SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 16 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
1. Memahami hubungan antara struktur organ tubuh dengan fungsinya serta pemeliharaanya
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
1.1 Mendiskripsikan hubungan antar struktur kerangka tubuh manusia dengan fungsinya
Rangka tubuh manusia
oMenjelaskan rangka manusia oMencari Informasi tentang
nama-nama tulang penyusun rangka manusia
oMemasangkan kartu nama rangka pada gambar rangka atau torso oMencari Informasi tentang
macam-macam sendi pada rangka manusia
oMemasangkan kartu nama-nama sendi pada gambar atau torso oMencari informasi fungsi rangka oMelakukan percobaan tentang
kekuatan rangka
oMelaporkan hasil percobaanya
Menjelaskan nama-nama tulang penyusun rangka
Menunjukkan nama rangka manusia Menjelaskan
macam-macam sendi
Menunjukkan tempat sendi pada torso Menjelaskan fungsi
rangka
Tulis
Portofolio (cara mencari informasi)
4 x 35
menit Buku tentang rangka manusia
Gambar rangka
torso
Kartu rangka
Kartu sendi
1.2 Menerapakan cara memelihara kesehatan kerangka tubuh
Kesehatan rangka oMelakukan percobaan Untuk mengetahui kekuatan rangka oMengumpulkan data dari
percobaan
oMelaporkan hasil percobaan oMencari informasi tentang
kesehatan rangka
oMelaporkan hasil kegiatan tentang informasi yang telah diperoleh
Menjelaskan kekuatan bentuk struktur rangka Membuat laporan Menjelaskan cara-cara
menjaga kesehatan rangka
Tes tulis
Skala sikap
4 x35 menit Tulang ayam
Cuka
Kawat
Balok
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
fungsinya oMembuat rangkuman tentang
panca indra
oMencari informasi tentang bagian-bagian panca indra dan funfsinya
Menjelaskan fungsi masing-masing panca indra
panca
indra) Peta konsep panca indra
1.4 Menerapkan cara memelihara kesehatan panca indra
Kesehatan panca indra
oMencari informasi tentang macam-macam penyakit yang menyerang panca indra oMengamati gambar alat-alat
panca indra pada tubuh manusia oMemasangkan kartu nama
[image:2.842.247.813.56.289.2]penyakit panca indra pada gambar bagian tubuh yang sesuai oMembuat rangkuman sesuain
dengan kartu yang dipasangkan oMenarik kesimpulan tentang hasil
kegiatanya
Menyebutkan nama-nama penyakit yang menyerang panca indra Menjelaskan nam panca indra yang diserang oleh suatu penyakit tertentu Menjelsakan cara
memelihara kesehatan panca indra
Tulis
Produk (membuat panca indra beserta penyakit-nya)
4 x35
menit Buku tentang kesehatan panca indra
Gambar tubuh manusia
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 16 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
2. Memahami hubungan antara struktur bagian tubuh dengan fungsinya
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
2.1 Menjelaskan Hubungan antara struktur akar tumbuhan dengan fungsinya
Struktur akar tumbuhan
oMencari macam-macam bentuk akar tumbuhan yang ada dilingkunganya
oMengamati dan mengelompokkan akar tumbuhan menurut srtuktur / bentuknya
oMenggambar bentuk-bentuk akar sesuai hasil pengelompokkan oMencari informasi tenteng funfsi
akarbagi tumbuhan
oMembuat butir-butir rangkuman tentang informasi yang telah diperoleh
oMelaporkan hasil rangkuman informasinya
Menyubutkan jenis-jenis akar tumbuhan
Menggolongkan akar tumbuhan berdasarkan bentuknya
Membedakan jenis akar tunggang, tunjang dan serabut
Menjelaskan macam-macam fungsi akar Membuat laporan suatu
informasi yang didapat
Tes tulis
Porto folio (Menyusun laporan)
4 x35 menit Buku tentang struktur akar tumbuhan
Macam-macam bentuk akar (lingkungan)
2.2 Menjelaskan hubungan antara srtuktur batang tumbuhan dengan fungsinya
Struktur batang tumbuhan
oMencari macam-macam bentuk batang tumbuhan yang ada disekitarnya
oMengamati dan melaporkan batang tumbuhan menuryt bentuknya
oMencari informasi tentang fungsi batang bagi tumbuhan
oMembuat butir-butir rangkuman tentang informasi yang didapat
Menjelaskan mecam-macam jenis batang Menggolongkan batang
tanaman berdasarkan bentuknya
Membedakan batang berkayu dan tidak berkayu
menjelaskan fungsi batang
Tes tulis
Porto folio (menyusun laporan)
4 x35 menit Buku tentang struktur tumbuhan akar
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
daun tumbuhan
dengan fungsinya odilingkunganMengamati macam-macam daun tumbuhan yang berhasil
dikumpulkan
oMengklarifikasi macam-macam daun berdasarkan bentuk tulangnya
oMenggambar bentuk tulang daun berdasarkan klarifikasinya omencari informasi tentang tulang
daun
oMelaporkan hasil informasi yang berhasil diperoleh
bentulk tulangnya Menjelaskan
macam-macam bentuk tulang daun
Menjelaskan Fungsi daun bagi tumbuhan Menyusun laporan
tentang informasi yang diperoleh
performance (menyajikan data)
tumbuhan
Macam-macam bentuk
Daun (lingkungan sekitar)
2.4 Menjelaskan antara bunga dengan fungsinya
Bunga tumbuhan dan fungsinya
oMengumpulkan data tentang macam-macam dengan cara mengumpulkan
oMengamati macam-macam bunga yang berhasil dikumpulkan
oMengklarifikasi macam-macam bunga tumbuhan berdasarkan bagian-bagianya
oMengamati bagian-bagian dari bunga tumbuhan
oMemasangkan kartu nama bagian bunga dengan gambar bunga yang tersedia
oMencari informasi temtang fungsi bunga bagi tumbuhan
Menyajikan data tentang macam-macam bunga
Membuat klarifikasi tentang macam-macam bunga
menunjukkan bagian-bagian bunga
Menjelaskan fungsi bunga bagi tumbuhan
Tes
tulis/perform ance
(menyajikan data)
4 x35
menit Buku tentang bunga tumbuhan dan fungsinya
Macam-macam bentuk bunga
Kartu nama bagian-bagian bunga
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 8 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
3. Menggolongkan hewan berdasarkan jenis makananya
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
3.1 Mengidentifikasi jenis makanan hewan
Makanan hewan oMenceritkan pengalaman tentang makanan hewan yang ada dilingkungan
oMengamati gambar hewan yang sedang memangsa makananya oBerdiskusi tentang gambar yang
telah diamati dengan mengaitkan pengalamanya
oMembuat data tentang jenis-jenis makanan hewan
oMembuat kesimpulan tentang data yang dibuat
Menyebutkan jenis-jenis makanan hewan
Menggolongkan jenis makanan hewan Membuat data tentang
jenis-jenis makanan hewan
Tes lisan 4x35 menit Buku tentang makanan hewan
Gambar-gambar hewan yang memangsa makanan
3.2 Menggolongkan hewan
berdasarkan jenis makananya
Penggolongan hewan oMencari informasi tentang penggolongan hewan
berdasarkan jenis makananya oMemasangkan kartu nama hewan
dengan kartu jenis makanan hewan
oBerdiskusi tentang hasil kegiatanya
oMengamati gambar rahang hewan
oMembandingkan rahang hewan satu dengan lainya berdasarkan jenis makananya
Menggolongkan tiga jenis hewan berdasarkan makananya
Menyebutkan contoh-contoh hewan
berdasarkan makananya
Tes tulis
Produk
4x35 menit Buku tentang penggolongan hewan
Kartu nama hewan
Kartu nama makanan
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 8 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
4. Memahami daur hidup beragam jenis mahluk hidup
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
4.1 Mendiskripsikan daur hidup beberapa dilingkungan sekitar, misal : Kecoa, nyamuk, kupu-kupu, kucing.
Daur hidup hewan oMengamati tentang daur hidup hewan
oMengamati daur hidup hewan satu dengan daur hidup hewan lainya.
oMendiskusikan gambar daur hidup hewan berdasarkan pengamatan
oMelaoprkan hasil diskusi
oMengurutkan gambar daur hidup hewan yang diacak
Menjelaskan pengertian daur hidup
(metamorfosis) hewan Menjelaskan
macam-macam metamorfosis hewan
Mencari contoh hewan yang mengalami metamorfosis sempurna Mencari contoh hewan
yang mengalami metamorfosis tidak sempurna
Tes tulis
Produk (membuat gambar metamor-fosis)
4x35 menit Buku tentang daur hidup hewan
Gambar daur hidup hewan
4.2 Menunjukkan kepedulian terhadap hewan peliharaan Misal : Kucing, ayam, tikus
Kepedulian terhadap hewan
oMencerutakan hewan-hewan yang ada dilingkungan
oBerdiskusi untuk
mengklarifikasikan hewan peliharaan dan hewan liar oBerdiskusi tentang cara-cara
memelihara hewan peliharaan oMembuat laboran tentang
cara-cara memelihara hewan peliharaan
Membedakan antara hewan peliharaan dengan hewan liar Menyebutkan contoh
hewan peliharaan Menjelaskan cara
memelihara hewan peliharaan yang baik
Tes tulis
Sikap
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 8 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
5. Memahami hubungan sesama makhluk hidup dan antara mahluk hidup dengan lingkunganya
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
5.1 Mengidentifikasi beberapa jenis hubungan khas (simbiosis) dan hubungan makan dan dimakan antara mahluk hidup (rantai makanan)
Simbiosis dan rantai makanan
oMencari informasi tentang beberapa jenis hubungan khas (simbiosis) antara mahluk hidup oMembuat peta simbiosis mahluk
hidup berdasarkan informasi yang didapat
oMemasangkan kartu mehluk hidup yang didapat
oMengurutkan kartu binatang modul binatang dengan urutan
Menjelaskan pengertian Simbiosis
Menjelaskan macam-macam Simbosis Mencari contoh hewan
yang mengalami simbiosis
Mencari contoh hewan yang membentuk suatu rantai makanan
Tes tulis
Produk (membuat gambar metamorfo sis)
4x35 menit Buku tentang daur hidup hewan
Gambar daur hidup hewan
5.2 Mendiskripsikan hubungan antara mahluk hidup dengan lingkunganya
Hubungan mahluk hidup dengan lingkunganya
oMencari informasi tentang hubungan mahluk hidup dalam ekosistem
oMengamati gambar-gambar ekosistem
oBerdiskusi untuk mengidentifikasi anggota dari masing-masing ekosistem yang diamati
oMenyusun data anggota masing-masing ekosistem sesuai hasil identifikasinya
oMembuat kesimpulan
berdasarkan data yang dibuat
Menjelaskan pengertian ekosistem
Membedakan dua ekosistem
Menyebutkan anggota dari ekosistem
Menjelaskan pengertian komunitas
Tes tulis
Sikap
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (Satu)
Alokasi Waktu
: 12 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
6. Memahami beragam sifat dan perubahan wujud benda serta berbagai cara penggunaan benda berdasarkan sifatnya
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
6.1 Mengidentifikasi
wujud benda padat Benda padat, cair dangas
oMengumpulkan bend-benda yang ada disekitar (batu,air, ban sepeda dsb)
oMenggolongkan benda-benda yang dikumpulkan berdasarkan wujud bendanya
oMengamati benda-benda berdasarkan penggolongannya oMengidentifikasi sifat benda
padat
oMengidentifiksi sifat benda cair oMengidentifikasi sifat benda gas oMembandingkan sifat-sifat benda
padat, cair dan gas sesuai hasil identifikasinya
oMembuat tabel perbandingan sifat-sifat benda sesuai hasil identifikasinya
Menyebutkan tiga wujud benda
Menjelaskan sifat benda padat
menjelaskan sifat benda cair
Menjelaskan sifat benda gas
Membandingkan sifat-sifat benda padat cair dan gas
Tes tulis
Kinerja (menggolo ngkan benda)
4x35 menit Buku tentang benda padat, cair dan gas
Macam-macam benda yang ada dilingkungan
6.2 Mendiskripsikan terjadinya perubahan wujud cair – padat- cair; cair-gas-cair; padat-gas.
Perubahan wujud benda
oMengamati wujud benda cair oMemerintahkan Menceritakan
pengalamanm ketika ia membuat es (memasukkan air kedalam kuskas dirumah
oMenjelaskan perubahan yang terjadi setelah air dimasukkan kedalam kulkas selama ± 12 jam oMelakukan percobaan es batu
yang dipanskan
oMelaporkan hasil percobaanya oMelakukan percobaan air yang
dipanaskan, kemudian didinginkan
Menunjukkan contoh peristiwa pembekuan Menunjukkan contoh
proses pencairan Menunjukkan contoh
proses penguapan Menunjukkan contoh
proses pengembunan Menunjukkan contoh
proses penyubliman
Tulis
Kinerja
4x45 menit Buku tentang perubahan wujud benda
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
oMengamati percobaan yang dilakukan (perubahan benda cair-gas-cair)
oMelaporkan hasil pengamatanya oMenceritakan pengalamanya
tentang batu kamper yang diletakkan di almari lama-kelamaan habis
oMencari informasi tentang peristiwa yang diceritakan oMelaporkan hasil kerja dalam
mencari informasi
6.3 Menjelaskan hubungan antara sifat benda dengan kegunaanya
- Sifat benda dengan kegunaanyaoMengunpulkan benda-benda pakai yang ada disekitarnya oMengidentifikasi bahan-bahan
yang dipakai membuat bahan pakai tersebut
oMengidentifikasi sifat bahan-bahan yang dipakai membuat bahan pakai sesuai hasil identifikasinya
oMembuat kesimpulan
berdasarkan tabel yang dibuat
Menjelaskan bahan-bahan yang dipakai membuat benda pakai Menjelskan sifat-sifat
bahan yang dipakai untuk membuat benda Menjelaskan hubungan
antara sifat bahan dengan kegunaanya
Tulis lisan 4x35 menit Buku tentang sifat bahan dengan kegunaanya
Benda-benda pakai yang ada
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 2 (Dua)
Alokasi Waktu
: 8 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
7. Memahami gaya dapat mengubah gerak dan / atau bentuk suatu benda
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
2.1 Menjelaskan Hubungan antara struktur akar tumbuhan dengan fungsinya
Struktur akar tumbuhan
oMencari macam-macam bentuk akar tumbuhan yang ada dilingkunganya
oMengamati dan mengelompokkan akar tumbuhan menurut srtuktur / bentuknya
oMenggambar bentuk-bentuk akar sesuai hasil pengelompokkan oMencari informasi tenteng funfsi
akarbagi tumbuhan
oMembuat butir-butir rangkuman tentang informasi yang telah diperoleh
oMelaporkan hasil rangkuman informasinya
Menyubutkan jenis-jenis akar tumbuhan
Menggolongkan akar tumbuhan berdasarkan bentuknya
Membedakan jenis akar tunggang, tunjang dan serabut
Menjelaskan macam-macam fungsi akar Membuat laporan suatu
informasi yang didapat
Tes tulis
Porto folio (Menyusun laporan)
4x35 menit Buku tentang struktur akar tumbuhan
Macam-macam bentuk akar (lingkungan)
7.1 Menyimpulkan hasil percobaan bahwa gaya (dorogan dan tarikan ) dapat mengubah gerak suatu benda
Gaya dapat mengubah gerak suatu benda
oMencari contoh benda yang dapat ditarik dan didorong
oMelakukan percobaan dengan cara mendorong dan menarik suatu benda sampai bergerak oMenarik kesimpulan dari hasil
percobaan
Mendemontrasikan bagian cara mengubah gerak suatu benda Membuat daftar
berbagai gerak suatu benda
Mengidentifikasi foktor-faktor yang
mmpengaruhi gerak benda
Performanc e
Proyek
Tes tertulis
4x35 menit Buku PA hal 4
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 2 (Dua)
Alokasi Waktu
: 16 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
8. Memahami berbagai bentuk energi dan cara penggunaanya dalam kehidupan sehari-hari
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
8.1 Mendiskripsikan energi panas ban bumi yang terdapat dilingkungan disekitar serta sifat-sifatnya
Energi panas dan bumi yang terdapat dilingkungan sekitar
oMengenalkan sumber-sumber energi panas
oMelakukan percobaan terjadinya sumber energi panas
oMendiskipsikan kegunaan sumber energi panas
oMenjelaskan yang dimaksud dengan sumber bunyi
oMelakukan percobaan terjainya bunyi
oMengamati dan membuat kesimpulan
Menyebutkan sumber-sumber panas
Mendemontrasikan terjadinya sumber energi panas
menyebutkan sumber bunyi
Mendemontrasikan terjadinya bunyi
Performanc e
Proyek
Tes tertulis
4x35 menit Buku IPA kls 4
Gambar matahari
Penggaris
telapak tangan
kaleng karet
Seruling
LKS
8.2 Menjelaskan berbagai alternatif dan cara
penggunaanya
Merancang dan membuat suatu hak mpdel dengan menerapkan konsep perubahan energi gerak
oMembuat 4 macam sumber enegi alternatif
oMengamati gambar-gambar dan menunjukkan mena yang menggunakan energhi alternatif oMembuat kesimpulan
Mencari informasi berbagai sumber energi alternatif
Memberi contoh benda-benda yang
menggunakan sumber energi altenatif Misal mobil bertenaga surya Membuat kesimpulan
tentang energi alternatif
Proyek
Tes tertulis
4x35 menit Buku IPA Kls IV
Gambar yang ada
hubunganya dengan energi alternatif
8.3 Membuat suatu
karya/ model Merancang dan membuat suatu karya
oMembuat roket tahan oMenyiapkan botol plastik,
Menentukan karya
model yang akan dibuat ProyekTes tertulis
4x35 menit Buku IPA kls 4
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
kertas baling-baling/pesawat kertas/ parasut
oMendemontrasikan pesawat terbang kertas
digunakan
Membuat karya model sesuai dengan
rancangan
Menguji karya model dan menyempurnakanya
8.4 Menjelaskan perubahan energi bunyi melalui penggunaan alat musik
- Perubahan energi bunyi melalui penggunaan alat musik
oMenjelaskan yang dimaksud sumber bunyi
oMelakukan percobaan terjadinya bunyi
oMengamati dan mencatat hasil percobaan
omemberi contoh perambatan bunyi
Menyebutkan sumber-sumber bunyi yang terdapat dilingkungan sekitar
Menyimpulkan bunyi dihasilkan dari benda yang bergetar
membedakan
perambatan bunyi pada benda padat cair dan gas
Proyek
Tes tertulis
4x35 menit Buku IPA Kls IV
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 2 (Dua)
Alokasi Waktu
: 12 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
9. Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
9.1 Mendiskripsikan perubgahan kenampakan bumi
Perubahan kenampakan bumi
oMengidentifikasikan perubahan kenampakan bumi
oMenunjukkan terbit dan tenggelamnya matahari
oMemberi contoh manfaat panas naik dan pasang surut air laut oMemberi informasi tentang
manfaat sinarmatahari
Menjelaskan perubahan kenampakan bumi Menjelaskan perubahan
siang dan malam dibumi Menjelaskan manfaat
pasang naik dan pasang surut air laut
Membuat laporan manfaat sinar matahari
Tes tulis
Portofdolio (cara mencari informasi)
4x35 menit Buku PA hal 4
Gambar matahari terbit dan tenggelam
9.2 Mediskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari kehari
Kenampakan bumi dari hari kehari
oMenjelaskan benda-benda langit yang mudah dilihat tanpa alat bantu
oMemberikan contoh benda langit yang paling terang
oMengamati gambar perubahan bentuk bulan selama satu bulan oMenyampaikan hasil pengamatan oMenyebutkan benda langit yang
dapat memancarkan cahaya sendiri
Menyebutkan benda-benda langit
Menunjukkan macam-macam bentuk bulan Membuat laporan
setelah pengamatan Menjelaskan benda
langit yang
memancarkan cahaya sendiri
Tulis
Produk (gambar bulan)
8x35 menit Buku PA Kelas 4
Gambar benda-benda langit
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 1 (satu)
Alokasi Waktu
: 16 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
10.Memahami perubahan fisik dan pengaruhnya terhadap daratan
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU
SUMBER BELAJAR/
ALAT
1 2 3 4 5 6 7
10.1 Mendiskripsikan berbagai penyebab perubahan lingkungan fisik (angin, hujan, cahaya matahari dan gelombang air laut)
Perubahan lingkunagn fisikoMengamati gambar terjadinya angin laut dan angin darat o Melakukan percobaan terjadinya
angin laut dan angin darat oMembuat kesimpulan
oMemberikan satu contoh angin sebagai sumber energi
Menjelaskan terjadinya angin laut dan angin darat
Menyebutkan manfaat angin laut dan angn darat
Menjelaskan angin sebagai sumber energi
Tes Tulis
Produk
Gambar angina laut dan angain darat
4x35 menit Buku paket 4
Gambar angin laut dan angin darat
LKS
10.2 Menjelaskan langkah perubahan lingkungan fisik terhadap daratan (erosi, abrasi, banjir, dan lonsor)
Perubahan lingkungan fisik terhadap daratan
oMenjelaskan pengaruh tentang perubahan lingkungan
oMencari informasi tentang pengaruh angin yang merugikan oMenyebutkan macam-macam
bencana alam
oMencari informasi terjadinya erosi, abrasi, banjir dan tanah lonsor
Menyebutkan tiga contoh pengaruh angin yang merugikan
Menjelaskan pengaruh angin yang merugikan Menjelakan
macam-macam bencana alam Menjelaskan terjadinya
erosi, abrasi, banjir dan tanah lonsor
Tes Tulis
Performanc e /
melakukan percobaan
4x35 menit Bulu paket 4
Kerak tanah, laut, air dan gelombang
10.3 Mendiskripsikan cara pencegahan kerusakan
lingkungan (erosi, abrasi, banjir dan lonsor)
Cara pencegahan kerusakan lingkunganan
oMencari informasi cara mencegah erosi abrasi, banjir dan lonsor oMenyebutkan cara menaggulangi
kerusakan lingkungan
oMelakukan percobaan tentang ketahanan tanah terhadap erosi oMembuat kesimpulan
Menjelaskan cara pencegahan kerusakan lingkunagan
Menjelaskan cara menanggulangi kerusakan lingkungan Menjelaskan fungsi
ketahanan tanah
Tes tulis
performanc e
(melakukan percobaan)
8x35 menit Buku Paket 4
Lapisan Tanah
Lapisan tanah berumput sedikit
lapisan tanah berumput banyak
6 kotak
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU
SUMBER BELAJAR/
ALAT
1 2 3 4 5 6 7
SILABUS
Nama Sekolah
: SDN ...
Mata Pelajaran
: Ilmu Pngetahuan Alam (IPA)
Kelas
: IV (Empat)
Semester
: 2 (dua)
Alokasi Waktu
: 20 x 35 Menit
STANDAR KOMPETENSI
11.Memahami hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan, teknologi dan masyarakat sekitar
KOMPETENSIDASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
11.1 Menjelaskan hubungan antara sumber daya alam dengan lingkungan
Sumber daya alam dengan lingkungan
oMenyebutkan jenis-jenis sumber daya alam
oMengumpulkan data tentang sumber daya alam
oMenjelaskan sumber daya alam dapat menyehatkan tubuh manusia
oMengamati dan menyimpulkan kegunaan sumber daya alam
Menjelaskan arti sumber daya alam
menjelaskan manfaat sumber daya alam Menyebutkan manfaat
sumber daya alam yang dapat menyehatkan tubuh
Menggolongkan sumber daya alam berdasarkan kegunaanya
Tes tulis
Produk (Gambar meja, kursi, pintu)
4x35 menit Buku IPA kelas 4 Gambar Meja Kursi Pintu 11.2 Menjelaskan hubungan antara sumber daya alam dengan teknologi yang digunakan
Sumber daya alam dengan teknologi yang digunakan
oMengidentifikasi hasil teknologi yang digunakan manusia yang menggunakan sumber daya alam oMenjelaskan menfaat sumber
daya alam dengan teknologi yang digunakan
oMencari informasi tentang hasil teknologi yang digunakan manusia
Menjelaskan hasil teknologi yang digunakan manusia menggunakan sumber daya alam
Menyebutkan macam-macam manfaat sumber daya alam dengan teknologi yang digunakan
Menjelaskan hasil teknologi yang digunakan manusia Misal : Kertas dari kayu pakaian dari kapas.
Buku PA kelas 4
Gambar
LKS
8x35 menit Buku paket 4
Gambar LKS 11.3 Menjelaskan dampak pengambilan bahan alam terhadap pelestarian lingkungan
Bahan alam terhadap pelestarian
lingkungan
oMenjelaskan dampaknya pengambilan bahan alam tanpa pelaestarian
oMemberikan contaoh dampak pengambilan hutan tanpa pelestarian lingkungan
Menyebutkan dampak penebangan hutan secara liar
Menjelaska dampak pengambilanbila hutan tanpa pelestarian
Tes tulis
Produk
Gambar galian tanah
8x35 menit Bukau PA kelas 4
Lahan galian tanah
KOMPETENSI
DASAR PEMBELAJARANMATERI KEGIATAN PEMBELAJARAN INDIKATOR PENILAIAN ALOKASIWAKTU SUMBER BELAJAR
1 2 3 4 5 6 7
oMemberikan contoh dampak pengambilan hutan tanpa pelestarian lingkungan oMencari informasi penggalian
tanah secara liar