfaat pada

ketiga aspek. Hal tersebut memperlihatkan pelaksanaan pembelajaraan mata

kuliah Dekorasi Patiseri sudah efektif dan cukup memotivasi minat mahasiswa

(31)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Alma, B. (2005). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung : Alfabeta

Arikunto, S. (2002). Belajar dan Segala Aspeknya. Jakarta: Gramedia

Azhari, A. 1996. Psikologi Pendidikan. Semarang: Dina Utama

Duffal, W. 1993. Cara Membuat Dekorasi Cake. Jakarta: PT. Dian Rakyat.

Effendi S dan Tukiran.(2012).Metode Penelitian Survei.Jakarta:EGCC

Fadiati, Ari. (2011). Mengelola Usaha Jasa Boga Yang Sukses. Bandung: PT. Graha Ilmu Remaja Rosda Karya.

Faridah, A. (2008). Modul Patiseri SMK Jilid 2. Direktorat Pembinaan.

Hand Out Paket Manajemen Patiseri. (2005). PKK FPTK UPI BANDUNG. Tidak diterbitka

Hurlock, B. Elizabeth.1978. Perkembangan Anak

L.Crow. & A.Crow. (1989). Psychologi Pendidikan. Yogyakarta: Nur Cahaya

Nazir,Moh. (2011). Metodologi Penelelitian. Bogor: Ghalian Indonesia

Poerwadarminta, W. J. S. (2006). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

Pfund, Edith Auinger, dkk.(1999). Pengolahan Kue dan Roti. Jakarta: Depdiknas

RAS, Redaksi.(2009).Rahasia Sukses Berbisnis Sampingan Skala Rumahan. Depok:Raih Asa Sukses

Riduwan. (2011). Dasar-dasar Statistika. Bandung:Alfabeta

Shaleh dan Wahab. (2004). Psikologi Suatu Pengantar dalam Perspektif Islam. Jakarta: Kencana

(32)

Virza Rahmi, 2014

Manfaat Hasil Belajar “Dekorasi Patiseri” Pada Minat Mahasiswa Membuka Usaha Cake Decoration Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

106

Sudjana, N. (2009). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Sugiyono.(2009). Metoda Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Tidjan. (1976). Meningkatkan Minat Membaca. Jakarta. Pustaka Hidayah

The Wilton. (2002). Wilton Wedding Cake A romantic portofolio.Italy. Wilton Industries

Universitas Pendidikan Indonesia. (2012). Pedoman Penulisan Karya Ilmiah

Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung: Tidak Diterbitkan

Yogha,S dan Yulia R. (2012). Modul Perkuliahan Dekorasi Patiseri.Tidak

diterbitkan

Winkel, W. S. (2009). Psikologi Pengajaran. Yogyakarta: Media Abadi

Sumber Lain:

Krisnadi. (2006). Hubungan Minat Menjadi Tenaga Pendidikan Dengan Prestasi Belajar Program Pengalaman Lapangan Pada Mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Mesin FPTK UPI. Skripsi JPTM FPTK UPI. Tidak diterbitkan

Riza Afrizal. (2013). Analisis Minat Siswa SMK Pertanian Pembangunan Negri Tanjung Sari Untuk Menjadi Penyuluhan Pertanian. Jurusan Pendidikan Agroindustri FPTK UPI Angkatan 2008: Tidak diterbitkan

Zuwita, Risa. (2012). Manfaat Hasil Belajar Bisnis Patiseri Sebagai Kesiapan Usaha Bakery. Skripsi pada Jurusan PKK FPTK UPI: Tidak diterbitkan

Gambar

Tabel 4.26 Manfaat Hasil Belajar kemampuan (buttercream

Referensi

Dokumen terkait

Hasil perhitungan secara serentak, menunjukkan bahwa nilai Fhitung 49,906 lebih besar dari nilai Ftable 3,187 dengan tingkat signifikansi F sebesar 0,000 yang nilainya lebih

benar, karena bahwa tulisan ilmiah yang dituangkan pada surat kabar harian kompas termasuk karya tulis ilmiah popularC. Kalimat di bawah ini yang sesuai untuk tulisan karya

Sebuah Skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada. Fakultas Pendidikan Ilmu

Uang Pemasukan ……….. Tercatat atas nama ………. dengan ini diberitahukan bahwa untuk perolehan Hak Milik dimaksud kepada Saudara diwajibkan untuk membayar uang pemasukan

Gambar 4.1 Hasil angket berdasarkan responden 95 Gambar 4.2 Hasil angket berdasarkan indikator 98 Gambar 4.3 Hasil angket berdasarkan aspek penilaian 100 Gambar 4.4

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL/KEPALA KANTOR WILAYAH BADAN PERTANAHAN NASIONAL PROVINSI …………/ KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN/KOTA …………

Setiap badan usaha baik itu badan usaha besar maupun badan usaha kecil, masing-masing berkeinginan untuk meningkatkan produktifitas agar mampu memenuhi kebutuhan konsumen, hal ini

542757 Siti Hera 32 Ibu Rumah Tangga Tamat SLTA Skundigravida Riwayat Seksio Sesarea. 543112 Rahmawati 30 Petani Tamat SLTP Skundigravida Riwayat