• Tidak ada hasil yang ditemukan

PRIHASTUTI FAJAR HANDAYAN

Dalam dokumen Wika Realty AR for website lowres singlepg (Halaman 182-185)

SEKRETARIS DEWAN KOMISARIS SECRETARy OF BOARD OF COmmISSIOnERS

Warga Negara Indonesia. Usia 47 tahun, dilahirkan pada tanggal 23 November 1967, di Jakarta, Indonesia. Meraih gelar Sarjana Hukum dari Universitas Padjajaran Bandung, lulus tahun 1991. Saat ini beiau menjabat sebagai Sekretaris Komisaris sejak 2011 sampai dengan sekarang. Jabatan lain saat ini adalah sebagai Senior legal Oicer Korporasi dan Pasar Modal PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. Jabatan sebelumnya : tahun 1992 sebagai Staf Penghargaan Hubungan Industrial sampai dengan tahun 1993 PT Wijaya Karya (Persero), sebagai Staf Pendidikan dan latihan PT Wijaya Karya (Persero) tahun 1993 sampai dengan tahun 1997, sebagai Ahli Madya sampai dengan 2007, sebagai Manajer Hukum PT Wijaya Karya sampai dengan tahun 2008, sebagai Staf Ahli sampai dengan 2010.

Indonesian citizen, 47 years old, born on november 23, 1967, in Jakarta, Indonesia. Earned graduated in 1991 as Bachelor of Law from Padjadjaran University, Bandung. Presently serves as Secretary of Board Commissioner since 2011. She also serves currently as a Senior Legal Oicer of Corporate and Capital markets PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. Previously, he has served other positions: as Industrial Relations Staf of PT Wijaya Karya (Persero) from 1992 to 1993, Education and Training Staf of PT Wijaya Karya (Persero) from 1993 to 1997, as Associate Expert until 2007, as Legal manager of PT Wijaya Karya until 2008, and Expert Staf until 2010.

k. Komite-komite

Dewan Komisaris Wika Realty telah membentuk Komite Audit, Komite Risiko dan komite GCG untuk membantu pelaksanaan tugas dan kewajibannya. Komite tersebut bertugas membantu Dewan Komisaris dalam memastikan efektiitas sistem pengendalian internal dan efektiitas pelaksanaan tugas auditor eksternal dan internal. Komite Audit, Komite Risiko dan Komite GCG tersebut dibentuk sesuai dengan kebutuhan Perusahaan serta disahkan dengan surat Keputusan Dewan Komisaris. Komite-komite tersebut bertugas membantu Dewan Komisaris dalam memastikan efektif sistem pengendalian internal dan efektiitas pelaksanaan tugas auditor eksternal dan internal, serta memberikan usulan sebagai dasar pengambilan keputusan.

1. Komite Audit

Komite audit dibentuk oleh Dewan Komisaris untuk membantu dalam melaksanakan fungsi pengawasan pengelolaan Wika Realty. Komite audit bertanggungjawab kepada dewan komisaris dan memastikan efektivitas system pengendalian intern dan efektivitas pelaksanaan tugas auditor eksternal dan auditor internal. Komite Audit bertugas memberikan pendapat yang objektif, profesional, dan independen kepada Komisaris terhadap laporan atau hal-hal yang disampaikan Direksi serta mengidentiikasikan hal-hal yang memerlukan perhatian dan tindak lanjut Komisaris.

Komite Audit dapat melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan Komisaris sepanjang masih dalam lingkup tugas dan kewajiban Komisaris berdasarkan ketentuan peraturan perundang- undangan yang berlaku. Selain itu, Komite Audit mempunyai wewenang untuk menyampaikan pernyataan berupa alasan tentang kandidat tim Auditor yang dicalonkan, melalui Dewan Komisaris kepada RUPS. Komite Audit berwenang untuk memproses calon auditor eksternal, termasuk menentukan imbalan jasa, dan menyampaikan usulannya kepada Dewan Komisaris.

1.1 Rincian tugas Komite Audit adalah :

- Di bidang pelaporan keuangan Komite Audit bertangung jawab memastikanbahwa laporan keuangan yang dibuat manajemen telah memberikan gambaran yang sebenarnya tentang kondisi keuangan, hasil usaha, rencana dan komitmen jangka panjang.

k. Committees

Board of Commissioners Wika Realty has formed the Audit Committee, the Risk Committee and the gCg Committee to assist the implementation of its duties and responsibilities. The committee is functioned to assist the Board of Commissioners in ensuring the efectiveness of internal control system and external and internal auditor’s duties. The Audit Committee, the Risk Committee, and the gCg Committee were formed in accordance with the needs of Company and endorsed by Decision Letter of Board of Commissioners. The Committees are to help Board of Commissioners in ensuring internal control system and auditor’s internal and external task is performed efectively, as well as providing recommendations as basis of decision- making.

1. Audit Committee

Audit Committee was formed by Board of Commissioners to assist in the implementation of management supervision function of Wika Realty. Audit Committee is responsible to the Board of Commissioners and ensuring the efectiveness of internal control system and the efectiveness of external and internal control system of auditor’s duties. Audit Committee is responsible to provide objective, professional, and independent opinion to the Commissioners on reports or other matters delivered by the Board of Directors as well as to identify other matters required attention and feedback from the Commissioners.

Audit Committee may carry out other duties assigned by the Commissioners insofar as they are still within the scope of duties and obligations of Commissioners based on the existing provisions laws and regulations. In addition, Audit Committee is authorized to deliver a statement in a form of argumentations about the proposed Auditor team candidates by the Board of Commissioners to gmS. Audit Committee is authorized to process the external Auditor candidates, including the fees, and to submit proposals to the Board of Commissioners.

1.1 Duties of Audit Committee are as follows: - In the ield of inancial reporting, Audit

Committee is responsible to ensure that the Financial Statements prepared by the management has shown the actual overview on the inancial conditions, business results, plan and long-term commitment.

- Di bidang tata kelola perusahaan Komite Audit bertanggung jawab untukmemastikan bahwa perusahaan telah dijalankan sesuai dengan undang- undang, peraturan dan norma standar prosedur serta manual (SOP) yang berlaku, beretika dan melaksanakann pengawasannya secara efektif terhadap benturan kepentingan dan kecurangan. - Di bidang pengawasan dan pengendalian

perusahaan Komite Audit bertanggung jawab memahami masalah dan hal hal yang berpotensi serta mengandung risiko dalam persiapan pelaksanaan dan penyelesaian tugas pokok perusahaan, sistem pengendalian dan pemantauan proses pengawasan serta pelaksanaan tugas perusahaan.

Dalam panduan pelaksanan GCG diatur bahwa Komite Audit harus mengadakan rapat sekurang kurangnya 1 kali dalam sebulan. Para anggota Komite Audit harus hadir dalam rapat tersebut, dengan kemungkinan mengundang beberapa pihak lain bila diperlukan. Komite Audit memberikan laporan progress pelaksanaan kegiatannya sedikitnya 1 (satu) kali dalam setahun dan melaporkan langsung ke Dewan Komisaris melalui Ketua Komite Audit. Ketua dan anggota Komite Audit diangkat untuk masa 1 (satu) tahun dengan tidak mengurangi hak Komisaris untuk memberhentikan sewaktu-waktu.

Adapun susunan Anggota Komite Audit disahkan berdasarkan Keputusan Komisaris PT Wijaya Karya Realty No. 007B/DK/ WR/VII/2013 tanggal 15 Juli 2013, maka susunan Komite Audit sampai dengan tanggal 31 Desember 2013 adalah sebagai berikut : Ketua merangkap anggota : Thamrin

Abdullah

Anggota : Sayidul

Muslimin

- In the ield of corporate governance, Audit Committee is responsible to applicable laws, regulations, and standard procedure norms as well as SOP, is ethical and conducting efective supervision in on conlict of interest and fraud.

- In the ield of supervision and control on the company, the Audit Committee is responsible in understanding issues and other potential risks in the preparation, implementation, and conclusion of the company’s principal tasks, and the controlling and monitoring system on the supervision process as well as the implementation of company’s duties.

The company’s Code of gCg stipulated that Audit Committee shall conduct at least one meeting in a month. The members of the Audit Committee shall attend the meeting, with the possibility of inviting other parties as needed. Audit Committee submitted the report activity progress at least 1 (one) time in a year and reported directly to the Board of Commissioners through the Chairman of Audit Committee. The Chairman and members of Audit Committee were appointed for the period of 1 (one) year without prejudice to the rights of the Commissioners to terminate any Audit Committee at any time.

Composition of Audit Committee members was endorsed based on the Decision of Commissioners of PT Wijaya Karya Realty no. 007B/DK/WR/ vII/2013 on July 15, 2013, the composition of Audit Committee until December 31, 2013 is as follows:

Chairman and member : Thamrin Abdullah member : Sayidul muslimin

Adapun Susunan Komite Audit sampai dengan tanggal 30 September 2014 terjadi perubahan, yaitu berdasarkan Keputusan Komisaris PT Wijaya Karya Realty No. 004/ SK/DK/WR/IV/2014 tanggal 30 April 2014. Maka, susunan Komite Audit saat ini adalah sebagai berikut:

Ketua merangkap anggota : Supriyanto

Anggota : Sayidul

Muslimin

1.2 Kualiikasi pendidikan dan pengalaman kerja anggota Komite Audit:

The composition of the Audit Committee until September 30, 2014 has undergone changes, based on the Decision of Commissioners of PT Wijaya Karya Realty no. 004/SK/DK/ WR/Iv/2014 on April 30, 2014. The current composition of Audit Committee Audit is:

Chairman and member : Supriyanto member : Sayidul muslimin

1.2 Educational qualiications and work experiences of the Audit Committee members:

SUPRIYANTO

KETUA MERANGKAP ANGGOTA KOMITE AUDIT

CHAIRmAn AnD mEmBER OF THE AUDIT COmmITTEE

Dalam dokumen Wika Realty AR for website lowres singlepg (Halaman 182-185)