• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS RISIKO PADA SUPPLY CHAIN DENGAN MENGGUNAKAN METODE HOR (HOUSE OF RISK) PADA PT. PERMATA HIJAU PALM OLEO DRAFT TUGAS SARJANA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS RISIKO PADA SUPPLY CHAIN DENGAN MENGGUNAKAN METODE HOR (HOUSE OF RISK) PADA PT. PERMATA HIJAU PALM OLEO DRAFT TUGAS SARJANA"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS RISIKO PADA SUPPLY CHAIN DENGAN

MENGGUNAKAN METODE HOR (HOUSE OF RISK) PADA

PT. PERMATA HIJAU PALM OLEO

DRAFT TUGAS SARJANA

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat-syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik

Oleh:

DANIEL FEBRIATO 110403175

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I F A K U L T A S T E K N I K

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

2 0 1 7

(2)
(3)
(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur Saya panjatkan kepada hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmatNya penulis dapat menyelesaikan laporan Tugas Sarjana ini dengan baik.

Laporan ini merupakan salah satu syarat untuk dapat menyelesaikan program studi strata satu (S1) di Departemen Teknik Industri Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara. Laporan ini mengenai Tugas Sarjana dengan melakukan penelitian di PT. Permata Hijau Palm Oleo dengan judul “Analisis Risiko Pada Supply Chain Dengan Menggunakan Metode HOR (House OF Risk) Pada PT. PERMATA HIJAU PALM OLEO” .

Penulis menyadari bahwa laporan Tugas Sarjana ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca sekalian demi kesempurnaan laporan Tugas Sarjana ini. Penulis berharap agar tugas ini berguna bagi kita semua.

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA PENULIS

(5)

UCAPAN TERIMAKASIH

Puji syukur dan terima kasih penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan di Departemen Teknik Industri USU serta telah membimbing penulis selama masa kuliah dan penulisan laporan Tugas Sarjana ini.

Dalam penulisan tugas sarjana ini penulis telah mendapatkan bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, baik berupa materil, spiritual, informasi maupun administrasi.Oleh karena itu sudah selayaknya penulis mengucapkan terimakasih kepada:

1. Ibu DR. Meilita Tryana,S.T, M.T., selaku Ketua Departemen Teknik Industri Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Buchari,S.T, M.Kes, selaku Sekretaris Departemen Teknik Industri Universitas Sumatera Utara.

3. Ibu Ir. Rosnani Ginting, M.T., dan Bapak Ir. Mangara M. Tambunan, M.Sc., selaku Koordinator Tugas Akhir atas waktu, bimbingan, pengarahan, dan masukan yang diberikan kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini.

4. Bapak Ir. Mangara M. Tambunan, M.Sc., selaku Dosen Pembimbing I atas waktu, bimbingan, pengarahan, dan masukan yang diberikan kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini.

(6)

5. Ibu Khalida Syahputri, S.T., M.T., selaku Dosen Pembimbing II atas waktu, bimbingan, pengarahan, dan masukan yang diberikan kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Sarjana ini.

6. Ayahanda Pistar Simatupang dan Ibunda Dorliana Purba yang selalu memberi dukungan materil maupun moril sehingga laporan Tugas Sarjana ini dapat diselesaikan. Penulis menyadari bahwa tanpa dukungan dari kedua orang tua penulis, laporan Tugas Sarjana ini tidak dapat diselesaikan dengan baik. Tugas akhir ini adalah wujud rasa hormat dan terimakasih penulis kepada Ayahanda dan Ibunda tercinta.

7. Kakak tercinta Friska Simatupang, abangku Kesaw Simatupang dan adikku Yohannes Simatupang yang senantiasa mendoakan, mendukung, dan memotivasi penulis untuk menyelesaikan penulisan laporan ini.

8. Bapak Ferdinand selaku pembimbing lapangan di PT. Permata Hijau Palm Oleo yang telah membantu dan membimbing penulis dalam penelitian dan pengumpulan data pada Tugas Sarjana ini.

9. Seluruh dosen Teknik Industri, Fakultas Teknis, Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan pengajaran selama perkuliahan sebagai bekal untuk penulisan tugas sarjana ini.

Teman-teman terbaik penulis selama mengikuti perkuliahan di Departemen Teknik Industri USU, Kartika, Nadia, Jimmy Pandiangan, Ari Pranata, Daniel

(7)

10.Barasa, Daniel Simatupang, Ben Silalahi, Boy Sijabat, Herry Tarigan, Henry Nainggolan, Ismi Rajab, Mikael, Zulfahmi, Johan munthe, Aceh, Persada, Agus, Alan serta sahabat berbagi canda dan tawa, anggota “Koridor Squad” yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang selalu memberikan motivasi, dukungan dan semangat kepada penulis.

11.Teman-teman stambuk 2011 (GIELAS) serta abang kakak senior dan junior di Departemen Teknik Industri yang telah mendukung dan membantu penulis dalam penyelesaian laporan Tugas Sarjana ini.

12.Staf pegawai Teknik Industri, Bang Mijo, Kak Dina, Bang Nurmansyah, Kak Rahma, Kak Mia, Bang Ridho dan Ibu Ani, terima kasih atas bantuannya dalam bagian administrasi untuk melaksanakan Tugas Sarjana ini.

13.Dan seluruh pihak yang telah membantu penulis yang tidak mungkin disebutkan satu per satu.

(8)

DAFTAR ISI

BAB HALAMAN

LEMBAR JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI... vii

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN... xv

I PENDAHULUAN ... I-1

1.1. Latar Belakang ... I-1 1.2. Rumusan Masalah... I-5 1.3. Tujuan Penelitian ... I-6 1.4. Manfaat Penelitian ... I-6 1.5. Batasan dan Asumsi Penelitian ... I-7

II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... II-1

2.1. Sejarah Perusahaan ... II-1 2.2. Ruang Lingkup Bidang Usaha ... II-1 2.3. Lokasi Perusahaan ... II-2 2.4. Daerah Pemasaran ... II-2 2.5. Organisasi dan Manajemen Perusahaan ... II-2 2.6. Jumlah Tenaga Kerja dan Jam Kerja ... II-10 2.7. Sistem Pengupahan dan Fasilitas Lainnya ... II-12 2.7.1 Sistem Pengupahan ... II-12 2.7.2 Fasilitas ... II-13

(9)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

III TINJAUAN PUSTAKA ... III-1

3.1. Pengertian Supply Chain ... III-2 3.2. Pengukuran Kinerja Supply Chain Output ... III-2 3.3. Model SCOR ... III-3 3.3.1. Metrik pada Model SCOR ... III-7 3.3.2. Beberapa Contoh Perhitungan ... III-10 3.3.3. Iventory Days Of Supply ... III-10 3.3.4. Cash to Cash Cycle Time ... III-11 3.4. Model House Of Risk (HOR) ... III-12 3.4.1 Menentukan Severity dan Occurence ... III-14 3.5. Risiko Rantai Pasok (Supply Chain Risk) ... III-14 3.6. Tiga Jenis Aktivitas ... III-17 2.7. Root Cause Analysis (RCA) ... III-18 3.8. Diagram Sebab Akibat (Cause abd Effect Diagram) ... III-19 3.9 Failure Mode And Effect Analysis (FMEA) ... III-21 3.9.1. Tahapan FMEA ... III-23 3.10 Metode Kaizen ... III-28

IV METODELOGI PENELITIAN ... IV-1 4.1. Tempat dan Waktu penelitian ... IV-1 4.2. Jenis Penelitian ... IV-1 4.3. Objek Penelitian ... IV-1 4.4. Variabel Operasional ... IV-2 4.5. Kerangka Berpikir ... IV-2 4.6. Rancangan Penelitian ... IV-3 4.7. Pengumpulan Data ... IV-5 4.8. Instrumen Penelitian ... I

(10)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

4.8. Instrumen Penelitian ... IV-7 4.9. Populasi dan Sampel ... IV-7 4.9.1. Populasi ... IV-7 4.9.2. Teknik Sampling ... IV-7 4.10. Pengolahan Data ... IV-8 4.11. Analisis Pemecahan Masalah ... IV-8 4.12. Kesimpulan dan Saran ... IV-9

V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA ... V-1

5.1. Pengumpulan Data ... V-1 5.1.1. Aktivitas Perusahaan ... V-1 5.1.2. Data Risiko Perusahaan ... V-2 5.1.3. Komponen Produk... V-6 5.2. Pengolahan Data ... V-7 5.2.1. Pemetaan Aktivitas Rantai Pasok... V-7 5.2.2. House Of Risk Fase 1 ... V-9 5.2.3. Identifikasi Risiko ... V-10

5.2.3.1. Identifikasi Kejadian risiko ... V-10 5.2.3. 2.Identifikasi Agen risiko (Risk Agent) ... V-12 5.2.4. Penilaian Risiko ... V-15 5.2.4.1. Penilaian Kejadian Risiko ... V-15 5.2.4.2. Penilaian Agen Risiko ... V-18 5.2.4.3. Penilaian Tingkat Hubungan ... V-21 5.2.7. Perhitungan Aggregate Risk Potensial (ARP) ... V-24 5.2.8. House Of Risk Fase II (Fase Penanganan Risiko) . V-28 5.2.9 Penanganan Risiko ... V-34

(11)

DAFTAR ISI (Lanjutan)

BAB HALAMAN

5.2.10. Hubungan Antara Penanganan Risiko dan ... Agen risiko ... V-35 5.2.11. Perhitungan Total Effectiveness ... V-36 5.2. 12. Penilaian Degree Of Difficulty (D) ... V-38 5.2.13. Perhitungan Effectiveness to Difficulty (ETD) ... V-40 5.2.14. Ranking Proritas Risiko ... V-42

VI ANALISIS PEMECAHAN MASALAH ... VI-1

6.1. Analisis Penilaian Risiko ... VI-1 6.2. Analisis Usulan Mitigasu ... VI-3

VII KESIMPULAN DAN SARAN ... VII-1

7.1. Kesimpulan ... VII-1 7.2. Saran ... VII-1

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

-Tabel Risiko Aktivitas Perusahaan PT. Permata Hijau Palm Oleo -Tabel Risk Agent PT. Permata Hijau Palm Oleo

-Tabel Severity

-Tabek Penilaian Kejadian Risiko PT. Permata Hijau Palm Oleo -Tabel Level Occurrence

-Tabel Penilaian Agen Risiko -Tabel Penilain Relationship

(12)

DAFTAR TABEL

TABEL HALAMAN

1.1. Data Jumlah Permintaan pada periode Januari 2016 sampai De 1.2. Data Jumlah Keterlambatan Kedatangan Bahan Baku Utama... I-4

2.1. Jumlah Tenaga Kerja ... II-10 3.1. Pengukuran Kinerja Mengikuti Model SCOR ... III-7 3.2. Performance Metrics Level 1 ... III-8 3.3. Penjelasan Metrik Supply Chain serta Benchmark kinerja ... III-14 3.4. Severity Rate ... III-25 3.5. Occurence Rate ... III-26 3.6 Detection Rate ... III-27 5.1. Aktivitas Perusahaan ... V-1 5.2. Data Kompone Produk ... V-6 5.3. SCOR Aktivitas Perusahaan ... V-9 5.4. Risk Event pada PT. Permata Hijau Palm Oleo ... V-11 5.5. Risk Agent pada PT. Permata Hijau Palm Oleo... V-13 5.6. Penilaian Risk Event ... V-15 5.7. Penilaian Risk Agent ... V-18 5.8. Penilaian Relationship ... V-22 5.9. House Of Risk Fase I ... V-25 5.10. Diagram Pareto ... V-29 5.11. Usulan Penanganan Risiko ... V-34 5.12. Hubungan Antara Penanganan Risiko dengan Agen risiko ... V-36 5.13. Perhitungan Total Effectiveness (TE) ... V-37 5.14. Skala Penilaian Degree Of Difficulty ... V-38 5.15. Penilaian Degree Of Difficulty (DK) ... V-38 5.16. Penilaian Effectiveness to Difficulty (ETD) ... V-40

(13)

DAFTAR TABEL (Lanjutan)

TABEL HALAMAN

5.17. HOR Fase II ... V-42

(14)

DAFTAR GAMBAR

GAMBAR HALAMAN

2.1. Struktur Organisasi Perusahaan PT. Permata Hijau ... II-15 3.1. Lima proses Inti Supply Chain pada model SCOR ... III-4 3.2. Cause and Effect Diagram ... III-21 3.3. Lima Proses Inti Supply Chain pada model SCOR ... III-8 4.1. Langkah – Langkah Proses Penelitian ... IV-5 4.2. Blog Diagram Pengolahan Data ... IV-7 5.1. Diagram Pareto ARP ... V-33

(15)

ABSTRAK

PT. Permata Hijau Palm Oleo merupakan perusahaan Industri margarine

(mentega) yang menggunakan minyak sawit sebagai bahan baku untuk menghasilkan produk margarine (mentega). Masalah yang terjadi pada rantai pasok adalah terjadinya keterlambatan pengiriman bahan baku ke perusahaan tersebut disebabkan karena permintaan mendadak dari pelanggan sehingga perusahaan harus menambah bahan baku kepada supplier untuk proses produksi margarine. Data jumlah keterlambatan kedatangan bahan baku dari januari 2016 sampai dengan desember 2017 sebanyak 56 % dari 6 supplier yang dimana jarak waktu pemesanan bahan baku dengan kedatangan bahan baku adalah 3 hari. Penelitian bertujuan untuk mengurangi risiko terhadap risiko yang terjadi sehingga tidak menghambatnya proses produksi di PT. Permata Hijau Palm Oleo.Metodelogi yang digunakan pada penelitian ini ialah metode House Of Risk

(HOR) untuk penanganan risiko yang terdiri dari 2 fase. Fase pertama yaitu pengidentifikasian risiko yang dimana kejadian risiko dan agen risiko diidentifikasi dan dilakukan pengukuran tingkat severity dan occurrence serta perhitungan nilai Aggregate Risk Potensial (ARP). Fase kedua merupakan penanganan risiko. Setelah dilakukan penelitian diperoleh hasil bahwa terdapat 17 kejadian risiko dan 41 agen risiko berdasarkan aktivitas perusahaan. Berdasarkan hasil analisa dan perhitungan didapatkan 9 aksi mitigasi pada agen risiko. Penanganan risko yang diterapkan dimulai dari penambahan produksi dan menambah stok produk di gudang oleh perusahaan, melakukan squencing (pengurutan pekerjaan),timing(waktu mulai dan selesai pekerjaan) dan routing

(Urutan Operasi), melakukan pembaruan data harga produk, bahan maupun peralatan produksi secara berkala, Peninjauan kontrak (contract review) dengan supplier dan memberi pinalti, mengevaluasi setiap supplier yang ada, penambahan transportasi berdasarkan jumlah pengiriman produk, menambah kapasitas gudang bahan baku dan supplier, menerapkan metode line balancing pada perusahaan dan menerapkan maintenance secara berkala pada mesin.

Kata Kunci : Supply chain, house of risk, aggregate risk potensial (ARP), aksi mitigasi

Gambar

TABEL  HALAMAN

Referensi

Dokumen terkait

Segala puji dan syukur penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan

Puji syukur dan terimakasih penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti

Syukur dan terima kasih penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan di

Segala puji dan syukur penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan

Segala puji dan syukur penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan

Segala puji dan syukur penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti

Segala puji dan syukur penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan

Syukur dan terimakasih penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk merasakan dan mengikuti pendidikan