• Tidak ada hasil yang ditemukan

JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

Pag

es | 1

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research

ff

Daily Report

valbury

17 May 2013 PT Valbury Asia Securities

HEADLINES

JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

Faktor teknis masih memberikan sinyalemen positif bagi indeks untuk kembali menoreh level tertingi baru. Sinyal positif dari indikator teknikal baik lagging maupun leading indikator, potensial bagi IHSG menguji resistance level 5210 dalam pekan ini. Indikator Stochastic dan MACD konfirmasi positif bagi IHSG.

JAKARTA INDICES STATISTICS

CLOSE

CHANGE

VOLUME (Mn)

VALUE (Bn)

IHSG

5078.678 -11.202

5006 6211.14

LQ-45

856.072 -0.815

1389 3896.52

MARKET REVIEW

MARKET

VIEW

Minimnya sentimen positif yang dapat menjadi katalis penguatan pasar saham, menyebabkan bursa saham domestik bergerak dalam kisaran terbatas pada perdagangan kemarin, bersamaan dengan pergerakan bursa saham Asia yang variatif. Setelah bergerak mixed, IHSG ditutup melemah sebesar 11,2 poin (0,22%) ke level 5.078,678 dari posisi sebelumnya pada level 5.089,88. Adapun sentimen domestik yang menjadi salah satu perhatian pasar adalah kepastian tentang kenaikan harga BBM. Sebagian investor memiliki kekhawatiran akan keputusan tersebut dan sebagian lagi memandang positif karena dana tersebut dapat digunakan pemerintah untuk membangun infrastruktur. Sementara sentimen dari kawasan regional berasal dari Jepang dimana perekonomian negara ini tumbuh 0,9% hingga kuartal pertama tahun 2013, lebih tinggi dari ekspektasi pada level 0,7%. Untuk periode tahunan, PDB Jepang tercatat meningkat sebesar 3,5%. Analis memperkirakan perekonomian akan terus tumbuh setelah pengeluaran besar dan kebijakan moneter agresif di bawah Perdana Menteri Shinzo Abe mulai terlihat dampaknya. Kendati demikian, indeks Nikkei 225 ditutup melemah sebesar 58,79 poin (0,39%) ke level 15.037,24 dari posisi sebelumnya pada level 15.096,03, sementara indeks Hang Seng ditutup menguat sebesar 38,44 poin (0,17%) menuju level 23.082,68 dari posisi sebelumnya pada level 23.044,24. Adapun sentimen dari China adalah, negara ini diperkirakan enggan untuk menggunakan stimulus guna mengatasi masalah melambatnya pertumbuhan ekonomi karena stimulus dipandang berisiko dan menghambat perolehan keuntungan. Hal ini disebabkan oleh pernyataan PM China, Li, yang mengemukakan bahwa, bergantung pada investasi pemerintah untuk mencapai pertumbuhan bukan lah hal yang sulit dicapai, namun dapat membawa risiko dan permasalahan baru. Indeks Shanghai Composite ditutup menguat sebesar 27,18 poin (1,22%) menuju level 2.251,81 dari posisi sebelumnya pada level 2.224,8. Sementara itu, pasar saham Eropa tentatif bergerak mixed, yang masih dipengaruhi oleh rilis data ekonomi terakhir yang menggambarkan perekonomian zona euro masih mengalami kontraksi. Hal ini akan memperdalam resesi dan menambah tekanan terhadap mata uang euro. Kantor Statistik Uni Eropa mengumumkan PDB zona euro turun sebesar 0,2%, setelah terjadi penurunan sebesar 0,6% pada kuartal sebelumnya.

Terhentinya rally kenaikan indeks Wall Street kemarin setidaknya akan mempengaruhi trend pergerakan IHSG pada perdagangan saham hari ini. IHSG diperkirakan bergerak mixed dengan peluang melemah. Koreksi indeks Wall Street tersebut menyusul rilis data yang sebagian besar mengecewakan. Rilis data AS, antara lain inflasi, housing starts, initial jobless claims dan Philadelphia Fed. Untuk hari ini pergerakan IHSG juga akan di warnai oleh munculnya sentimen dari global. Sebelumnya kabar pasar yang muncul kemarin cukup variatif dan ikut mewarnai pergerakan indeks terutama bagi indeks bursa global. Kabar dari Jepang, mengenai ekonomi negara ini pada 1Q2013 tumbuh 3.5% didukung oleh belanja konsumen dan ekspor. Pertumbuhan ini membangun momentum untuk pertumbuhan yang berkelanjutan. Target berikutnya dari perdana mentri Shinzo Abe adalah menyakinkan investor untuk berivestasi dan meningkatkan upah untuk mengeluarkan Jepang dari deflasi selama satu dekade. Sentimen dari AS, pasar akan mengaitkannya dengan program QE the Fed serta Ben Bernanke yang akan berpidato pada akhir pekan ini. Sejumlah kabar dari kawasan Eropa juga akan menjadi sinyalemen bagi pergerakan indeks global, termasiuk spekulasi ECB kemungkinan pangkas susku bunga kembali setelah data PDB tidak sesuai harapan. Dari Perancis, ekonomi mengalami kontraksi 0,2% pada 1Q2013. Hal ini telah membuat Perancis kehilangan daya saing selama 20 tahun terakhir. Memburuknya data ekonomi Perancis, Presiden Komisi Eropa menyatakan, Perancis harus menyajikan sebuah program reformasi struktural yang kredibel. Presiden Komisi Eropa ini berencana akan bertemu dengan Presiden Perancis Francois Hollande di Brussels. Presiden Komisi Eropa mengatakan, sesuai arahan Uni Eropa (UE) Perancis harus mengejar reformasi dua tahun lagi untuk membawa defisit anggaran turun sampai 3 persen dari output ekonomi seperti yang dijanjikan. Sebelumnya, parlemen Prancis mengesahkan reformasi perburuhan negara, sebagai bagian dari upaya Hollande meyakinkan mitra Eropa bahwa mereka berkomitmen dalam pembenahan ekonomi. Jerman mencatatkan pertumbuhan yang lemah pada 1Q2013. Negara ini mencatatkan pertumbuhan ekonomi pada kuartal pertama 2013 sebesar 0,1%, atau di bawah estimasi pertumbuhan 0,3%. Dari Inggris, diperkirakan outlook ekonomi akan membaik. Diprediksikan pertumbuhan ekonomi naik menjadi 0.5% pada 2Q2013 dari 0.3% pada 1Q 2013.

• GTBO targetkan produksi batubara tahun ini meningkat 28,2% • Karunia Bara Perkasa beli 4,67 juta saham HRUM

• SUGI siap eksplorasi beberapa blok migas, targetkan laba naik 30% • RUPST SUPR memutuskan untuk tidak membagikan dividen • Pendapatan SUPR tahun 2012 meningkat 60%,

• SUPR kerjasama dengan TLKM

• ADHI tertarik menggarap proyek Jembatan Selat Sunda • META targetkan akuisisi ruas tol trans-Jawa

• AMRT targetkan 8.000 unit toko sepanjang 2013 • Penjualan ARNA 1Q13 meningkat 37%

• ARNA bagikan dividen tunai Rp40 per saham • SDMU berencana membagikan saham bonus • DSSA targetkan pendapatan 2013 meningkat 19% • JPFA laporkan pembatalan buyback

• AISA akan akusisi pabrik pengolahan CPO • MTLA bagi dividen Rp 40,74 miliar

• ASRI refinancing utang Rp 734 miliar, jual tanah pada BEST • LTLS akan emisi obligasi tahap I Rp700 miliar

• LCGP lakukan rights issue sebesar Rp 1,47 triliun • MIRA akan investasi Rp 250 miliar

• MREI catatkan laba bersih Rp24,4 miliar pada 1Q13 • MREI akan bagikan dividen 15,26% dari laba 2012 • CTRA realisasi belanja modal hingga 1Q13 Rp500 miliar • CTRA bukukan marketing sales 1Q13 Rp2,8 triliun

Support level Resistance level Major trend Minor trend 5066/5053/5030 5102/5126/5138 Up Up

(2)

Pag

es | 2

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research

Daily News

PT Valbury Asia Securities 17 Mei 2013

Salah satu pemegang saham Harum Energy (HRUM) yaitu Karunia Bara Perkasa kembali menambah porsi saham dengan membeli 4,67 juta saham HRUM. Karunia Bara Perkasa membeli 4,67 juta saham HRUM senilai Rp 3.875 sehingga total pembelian mencapai Rp 18,11 miliar. Tujuan transaksi pembelian saham adalah untuk investasi. Setelah transaksi pembelian saham ini maka jumlah kepemilikan saham Karunia Bara Perkasa menjadi 1,90 miliar saham atau setara 70,56%.

Sugih Energy (SUGI) menargetkan pertumbuhan laba bersih

sebesar 30% menjadi USD 3,6 juta pada 2013, dibandingkan 2012 sebesar USD 2,8 juta. Kenaikan itu ditopang peningkatan pendapatan dari bisnis kontraktor minyak dan gas dan akuisisi Blok Selat Panjang PSC. Anak usaha perseroan, Resources Jaya Teknik Management Indonesia (RMI) berhasil memperoleh kontrak penyediaan fasilitas pengeboran (rig) dari Virginia Indonesia Co LLC (Vico) senilai USD 53 juta selama 3 tahun.

Sugih Energy (SUGI) siap melakukan eksplorasi di beberapa blok

migas yang telah diakuisisinya. Beberapa blok yang diakuisisi diantaranya Lemang PSC dan Kalyani. Selain di Kalyani, Sugih Energy juga memiliki 49% saham non-operasional di Blok Lemang. Saham tersebut dipegang melalui anak perusahaan Sugih Energy, Eastwin Global Investments Ltd (Eastwin), yang 100% sahamnya dipegang Sugih pada Februari 2012. Untuk pengelolaan blok Kalyani, Sugih akan menyerahkan pengelolaan kepada Eurorich Group, yang 51% sahamnya telah dimiliki Sugih Energy. Eurorich merupakan pemegang

participating interest

di Blok Kalyani, Sumatera Selatan. SUGI bersama Ramba Energy Limited sedang mempersiapkan untuk mengebor dua sumur eksplorasi di sumur Akatara 2 yaitu Blok Akatara-1 dan Selong-1. Selain itu, untuk meningkatkan usahanya, Sugih juga akan melebarkan sayapnya di Selang Panjang PSC, Riau. Saat ini pihaknya tengah melakukan persiapan penandatanganan perjanjian jual beli saham bersyarat (CSPA) dengan PT PETRONUSA Bumibakti, pemegang saham mayoritas Petroselat Ltd. Namun kesepakatan itu belum resmi, karena masih menunggu persetujuan dan pemenuhan beberapa syarat dan kondisi.

Garda Tujuh Buana (GTBO) menargetkan produksi batubara

tahun ini bisa mencapai 3,5 juta ton, atau terjadi kenaikan 28,2% yaitu dari 2,73 juta ton. Perusahaan memperkirakan kondisi cuaca tahun ini akan lebih baik dibandingkan tahun lalu. Sementara itu, GTBO menargetkan penjualan tahun ini tumbuh 35,74% menjadi 2,99 juta ton dibandingkan realisasi tahun lalu sebesar 2,21 juta ton. Untuk meningkatkan produksi, perusahaan berencana menambah areal tambang baru dengan kualitas batubara 4.800 kcal/kg-5.100 kcal/kg. Soal pendanaan, manajemen telah mendapatkan persetujuan dari para pemegang saham untuk mencadangkan seluruh laba bersih 2012.

Dian Swastatika Sentosa (DSSA) menargetkan pendapatan

tahun ini menjadi US$750 juta, atau naik sekitar 19% dari tahun lalu sebesar US$630 juta. Kendati industri batu bara belum pulih, namun 70% kontribusi pendapatan tahun ini diperkirakan masih dari batu bara. Komposisi pendapatan diperkirakan baru berubah pada tahun 2015 ketika PLTU Sumsel 5 beroperasi.

Dian Swastatika Sentosa (DSSA) menganggarkan belanja

modal tahun in sebesar US$250 juta, dimana 15%-20% sudah terserap di kuartal I/2013. Belanja modal tersebut berasal dari kombinasi internal dan pinjaman. Dari total belanja modal tersebut, US$120 juta diantaranya dialokasikan untuk

pembangunan pembangkit listrik mulut tambang Sumsel 5 berkapasitas 2x150 MW, yang sedang dikerjakan oleh anak usaha perseroan, PT DSPP Power Sumsel. Adapun US$60 juta dialokasikan untuk pengembangan bisnis batu bara anak usaha,

Golden Energy Mines (GEMS) dan PT Bumi Kencana Eka

Sejahtera. Sebesar US$100 juta digunakan untuk

ugrade

sistem empat pembangkit listrik yang sudah dioperasikan dan sebesar US$60 juta sisanya untuk pengembangan bisnis multimedia yang dijalankan PT Mora Quantro Multimedia, yang berencana membangun jaringan serat optik.

Adhi Karya (ADHI) hingga April 2013 telah merealisasikan capex

sebesar Rp200 miliar atau 26.7% dari total anggaran belanja modal 2013 yang sebesar Rp747 miliar. Dana tersebut telah dipakai untuk membiayai bisnis properti perseroan dengan pembangunan mal Cimone City di Tangerang. Saat ini perseroan masih fokus pada bisnis properti sehingga pendanaan untuk proyek lainnya belum terserap.

Adhi Karya (ADHI) tertarik untuk bergabung dengan konsorsium

Badan Usaha Milik Negara lainnya untuk menggarap proyek Jembatan Selat Sunda (JSS). Diketahui, jembatan tersebut memiliki panjang sekitar 31 Km yang dinilai mampu menjadi konektivitas perekonomian Jawa dengan Lampung.

RUPST Solusi Tunas Pratama (SUPR) memutuskan untuk tidak

membagikan dividen dan seluruh laba tahun 2012 akan ditahan

untuk penambahan modal. Perusahaan melihat terdapat pertumbuhan yang signifikan sehingga berencana untuk lebih agresif dalam melakukan pengembangan usaha.

Solusi Tunas Pratama (SUPR) mencatatkan pertumbuhan

pendapatan sebesar 60% dari Rp330,9 miliar pada 2011, menjadi Rp529,4 miliar pada 2012. Pertumbuhan pendapatan ini didukung oleh peningkatan pembangunan dan akuisisi menara. Laba bersih perseroan tumbuh 30,8% dari tahun sebelumnya sebesar Rp134,3 miliar menjadi Rp175,7 miliar. Pertumbuhan site baik dari akuisisi maupun pembangunan sendiri, naik 57% dari 1.428 pada 2011 menjadi 2.246 pada 2012. Sementara penyewaan tumbuh 63 % dari 2.117 pada 2011 menjadi 3.459, yang berasal dari akuisisi dan pembangunan sendiri.

Solusi Tunas Pratama (SUPR) menargetkan pendapatan

sebesar Rp794,1 miliar pada 2013 atau naik 50% dari tahun sebelumnya sebesar Rp529,4 miliar. Dalam mengejar target tersebut perseroan akan membangun 1.000 tower pada 2013, sehingga sampai akhir tahun perusahaan diharapkan bisa memiliki 3.500 tower. Dana investasi tersebut bersumber dari pinjaman perbankan dan kas internal.

Solusi Tunas Pratama (SUPR) siap bekerja sama dengan Telekomunikasi Indonesia (TLKM) untuk menyinergikannya

dengan anak usaha TLKM, PT Daya Mitra Telekomunikasi (Mitratel). Adapun sejumlah opsi yang dapat diambil, diantaranya merger atau akuisisi, baik dalam konteks Mitratel mengakuisisi SUPR atau sebaliknya.

Solusi Tunas Pratama (SUPR) menyiapkan dana sebesar Rp1,5

triliun iuntuk melakukan penambahan menara sesuai dengan yang ditargetkan, baik melalui pembelian menara secara terpisah atau akuisisi perusahaan menara seperti yang selama ini dilakukan. Pembiayaan akuisisi tersebut akan bersumber antara lain dari dana hasil

rights issue

tahun lalu sebesar Rp644 miliar dan fasilitas

(3)

Pag

es | 3

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research

pinjaman ekuivalen sebesar US$300 juta dari Standard Chartered

Bank dan DBS Bank yang bertindak selaku

mandated lead

arranger

.

Nusantara Infrastructure (META) melalui anak usaha bidang

jalan tol Margautama Nusantara menargetkan dalam 3-4 bulan ke depan akan mengakuisisi salah satu ruas tol trans-Jawa. Perusahaan tengah membangun komunikasi untuk menjajaki kemungkinan mengakuisisi salah satu Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) dari 9 ruas tol trans-Jawa. Niat perusahaan mengakuisisi salah satu ruas trans-Jawa tidak lepas dari potensi traffic di ruas sepanjang 619,33 km. Potensi trans-Jawa diharapkan dapat meningkatkan laba perusahaan yang hingga saat ini 85% pendapatan disumbang oleh bisnis bidang jalan tol. Hingga sejauh ini, META sudah memiliki tiga ruas tol yakni jalan tol Jakarta Outre Ring Road West One (JORR W1), Serpong-Pondok Aren dan jalan tol Makasar Seksi Empat yang baru saja mengalami kenaikan tarif tol.

Tiga Pilar Sejahtera Food (AISA) akan mulai masuk ke segmen

bisnis pengolahan CPO. Perseroan menyiapkan dana Rp90 miliar untuk akusisi pabrik pengolahan CPO berkapasitas 30 ton/jam. Pabrik tersebut diperkirakan akan mulai beroperasi tahun ini dan sebagian besar CPO akan dijual ke PT Sinar Mas Agro Resources & Technology (SMAR) dan sisanya akan digunakan untuk mendukung produksi mie dan biskuit perseroan.

Japfa Comfeed Indonesia (JPFA) berdalih pembatalan rencana

pembelian kembali (

buyback

) 5% saham dipengaruhi perhitungan potensi dan dampaknya terhadap perdagangan obligasi global perseroan. Usulan

buyback

senilai Rp800 miliar itu bersamaan dengan masa transaksi

global bond

berdenominasi dolar AS milik JPFA di pasar internasional. Manajemen mengkhawatirkan aksi korporasi yang beruntun akan menciptakan kebingungan investor. Berdasarkan masukan yang diterima, perseroan perlu mengambil sikap cepat dan bertindak lebih pruden untuk membatalkan rencana meminta persetujuan pemegang saham terkait rencana

buyback

.

Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) pada 2013 menargetkan

pembangunan 8.000 unit toko. Selama kuartal I/2013, perseroan telah membangun sebanyak 374 gerai baru. Ekspansi ini akan berlanjut di kuartal II/2013. Perusahaan berencana menambah 200 gerai lagi pada periode April hingga Juni 2013. Total toko perseroan saat ini mencapai 7.500 outlet di 16 provinsi. Untuk ekspansi usaha tahun ini, perusahaan mengalokasikan belanja modal sebesar Rp 1,3 triliun.

Lautan Luas (LTLS) akan melakukan penawaran umum obligasi

berkelanjutan tahap I sebesar Rp700 miliar dari total target obligasi yang sebesar Rp1.2 triliun. Obligasi tersebut terdiri atas 2 seri dengan tenor 5 dan 7 tahun. Masa penawaran umum akan dilakukan pada 12-14 Juni 2013 dan akan dicatatkan pada BEI 20 Juni 2013, saat ini perseroan book building hingga 30 Mei 2013. Perseroan telah menunjuk PT Bahana Securities, PT BCA Sekuritas dan Kim Eng Securities sebagai penjamin emisi.

Arwana Citra Mulia (ARNA) membukukan penjualan bersih pada

kuartal pertama 2013 tumbuh 37% menjadi Rp 348,6 miliar dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Penjualan bersih perseroan naik karena didukung oleh inovasi produk, penyesuaian harga jual dan peningkatan volume penjualan sebesar 17%. Selain itu, kenaikan dalam efisiensi biaya produksi dan beban usaha yang minimum memperbaiki margin laba usaha yang naik menjadi 25%. Perbaikan margin laba ini, meningkatkan laba bersih yang naik 123% pada Q1 2013 menjadi Rp 67,7 miliar. Saat ini perseroan sedang memaksimalkan pembiayaan untuk pabrik ke keempat di Palembang yang membutuhkan dana Rp 200 miliar

dan saat ini sudah menyerap Rp 70 miliar. Nantinya pabrik di Palembang ini akan memproduksi keramik 20 juta m2 yang dibagi menjadi tiga tahap produksi yaitu 8 juta m2 pada tahap pertama dan 6 juta m2 pada tahap dua dan tiga.

Arwana Citra Mulia (ARNA) mengumumkan bahwa pembayaran

dividen tunai sebesar Rp73,41 miliar atau sebesar Rp40 per saham akan segera dilaksanakan pada 20 Juni 2013. Perusahaan telah menetapkan jadwal untuk Cum dan Ex dividen tunai di pasar negosiasi dan pasar reguler pada 31 Mei dan 3 Juni 2013, serta Cum dan Ex dividen tunai di pasar tunai pada 5 dan 7 Juni 2013. Adapun pembayaran dividen tersebut akan dilakukan kepada para pemegang saham yang namanya tercantum dalam daftar pemegang saham perseroan pada 5 Juni 2013.

Mitra International Resources (MIRA) menyiapkan dana

sebesar Rp 250 miliar untuk membeli 500 truk pengangkutan dalam 3 tahun mendatang. Penambahan armada baru tersebut diharapkan menaikkan pendapatan bisnis truk perseroan dari Rp 111 miliar menjadi Rp 130 miliar pada 2013.

Sidomulyo Selaras (SDMU) berencana membagikan saham

bonus kepada pemegang sahamnya yang berasal dari kapitalisasi agio saham sampai dengan tahun buku 2012. Perusahaan akan meminta persetujuan terlebih dahulu kepada pemegang sahamnya dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB). Adapun saham bonus yang akan dibagikan sebesar Rp22,51 miliar yang akan dikonversi menjadi saham, sehingga nantinya pemegang saham yang memiliki 4 saham lama dengan nilai nominal Rp100 akan memperoleh 1 saham bonus. Sementara itu, jumlah saham yang akan dikeluarkan sehubungan dengan rencana pembagian saham bonus tersebut adalah sebanyak 225,17 juta lembar saham dengan nilai nominal Rp100. Bila rencana pembagian saham bonus tersebut disetujui, maka modal ditempatkan dan modal disetor perseroan akan meningkat dari 900,70 juta lembar saham atau seluruhnya Rp90,07 miliar menjadi 1,12 miliar lembar saham atau seluruhnya sebesar Rp112,58 miliar setelah pembagian saham bonus tersebut.

Ciputra Development (CTRA) hingga kuartal I-2013 sudah

merealisasikan belanja modal (

capital expenditure

/capex) hingga Rp500 miliar. Dana tersebut dipergunakan untuk proyek Ciputra World I dan Ciputra World II. Sepanjang 2013 perseroan menganggarkan belanja modal sekira Rp2 triliun guna mendukung bisnis perseroan. Selain proyek Ciputra World I dan II, perseroan juga mengerjakan sejumlah proyek baru pada 2013.

Ciputra Development (CTRA) mencatatkan

marketing sales

(pra penjualan) sekitar Rp2,8 triliun pada kuartal pertama 2013 dari target

marketing sales

2013 sekitar Rp10,3 triliun. Kontribusi terbesar marketing sales berasal dari proyek perumahan di Jakarta, Medan, Sumatra Utara, Surabaya, Makasar dan Tangerang. Di samping itu, perseroan juga berencana akan mulai membangun hotel budget di Bandung, Banjarmasin, Cirebon dan Yogya pada kuartal kedua 2013. Pembangunan hotel budget ini memakan waktu dua tahun.

Ciputra Development (CTRA) akan membangun perumahan

dengan luas lahan sekitar 12 hektar di Sawangan, Depok, Jawa Barat. Perusahaan sedang mempersiapkan infrastruktur untuk pembangunan perumahan tersebut. Perseroan akan membangun 50 unit di Sawangan, Depok pada 2013. Pembangunan perumahan tersebut membutuhkan waktu tiga tahun. Perusahaan akan menganggarkan dana sekitar Rp50 miliar untuk pembangunan perumahan itu. Dana tersebut akan berasal dari kas internal. Selain itu, perseroan akan meluncurkan beberapa proyek perumahan lagi pada semester pertama 2013. Lokasi proyek perumahan itu di Pontianak, Kalimantan Barat, Cirebon, Batam,

(4)

Pag

es | 4

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research

dan Makassar.

Metropolitan Land (MTLA) akan membagikan dividen kepada

pemegang saham sebesar Rp 40,74 miliar atau 20% dari laba bersih perseroan 2012 sebesar Rp 203,69 miliar. Dividen per sahamnya sebesar Rp 5,3748 per saham dan akan dibagikan pada bulan 5 Juli 2013.

Metropolitan Land (MTLA) pada semester II-2013 akan

membangun hotel berbintang empat di wilayah cawang, Jakarta Timur, dengan nilai investasi sebesar Rp 120 miliar. Hotel tersebut diberi nama Hotel Horison Jakarta dengan luas 32 ribu meter persegi dan diperkirakan tahun depan sudah bisa selesai. Dana pembangunan hotel ini berasal dari belanja modal tahun ini sebesar Rp 850 miliar.

Metropolitan Land (MTLA) berencana mengakuisisi lahan

mencapai 100 ha hingga akhir tahun 2013. Hingga kuartal I-2013, telah ada 72 ha dengan total keseluruhannya sebesar 650 ha. Selain itu, perseroan juga telah mencatatkan marketing sales (pra penjualan) sebesar Rp 297,8 miliar hingga kuartal I-2013. MTLA menargetkan marketing sales pada 2013 sebesar Rp 1,1 triliun atau naik 23,15% dari tahun sebelumnya sebesar Rp 812 miliar.

Alam Sutera Realty (ASRI) melunasi seluruh utang bank senilai

Rp 734 miliar. Perseroan menggunakan dana hasil emisi obligasi global senilai USD 235 juta untuk me-refinancing utang berbunga tinggi tersebut. Rata-rata bunga utang bank yang dilunasi berkisar 10-11% per tahun atau lebih tinggi dibanding bunga global bond sebesar 6,95% per tahun.

Anak usaha Alam Sutera Realty (ASRI), Nusa Raya Mitratama, menjual beberapa bidang tanah yang seluruhnya seluas 91,59 ha kepada pihak afiliasinya yaitu Bekasi Fajar Industrial Estate (BEST). Nilai transaksi tanah adalah Rp 1 juta per meter di luar PPN dan total seluruhnya berjumlah Rp 915,9 miliar.

Laguna Cipta Griya (LCGP) akan melakukan rights issue

sebanyak 4.222.500.000 saham (75%) dengan nilai nominal saham Rp 100 dan harga pelaksanaan Rp 350 per lembar. Setiap 1 pemegang saham perseroan yang namanya tercantum hingga 28 Juni 2013, berhak atas 3 HMETD dan pada 9 HMETD melekat 1 waran seri I yang diberikan secara cuma-cuma dimana pemegang haknya dapat melaksanakan waran tersebut dengan harga pelaksanaan Rp 360. Cum dan ex di pasar regular dan negosiasi adalah 25-26 Juni 2013. Hasil penerbitan rights issue ini sebesar 54,13% akan digunakan untuk membeli tanah seluas 21,6 ha di Jakarta Timur dan 33,83% untuk biaya operasional proyek serta sisanya untuk modal kerja perseroan.

Lippo Karawaci (LPKR) merealisasikan penjualan properti Siloam

Hospital Bali di Kabupaten Badung senilai US$97,3 juta atau setara dengan Rp758,74 miliar kepada First Real Estate Investment Trust. Seblumnya First REIT telah mendapatkan persetujuan untuk melakukan akuisisi Siloam Hospital Bali dan TB Simatupang. Namun, untuk TB Simatupang akan diumumkan dalam waktu dekat. Adapun nilai akuisisi rumah sakiti tersebut diperkirakan mencapai US$93,1 juta atau setara dengan Rp726,34 miliar. Dengan akuisisi tersebut, portofolio properti First REIT berambah 13 unit yang tersebar di Indonesia, Singapura, dan Korea.

Maskapai Reasuransi Indonesia (MREI) meraih laba bersih

Rp24,4 miliar sepanjang April-Maret 2013, tumbuh 49,67% dibandingkan dengan kinerja tahun sebelumnya sebesar Rp16,3 miliar. Pertumbuhan laba bersih ditopang oleh kenaikan hasil underwriting sebesar 36,86% menjadi Rp18,9 miliar dari Rp13,81 miliar pada kuartal I/2012. Di samping itu, peningkatan hasil investasi juga menjadi pendorong pertumbuhan pendapatan

kuartal I/2013, di mana perseroan menempatkan investasi pada obligasi, deposito, reksadana dan penyertaan langsung. Adapun perolehan premi mencapai Rp197,79 miliar pada kuartal pertama tahun ini, tumbuh 16% dibandingkan dengan kinerja tahun sebelumnya Rp170,12 miliar. Perolehan premi kuartal pertama tahun ini merupakan dampak strategi perusahaan yang lebih fokus pada asuransi jiwa, dimana pada lini tersebut berkontribusi mencapai Rp132,53 miliar atau sekitar 67,01% dari kinerja Januari-Maret 2013.

Maskapai Reasuransi Indonesia (MREI) telah mendapatkan

persetujuan dari pemegang saham untuk membagikan dividen tunai sebesar 15,26% dari keuntungan tahun buku 2012 sebesar Rp96,69 miliar. Dividen tunai sebesar Rp14,75 miliar atau setara dengan Rp38 per saham tersebut rencananya akan dibayarkan pada 24 Juni 2013. Jadwal untuk Cum dan Ex dividen di pasar reguler dan negosiasi akan dilaksanakan pada 4 dan 5 Juni 2013, sedangkan untuk Cum dan Ex dividen di pasar tunai pada 10 dan 11 Juni 2013. Adapun dividen tunai tersebut nantinya akan dibayarkan kepada pemegang saham yang namanya telah tercatat (

recording date

) dalam daftar pemegang saham perseroan pada tanggal 10 Juni 2013.

(5)

Pag

es | 5

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

Market

Data

PT Valbury Asia Securities 17 Mei 2013

COMMODITIES

DUAL LISTING

DESCRIPTION PRICE (USD) CHANGE DESCRIPTION PRICE

(USD)

PRICE (IDR)

CHANGE (IDR)

CRUDE OIL (US$) / BARREL 95.08 -0.08 TLKM (US) 48 11,793 -2

NATURAL GAS (US$) / mmBtu 3.94 0.01 ISAT (US) 28 6,921 -234

GOLD (US$) / OUNCE 1388.30 2.30 ANTM (GR) 0.10 1,191 -13

NICKEL (US$) / MT 14900.00 -5.00 BLTA (SP) 0.03 190 N/A

TIN (US$) / MT 20955.00 200.00

COAL (NEWC) (US$) / MT * 86.80 --

COAL (RB) (US$) / MT* 81.97 --

CPO (ROTH) (US$) / MT 855.00 12.50

CPO (MYR) / MT 2262.50 -16.00

Rubber (MYR/Kg) 864.25 -5.00

Pulp (BHKP) (US$) / per ton 813.87 2.00 * weekly

GLOBAL INDICES VALUATION

PRICE CHANGE PER (X) PBV (X) MARKET CAP

COUNTRY INDICES

17-Mei-13 % Day % YTD 2013E 2014F 2013E 2014F (USD Bn)

USA DOW JONES INDUS. 15233.22 -0.28 16.25 13.71 12.62 2.77 2.52 4,501.6 USA NASDAQ COMPOSITE 3465.24 -0.18 14.76 18.48 15.63 2.87 2.58 5,624.6 ENGLAND FTSE 100 INDEX 6687.80 -0.09 13.39 12.37 11.28 1.77 1.64 1,433.1 CHINA SHANGHAI SE A SH 2356.81 1.22 -0.81 9.75 8.58 1.35 1.20 2,566.3 CHINA SHENZHEN SE A SH 1028.59 1.08 11.83 18.66 14.95 2.39 2.11 1,297.0 HONG KONG HANG SENG INDEX 23082.68 0.17 1.88 10.99 10.09 1.36 1.26 1,752.0

INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 5078.68 -0.22 17.65 16.43 13.86 3.19 2.79 468.0

JAPAN NIKKEI 225 15037.24 -0.39 44.66 21.24 19.47 1.69 1.58 2,844.6

MALAYSIA KLCI 1766.72 -0.91 4.60 16.24 14.85 2.23 2.07 321.5

SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 3452.28 0.31 9.01 15.46 14.13 1.48 1.40 455.8

FOREIGN EXCHANGE

DESCRIPTION RATE (IDR) CHANGE DESCRIPTION RATE (USD) CHANGE

USD/IDR 9,752.00 4.00 1000 IDR/ USD 0.10 0.0000

EUR/IDR 12,540.93 -35.68 EUR / USD 1.29 -0.0003

JPY/IDR 95.17 -0.01 JPY / USD 102.19 -0.0750

SGD/IDR 7,785.97 -41.27 SGD / USD 1.25 -0.0009

AUD/IDR 9,564.28 -53.05 AUD / USD 0.98 0.0017

GBP/IDR 14,830.90 -22.93 GBP / USD 1.53 0.0005

CNY/IDR 1,585.95 -0.02 GBP / USD 6.15 0.0029

MYR/IDR 3,249.93 3.20 MYR / USD 3.01 -0.0045

KRW/IDR 8.74 0.01 100 KRW / USD 11.15 -0.0115

CENTRAL BANK RATE

INTERBANK LENDING RATE

DESCRIPTION COUNTRY RATE (%) DESCRIPTION COUNTRY RATE (%)

FED Rate (%) US 0.25 JIBOR (IDR) Indonesia 4.56

BI Rate (%) Indonesia 5.75 LIBOR (GBP) England 0.49

ECB Rate (%) Euro 0.50 SIBOR (USD) Singapore 0.20

BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.15

BOE Rate (%) England 0.50 Z TIBOR (YEN) Japan 0.15

(6)

Pag

es | 6

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

17 Mei 2013

INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS

SBI

DESCRIPTION APR’13 MAR’13 DESCRIPTION RATE (%)

Inflation YTD % 2.32 2.43 SBI (1M) 6.26

Inflation YOY % 5.57 5.9 SBI (3M) n/a

Inflation MOM % -0.10 0.63 SBI (6M) 6.08

Foreign Reserve (US$) 107.2685 107.2685

GDP (IDR Tn) 2,146,381 2,095,693

BUSINESS & ECONOMIC CALENDAR

DATE AGENDA EXPECTATION

17 May* US Leading Indicators Naik menjadi 0.2% dari -0.1% 22 May* US Existing Home Sales Naik menjadi 4.98 juta dari 4.92 juta 22 May* US Existing Home Sales MoM Naik menjadi 1.2% dari -0.6% 23 May* US Initial Jobless Claims --

23 May* US Continuing Claims --

23 May* US House Price Index MoM Naik menjadi 0.9% dari 0.7% 23 May* US New Home Sales Naik menjadi 425 ribu dari 417 ribu Ket: (*) US time (^) Tentative

LEADING MOVERS

LAGGING MOVERS

STOCK PRICE CHANGE (%) INDEX pt STOCK PRICE CHANGE (%) INDEX pt

ICBP IJ 6250 2.46 4.07 BYAN IJ 1090 -5.22 -2.15 BMTR IJ 2650 7.07 2.74 BBNI IJ 5400 -1.82 -2.07 GGRM IJ 53600 1.80 2.05 ITMG IJ 31500 -4.11 -1.71 INTP IJ 25650 1.79 1.86 BBRI IJ 9250 -0.54 -1.37 BTPN IJ 5450 4.81 1.62 UNTR IJ 16750 -1.47 -1.05 INKP IJ 1620 17.39 1.47 BNII IJ 390 -3.70 -0.94 ULTJ IJ 4025 11.81 1.38 CPIN IJ 4850 -1.02 -0.92 MKPI IJ 7200 20.00 1.28 UNVR IJ 28100 -0.35 -0.86 TLKM IJ 11900 0.42 1.13 DSSA IJ 14100 -6.00 -0.78 BHIT IJ 530 3.92 0.80 GTBO IJ 2475 -9.17 -0.70

UPCOMING IPO’S

COMPANY BUSINESS IPO PRICE

(IDR) SHARES (Mn) ISSUED OFFERING DATE LISTING UNDERWRITER

PT Bank NationalNobu

Banking

Finance 375 2,155.88 TBA TBA PT Ciptadana Securities PT Mitra

Pinasthika Mustika

Distributor

Trade & Service 1500 1015.00 21-23 May 2013 29 May 2013 Morgan Stanley Asia, Deutsche Securites, DBS Vickers, Indo Premier PT Dharma Satya

Nusantara

Agriculture

Plantation 1780-2150 500.00 31 May – 03 Jun 2013 10 Jun 2013

PT Ciptadana Securities PT BCA Securities PT Sri Rejeki

(7)

Pag

es | 7

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

Corporate Info

PT Valbury Asia Securities 17 Mei 2013

DIVIDEND

STOCK DPS (IDR) STATUS CUM DATE EX DATE RECORDING PAYMENT

MFMI 1.50 Cash Dividend 16-May-13 17-May-13 21-May-13 04-Jun-13

MLPL 1.00 Cash Dividend 16-May-13 17-May-13 21-May-13 04-Jun-13

BPFI 5.00 Cash Dividend 17-May-13 20-May-13 22-May-13 05-Jun-13

ASII 150.00 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 07-Jun-13

ABDA 40.00 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 07-Jun-13

MEDC $0.0011 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 07-Jun-13

TOTL 29.33 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 06-Jun-13

PTBA 711.45 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 07-Jun-13

MEGA 190.00 Cash Dividend 20-May-13 21-May-13 23-May-13 31-May-13

MEGA 500:56 Stock Bonus 20-May-13 21-May-13 23-May-13 31-May-13

MEGA 500:23 Stock Bonus 20-May-13 21-May-13 23-May-13 31-May-13

MEGA 500:376 Stock Bonus 20-May-13 21-May-13 23-May-13 31-May-13

TIFA 10.00 Cash Dividend 21-May-13 22-May-13 24-May-13 10-Jun-13

IGAR 40.00 Cash Dividend 22-May-13 23-May-13 27-May-13 11-Jun-13

PTPP 19.19 Cash Dividend 22-May-13 23-May-13 27-May-13 10-Jun-13

CORPORATE ACTIONS

STOCK ACTION RATIO EXC. PRICE (IDR) CUM DATE EX DATE TRADING PERIOD

BNII Rights Issue 12:1 320 10 May-13 13 May-13 17 May – 23 May’13 BBNP Rights Issue 16:10 1150 10 May-13 13 May-13 17 May – 23 May’13 KPIG Rights Issue 5:2 1520 24 May-13 27 May-13 31 May – 10 Jun’13 DNET Rights Issue 23:1750 500 31 May-13 03 Jun-13 10 Jun – 19 Jun’13 BKSW Rights Issue 1000:729 250 03 Jun-13 04 Jun-13 11 Jun – 17 Jun’13 HERO Rights Issue 100:23-26 3200-3900 10 Jun-13 11 Jun-13 17 Jun – 21 Jun’13

PKPK Rights Issue 3:130 250 TBA TBA TBA

GENERAL MEETING

EMITEN AGM/EGM DATE AGENDA

KPIG RUPST 17-May-13 HRUM RUPST 17-May-13 ADMF RUPST/LB 17-May-13 CPDW RUPST 17-May-13 PGLI RUPST/LB 17-May-13 MCOR RUPST 17-May-13 KLBF RUPST/LB 20-May-13 VOKS RUPST 20-May-13 PTSN RUPST 20-May-13 UNVR RUPST 21-May-13 SQBB RUPST 21-May-13 SQBI RUPST 21-May-13 SKLT RUPST 21-May-13 ATPK RUPST 21-May-13 FORU RUPST 21-May-13 APLI RUPST 22-May-13 SMDR RUPST/LB 22-May-13

(8)

Pag

es | 8

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

Technical Analysis

these recommendations based on technical and only intended for one day trading PT Valbury Asia Securities 17 Mei 2013

BSDE

TRADING BUY

S1

1800

R1

1880 TREND GRAFIK Major

UP

Minor

UP

S2

1720

R2

1960

Closing

Price 1840

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart menunjukan indikasi positif • RSI positif berada dalam area netral • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp1800-Rp1880 • Entry Rp1840, take Profit Rp1880

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 69.67 Positif

MACD 10.6 Positif

True Strength Index (TSI) 29.06 Positif Bollinger Band (Mid) 1746 Positif

MA5 1792 Positif 1,000 1,100 1,200 1,300 1,400 1,500 1,600 1,700 1,800 1,900

November December 2013 February March April May

BSDE - Daily 16-May-13 Open 1790, Hi 1870, Lo 1790, Close 1840 (3.4%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 1,579.27, Fractal Up = 1,820.00, Fractal Down = 1,740.00, MA(Close,5) = 1,792.00, MA1(Close,8) = 1,787.50, MA2(Close,20)

1,787.5 1,746 1,740 1,579.27 1,792 1,820 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 100.0 BSDE - Stochastic %D(5,3,3) = 50.52, Stochastic %K = 58.97, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

50.5223 50.5223 20 58.9744 58.9744 80 -12.0 -6.0 0.0 6.0 12.0 18.0 24.0 0.0 BSDE - MACD (6,9) = 10.56, Signal() = 9.03

9.02994 10.5564 -80.0 -60.0 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 BSDE - TSI(3,5,3) = 29.06 23.1455 0.00000 29.0639

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.am ibroker.com

BMTR

TRADING BUY

S1

2725

R1

2850 TREND GRAFIK Major

UP

Minor

UP

S2

2625

R2

2950

Closing

Price 2775

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart menunjukan sinyal positif • RSI positif berada dalam area overbought • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp2725–Rp2850 • Entry Rp2775, take Profit Rp2850

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 90.92 Positif

MACD 68.6 Positif

True Strength Index (TSI) 76.79 Positif Bollinger Band (Mid) 2293 Positif

MA5 2570 Positif 1,800 2,000 2,200 2,400 2,600 2,800

November December 2013 February March April May

BMTR - Daily 16-May-13 Open 2650, Hi 2775, Lo 2650, Close 2775 (4.7%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 2,095.41, Fractal Up = 2,275.00, Fractal Down = 2,425.00, MA(Close,5) = 2,570.00, MA1(Close,8) = 2,490.63, MA2(Close,20)

2,425 2,292.5 2,275 2,095.41 2,490.63 2,570 2,775 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 100.0 BMTR - Stochastic %D(5,3,3) = 86.56, Stochastic %K = 90.77, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

86.5622 80 20 86.5622 90.7692 90.7692 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0 BMTR - MACD (6,9) = 68.61, Signal() = 57.65 57.6514 68.6082 -80.0 -60.0 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 100.0 BMTR - TSI(3,5,3) = 76.79 71.892 0.00000 76.7861

(9)

Pag

es | 9

of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

17 Mei 2013

AISA

TRADING BUY

S1

1320

R1

1400 TREND GRAFIK Major

UP

Minor

DOWN

S2

1250

R2

1470

Closing

Price 1360

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart menunjukan indikasi positif • RSI positif mendekati area overbought • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp1320-Rp1400 • Entry Rp1350, take Profit Rp1400

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 72.94 Positif

MACD 10.0 Positif

True Strength Index (TSI) 29.77 Positif Bollinger Band (Mid) 1277 Positif

MA5 1318 Positif 700 800 900 1,000 1,100 1,200 1,300 1,400

November December 2013 February March April May

AISA - Daily 16-May-13 Open 1300, Hi 1370, Lo 1300, Close 1360 (4.6%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 1,179.57, Fractal Up = 1,340.00, Fractal Down = 1,260.00, MA(Close,5) = 1,318.00, MA1(Close,8) = 1,311.25, MA2(Close,20)

1,311.25 1,276.5 1,260 1,179.57 1,318 1,340 1,360 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 100.0 AISA - Stochastic %D(5,3,3) = 64.73, Stochastic %K = 71.97, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

64.7306 64.7306 20 71.9697 71.9697 80 -12.0 -6.0 0.0 6.0 12.0 18.0 24.0 30.0 0.0 AISA - MACD (6,9) = 9.97, Signal() = 8.48

8.48396 9.96528 -80.0 -60.0 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 100.0 AISA - TSI(3,5,3) = 29.77 28.4689 0.00000 29.7715

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker.com

TOTL

TRADING BUY

S1

1090

R1

1220 TREND

GRAFIK Major

UP

Minor

UP

S2

960

R2

1350

Closing

Price 1170

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart masih menunjukan sinyal positif • RSI positif mendekati area overbought • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp1090– Rp1220 • Entry Rp1170, take Profit Rp1200

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 73.56 Positif

MACD 11.2 Positif

True Strength Index (TSI) 38.4 Positif Bollinger Band (Mid) 1083 Positif

MA5 1126 Positif 500 600 700 800 900 1,000 1,100 1,200

November December 2013 February March April May

TOTL - Daily 16-May-13 Open 1130, Hi 1180, Lo 1050, Close 1170 (3.5%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 994.94, Fractal Up = 1,140.00, Fractal Down = 1,040.00, MA(Close,5) = 1,126.00, MA1(Close,8) = 1,112.50, MA2(Close,20)

1,112.5 1,083 1,040 994.938 1,126 1,140 , 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 TOTL - Stochastic %D(5,3,3) = 68.03, Stochastic %K = 74.10, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

68.0342 68.0342 20 74.1026 74.1026 80 -6.0 0.0 6.0 12.0 18.0 0.0 TOTL - MACD (6,9) = 11.16, Signal() = 9.06

9.0555 11.1612 -60.0 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 TOTL - TSI(3,5,3) = 38.40 29.6221 0.00000 38.4002

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker.com

(10)

Pag

es | 1

0 of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

17 Mei 2013

ULTJ

TRADING BUY

S1

4100

R1

4500 TREND GRAFIK Major

UP

Minor

UP

S2

3700

R2

4900

Closing

Price 4325

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart masih menunjukan sinyal positif • RSI positif berada dalam area netral • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp4100 – Rp4500 • Entry Rp4325, take Profit Rp4425

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 64.74 Positif

MACD 83.9 Positif

True Strength Index (TSI) 62.8 Positif Bollinger Band (Mid) 3681 Positif

MA5 3855 Positif 1,200 1,800 2,400 3,000 3,600 4,200

November December 2013 February March April May

ULTJ - Daily 16-May-13 Open 4050, Hi 4450, Lo 4050, Close 4325 (7.5%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 2,602.63, Fractal Up = 3,775.00, Fractal Down = 3,550.00, MA(Close,5) = 3,855.00, MA1(Close,8) = 3,771.88, MA2(Close,20)

3,771.88 3,681.25 3,550 2,602.63 3,775 3,855 4,325 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 ULTJ - Stochastic %D(5,3,3) = 60.57, Stochastic %K = 69.44, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

60.5651 60.5651 20 69.4444 69.4444 80 0.0 40.0 80.0 120.0 160.0 200.0 0.0 ULTJ - MACD (6,9) = 83.92, Signal() = 56.62

56.6202 83.9232 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 ULTJ - TSI(3,5,3) = 62.80 43.8181 0.00000 62.7977

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker.com

ICBP

TRADING BUY

S1

11950

R1

12750 TREND GRAFIK Major

UP

Minor

UP

S2

11150

R2

13550

Closing

Price 12400

Ulasan

• MACD line dan signal line indikasi positif • Stochastics fast line & slow indikasi positif • Candle chart menunjukan indikasi positif • RSI positif berada dalam area netral • Harga berada dalam area upper band

Prediksi • Trading range Rp11950-Rp12750 • Entry Rp12350, take Profit Rp12700

INDIKATOR Posisi Sinyal

Stochastics 64.56 Positif

MACD 92.2 Positif

True Strength Index (TSI) 31.66 Positif Bollinger Band (Mid) 11578 Positif

MA5 11950 Positif 7,000 8,000 9,000 10,000 11,000 12,000 13,000

November December 2013 February March April May

ICBP - Daily 16-May-13 Open 12000, Hi 12700, Lo 11900, Close 12400 (3.3%) Auto Trading System(0.019,0.019) = 9,789.03, Fractal Up = 12,450.00, Fractal Down = 11,700.00, MA(Close,5) = 11,950.00, MA1(Close,8) = 11,981.25, MA2(Close

11,950 11,700 11,577.5 9,789.03 11,981.3 12,400 12,450 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0 100.0 ICBP - Stochastic %D(5,3,3) = 28.98, Stochastic %K = 46.51, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

28.9791 28.9791 20 46.5079 46.5079 80 -40.0 0.0 40.0 80.0 120.0 160.0 200.0 0.0 ICBP - MACD (6,9) = 92.15, Signal() = 80.63

80.6329 92.1513 -40.0 -20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0 100.0 ICBP - TSI(3,5,3) = 31.66 19.6812 0.00000 31.6592

(11)

Pag

es | 1

1 of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research 

Trading View

PT Valbury Asia Securities 17 Mei 2013

these recommendations based on technical and only intended for one day trading

Price Support Resistance Indicators 1 Month

Ticker Rec

17/05/13 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc * MA5* High Low

AGRICULTURE

AALI Trading Sell 17000 17000 16800 16600 16800 17100 17300 Negatif Negatif Negatif 18700 17150 LSIP Trading Buy 1570 1560 1600 1480 1530 1600 1650 Positif Positif Positif 1920 1490 SGRO Trading Buy 1980 1980 2025 1900 1960 2025 2075 Positif Positif Positif 2200 1840 MINING

BUMI Trading Buy 670 660 700 600 650 700 750 Positif Positif Positif 770 620 PTBA Trading Buy 14400 14300 14500 13500 14000 14500 15000 Positif Positif Positif 15500 14000 ADRO Trading Sell 1050 1050 1020 950 1020 1090 1160 Negatif Negatif Negatif 1370 1090 MEDC Trading Buy 2100 2075 2200 1800 2000 2200 2400 Negatif Positif Positif 2275 1580 INCO Trading Sell 2625 2650 2550 2425 2550 2675 2800 Negatif Negatif Negatif 2850 2375 ANTM Trading Sell 1310 1320 1280 1250 1280 1330 1360 Negatif Negatif Negatif 1460 1310 TINS Trading Sell 1320 1330 1300 1260 1300 1370 1400 Negatif Negatif Negatif 1470 1320 BASIC INDUSTRY AND CHEMICALS

SMGR Trading Sell 18550 18550 18400 18000 18300 18700 19000 Negatif Negatif Negatif 19150 17550 INTP Trading Sell 25200 25200 24950 24250 24950 25650 26350 Negatif Negatif Negatif 27400 22900 SMCB Trading Sell 3150 3175 3100 3000 3100 3200 3300 Negatif Negatif Negatif 3975 3150 MISCELLANEOUS INDUSTRY

ASII Trading Buy 7050 7050 7150 6900 7000 7200 7300 Positif Negatif Negatif 8000 6900 GJTL Trading Buy 3075 3050 3125 2900 2975 3150 3200 Positif Positif Positif 3200 2400 CONSUMER GOODS INDUSTRY

INDF Trading Buy 7400 7400 7500 7000 7250 7500 7750 Positif Positif Positif 7600 7000 GGRM Trading Buy 54400 54400 54700 53000 53850 54700 55550 Positif Positif Positif 54450 48600 UNVR Trading Sell 28150 28200 28000 26600 27600 28600 29600 Negatif Negatif Positif 28400 22400 KLBF Trading Buy 1470 1470 1490 1410 1450 1490 1530 Negatif Positif Positif 1480 1200 PROPERTY, REAL ESTATE AND BUILDING CONSTRUCTION

BSDE Trading Buy 1840 1840 1880 1720 1800 1880 1960 Positif Positif Positif 1840 1590 ASRI Trading Sell 1080 1100 1060 1020 1060 1120 1150 Negatif Negatif Negatif 1110 970 WIKA Trading Sell 2575 2600 2525 2425 2525 2625 2725 Negatif Negatif Negatif 2650 1950 ADHI Trading Buy 3100 3075 3175 3000 3075 3175 3250 Negatif Positif Positif 3225 2700 INFRASTRUCTURE, UTILITIES & TRANSPORTATION

PGAS Trading Sell 6150 6150 6000 5850 6000 6250 6400 Negatif Negatif Negatif 6350 5550 JSMR Trading Buy 6700 6650 6800 6500 6650 6800 6950 Positif Positif Positif 6750 6050 ISAT Trading Sell 5600 5600 5500 5200 5500 5700 5900 Negatif Negatif Negatif 6850 5400 TLKM Trading Buy 11900 11900 12100 11600 11800 12100 12300 Positif Negatif Positif 12500 10400 CMNP Trading Buy 1860 1860 1900 1740 1820 1900 1980 Positif Negatif Positif 1870 1800 FINANCE

BMRI Trading Sell 10050 10100 9900 9700 9900 10150 10350 Negatif Negatif Negatif 10750 9700 BBRI Trading Sell 9200 9250 9050 8900 9050 9400 9550 Negatif Negatif Negatif 9950 8250 BBNI Trading Sell 5400 5450 5300 5200 5300 5450 5550 Negatif Negatif Positif 5600 4850 BBCA Trading Sell 10900 10900 10800 10600 10800 11000 11200 Negatif Negatif Negatif 11250 10450 BDMN Trading Buy 6150 6100 6300 5900 6100 6300 6500 Negatif Positif Negatif 6550 6150 TRADE, SERVICES & INVESTMENT

UNTR Trading Sell 16450 16450 16300 16000 16300 16750 17050 Negatif Negatif Negatif 19400 16500 MPPA Trading Sell 1880 1880 1790 1680 1780 1900 2100 Negatif Positif Negatif 2025 1600

Support and resistance for short term only by using;

Pivot Point, and/or

Standard deviation (risk level)

Description; *) Stochastics

(12)

Pag

es | 1

2 of 12

Disclaimer: This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in this report or opinions remaining unchanged after the issue thereof.

valbury

Research  RESEARCH TEAM

VP Research & Analysis Nico Omer Jonckheere

Head of Research Alfiansyah Alfiansyah@valbury.com Research Analyst Reny Susanti reny.susanti@valbury.com Michael Handisurya michael.handisurya@valbury.com Budi Rustanto budi.rustanto@valbury.com Winny Rahardja winny.rahardja@valbury.com

PT. VALBURY ASIA SECURITIES (Member of Indonesia Stock Exchange) Menara Karya bldg 10th Floor. Jl. HR. Rasuna Said Blok X-5, Kav. 1-2, Jakarta 12950 Telp : +6221- 255 33 600 (H), Fax : +6221- 255 33 662, E-mail : valburyriset@bloomberg.net

www.vas.co.id

BRANCH OFFICES JAWA

JAKARTA , Wisma Valbury Asia, Jl. Pluit Putra Raya No. 2, Jakarta 14450, (021) 669-2119

JAKARTA , Jl. Kencana Utama II Blok M8 No. 32 C, Puri Indah, Jakarta Barat. (021) 5835 6938 JAKARTA , Komplek Rukan Kelapa Gading Square, Blok D No. 028, Kelapa Gading, (021) 4586-7377,

JAKARTA , Gedung Niaga Mediterania (GNM), Blok M8L Pantai Indah Kapuk ,(021) 5596-4533 SURABAYA, Menara Mandiri, Lantai 7, Jl. Basuki Rakhmat No. 8A - 12A, (031) 295-5788

MALANG, Jl. Pahlawan Trip No. 7, (0341) 585-888 BANDUNG, Jl. Diponegoro No. 40, Bandung, (022) 872-55800

SEMARANG, Candi Plaza Building, Lantai Dasar, Jl. Sultan Agung No. 90-90A (024) 850-1122 YOGYAKARTA, Jl. Magelang KM 5.5 No. 75, (0274) 623-111

SOLO, Jl.Slamet Riyadi No.88, Solo, (0271) 632-888 BALI

DENPASAR, Komplek Teuku Umar Indah Blok 7, Jl. Teuku Umar No. 2-4, Denpasar – Bali 80114 (0361) 225-229 SUMATERA

MEDAN, Gedung Uniplaza Lt. 3, East Tower, Jl. M. T. Haryono No. A1, (061) 455-4635 PADANG, Jl. M. H. Thamrin No. 1 Petak 5 (0751) 841-888

PALEMBANG, Jl Letkol Iskandar No.236/30, Palembang 30134 (0711) 353-203

PEKANBARU, Jl. Tuanku Tambusai Komplek CNN Blok A No. 3 (0761) 839-393 (0761) 839-313 KALIMANTAN

PONTIANAK, Jl.Perdana, Komp.Perdana Square Blok A11 (0561) 6580077 (0561) 733299 BANJARMASIN, Jl. Jend. Ahmad Yani, No. 218D, KM 3.5, (0511) 326-5918

VAS GALERY

• JAKARTA : Universitas Mercu Buana • BANDUNG : Universitas Sangga Buana (USB) YPKP • YOGYAKARTA : Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY) • YOGYAKARTA : Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) • BANJARMASIN : Universitas Lambung Mangkurat (UNLAM)

• PEKANBARU : Politeknik Caltex Riau • PADANG : Universitas Negeri Padang

• MENADO : Universitas Klabat MUTUAL FUND PRODUCT

MONEY MARKET MIXED FIXED INCOME EQUTY

Gambar

GRAFIK  Major   UP  Minor  UP
GRAFIK  Major   UP  Minor  UP
GRAFIK  Major   UP  Minor  UP

Referensi

Dokumen terkait

O tarihlere baktığımız zaman -1960 sonları 70 başları- A BD sadece ekonomik olarak ikinci plana düşmekle kalmamış, aynı zamanda Vietnam Savaşı’ndaki

Berdasar Permenkes 36 tahun 2015 tentang Pencegahan Kecurangan (Fraud) dalam Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada Sistem Jaminan So sial Nasional (SJSN), Fraud dalam

keadaan eadaan homo5igot homo5igot dominan dominan B B kematian pada indiidu yang kematian pada indiidu yang mengidapnya1 ontoh : thalassemia1 mengidapnya1 ontoh

Hubungannya antara lain dapat dinyatakan bahwa negara demokrasi adalah negara hukum, dan demokrasi yaitu bentuk pemerintahan dalam suatu sistem politik yang

Dalam rangka mendukung perkembangan teknologi rekayasa lingkungan, mahasiswa Prodi Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Riau harus memiliki

Biodiesel dapat dibuat dari minyak nabati maupun lemak hewan, namun yang paling umum digunakan sebagai bahan baku pembuatan biodiesel adalah minyak nabati.. Minyak

Penderita penyakit ini akn mudah mengalimi pendarahan karena faktor perekatnya dalam proses pembekuan darah berkurang atau proses penutupan luka berlangsung lama dikarenakan proses

Lingkungan kerja merupakan hal penting bagi pegawai baru untuk diketahui serta dipahami dengan jelas, sehingga mempermudah penyesuaian dalam pelaksanaan tugas dan fungsi